Anda di halaman 1dari 11

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Satuan Pendidikan : Sekolah Menegah Atas


Nama Sekolah : SMA NEGERI 10 LUBUKLINGGAU
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas/Semester : X/1
Topik : Vektor
Alokasi Waktu : 3 JP

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun,
ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan
pro-aktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
3.2 Menerapkan prinsip penjumlahan vektor (dengan pendekatan geometri)
4.2 Merencanakan dan melaksanakan diskusi untuk menentukan resultan
vektor
C. Indikator
3.2.4 Menganalisis metode analitis vektor
3.2.5 Menguraikan dua buah vektor sebidang atau lebih secara analitis

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat menganalisis metode analitis vector.
2. Peserta didik dapat menguraikan dua buah vektor sebidang atau lebih
secara analitis

E. Materi Pembelajaran
 Resultan vektor metode analisis
 Arah Resultan Vektor

F. Pendekatan/Strategi/Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Contekstual Teaching and Learning
2. Metode : Problem Solving, ceramah, diskusi dan presentasi
3. Model : Koperatif Tipe Jigsaw

G. Sumber Belajar :
 Buku Pegangan Peserta didik, Fisika SMA

G. Media/Alat/bahan
Media : papan tulis, computer/laptop, LCD, Power point

H. Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta didik
Waktu

Pendahuluan 15 menit

1. Mempersiapkan peserta didik


 Guru mengucapkan salam,  Peserta didik menjawab
1 menit
melihat kesiapan peserta salam, menyiapkan diri
didik untuk belajar, dan untuk belajar, dan
memeriksa kehadiran peserta memberitahu teman yang
didik. tidak hadir.
 Guru memberi motivasi  Peserta didik menyimak
3 menit
berupa menampilkan video video dan menjawab
aplikasi vektor pada pesawat pertanyaan guru
dan menanyakan “bagaimana
pesawat dapat mendarat?”
 Guru mengaitkan  Peserta didik menyimak guru 10 menit
pengetahuan sebelumnya penjelasan
 Guru menyampaikan tujuan  Peserta didik menyimak 1 menit
pembelajaran. pennjelasan guru

Kegiatan Inti 82 menit

2. Mengorganisasikan peserta
didik dalam kelompok
 Guru menyampaikan materi  Peserta didik
tentang metode analisis dan mendengarkan penjelasan 25 menit
arah resultan vektor guru
 Guru membagi peserta didik
menjadi 6 kelompok asal  Peserta didik membentuk
5 menit
yang terdiri atas 6 peserta kelompok asal sesuai arahan
didik (masyarakat belajar). guru (masyarakat belajar).
 Guru mengarahkan peserta 2 menit
didik untuk berbagi tugas  Peserta didik berbagi
menjadi anggota kelompok tugas menjadi anggota
ahli dalam setiap kelompok kelompok ahli di
asal. kelompoknya masing-masing.
3. Membimbing dalam diskusi
kelompok .
1 menit
 Guru menayangkan soal
kepada kelompok ahli.  Peserta didik menerima
 Guru memberikan soal kepada kelompok ahli.
kesempatan peserta didik  Peserta didik mulai
berdiskusi untuk berdiskusi untuk membangun
membangun (kontruktivisme) (kontruktivisme) pengetahuan
pengetahuan dan menemukan dan menemukan (inkuiri)
(inkuiri) jawaban soal yang jawaban soal dalam 10 menit
diberikan. kelompok ahli.
 Guru memantau kerja setiap
kelompok dan memberi  Peserta didik
kesempatan peserta didik mengerjakan soal dan
untuk bertanya jika bertanya apabila ada yang
mengalami kesulitan. tidak mengerti.
 Guru meminta para anggota
kelompok ahli untuk kembali
2 menit
ke kelompok asal dan
berdiskusi untuk
 Para anggota kelompok
membangun (kontruktivisme)
ahli kembali ke kelompok
pengetahuan yang
asal dan berdiskusi untuk
diperolehnya kepada anggota-
membangun (kontruktivisme)
anggota kelompok asalnya
pengetahuan yang
dan menemukan (inkuiri)
diperolehnya kepada anggota-
jawaban soal yang diberikan.
anggota kelompok asalnya
dan menemukan (inkuiri)
 Guru meminta perwakilan 25 menit
jawaban soal dalam
peserta didik dari anggota
kelompok asal.
kelompok asal
 Perwakilan peserta didik
mempresentasikan jawaban di
dari anggota kelompok asal
depan kelas (pemodelan),
mempresentasikan jawaban di
sedangkan kelompok lain
depan kelas (pemodelan),
memberikan tanggapannya.
sedangkan kelompok lain
 Guru memberikan memberikan tanggapannya. 5 menit
kesempatan peserta didik
untuk bertanya jika ada hal –  Peserta didik bertanya
hal yang kurang dimengerti. apabila ada hal- hal yang
kurang dimengerti.
4. Evaluasi
 Guru memberikan soal-soal
5 menit
latihan yang dikerjakan
masing- masing individu  Peserta didik
(penilaian autentik). mengerjakan soal- soal
2 menit
 Guru memberikan latihan yang diberikan oleh
kesempatan kepada peserta guru (penilaian autentik).
didik untuk bertanya apabila  Peserta didik bertanya
ada yang tidak dimengerti. apabila ada yang tidak
dimengerti.
Penutup 8 menit

 Pemberian skor secara kelompok  Kelompok terbaik 3 menit


dan pemberian reward. mendapatkan reward.
 Guru membimbing peserta didik  Peserta didik bersama
untuk menyimpulkan pelajaran. dengan guru menyimpulkan 2 menit
 Guru meminta peserta didik pelajaran.
mengemukakan pendapat dari  Peserta didik
pengalaman belajarnya (refleksi). mengemukakan pendapat 2 menit
dari pengalaman belajarnya
 Guru meminta peserta didik (refleksi). 1 menit
untuk mempelajari materi  Peserta didik
berikutnya (penguraian vektor) memperhatikan arahan guru.

A. Penilaian Proses dan Hasil Belajar


Metode Bentuk Instrumen
Sikap Lembar pengamatan sikap
Tes unjuk kerja Tes penilaian kinerja mengukur dan menghitung
Tes tertulis Tes uraian
Penilaian    
a. Penilaian Sikap
Dilaksanaka secara terpadu selama proses pembelajaran dengan menggunakan
pedoman observasi penilaian sikap dan rubik sebagai berikut : Observasi
penilaian sikap

No. Nama Keseriusan Kerjasama Kejujuran Tanggung Mengkomunik Jumlah


peserta dalam dalam jawab asikan Hasil Skor
didik Pembelajaran Kelompok Penyelidikan
1.
2.
RUBRIK
No Aspek yang Rubik Penilaian Skor
dinilai
1. Keseriusan  Peserta didik berdiskusi dengan sungguh-sungguh 4
dalam dan memperhatikan apa yang dibicarakan oleh guru.
pembelajaran  Peserta didik melakukan diskusi dengan baik tetapi 3
(Kedisplinan) tidak memperhatikan apa yang dibicarakan oleh guru
 Peserta didik tidak melakukan diskusi tetapi peserta
didik masih memperhatikan guru 2
 Peserta didik tidak melakukan diskusi dan tidak
memperhatikan guru 1
2. Kerjasama  Peserta didik ikut melaksanakan penyelidikan 4
dalam dengan baik dan berbagi tugas dengan temannya
kelompok  Peserta didik ikut melaksanakan penyelidikan 3
dengan baik tetapi tidak berbagi tugas dengan
temannya 2
 Peserta didik ikut melaksanakan penyelidikan
dengan asal- asalan tetapi mau berbagi tugas dengan 1
temannya
 idak ikut bekerjasama dalam melaksanakan
penyelidikan
3. Kejujuran  Peserta didik mengisi soal sesuai dengan 4
pengamatannya 3
 Peserta didik mengisi soal sesuai dengan
pengamatannya tetapi hanya sebahagian 2
 Peserta didik mengisi soal dengan melihat lembar 1
kerja temannya
 Peserta didik tidak mengisi soal
4. Tanggung  Peserta didik ikut merapikan tempat duduk setelah 4
jawab selesai diskusi dan ikut mengembalikan alat sesuai
tempatnya 3
 Peserta didik ikut merapikan alat setelah selesai
diskusi sesuai dengan penempatan dan ikut
mengembalikan alat tetapi tidak sesuai tempatnya 2
 Peserta didik ikut merapikan alat selesai diskusi
tetapi tidak ikut mengembalikan alat 1
 Peserta didik tidak ikut merapikan dan
mengembalikan alat selesai diskusi
5. Mengkomuni  Peserta didik mengkomunikasikan hasil 4
kasi kan hasil penyelidikan dengan sangat terampil (tidak
penyelidikan membaca teks, santun, suara jelas, penggunaan
bahasa yang efektif, dan sistematis)
 Peserta didik mengkomunikasikan hasil 3
penyelidikan dengan cukup terampil (tidak
membaca teks, santun, suara jelas, penggunaan 2
bahasa yang efektif tetapi kurang sistematis)
 Peserta didik mengkomunikasikan hasil
penyelidikan dengan kurang terampil (tidak 1
membaca teks, kurang santun, suara kurang jelas,
penggunaan bahasa kurang efektif, tidak sistematis)
 Peserta didik mengkomunikasikan hasil
penyelidikan dengan tidak terampil (baca teks,
kurang santun, suara kurang jelas, penggunaan
bahasa kurang efektif, tidak sistematis)

Untuk setiap peserta didik mendapat nilai:


Jumlah Skor
Nilai = x 100
20
Dengan predikat:
PREDIKAT NILAI
Sangat Baik ( A) 80 ≤ SB ≤ 100
Baik ( B ) 70 ≤ B ≤ 79

Cukup ( C ) 60 ≤ C ≤ 69

Kurang ( D ) < 60

b. Pengetahuan
1. Sebutkan perbedaan antara besaran skalar dan vektor beserta contoh
besarannya!

2. Diberikan dua buah vektor gaya yang sama besar masing-masing vektor
besarnya adalah 10 Newton seperti gambar berikut.

Jika sudut yang terbentuk antara kedua vektor adalah 60°, tentukan besar
(nilai) resultan kedua vektor!

3. Hitunglah besar vektor Ŕ=B́− Á

B́ Á

20 N 60O 40 N
4. Jika besar vektor A = 4 satuan, membentuk sudut 30o dengan sumbu x positip,
maka hitunglah besar vektor tersebut dalam sumbu x dan sumbu y!

5. Dua buah vektor gaya F1 dan F2 bernilai 3N dan 4N dan saling tegak lurus.
Hitunglah resultan kedua vektor gaya tersebut!

6. Diberikan 3 buah vektor F1=10 N, F2 =25 N dan F3=15 N seperti gambar


berikut.

Tentukan: Resultan ketiga vektor

7. Sebuah vektor gaya F yang besarnya 100 N membentuk sudut α terhadap


sumbu x. Jika besar komponen Fy=60 N, tentukan:
a. Komponen gaya Fx
b. Sudut α

Peserta didik mendapat nilai:


Jumlah Skor
Nilai = x 100
10

Dengan predikat:
PREDIKAT NILAI
Sangat Baik ( A) 80 ≤ SB ≤ 100
Baik ( B ) 70 ≤ B ≤ 79

Cukup ( C ) 60 ≤ C ≤ 69

Kurang ( D ) < 60

c. Keterampilan
NO ASPEK YANG DINILAI PENILAIAN
1 2 3
1 MENGGUNAKAN APLIKASI
2 PENGAMATAN
3 DATA YANG DIPEROLEH
4 KESIMPULAN

Kunci Jawaban
1. Besaran adalah segala sesuatu yang dapat di ukur, mempunyai nilai yang dapat
dinyatakan dengan angka, dan memiliki satuan. Satuan adalah bernyataan
yang menjelaskan arti dari suatu besaran. pengukuran adalah suatu proses
membandingkan sesuatu yang diukur dengan yang lain sebagai pengukur yang
dijadikan acuan.

2. Resultan untuk dua buah vektor yang telah diketahui sudutnya.

Dengan F1 = 10 N, F2 = 10 N, α adalah sudut antara kedua vektor (α = 60°).


dan R adalah besar resultan kedua vektor.

Sehingga:

3.

4. Diketahui :
A = 4 satuan, Sudut = 30o
Ditanya : Ax dan Ay ?
Jawab :

5. a. Ikuti langkah-langkah berikut:


1. Uraikan semua vektor ke sumbu x dan sumbu y (kecuali vektor yang sudah
lurus pada sumbu x atau y seperti F2). Lihat gambar di bawah!
2. Cari jumlah vektor pada sumbu x ( kanan +, kiri -)
3. Cari jumlah vektor pada sumbu y (atas +, bawah -)
4. Masukkan rumus resultan
Vektor yang dalam perhitungan selanjutnya tidak digunakan lagi karena sudah
diuraikan tadi, dihapus saja, agar kelihatan lebih bersih, sisanya seperti ini:

Jumlah komponen vektor-vektor pada sumbu x dan y :

B. Mencari sudut yang terbentuk antara resultan vektor R dengan sumbu x

tan θ = ΣFy /ΣFx


tan θ = −7/−1 = 7
θ = arc. tan 7 = 81,87°

Mengetahui Lubuklinggau,        
Kepala Sekolah Calon Guru Mata Pelajaran

(......................................) (Ratih Galuh Rahmawati)


NIP: NIM : 06111381520033
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (SOAL)

Anda mungkin juga menyukai