Anda di halaman 1dari 2

8.

Buktikan bahwa dua garis singgung lingkaran sejajar jika dan hanya jika dua titik singgungnya terletak
pada diameter pada lingkaran yang sama.

Jawab:

Defenisi: diameter lingkaran adalah talibusur yang melalui titik pusat lingkaran.

Defenisi: garis –garis sejajar adalah dua garis sebidang yang tidak berpotongan.

Tarik diameter sehingga terlihat sudut luar dan dalam dari perpotongan diameter dan dua garis.
Sehingga diameter menjadi transversal

k
1

2
l
Teorema: jika dua garis dipotong oleh transversal sehingga sudut-sudut dalam yang terbentuk kongruen
maka dua garis itu sejajar.

Pembuktiannya :

secara kontradiksi (jika benar maka salah)

∠ 1 ≅ ∠ 2 maka k ∦ l

Jika k ∦ l maka kedua garis berpotongan

Berarti dapat digambarkan


A
1
C
l

2 k

Maka terbentuk segitiga ABC, sudut 1 adalah sudut luar segitiga ABC

Berdasarkan teorema : sudut luar dari segitiga akan lebih besar dari sudut dalam yang tidak besisihan
sehingga ∠ 1>∠2 artinya ∠ 1 ≇ ∠ 2 Maka tedapat kontradiksi pada pernyataan awal.

Jadi terbukti bahwa ∠ 1 ≅ ∠ 2 maka k ∥l

∠1

Anda mungkin juga menyukai