Anda di halaman 1dari 2

Topik Bahasan Oleh Prof Mahfud Tanggal 22-11-2017

A. Klasifikasi Ilmu Pengetahuan = Analog dengan Metode Penelitian dan Epistemiologi/


Sebab Akibat
1. Ilmu berciri Nomothetic = Causalitas
2. Ilmu yang berciri Idiographic = Deskripsi atau Menguraikan Suatu Fenomena
3. Ilmu berciri Nomothetic dan Idiographic

Ilmu berciri Nomothetic, secara filosofis ada sebab tanpa penyebab yaitu primacausa (Tuhan)

Ilmu berciri Idiographic, ilmu yang dalam proses keilmuannya berupaya untuk
mendeskripsikan, melukiskan, menjelaskan objek ilmu.

Ilmu kombinasi atau yang berciri Nomothetic dan Idiographic, misalnya ilmu ekonomi,
sosiologi, komunikasi, ilmu hukum.

Verifikasi = memperivikasi dugaan sementara/hipotesis

B. Metode Penelitian
1. Metode kuantitatif (Fisikalisme)
2. Metode kualitatif

Thomas Kuhn  Ilmu pengetahuan bersifat revolusioner


Karl Popper  Bagaimana mencari ilmu yang benar

C. Asumsi-asumsi dasar proses keilmuan Aliran Kefilsafatan


1. Rasionalisme
2. Empirisme
3. Kritisisme
4. Intuisionisme = sumber pengetahuan adalah pengalaman pribadi, dan sarana satu-
satunya adalah intuisi

D. Paradigma
Asumsi yang dianggap benar, seperangkat keyakinan mendasar yang memandu
tindakan-tindakan kita, baik tindakan keseharian maupun dalam penyelidikan ilmiah
(Thomas Kuhn).
Fungsi Paradigma adalah memberikan kerangka berpikir dalam proses keilmuan.
Empat Paradigma Ilmu  Ilmu diperoleh secara
1. Positivisme
2. Postpositivisme
3. Konstruktivisme
4. Critical Theory

Note:
Thomas Kuhn  Ilmu pengetahuan bersifat revolusioner.
Paradigma = Pandangan-pandangan.
Falsifikasi = Membuktikan adanya “kesalahan” pada hukum-hukum ilmiah.
Kesalahan-kesalahan pada tesis/disertasi bisa ditemukan pada Saran.
Form : Logika atau kemampuan berpikir
Innates ideas/substansi/ide bawaan, misal bayi menangis saat dilahirkan.
Pengalaman lahiriyah = Sensasi
Pengalaman batiniyah = Refleksi
Split = Memisahkan
Aksioma?
Asumsi = Pemikiran mendasar
Verstehen = Maknawiah atau penataan diri
Extrapolasi = Hasil penelitian digunakan di tempat lain atau metode generalisir
Metode triangulation yaitu penggunaan bermacam-macam metode, sumber data, peneliti,
dan teori.
Dialektis = Berdebat terus atau mencari kebenaran dengan cara berdiskusi atau
berdebat.
Value free = Bebas nilai
Crush = Gebetan

Anda mungkin juga menyukai