Anda di halaman 1dari 3

Nama : Fifi Ade Setia Ningrum

Nim : B1801439

Tugas KPPK wawancara dengan wanita yang sudah menopause

“Hasil wawancara ke ibu yang sudah menopause”


Hasil Data Subjektif
Ibu mengatakan bernama Ny.wiwik berusia 55 tahun, beragama islam ,
pendidikan terakhir sma , pekerjaan ibu rumah tangga , tinggal dengan suami di
desa selokerto.
Ibu mengatakan mengalami keluhan seperti menstruasi dalam jumlah
yang sangat sedikit, dan hanya 3 hari saja dan sekarang sudah tidak menstruasi
sejak 4 bulan terakhir, berat badan menurun, dan sring pusing.
Ibu mengatakan sudah menstruasi sejak umur 12 tahun dengan siklus
menstruasi 28 hari, ibu mengatakan mengalami menstruasi 6-7 hari, dengan 3-4
kali/hari ganti pembalut pada hari pertama sampai ketiga, dan 3kali/hari pada
hari 4 dan 2kali/hari pada hari ke lima sampai tujuh. Berwarna merah kental
pada hari pertama dan kedua, pada hari ketiga sampai kelima berwarna merah ,
hari ke enam sampai ketujuh berwarna coklat kekuningan. Ibu mengatakan tidak
ada keluhan saat menstruasi.
Ibu mengatakan sudah memiliki anak 1 lahir di BPM dan yang membantu
melahirkan bidan. Tidak ada keluhan saat hamil, tidak ada komplikasi saat
persalinan dan nifas.
Ibu mengatakan memiliki penyakit menurun seperti diabetes, ibu
mengatakan tidak memiliki penyakit nenahun, dan tidak memiliki penyakit
menular seperti HIV AIDS.

Ibu mengatakan pernikahan sudah 30 tahun , menikah pada usia 20 tahun,


ibu mengatakan status pernikahan dengan suami sah secara agama dan negara.
Ibu mengatakan tidak pernah menggunakan alat kontrasepsi apapun.
Hasil Data Objektif
Hasil pemeriksaan normal, Tekaan darah 120/80 mmHg, Suhu tubuh
0
36,8 C, nadi 60x/menit, pernafasan 24x/menit, Berat badan 68 kg. Keadaan
umum baik, Kesadaran composmentis. Hasil pemeriksaan fisik tidak ditemukan
kelainan. Dari hasil pemeriksaan obstetrik tidak ditemukan kelainan.
PELAKSANAAN
1. Memberitahu ibu hasil pemeriksaan dalam keaadaan normal
Evaluasi : ibu mengatakan mengerti.
2. Memberitahu ibu keluhan yang ibu alami merupakan tanda menopause
dan menjelaskan bahwa hal yang di alaminya merupakan hal yang wajar
dan dialami oleh setiap wanita.
Evaluasi : ibu mengatakan sudah mengerti.
3. Menjelaskan pada ibu tanda gejala fisiologis pada wanita yang
menaopause.
Evaluasi : ibu mengatakan paham.
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai