Anda di halaman 1dari 1

MENGHITUNG DENYUT NADI

No.Dokumen :
No.Revisi :
SOP TanggalTerbit :
Halaman :
PUSKESMAS dr. Jhonferi Sidabalok
SEMANGGANG NIP. 198001182006041014

1. Pengertian Menghitung denyut nadi adalah tindakan yang dilakukan untuk menghitung denyut nadi
pasien
2. Tujuan Untuk mengetahui denyut nadi pasien permenit
3. Kebijakan Surat Keputusan pimpinan puskesmas semanggang
No.
Tentang
4. Referensi Dony setiawan HP,S.kep.,Ners.,MM Alat kesehatan untuk praktek klinik dan SOP
tindakan keperawatan .penerbit Nuha Medika 2014
5. Prosedur / 1. Petugas mempersiapkan alat :
Langkah-  Jam tangan penunjuk detik
langkah  tissue
2. Petugas memanggil pasien
3. Petugas mencocokan identitas pasien dengan rekan medis pasien
4. Petugas mencuci tangan dengan 7 langkah
5. Petugas memberitahu pasien /keluarga
6. Petugas mengatur posisi pasien terlentang atau duduk dengan tenang
7. Petugas memegang pergelangan tangan pasien dengan jari telunjuk dan jari
manis untuk meraba nadi
8. Petugas memegang alat penghitung nadi /jam tangan
9. Petugas menghitung denyut nadi pasien selama satu menit dengan
memperhatikan isi,irama dan tekanan nadi
10. Petugas mencatat hasil ke rekam medis
11. Petugas mem beritahu pasien/kluarga bahwa tindakan udah selesai
12. Petugas merapikan dan menyimpan alat yang telah di gunakan
13. Petugas mencuci tangan dengan 7 langkah

6. Diagram Alir
7. Unit Terkait Rawat jalan, rawat inap UGD
8. Dukumen Rawat jalan , ugd , rawat inap
terkait

9. Rekaman Historis Perubahan


No Hal Yang dirubah Isi Perubahan MulaiBerlakuTanggal

Anda mungkin juga menyukai