Anda di halaman 1dari 7

PENILAIAN AKHIR

SMP KRISTEN GANJIL


SEMESTER PENABUR
JAKARTA
9
MATA PELAJARAN: IPA
KELAS / SEMESTER: 9 (SEMBILAN) / 1
(SATU)
4. 4Perhatikan
HARI/TANGGAL: SENIN, DESEMBER gambar
2017berikut!
ALOKASI WAKTU: 120 MENIT
TAHUN AJARAN: 2017/2018 UTA
MA
I. Pilihlah satu jawaban yang tepat! B a
tang kaca digosok dengan kain sutera seperti
1. Perhatikan gambar atom berikut!
pada gambar di atas. Maka muatan batang kaca
dan aliran elektron yang benar adalah….
Muatan kaca Elektron mengalir dari
A kain sutera ke batang
negatif
. kaca
batang kaca ke kain
B. negatif
sutera
batang kaca ke kain
C. positif
sutera
Berdasarkan gambar di atas, nuklida atom D kain sutera ke batang
positif
tersebut adalah… . kaca
52
A. 24 Cr 5. Perhatikan pernyataan – pernyatan berikut ini:

7 (1) Semakin besar jarak pisah antara dua


B. 3 Li
muatan listrik maka semakin besar gaya
12 Coulomb.
C. 6C
(2) Semakin besar jarak pisah antara dua
24 muatan listrik maka semakin kecil gaya
D. 12 Mg
Coulomb.
(3) Semakin besar muatan listrik maka
2. Dalam sistem periodik, atom Natrium dengan semakin besar gaya Coulomb.
22 (4) Semakin besar muatan listrik maka
lambang 11 Na terletak pada …. semakin kecil gaya Coulomb.
A. Periode 3, golongan IIA
B. Periode 3, golongan IA Berdasarkan pernyataan tersebut yang sesuai
C. Periode 2, golongan IIA dengan konsep Hukum Coulomb yang benar
D. Periode 2, golongan IA adalah ....
A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
3. Ion O2- memiliki 8 elektron. Maka konfigurasi C. 2 dan 3
elektron dari atom Oksigen adalah…. D. 2 dan 4
A. 1s2, 2s2, 2p2
B. 1s2, 2s2, 2p3
C. 1s2, 2s2, 2p4 6. Perhatikan gambar berikut!
D. 1s2, 2s2, 2p5

PAS GANJIL KELAS 9 – UTAMA 2017-2018 Hal 1


Besarnya F2 adalah….. Kuat arus yang mengalir pada kawat
A. 40 N penghantar jika perpindahan muatan
B. 30 N berlangsung selama 2 menit adalah….
C. 20 N A. 1,00 A
D. 10 N B. 1,25 A
C. 1,50 A
7. Perhatikan gambar berikut! D. 2,50 A

Jika k = 9 x 109 Nm2/C2, maka besar dan arah


kuat medan listrik di titik X adalah…. 10. Perhatikan gambar berikut!
A. 200 N/C menuju muatan
B. 200 N/C menjauhi muatan
C. 2000 N/C menuju muatan
D. 2000 N/C menjauhi muatan

8. Perhatikan alat – alat berikut ini :


(1) Generator Van de Graff
(2) Mesin fotokopi
(3) Dinamo listrik
Jika panjang dan diameter kawat sama, maka
(4) Transformator
urutan hambatan dari yang terkecil ke terbesar
(5) Printer laser
adalah ….
(6) Amperemeter
A. R1 – R2 – R3
B. R1 – R3 – R2
Alat – alat tersebut yang bekerja berdasarkan
C. R3 – R1 – R2
prinsip listrik statis adalah ....
D. R3 – R2 – R1
A. 1, 2 dan 5
B. 1, 3 dan 6
11. Perhatikan grafik berikut!
C. 2, 3 dan 4
D. 4, 5 dan 6 V (Volt)

9. Perhatikan gambar berikut! Y


8
4

I (mA)
0 50 X 125

Besar nilai X dan Y secara berurutan adalah….


A. 100 mA dan 12 V
B. 100 mA dan 10 V
C. 80 mA dan 12 V
D. 80 mA dan 10 V

12. Perhatikan gambar penampang kawat penghantar


berikut!
l = 10 m

A = 0,05 cm2
Jika hambatan kawat tersebut 3Ω, maka hambatan
jenis kawat tersebut adalah....
PAS GANJIL KELAS 9 – UTAMA 2017-2018 Hal 2
A. 1,5 x 10-6 m
B. 1,5 x 10-5 m V = 12 volt
C. 1,5 x 10-4 m
D. 1,5 x 10-3 m Besar kuat arus total rangkaian ( I ) dari gambar
di atas adalah....
A. 0,60 A
B. 0,75 A
C. 1,0 A
D. 1,25 A

16. Perhatikan gambar rangkaian berikut!


13. Jika setiap hambatan identik dan besar
hambatannya 6Ω, maka susunan hambatan yang
memiliki hambatan pengganti terkecil adalah....

A. 15 Ω
10 Ω 10 Ω
AB
30 Ω
B.
0,1 A
C. Beda potensial pada ujung-ujung
penghantarV A – B adalah....
A. 3,0 volt
D. B. 6,0 volt
C. 9,0 volt
D. 9,5 volt
14. Perhatikan gambar penampang elemen kering
17. Perhatikan gambar rangkaian bel listrik
berikut!
berikut!
1

Bagian-bagian elemen kering yang ditunjuk oleh


nomor 1, 2, 3 dan 4 berturut-turut terbuat dari
bahan....
A. karbon, amonium klorida, seng dan mangan
dioksida
B. karbon, mangan dioksida, amonium klorida
Perubahan bentuk energi yang terjadi
dan seng
pada bel listrik adalah....
C. seng, karbon, amonium klorida dan mangan
A. energi kimia  energi listrik  energi gerak
dioksida,
 energi bunyi
D. amonium klorida, mangan dioksida, karbon
B. energi listrik  energi kimia  energi gerak
dan seng
 energi bunyi
C. energi kimia  energi listrik  energi bunyi
15. Perhatikan gambar rangkaian berikut!
 energi gerak
D. energi gerak  energi kimia  energi listrik
 energi bunyi

18. Sebuah ketel listrik dengan daya 350 Watt


digunakan untuk memanaskan 400 g air dari suhu
PAS GANJIL KELAS 9 – UTAMA 2017-2018 Hal 3
20oC hingga titik didihnya. Jika kalor jenis air Pilihan Organ Fungsi
4200 J/kgoC, maka waktu yang diperlukan A testis alat kopulasi
adalah.... B epididimis tempat pematangan
A. 1,6 menit sperma
B. 6,4 menit C prostat tempat pembentukan
C. 8,0 menit sperma
D. 12,8 menit D vas tempat produksi
deferens semen
23. Perhatikan gambar organ reproduksi pria berikut!

19. Perhatikan tabel berikut!

No Nama Daya Waktu


Alat ( watt) ( jam ) / hari
1 TV 100 5
2 Seterika 300 1
3 Lampu TL 40 10
Nama organ yang ditunjuk oleh X adalah... .
Besar energi listrik yang dipakai selama 30 hari
A. vas deferens
adalah …
B. epididimis
A. 3,6 kWh
C. penis
B. 4,4 kWh
D. uretra
C. 12,0 kWh
D. 36,0 kWh
24. Perhatikan tabel berikut ini!
20. Perhatikan pernyataan berikut! Nama organ Fungsi
1. uterus tempat bertemunya
1. Mematikan lampu dan alat listrik
sperma dan ovum
lainnya bila tidak digunakan
2. oviduk tempat fertilisasi
2. Menggunakan peralatan listrik daya tinggi 3. ovarium penghasil sel telur
3. hindari menyimpan makanan panas 4. serviks tempat berkembangnya
ke dalam kulkas embrio
4. Menggunakan lampu pijar dibanding Pasangan organ dan fungsi yang tepat ditunjukkan
lampu TL oleh nomor… .
5. Menyalakan AC saat diperlukan A. 1 dan 2
Cara-cara untuk menghemat energi listrik B. 2 dan 3
adalah…. C. 3 dan 4
A. 3, 4, dan 5 D. 2 dan 4
B. 2, 3, dan 4
C. 1, 3, dan 4 25. Perhatikan gambar organ reproduksi wanita di
D. 1, 3, dan 5 bawah ini!

21. Perhatikan ciri - ciri pembelahan sel berikut!


1) Benang-benang spindel terlihat jelas dan
mengikat sentromer dari setiap kromosom
2) Kromatin sudah berubah menjadi kromatid
3) Kromatid berada di bidang ekuator
Fase dengan ciri – ciri tersebut adalah… .
A. metafase Fungsi X dan Y berturut-turut adalah… .
B. anafase A. implantasi dan menghasilkan ovum
C. profase B. perkembangan janin dan fertilisasi
D. telofase C. fertilisasi dan gametogenesis
D. nidasi dan menangkap ovum
22. Pasangan organ reproduksi pada pria dan
fungsinya yang tepat adalah… .
PAS GANJIL KELAS 9 – UTAMA 2017-2018 Hal 4
Cara perkembangbiakan tumbuhan nomor 1 dan 2
berturut - turut adalah… .
A. rhizoma dan geragih
B. geragih dan tunas
C. umbi dan rhizoma
D. tunas dan stolon
26. Perhatikan gambar berikut!
30. Pasangan antara tumbuhan dan cara reproduksi
yang tepat adalah… .

Cara
Pilihan Tumbuhan
reproduksi

Cara reproduksi hewan seperti yang ditunjuk oleh


A tunas
Z adalah… .
A. membelah diri
B. fragmentasi
C. regenerasi B tunas adventif
D. bertunas

27. Perhatikan tabel berikut!


No. Hewan Cara reproduksi C umbi batang
1. lumba-lumba ovovivipar
2. ayam ovipar
3. kelelawar vivipar
4. kadal vivipar

Pasangan hewan dengan cara reproduksi yang D umbi akar


tepat ditunjukkan oleh nomor... .
A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3 31. Perhatikan gambar bunga di bawah ini!
D. 2 dan 4

28. Seorang peternak ingin mendapatkan kuda pacu


yang sama persis dengan kuda pacu yang selama
ini selalu menang ketika dipakai oleh jokinya
untuk pacuan kuda. Peternak tersebut mengambil
sel tubuh kuda unggul dan menggabungkannya ke
dalam sel telur. Secara teori rekayasa reproduksi
Nama bagian bunga yang ditunjuk oleh A dan B
yang bisa dilakukan oleh peternak tersebut
berturut-turut adalah… .
adalah … A. kepala sari dan mahkota bunga
A. kloning B. kepala sari dan kelopak bunga
B. bayi tabung C. putik dan mahkota bunga
C. rekombinasi gen D. putik dan kelopak bunga
D. inseminasi buatan
32. Penyerbukan tetangga ditunjukkan oleh gambar... .
29. Perhatikan gambar tumbuhan-tumbuhan berikut!

A C
1 2

PAS GANJIL KELAS 9 – UTAMA 2017-2018 Hal 5


A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

B D 36. Pernyataan yang menunjukkan tujuan yang tepat


untuk adaptasi tingkah laku pada hewan adalah... .

33. Perhatikan pernyataan berikut! A. anak rayap menjilat dubur induknya untuk
1. Ikan hiu memiliki tubuh streamline untuk mendapatkan makanan
memudahkan bergerak dalam air B. bunglon mengubah warna kulitnya untuk
2. Sapi memiliki empat jenis lambung untuk menyesuaikan diri dengan pergantian musim
mencerna makanannya C. beruang berhibernasi untuk menghindari udara
3. Cumi-cumi menyemprotkan tinta untuk dingin dan menghemat energi tubuh
menghindari predator D. cicak akan melakukan autotomi untuk
4. Nyamuk memiliki tipe mulut penusuk dan bereproduksi
penghisap untuk memperoleh makan
Pernyataan yang tepat mengenai contoh adaptasi 37. Seorang petani melakukan persilangan antara
morfologi ditunjukkan oleh nomor... . bunga mawar berwarna merah dan warna putih.
A. 1 dan 2 Dari hasil persilangan tersebut, seluruh
B. 1 dan 4 keturunannya berwarna merah. Berdasarkan
C. 2 dan 3 pernyataan tersebut dapat disimpulkan bahwa…
D. 3 dan 4 A. bunga putih memiliki sifat dominan terhadap
merah
34. Sebelum berkembangnya industri di Inggris, B. bunga merah bersifat resesif terhadap putih
ngengat Biston betullaria warna cerah populasinya C. bunga merah memiliki sifat yang dominan
tinggi, sedangkan yang berwarna gelap jarang terhadap putih
ditemukan. Setelah industri berkembang, ngengat D. kedua bunga bersifat intermediet
Biston betullaria warna gelap populasinya menjadi
lebih tinggi daripada yang berwarna cerah. Hal ini 38. Perhatikan gambar persilangan bunga berikut!
disebabkan... .
A. warna cerah tidak tahan limbah industri
B. warna gelap tahan dengan jelaga (abu hitam)
yang ada di kulit batang
C. warna gelap tidak suka hinggap di pohon yang
berjelaga
D. warna cerah mudah terlihat oleh pemangsa jika
hinggap pada batang yang berjelaga Genotip dari parental adalah... .
A. MM dan mm
35. Berikut ini contoh beberapa adaptasi pada hewan. B. MM dan MM
1. tupai selalu membuat sarang di bawah tanah C. mm dan mm
selama musim panas D. Mm dan Mm
2. lumba-lumba dan paus sering muncul ke
permukaan untuk bernapas 39. Seorang peternak mengawinkan kelinci jantan
3. ikan air laut memiliki urin yang pekat bergenotip HH dan kelinci betina bergenotip hh.
dibandingkan dengan ikan yang hidup di air Persilangan tersebut bersifat intermediet sehingga
tawar seluruh keturunannya berwarna abu-abu (Hh).
4. elang memiliki kaki dan kuku yang tajam Berdasarkan pernyataan tersebut maka fenotip
untuk dapat mencengkeram mangsanya. kedua parental adalah... .
Adaptasi pada orang yang tinggal di dataran A. hitam dan putih
tinggi memiliki sel darah merah yang lebih B. putih dan abu-abu
banyak dibandingkan dengan orang yang tinggal C. hitam dan abu-abu
di dataran rendah, sejenis dengan adaptasi D. kedua induk berwarna hitam
nomor…

PAS GANJIL KELAS 9 – UTAMA 2017-2018 Hal 6


40. Persilangan antara bunga warna merah dengan
bunga warna putih bersifat intermediet. Jika F1
disilangkan dengan sesamanya akan menghasilkan
F2 dengan rasio fenotip… .
A. merah muda : putih = 3 : 1
B. merah muda : putih = 2 : 2
C. merah : merah muda : putih = 1 : 2 : 1
D. putih : merah : merah muda = 1 : 2 : 1
Kunci Jawaban PAS GENAP IPA KELAS 9
UTAMA REGULER

1 C 11 B 21 A 31 B
2 B 12 A 22 B 32 D
3 A 13 A 23 A 33 B
4 C 14 B 24 B 34 D
5 C 15 A 25 D 35 C
6 D 16 C 26 D 36 C
7 C 17 C 27 C 37 C
8 A 18 B 28 A 38 A
9 B 19 D 29 A 39 A
10 D 20 D 30 B 40 C

PAS GANJIL KELAS 9 – UTAMA 2017-2018 Hal 7

Anda mungkin juga menyukai