Anda di halaman 1dari 4

FORMAT ASUHAN KEPERAWATAN KOMUITAS

A. Pengkajian Keperawatan Komunitas


1. Data Inti Kmunitas
a. Sejarah Wilayah
 Riwayat terbentuk wilayah
 Asal penduduk
 Batas wilayah
 Karakteristik geografis
 Peta wilayah
b. Nilai/ Keyakinan
 Agama termasuk ajaran agama yang berkaitan dengan kesehatan
 Nilai keyakinan berkaitab dengan kesehatan
c. Data Demografi
 Jumlah penduduk
 Jumlah kepala keluarga
 Tingkat kepadatan
 Komposis penduuk menurut jenis kelamin
 Komposisi penduduk menurut usia
 Komposisi penduduk menurut pendidikan
 Komposisi penduduk menrut pekerjaan
 Komposisi penduduk menurut status perkawinan
d. Statistik Vital
 Angka kematian ibu dan anak
 Angka harapan hidup
 Kelompok khusus ibu hamil, balita (imunisasi). KB, lansia
 Statistik vital penduduk berdasarkan keluhan gangguan kesehatan
 Statistik vital penduduk berdasarkan kejadian kesakitan dalam 6
bulan terkahir
 Statistik vital pola kebiasaan yang terkait dengan faktor resiko
penyakit yang sering terjadi pada penduduk
2. Data Subsistem Komunitas :
a. Lingkungan
1) Kesehatan lingkungan perumahan, air bersih, limbah
 Kondisi fisik dan rumah yang mengganggu kesehatan
1.
 Kondisi fisik luar rumah yang menganggu kesehatan
 Kondisi rumah yang membuat tidak aman/ jatuh
 Tanaman yang ditanam dipekarangan
2) Antar tetangga
b. Pendidikan
 Sarana pendidikan formal dan nonformal
 Sarana informasi kesehatan
c. Keamanan dan Transportasi
 Sarana pelayanan keamanan
 Sarana transportasi
1. Sarana transportasi keluarga
a. Ya
b. Tidak
2. Observasi transportasi
a. Pribadi
b. Umum
 Daerah rawan bencana alam
 Upaya masyarakat dalam penanganan bencana
d. Pelayanan Kesehatan
 Sarana pelayanan kesehatan
1. Jenis sarana pelayanan kesehatan yang paling dimanfaatkan
keluarga untuk penanganan masalah kesehatan
a. Puskesmas
b. Dokter/Bidan/Perawat
c. Rumah sakit
d. Balai Pengobatan
e. Lain-lain,.....................
 Jarak pelayanan kesehatan
1. Jarak rumah dengan sarana kesehatan?
a. < 1 km
b. 1-2 km
c. 2-5 km
d. > 5 km
 Cara mencapai sarana pelayanan kesehatan
1. Cara keluarga pergi ke sarana pelayanan kesehatan
a. Jalan kaki
b. Becak
c. Kendaraan pribadi
d. Angkutan umum
e. Lain-lain, ...................
 Tenaga kesehatan
 Penggunaan pelayanan kesehatan oleh masyarakat
 Kebiasaan sebelum berobat
1. Kebiasaan keluarga sebelum berobat ke pelayanan kesehatan
a. Beli obat warung
b. Jamu
c. Lain-lain,...................
 Sumber pendanaan kesehatan keluarga
1. Sumber pendanaan kesehatan keluarga
a. ASTEK/ASKES
b. Tabungan
c. Dana sehat
d. BPJS
e. Tidak ada
e. Sistem Komunikasi
 Sumber informasi tentang kesehatan
1. Melalui apakah keluarga menerima informasi tentang
kesehatan?
a. Tv/radio
b. Koran/majalah
c. Penyuluhan di Puskesmas/Posyandu
d. Pertemuan antar masyarakat
 Bahasa
1. Apa jenis bahasa yang digunakan sehari-hari?
a. Indonesia
b. Daerah
c. Asing
 Media komunikasi
1. Yang digunakan media komunikasi?
a. Telpn
b. Surat
c. Lain-lain,................
f. Ekonomi
 Pendapatan keluarga termasuk sumber pendapatan, jumlah rata-rata
pendapatan, jaminan kesehatan, dan ratarata pengeluaran perbulan
1. Sarana ekonomi apa yang ada di wilayah keluarga?
a. Pasar
b. UUD/KUD
c. Bank
d. Perusahaan/industri
2. Berapakah penghasilan rata-rata keluarga setiap bulan?
a. < Rp. 500.000
b. Rp. 500.000 – Rp. 1.000.000
c. > Rp. 1.000.000
 Sumberdaya ekonomi dimasyarakat
g. Sosial/ Politik
 Jumlah kader kesehatan, posyandu, posbindu, dll
1. Adakah anggota keluarga yang menjadi kader kesehatan?
a. Ada
b. Tidak ada
2. Jika ada, jenis kegiatan kader?
a. Kade posyandu bayi balita
b. Kader posyandu lansia
c. Kader KB
d. Lain-lain,.....................
 Kegiatan bersama di masyarakat
 LSM kesehatan/ kegiatan berkaitan kesehatan
 Kegiatan sosial masyarakat
 Kebijakan pemerintah berkaitan dengan kesehatan
 Keikutsertaan partai politik di bidang kesehatan
 Pemilihan RT, RW dan Desa/ Kelurahan
h. Rekreasi
 Sarana rekreasi: waktu, biaya
 Penurunan stresor

Anda mungkin juga menyukai