Anda di halaman 1dari 9

Nama : Andriani Puasa

Nim : 18011104003

Kelas : A1/Semester 4

Nama usaha : Home Care Medika


Bidang Usaha : Home Care Medika merupakan suatu usaha yang
Bergerak di bidang pelayanan kesehatan . Secara
khusus, peroyek ini melayani perawatan paripurna
paska hospitalisasi.
Jenis jasa : Pelayanan kesehatan
 Visi
Menjadi pusat pendidikan dan pelayanan kesehatan meningkatkan kemandirian
bagi keluarga dalam kesehatan.

 Misi
1.      Terpenuhi kebutuhan dasar ( bio-psiko- sosial- spiritual ) secara mandiri.
2.      Meningkatkan kemandirian keluarga dalam pemeliharaan kesehatan.
3.      Meningkatkan kualitas pelayanan keperawatan kesehatan di rumah.

PERENCANAAN BISNIS

a. Jenis Produk (What)


 Produk Utama
Medica Home Care melayani jasa pelayanan kesehatan yang meliputi:
 Post hospital care
 Wound care
 Rehabilitation care
 Terapi fisik
 Terapi okupasi
 Terapi gerak untuk pasien orthopedic
 Specific medical condition
 Maternity, newborn, and pediatric care
 Kehamilan/ pre natal
 Kehamilan beresiko : DM, hipertensi, ketergantungan obat, AIDS
 Ibu baru (primi gravida)
 Bayi : kelahiran dengan trauma, premature
 Post partum : perawatan luka section area, perineum
 Anak-anak
 Private care
 Gerontic case management
 Educational program

 Produk Sampingan
Selain menyediakan jasa pelayanan kesehatan Medika Home Care juga
menerima pesanan berupa menu diit khusus bagi beberapa penderita penyakit
tertentu :
 Menu diit diabetes
 Menu diit hipertensi
 Dll.

b. Lokasi (Where)
Berdasarkan analisis yang telah dibuat dengan mempertimbangkan letak yang
startegis, Home Care Medika yang bertempat di Jalan Wolter mongonsidi,
Malalayang, Manado. Pemilihan tempat tersebut tidak lain adalah untuk memudahkan
paramedis pelaksana dalam menjangkau lokasi pelayanan dengan cepat, serta
membantu promosi pada masyarakat untuk mengenal Home Care Medika.

c. Tenaga kerja Medika Home care (Who)


a. Tenaga Medis = Dokter umum & perawat
b. Tenaga Administrasi = receptionist, bagian keuangan, pengelola
pembukuan
c. Tenaga Bantuan = sopir ambulance
d. Alasan memilih produk ini (Why)

Home Care Medika di pilih sebagai produk yang akan dijalankan nanti
karena merupakan suatu usaha di bidang jasa pelayanan kesehatan. Investasi
perusahaannya pun tidak begitu banyak, misalnya: mobil ambulance, motor,
alat kesehatan, dan lain-lain. Alat-alat kesehatan yang digunakan tidak terlalu
mahal harganya. Sedangkan untuk kendaraan maupun property lain misalnya:
telepon dan komputer memiliki masa guna yang panjang (long life), sehingga
untuk pengadaan kembalinya sangat memungkinkan tidak mengalami low
benefit dan berdasarkan perhitungan setiap bulan mampu melayani 20
pasien/mampu menjual 20 unit jasa maka, dalam kurun waktu 10 bulan biaya
investasi sudah kembali.

e. Proses/mekanisme pelaksanaan dari pelayanan home care medika (How)


1. Prosedur/metode pelaksanaan (METHOD)
 Mekanisme pelayanan
 Proses penerimaan kasus
1. Home care menerima pasien dari rumah sakit, puskesmas,
sarana lain, keluarga
2. Pimpinan home care menunjuk manejer kasus untuk mengelola
kasus
3. Manajer kasus membuat surat perjanjian dan proses
pengelolaan kasus
b. Proses pelayanan home care
 Persiapan
1. Pastikan identitas pasien
2. Bawa denah/ petunjuk tempat tinggal pasien
3. Lengkap kartu identitas unit tempat kerja
4. Pastikan perlengkapan pasien untuk di rumah
5. Siapkan file asuhan keperawatan
6. Siapkan alat bantu media untuk pendidikan
 Pelaksanaan
1. Perkenalkan diri dan jelaskan tujuan.
2. Observasi lingkungan yang berkaitan dengan keamanan
perawat
3. Lengkapi data hasil pengkajian dasar pasien
4. Membuat rencana pelayanan
5. Lakukan perawatan langsung
6. Diskusikan kebutuhan rujukan, kolaborasi, konsultasi dll
7. Diskusikan rencana kunjungan selanjutnya dan aktivitas yang
akan dilakukan
8. Dokumentasikan kegiatan
 Monitoring dan evaluasi
1. Keakuratan dan kelengkapan pengkajian awal
2. Kesesuaian perencanaan dan ketepatan tindakan
3. Efektifitas dan efisiensi pelaksanaan tindakan oleh pelaksanan
 Proses penghentian pelayanan home care, dengan kreteria :
1. Tercapai sesuai tujuan
2. Kondisi pasien stabil
3. Program rehabilitasi tercapai secara maximal
4. Keluarga sudah mampu melakukan perawatan pasien
5. Pasien di rujuk
6. Pasien menolak pelayanan lanjutan
7. Pasien meninggal dunia

2. Tenaga Kerja/ Karyawan (man)

Tenaga kerja Medika Home care terdiri dari 4 kelompok, yaitu :

 Direktur
 Tenaga Medis Terdiri dari :
Dokter umum : 1 orang
Perawat Pelaksana :5 orang
 Tenaga Administrasi Terdiri dari :
Receptionist : 1 orang
Bagian keuangan : 1 orang
Pengelola pembukuan : 1 orang
 Tenaga Bantuan Terdiri dari :
Sopir ambulance : 1 orang

3.Mesin dan Peralatan Kesehatan/ Non Kesehatan (machine)


a. Peralatan kesehatan :
 Tas/ nursing kit
 Pemeriksaan fisik
 Set perawatan luka
 Set emergency
 Set pemasangan selang lambung
 Set huknah
 Set memandikan
 Set pengambilan preparat
 Set pemeriksaan lab. sederhana
 Set infus/ injeksi
 Sterilisator
 Pot/ urinal
 Tiang infuse
 Tempat tidur khusus orang sakit
 Pengisap lender
 Perlengkapan oxygen
 Kursi roda
 Tongkat/ tripot
 Perlak/ alat tenun
b. Alat habis pakai
 Obat emergency
 Perawatan luka
 Suntik/ pengambilan darah
 Untuk infuse
 Pemasagan selang lambung
 Huknah, selang lambung, kateter
 Sarung tangan, masker
c. Peralatan non kesehatan :
 Property
 Telepon kantor, telepon selular bagi perawat pelaksana, komputer, printer,
meja, kursi, lemari dokumen, peralatan memasak, mesin pompa air
 Alat transportasi; Mobil ambulance, sepeda motor
d. Mesin
Set peralatan perawatan luka

4. Biaya Produksi (modal)


 Analisa Biaya Produksi
a.Biaya investasi (Modal Tetap/ Fixed Cost)
1. Bangunan :
a. Tanah seluas 108 m2 Rp. 24.480.000,-
b. Gedung berlantai 2 Rp. 50.000.000,-
c. Property kantor Rp. 17.500.000
2. Teknis
a. Mobil ambulance : 2 unit Rp. 120.000.000,-
b. Motor : 2 unit Rp. 37.020.000,-
3. Sarana Komunikasi :
a. 2 HP + 1 telepon kantor Rp. 2.500.000,-
4. Medis :
a. Peralatan Kesehatan Rp. 10.000.000,-
b. Bahan baku perawatan kesehatan Rp. 1.000.000,-

Jumlah total Rp. 270.000.000,-

b. Biaya operasional
1. Perpajakan :
a. Pajak Listrik (per bulan) Rp. 500.000,-
b. Pajak Telepon dan Internet (perbulan) Rp. 1.000.000,-
c. Pajak kendaraan bermotor (per tahun) Rp. 1.000.000,-
d. Pajak Bumi dan Bangunan/ PBB (per tahun)Rp. 500.000,-
2. Mengurus perijinan Rp. 3.000.000,-
3. Gaji pegawai (bulan pertama) Rp. 25.850.000,-
Jumlah total Rp.31.850.000,-

Total biaya yang diperlukan Rp.301.850.000,-

 Analisa penjualan
 Penerimaan rerata 1 Bulan
1. Harga jasa tim kesehatan
a. Perawat Rp. 75.000,-
b. Dokter Rp. 84.000,-
2. Harga jasa tim manajemen
a. Direktur Rp. 134.000,-
b. Manajemen administrasi Rp. 117.000,-
c. Manajemen pelayanan Rp. 117.000,-
3. Harga jasa tim bantuan
a. Supir ambulance Rp. 34.000,-

BEP yang dicapai berdasarkan unit (jasa) :

1. Target/ bulan = (20 klien x Rp. 75.000,-) x 30 hari 


(Rp.1.875.000,-) x 30 hari = Rp. 56.250.000,-
2. Gaji pegawai/ bulan :
Direktur Rp. 4.020.000,-
Manager Administrasi Rp. 3.510.000,-
Manager Pelayanan Rp. 3.510.000,-
5 Perawat Rp. 11.250.000,- 
1 Dokter Rp 2.520.000,-
Supir Rp 1.020.000,-
Jumlah gaji per bulan Rp. 25.830.000,-

keuntungan perbulan
Target 1 bulan – gaji pegawai = Rp. 56.250.000 – Rp. 25.830.000 =
Rp.30.420.000
Pengembalian modal total = (Biaya investasi/keuntungan per bulan ) x 1 bulan

= (Rp. 301.850.000 : Rp. 30.420.000) x 1 bulan = 10 bulan

5. Strategi Pemasaran (Market )

Promosi jasa kesehatan secara online misalnya:

 Website, yang dikelola dengan baik akan sangat bermanfaat untuk kegiatan
promosi usaha jasa kesehatan. Selain berpromosi website juga bisa digunakan
sebagai tempat melakukan transaksi dengan konsumen.

 Email Marketing, merupakan cara lama yang masih efektif untuk


menawarkan jasa kepada masyarakat khususnya pengguna internet.
Memang dianggap kuno dibandingkan dengan media online lainnya,
tapi email marketing masih memiliki kekuatan yang tidak bisa
diremehkan. Promosi melalui email marketing bersifat lebih privat
kepada calon kostumer sasaran.Caranya mengirimkan email yang
menawarkan jasa layanan yang di miliki sampai dengan penawaran
produk jasa pada pelanggan. Penerima email akan lebih
memperhatikan isi dari email tersebut karena ditujukan langsung
kepadanya.
 Facebook, dengan membuat akun publik, memanfaatkan fan
page. memperkenalkan brand dengan membagi informasi-informasi
penting yang terkait kesehatan dan permasalahannya.

Secara offline misalnya:

Meminta bantuan teman/orang-orang terdekat untuk mempromosikan usaha tersebut dengan


memberikan selebaran yang berisikan informasi terkait dengan usaha yang dipromosikan.

Sasaran yang dipilih Home Care Medika dalam menawarkan jasa diantaranya :

 Klien yang jauh dari pos pelayaan kesehatan


 Klien dengan kasus penyakit terminal yang memerlukan pendampingan (misal
pasca stroke, sakit kronis, dll) dimana sudah tidak memerlukan tindakan medis
yang rumit
 Klien dengan indikasi perawatan luka (post op, luka ulkus, luka tekan, luka
dekubitus, dll)
 Klien dengan bayi baru lahir
 Klien dengan kebutuhan terapi khusus
Referensi

https://brainly.co.id/tugas/21913609

https://www.academia.edu/32318704/HOME_CARE_MEDIKA

http://ensiklo.com/2014/08/31/5-w-1-h-dalam-penyusunan-rencana-bisnis

https://bikinartikel.com/cara-mempromosikan-jasa-secara-online

Anda mungkin juga menyukai