Anda di halaman 1dari 3

Nama : Debbi Ernest LG

NIM : P05120315010
Dosen : Lisma Ningsih, SKM, MKM
Mata kuliah : Statistik Kesehatan “UJI
ANOVA”

Hubungan Kondisi Sosial Ekonomi Keluarga Dengan BB Bayi Yang


Dilahirkan di Wilayah Puskesmas X Tahun 2018

Frequencies

Jadi : Skewness/Std.Error of Skewness = 0.000/0.481 = 0


SE = ≤ 2 artinya data berdistribusi normal
 Hasil Uji Anova

Tabel 1.1 Distribusi rata-rata BB bayi berdasarkan kondisi sosial ekonomi di


wilayah puskesmas X tahun 2018

Varibel Mean SD CI 95% P Value


Sosial Ekonomi
Rendah 3,0 0,5 2,2-3,0
0,012
Sedang 3,0 0,2 2,7-3,0
Tinggi 3,3 0,5 3,0-4,0
Rata- rata BB bayi pada keluarga dengan sosial ekonomi rendah
adalah 3,0 dengan standar deviasi 0,5, pada keluarga dengan sosial
ekonomi sedang adalah 3,0 dengan standar deviasi 0,2, sedangkan pada
keluarga dengan sosial ekonomi tinggi adalah 3,3 dengan standar deviasi
0,5. Hasil uji statistik didapat nilai p = 0,012, berati pada α 5% dapat
disimpulkan ada perbedaan BB Bayi diantara ketiga tingkat sosial
ekonomi. Analisi lebih lanjut menunjukkan bahwa ternyata kelompok
yang berhubungan signifikan adalah tingkat sosial ekonomi rendah dengan
tingkat sosial ekonomi tinggi.

 Frequency Table
 Oneway

 Post Hoc Tests

Anda mungkin juga menyukai