Anda di halaman 1dari 6

INSTRUMEN PENILAIAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1. Nama Observer : Agnes Monika Situmorang (A1C117059)


2. Sekolah : SMAN 6 Kota Jambi
3. Materi : Ikatan Kimia

Skor Nilai
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
Kegiatan Pendahuluan
Apersepsi dan Motivasi
1 Mengaitkan materi yang akan
diajarkan dengan pengalaman √
siswa.
2 Mengajukan pertanyaan √
menantang (Konfliks Kognitif)
3 Mendiskusikan materi √
prasyarat.
4 Mendemonstrasikan sesuatu
yang terkait dengan materi
yang akan diajarkan √
(membuat analogi )
Penyampaian Kompetensi
dan Rencana Kegiatan
1 Menyampaikan kemampuan

yang akan dicapai siswa
2 Menyampaikan rencana
kegiatan misalnya, individual,
kerja kelompok, dan √
melakukan observasi.
Kegiatan Inti
Penguasaan Materi Pelajaran
1 Materi sesuai dengan tujuan √
Skor Nilai
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
pembelajaran.
2 Mengkaitkan materi dengan
pengetahuan lain yang relevan,
perkembangan Iptek , dan

kehidupan nyata.
3 Menguasai materi dengan baik. √
4 penyajian materi secara
sistematis (mudah ke sulit, √
dari konkrit ke abstrak)
Penerapan Strategi
Pembelajaran yang Mendidik
1 Memilih dan menggunakan - - - -
Model dengan tepat.
2 Menfasilitasi kegiatan yang
memuat komponen eksplorasi, √
elaborasi dan konfirmasi.
3 Menggunakan Metoda dengan
tepat

4 Menguasai kelas. - - - -
5 Melaksanakan pembelajaran
yang bersifat kontekstual.

6 Melaksanakan pembelajaran
yang memungkinkan
tumbuhnya kebiasaan positif

(nurturant effect).
7 Melaksanakan pembelajaran
sesuai dengan alokasi waktu √
yang direncanakan.
Penerapan Pendekatan scientific
1 Memberikan pertanyaan √
Skor Nilai
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
mengapa dan bagaimana.
2 Memancing siswa untuk
bertanya.

3 Memfasilitasi siswa untuk
mencoba.

4 Memfasilitasi siswa untuk
mengamati.

5 Memfasilitasi siswa untuk
menganalisis.

6 Memberikan pertanyaan
peserta didik untuk menalar
(proses berpikir yang logis dan

sistematis).
7 Mengarahkan kegiatan siswa √
untuk berkomunikasi.
Pemanfaatan Sumber
Belajar/Media dalam
Pembelajaran
1 Terampil menggunakan √
sumber belajar berbasis ICT.
2 Terampil menggunakan media √
berbasis ICT.
3 Menghasilkan pesan yang √
menarik.
4 Melibatkan siswa dalam
pemanfaatan sumber belajar √
berbasis ICT.
5 Melibatkan siswa dalam √
pemanfaatan media berbasis
Skor Nilai
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
ICT.
Pelibatan Peserta Didik dalam
Pembelajaran
1 Menumbuhkan partisipasi aktif
siswa melalui interaksi guru, √
siswa, sumber belajar.
2 Merespon positif partisipasi √
siswa.
3 Menunjukkan sikap terbuka √
terhadap respons siswa.
4 Menunjukkan hubungan antar √
pribadi yang kondusif.
5 Menumbuhkan keceriaan atau
antusiasme siswa dalam √
belajar.
6 Menyajikan pembelajaran yang
bernuansa aktif dan √
menyenangkan.
Penggunaan Bahasa yang Benar
dan Tepat dalam Pembelajaran
1 Menggunakan bahasa secara √
lisan dengan jelas dan lancar.
2 Menggunakan bahasa secara √
tertulis dengan baik dan benar.
Kegiatan Penutup
Penutup pembelajaran
1 Melakukan refleksi atau
membimbing siswa dalam √
menyimpulkan pelajaran
Skor Nilai
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
2 Memberihan tes lisan atau √
tulisan .
3 Mengumpulkan hasil kerja √
sebagai bahan portofolio.
4 Melaksanakan tindak lanjut
dengan memberikan arahan
kegiatan berikutnya dan tugas

pengayaan.
Jumlah
Keterangan Skor:
SKOR 1 = KURANG BAIK
SKOR 2 = CUKUP
SKOR 3 = BAIK
SKOR 4= SANGAT BAIK

Komentar:
Dari video pembelajaran yang telah disajikan, observer mengamati bahwa guru sudah
cukup baik dalam melakukan pembelajaran. Namun masih ada sedikit kekurangan yaitu
dibagian pendahuluan guru tidak memberikan analogi diawal pembelajaran tentang ikatan
kimia dan justru analoginya terletak dibagian penutup. Kemudian pada kegiatan inti guru
tidak menggunakan metode diskusi dalam pembelajaran, padahal dalam Rancangan
Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang telah dirancang digunakan metode diskusi pada saat
pengerjaan LKS atau tugas. Pada pengamatan ini observer tidak dapat mengamati
penguasaan guru terhadap kelas karena keterbatasan pada alat, dimana pembelajaran
dilakukan dalam video, bukan dalam ruang kelas, sehingga guru hanya bisa duduk diam
ditempat tanpa menjajaki kelas secara lebih luas. Guru disini sangat baik dalam
menggunakan pendekatan scientific, dimana guru dapat memancing dan memfasilitasi
siswa untuk bertanya, mengamati, dan menganalisis serta guru dapat mengarahkan siswa
agar dapat berkomunikasi dengan memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada siswa. Guru
dalam pembelajaran sudah memilih media pembelajaran dengan baik namun masih kurang
maksimal dalam menggunakannya, dimana guru tidak dapat menampilkan media
powerpoint dan video yang telah disiapkan karena keterbatasan alat. Hal ini menyebabkan
observer cukup kesulitan dalam mengamatinya. Kemudian dalam kegiatan penutup sudah
cukup bagus, hanya saja guru tidak memberikan arahan kegiatan berikutnya seperti
penyampaian judul materi yang akan dipelajari berikutnya dan tidak memberikan tugas
pengayaan. Sekian dari observer, terima kasih.

Jambi, 3 April 2020


Observer

Anda mungkin juga menyukai