Anda di halaman 1dari 4

Tuga: ASUHAN NIFAS DI KOMUNITAS

1. Baca dan pelajari kasus berikut ini?

2. Apakah Masalah/diagnosa pada kasus tersebut sudah tepat?

3. Jika belum tepat, tentukan diagnosa yang tepat pada kasus tersebut?

4. Tentukan SPM alat, tempat dan standar pelayanan post natal di komunitas?

JAWABAN:

I.​ Masalah atau diagnosa pada kasus Ny A.L tidak tepat


a. P
​ ada pengkajian, keluhan utama: Ibu mengatakan baru selesai melahirkan anak

kedua tetapi pada pengkajian riwayat kehamilan persalinan dan nifat yang lalu
adalah: P2A0AH2. Anak pertama lahir pada tahun 2012, dengan tindakan
vakum oleh dokter dengan jenis kelamin Perempuan, BB:300gr. Anak Kedua
lahir pada tahun 2016 dengan lahir spontan ditolong oleh Bidan, jenis kelamin
perempuan, BB:3850gr.

b. P
​ ada data subyektif: Ibu mengatakan telah melahirkan anaknya 5 jam yang

lalu. Pada pengkajian riwayat persalinan sekarang tanggal/jam lahir: 16


februari 2020/ jam 12.45 wita, sedangkan pada tanggal pengkajian, senin 17
Februari 2020 jam 10:00 wita. Hal ini dapat disimpulkan bahwa Ny. A.L telah
melahirkan sejak kurang lebih 21 jam yang lalu.

II.​ ​ ​Diagnosa yang tepat pada kasus nifas Ny. A.L adalah:

Ny. A.L, Umur, Tahun, P3A0AH3, Postpartum normal 21 jam yang lalu.
III.​ S
​ tandar​ Pelayanan Minimal Asuhan Post Natal

1.​ Alat

Alat yang digunakan untuk melakukan pemeriksaan atau pelayanan asuhan pada post
natal harus steril dan bersih

2.​ Tempat

a.​ Fasilitas pelayanan kesehatan


1)​ R
​ uang periksa mempunyai luas minimal 2x3 Meter

2) S
​ etiap Bangunan pelayanan minimal mempunyai ruang periksa, ruang

administrasi/kegiatan lain sesuai kebutuhan, ruang tunggu dan kamar mandi/wc


masing-masing 1 buah

3)​ S
​ emua ruangan mempunyai ventilasi dan penerangan

b.​ D
​ i rumah pasien

Sesuai dengan keadaan rumah pasien, diusahakan ruangan yang digunakan pasien
bersih dan nyaman.

3.​ Standar pelayanan post natal di komunitas


a.​ S
​ tandar 13:Perawatan Bayi Baru Lahir

1) B
​ idan memeriksa dan menilai bayi baru lahir untuk memastikan pernafasan

spontan, mencegah hipoksia sekunder, menemukan kelainan, dan melakukan


tindakan atau merujuk sesuai kebutuhan.

2)​ Bidan juga harus mencegah atau menangani hiportermia.


Syarat:

a)​ Bidan mampu untuk:



(1) Memeriksa dan menilai bayi baru lahir dengan menggunakan skor

Apgar

(2)​ M
​ enolong bayi bernafas spontan dan melakukan resusitasi bayi

(3) M
​ engenal tanda-tanda hipotermia dan dapat melakukan pencegahan
dan penanganannya

b) Standard alat/bahan yang diperlukan,misalnya:sabun,air beersih dan


handuk untuk mencuci tangan,handuk lembut yang bersih untuk


bayi,kain yang bersik dan kering untuk bayi,thermometer dan timbangan
bayi Obat tetes mata:selep mata Tetrasiklin 1%,klorampenikol 1% atau
eritromisin0,5% Kartu ibu

b.​ S
​ tandar14: Penanganan pada 2 jam pertama setelah lahir

1) B
​ idan melakukan pemantauan ibu dan bayi terhadap terjadinya komplikasi

dalam 2 jam setelah persalinan, serta melakukan tindakan yang di perlukan.

2) B
​ idan memberikan penjelasan tentang hal-hal yang mempercepat pulihnya

kesehatan ibu , dan membantu ibu untuk memulai memberikan ASI

Syarat:

a)​ Ibu dan bayi di jaga o/ bidan selama 2jam setelah persalinan

b) Bidan terlatih dalam merawat ibu dan bayi segera setelah persalinan,

termasuk pertolongan pertama pada keadaan gawat darurat

c)​ Ibu termotifasi untuk menyusui ASI dan memberikan kolostrum


d)​ Tersedia alat / bahan


e)​ Tersedianya oksitosin dan obat lain yang di butuhkan


f)​ Adanya sarana pencatanan



c.​ S
​ tandar 15: Pelayanan bagi ibu dan bayi pada masa nifas

1) B
​ idan memberikan pelayanan selama masa nifas mulai kunjungan rumah pada

hari ketiga,minggu kedua dan minggu keenam setelah persalinan untuk


membantu proses pemulihan ibu dan bayi melalui penanganan tali pusat yang
benar.

2) P
​ enemuan dini, penanganan atau perujukan komplikasi yg mungkin terjadi pd

masa nifas.

3) Memberikan penjelasan ttg kesehatan secara umum, kebersihan perorangan,


makanan bergizi, perawatan BBL, pembarian ASI, Immunisasi, dan KB

Syarat:

a) B
​ idan telah trampil dalam Perawatan nifas,termasuk pemeriksaan ibu dan

bayi pada masa nifas dengan cara yang benar

b)​ Membantu ibu untuk memberikan ASI


c) Mengetahui komplikasi yang dapat terjadi pada ibu dan bayi pada masa

nifas

d) Bidan dapat memberikan pelayanan imunisasi atau bekerjasama dengan


juru imunisasi

e)​ Tersedia alat/ bahan


f)​ Tersedia kartu pencat


Anda mungkin juga menyukai