Anda di halaman 1dari 4

Tanggal: Selasa, 28 April 2017

Fakultas Farmasi UNAIR

PRAKTIKUM FARMAKOLOGI II
FAKULTAS FARMASI UNAIR 2020
PERCOBAAN OBAT ANALGETIKA PADA MENCIT
Oleh : Ade Dwiki Lusiana / 051711133206 /Kelas C

Timbul respon rasa nyeri ditimbulkan oleh bahan kimia

Mengamati Timbul respon pada mencit menjilat kaki depan/ meloncat ditimbulkan reaksi termis dengan hot plate 510C.

Timbul rasa nyeri ditimbulkan setelah pemberian obat


analgesik
TUJUAN

Membandingkan Hambatan respon nyeri setelah pemberian obat analgesik

Menjelaskan
Mekanisme kerja obat-obat analgesik

BAHAN

Hewan coba Obat Asam asetilsalisilat (Aspirin)


100mg/cc

Mencit Larutan CMC 1% Asam Asetat 0,6%


1
Tanggal: Selasa, 28 April 2017
Fakultas Farmasi UNAIR

PROSEDUR

Penilaian Kemapuan untuk menekan /


obat menghilangkan rasa nyeri Di induksi secara kimia

Rasa nyeri nampak dalam respon gerakan meliuk pada binatang coba

Frekuensi gerakan dalam waktu tertentu


merupakan derajat nyeri yang dirasakan

Kelompok 1 Control – CMC 1% Tunggu 30 menit Asam Asetat 0,6% intra peritoneal

Setelah 5 menit, Mengamati dan menghitung jumlah


Tunggu 5 menit
liukan tiap 5 menit selama 30 menit.

Menimbang kelinci Asam Asetat 0,6% intra peritoneal


Kelompok 2 Aspirin 100mg/cc oral Tunggu 30 menit

Setelah 5 menit, Mengamati dan menghitung jumlah Tunggu 5 menit


MEMBANDINGKAN HASIL
liukan tiap 5 menit selama 30 menit.
KEL. 1 dengan KEL.2

2
Tanggal: Selasa, 28 April 2017
Fakultas Farmasi UNAIR

Kelompok 2 Aspirin 100mg/cc oral

1. Menggunakan sonde mulut


2. Masukkan langsung secara perlahan lahan
3. Hati-hati jangan sampai masuk paru-paru

Ujung sonde
tumpul, bulat

Pemilihan CMC 1% digunakan sebagai control negatif karena tidak mengandung efek analgesic. Tujuan dari control negatif ini adalah utnuk melihat
apakah asam asetat dapat menimbulkan rasa nyeri atau tidak dan sebagai pembanding dari control positif.. Asam asetat disini berfungsi untuk penginduksi
nyeri secara kimiawi. Aspirin digunakan sebagai control positif yang akan diuji daya analgesiknya.

Sidoarjo, 28 April 2020


Praktikan,

Ade Dwiki Lusiana

3
Tanggal: Selasa, 28 April 2017
Fakultas Farmasi UNAIR

(051711133206)

Anda mungkin juga menyukai