Anda di halaman 1dari 3

LOGBOOK KRITIS

Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Keperawatan Gawat Darurat
dan Kritis dengan dosen Dian Anggraeni, S. Kep, Ners, M. Kep

Siti Halimah Tusadiah


(319072)

PENDIDIKAN PROGRAM PROFESI NERS


SEKOLAH TINGGI ILMU KEPERAWATAN
PPNI JAWA BARAT
BANDUNG
2020
NO TANGGAL/HARI TEMUAN/BAHAN DISKUSI

1. 5 Mei 2020 1. Craniotomy


Adalah proses tindakan pembedahan otak
yang dilakukan dengan membuka tulang
tengkorak dan menambil suatu jaringan dan
tidak menyebabkan udem atau peradangan.
Makan bisa langsung ditutup kembali.
Biasanya dilakukan padapasien dengan
indikasi tumor otak, abses otak.
2. Craniektomy
Prosedur bedah yang dilakukan karena adanya
edema dan peradangan pada otak
3. Prosedur bedah untuk membebaskan tekanan
pada tulang belakang atau akar saraf tulang
belakangyang disebabkan oleh stenosis tulang
belakang. Stenosis tulang belakang adalah
penyempitan kanal tulang belakang yang
menekan urat tulang belakang yang berisis
saraf.

2. 6 Mei 2020 1. Antipeuretik : untuk menurunkan demam


2. Antihistamin : untuk peradangan
3. Analgetik : anti nyeri
4. Antibiotik : untuk membunuh bakteri
5. Perpindahan panas
a. Konduksi
Perpindahan atau pergerkan panas antara
dua benda yang saling bersentuhan. Panas
mengalir dari benda bersuhu lebih tinggi
ke benda bersuhu lebih rendah
b. Konveksi
Perpindahan panas antara dua benda yang
terjadi melalui zat alir (fluida) yang
bergerak
c. Radiasi
Perpindahan panas antara dua benda yang
tidak saling bersentuhan misalnya pada
proses perpindahan panas dari matahari ke
tubuh hewan
d. Evaporasi
Proses perubahan benda dari fase cair ke
fase gas. Misalnya pada mekanisme
ekskresi kelenjar keringat.
6. CPAP (Continuous Positive Airway Pressure)
Adalah pilihan terapi utama untuk sleep
apnea, atau sebuah mesin yang memberika
tekanan udara melalui masker yang
ditempatkan diatas hidung/ mulut saat tidur
7. FiO2 (Fraksi Oksigen)
Adalah presentase oksigen yang dihantarkan
dengan range antara 21%-100% untuk
mengoptimalkan pertukaran gas pada pasien
8. SIMV (Modesyncronized Intermittent
Mandatory Ventilation)
Mode dimana ventilator membiarkan pasien
bernafas spontan diantara nafas control
tersebut

Anda mungkin juga menyukai