Anda di halaman 1dari 1

ANALISI PENGETAHUAN MAHASISWA F REG PGSD 2017 TENTANG

MATERI PENULISAN TEKS LAPORAN


Winda Maria Habeahan

Jurusan Pendidikan Sekolah Dasar , Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Medan,
Indonesia

Abstrak

Teks laporan merupakan suatu teks yang mengantung klasifikasi mengenai suau objek
tertentu berdasarkan kriteria tertentu Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui begaimana
dan sejauh mana pengetahuan mahasiswa PGSD kelas F reg 2017 akan materi penulisan
teks laporan. Penelitian ini dilaksanakan di area Universitas Negeri Medan (UNIMED).
Adapun subjek didalam penelitian ini adalah mahasiswa-mahasiswa PGSD F Reg 2017
sebanyak 18 orang Universitas Negeri Medan. Metode penelitian yang digunakan didalam
penelitian ini adalah Adapun jenis metode penelitian yang digunakan adalah jenis desain
penelitian deskripsi kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Kenyataan yang
ada didalam lapangan mengatkan bahwa didalam kelas F reg PGSD 2017 berdasarkan
hasil tes yang diberikan menyatakan bahwa mahasiswa PGSD F reg 2017 memiliki
kemampuan yang cukup kompeten mengenai materi penulisan teks laporan dibuktikan
dengan rata-rata nilai yang didapat adalah 78,05.

Kata Kunci: hasil belajar, teks laporan.

Anda mungkin juga menyukai