Anda di halaman 1dari 2

TUGAS MATA KULIAH UMUM

ILMU SOSIAL BUDAYA DASAR

“Nilai Dalam Karya Seni”

Dosen Pengajar :
Hendri Zalman, S.hum

Disusun Oleh :
Lulu Dwi Oktari
17137012

JURUSAN TEKNIK PERTAMBANGAN


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2020
NILAI DALAM KARYA SENI

Karya seni yang saya sukai adalah sebuah NOVEL yang berjudul
“BUMI MANUSIA”. Adapun nilai – nilai yang terkandung di dalam novel
tersebut antara lain adalah :

A. Nilai Moral
Pada novel yang berjudul Bumi Manusia nilai moral sangat
terlihat jelas, bangsa Eropa secara bebas melakukan hal yang dilarang
oleh agama tanpa mendapatkan sanksi hukum. Sedangkan bangsa
pribumi lebih membatasi pergaulannya satu sama lain antara laki – laki
dan perempuan.

B. Nilai Religius
Nilai religius yang dapat diambil yaitu diajarkan untuk saling
bertoleransi kepada sesama manusia dan menghormati kepercayaan
yang dianutnya.

C. Nilai Sosial
Dalam novel yang berjudul Bumi Manusia ini mengajarkan kita
untuk bersikap sopan santun terhadap sesama manusia, bukan hanya
dengan kalangan menengah keatas saja tetapi harus bersikap sopan
santuun kepada semua orang tanpa membedakan kalangannya. Manusia
hidup didunia tidak sendiri dan saling membutuhkan satu sama lain.

Anda mungkin juga menyukai