Anda di halaman 1dari 2

Pembukaan Diskusi oleh Moderator

Assalamualaikum warah matullahi wabarakatu


Selamat sore  semua ....

Mudah mudahan semuanya ada dalam lindungannnya Amin ya alloh ya robal


alamin
Dan mudah mudahan menjelang bulan suci ramadhan Virus Covid-19 yang
sedang melanda negara negara di dunia Virusnya segera pulang ke kandangnya
dan jangan kembali lagi ,

Yang kami hormati Ibu Nisa Atifah Dan Pak Alam Bahtiar sebagai PJ, dan Bapak
Ibu Semuanya Yang ada di ROOM Kami ,
                
Pada hari ini Selasa tanggal 14 April 2020 kita akan melaksanakan kegiatan
diskusi Evaluasi kegiatan VCT Batch 6 12C Jabar, yang akan mengulas tentang
cara editing video dengan menggunakan Wondershare/Wondershare filmora,
karena aplikasinya hampir sama. Cuma beda dikit.
              
Sebelum Narasumber menyampaikan materi saya akan memperkenalkan diri
dulu. Saya Sutiana selaku moderator dari cikatomas, Dan Ai Indrayani sebagai
Narasumber dari Manonjaya dan satu lagi Pak Sidik Permana Sebagai Host dari
Padakembang, dan insya alloh kami akan membantu dalam menjawab beberapa
permasalah atau apabila ada yang kurang paham dalam diskusi nanti.
                
Adapun aturan diskusi kita, Narasumber menyampaikan materi selama
kurang lebih dari 15 menit, dan diskusi selama 5 menit.
                Untuk mengefektifkan waktu saya persilahkan pada Bu Ai Indrayani
untuk menyajikan materi. Kepada Bu Ai Idrayani saya persilahkan.

Bapak Ibu Semuanya


Baiklah itulah materi hari ini yang telah di sampaikan oleh Ibu Ai Indrayani selaku
Narasumber Tim Kami, selanjutnya adalah sesi tanya jawab.
 Adapun peraturan dalam tanya jawab ini
1.Penanya terlebih dahulu memperkenalkan diri
2.Masing-masing penanya hanya boleh bertanya satu kali saja karena di batasi
dengan waktu
3.Pertanyaan tidak boleh diulangi kembali

Oke terimakasih kepada pemateri kali ini mudah mudahan puas semuanya
dengan apa yang di paparkannya, terima kasih.

Selanjutnya kita masuk kedalam sesi tanya jawab


Kepada peserta yang mau bertanya di persilahkan

Bapak Ibu Peserta VCT


Dengan berakhirnya sesi tanya jawab maka simpulan diskusi kita, terkait dengan
cara editing video dengan wondershare, Bisa bermanfaat bagi semuanya, dan
mudah mudahan dengan adanya acara seperti ini, kita bisa menjalin tali
silaturahmi dengan baik dan pasti harus ada bermunculan tim creator creator
baru yang bisa di upload ke youtub, al hasil dari kegiatan VCT Batch 6 12C Jabar.

Bapak Ibu Peserta VCT


Sekian tugas dari saya sebagai moderator, mudah mudahan bermanfaat bagi kita
semuanya amin ya alloh ya robal alamin.

Saya kembalikan ke pada host yaitu Bapak Sidik Permana, Mangga Dipersilahkan

Anda mungkin juga menyukai