Anda di halaman 1dari 18

MUSYAWARAH NASIONAL IX IKATAN

MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA TAHUN


2017

STIKES FORT DE KOCK


BUKITTINGGI
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

SURAT KEPUTUSAN MUSYAWARAH NASIONAL IX


IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
Nomor : 001/Kep/Munas IX IMFI/XI/2017
Tentang :
AGENDA
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


Musyawarah Nasional IX Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia tahun 2017 setelah :
Menimbang :
a. Bahwa Musyawarah Nasional sebagai kekuasaan tertinggi dalam Ikatan Mahasiswa
Fisioterapi Indonesia harus berjalan tertib dan lancar.
b. Bahwa untuk menjamin terselenggaranya Munas IX IMFI tahun 2017 secara tertib
dan lancar, perlu adanya agenda Munas yang disepakati oleh peserta Munas IX
IMFI tahun 2017.

Mengingat :
Adanya draf Agenda Munas VIII IMFI tahun 2016.

Memperhatikan :
a. Permusyawaratan dan pendapat – pendapat yang berkembang dalam Munas IX
Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia.
b. Kesepakatan yang diputuskan dalam Munas IX Ikatan Mahasiswa Fisioterapi
Indonesia.

MEMUTUSKAN :

Menetapkan :
1. Agenda Munas IX Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia tahun 2017 sebagaimana
terlampir.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya dan akan ditinjau kembali jika
terdpat kekeliruan dalam penetapannya.

Ditetapkan :
Pada Tanggal :
Pukul :

Presidium Sementara,

Presidium I, Presidium II, Presidium III

Nama Nama Nama

,
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

AGENDA MUSYAWARAH NASIONAL ke – xxx IKATAN MAHASISWA


FISIOTERAPI INONESIA TAHUN xxx

1. Pembahasan dan Penetapan Agenda Acara Musyawarah Nasional ke- xx Ikatan


Mahasiswa Fisioterapi Indonesia.
2. Pembahasan dan Penetapan Tata Tertib Musyawarah Nasional ke- xx Ikatan
Mahasiswa Fisioterapi Indonesia.
3. Pembahasan dan Penetapan Tata Tertib Pemilihan Presidium Tetap
Musyawarah Nasional ke- xx Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia.
4. Pemilihan dan Penetapan Presidium Tetap Musyawarah nasional ke-IX ikatan
Mahasiswa Fisioterapi Indonesia.
5. Pembacaan dan Penetapan Laporan Pertanggungjawaban Pengurus Ikatan
Mahasiswa Fisioterapi Indonesia Periode xxxx.
6. Pembahasan dan Penetapan Anggaran Dasar Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia
Periode xxxx.
7. Pembahasan dan Penetapan Anggaran Rumah Tangga Ikatan Mahasiswa Fisioterapi
Indonesia Periode xxxx.
8. Pembahasan dan Penetapan Garis-Garis Besar Haluan Organisasi Ikatan Mahasiswa
Fisioterapi Indonesia Periode xxxx.
9. Pembahasan dan Penetapan Syarat Pemilihan Calon Majelis Pertimbangan
Agung Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia Periode xxxx.
10. Pemilihan dan Penetapan Majelis Pertimbangan Agung Ikatan Mahasiswa
Fisioterapi Indonesia Periode xxxx.
11. Pembahasan dan Penetapan Syarat Pemilihan Calon Presiden Ikatan
Mahasiswa Fisioterapi Indonesia Periode xxxx.
12. Pemasukan dan Penetapan Calon Presiden Ikatan Mahasiswa Fisioterapi
Indonesia Periode xxxx.
13. Penyampaian Visi dan Misi Calon Presiden Ikatan Mahasiswa Fisioterapi
Indonesia Periode xxxx.
14. Pemilihan dan Penetapan Presiden dan Wakil Presiden Ikatan Mahasiswa
Fisioterapi Indonesia Periode xxxx.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

15. Serah Terima Jabatan dan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Ikatan
Mahasiswa Fisioterapi Indonesia Periode xxxx.
16. Pemilihan dan Penetapan Tuan Rumah Penyelenggara Musyawarah Nasional ke- xx
Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia.
17. Pembentukan dan Penetapan Struktur Organisasi Pengurus Ikatan Mahasiswa
Fisioterapi Indonesia Periode xxxx dan Kelengkapan Organisasi.
18. Rapat Kerja Pengurus Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia Periode xxxx.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

SURAT KEPUTUSAN MUSYAWARAH NASIONAL IX


IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
Nomor : 002/Kep/Munas IX IMFI/XI/2017
Tentang :
TATA TERTIB
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Musyawarah Nasional IX Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia tahun 2017 setelah :


Menimbang :
a. Bahwa Musyawarah Nasional sebagai kekuasaan tertinggi dalam Ikatan
mahasiswa Fisioterapi Indonesia harus berjalan tertib dan lancar.
b. Bahwa untuk menjamin terselenggaranya Munas IX IMFI tahun 2017 secara tertib
dan lancar, perlu adanya Agenda Munas yang disepakati oleh peserta Munas IX
IMFI tahun 2017.

Mengingat :
Adanya draf Tata Tertib Munas VIII IMFI tahun 2016.

Memperhatikan :
a. Permusyawaratan dan pendapat – pendapat yang berkembang dalam Munas IX
Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia.
b. Kesepakatan yang diputuskan dalam Munas IX Ikatan Mahasiswa Fisioterapi
Indonesia.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

MEMUTUSKAN :

Menetapkan :
1. Agenda Munas IX Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia tahun 2017 sebagaimana
terlampir.
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya dan akan ditinjau kembali jika
terdapat kekeliruan dalam penetapannya.

Ditetapkan :
Pada Tanggal :
Pukul :

Presidium Sementara,

Presidium I, Presidium II, Presidium III

Nama Nama Nama


MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

TATA TERTIB MUSYAWARAH NASIONAL ke- IX IKATAN MAHASISWA


FISIOTERAPI INDONESIA TAHUN 2017

BAB I
NAMA,WAKTU, DAN TEMPAT
Pasal 1
Musyawarah Nasional IX Ikatan Mahasiswa Fisisoterapi Indonesia selanjutnya disingkat
Munas IX IMFI.

Pasal 2
Munas IX IMFI diselenggarakan pada hari Kamis–Minggu tanggal 16–19 November 2017.

Pasal 3
Munas IX IMFI diselenggarakan di STIKes Fort De Kock,
Bukittinggi, Sumatera Barat.

BAB II
STATUS

Pasal 4
Munas IX IMFI merupakan forum permusyawaratan tertinggi Ikatan Mahasiswa Fisioterapi
Indonesia.

BAB III
WEWENANG

Pasal 5
1. Membahas materi Munas IX IMFI sesuai dengan agenda acara Munas IX IMFI.
2. Menjadikan kepengurusan satu periode sebelumnya sebagai demisioner.
3. Membentuk dan menetapkan Badan Pimpinan IMFI periode 2017-2018.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

BAB IV
PESERTA DAN STATUS

Pasal 6
Peserta Munas IX IMFI terdiri dari :
1. Peserta penuh.
2. Peserta peninjau.

Pasal 7
Status peserta Munas IX IMFI adalah :
1. Peserta Penuh terdiri dari :
a. Setiap delegasi institusi atau perguruan tinggi.
2. Peserta Peninjau terdiri dari :
a. Setiap tamu undangan dan tamu demisioner.

BAB V
HAK DAN KEWAJIBAN PESERTA

Pasal 8
1. Peserta Penuh mempunyai hak suara dan hak bicara.
2. Peserta Peninjau hanya mempunyai hak bicara.
3. Peserta Penuh dan Peserta Peninjau berhak mendapatkan materi Munas IX IMFI.

Pasal 9
1. Seluruh peserta diwajibkan menyukseskan seluruh agenda Munas IX IMFI.
2. Seluruh peserta wajib memenuhi semua ketentuan yang di atur dalam Tata
Tertib Munas IX IMFI.
3. Seluruh peserta wajib mengikuti Munas IX IMFI sampai selesai,kecuali dengan
alasan yang dapat diterima oleh forum.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

BAB VI
PERSIDANGAN

Pasal 10
Persidangan dalam Munas IX IMFI adalah bentuk permusyawaratan.

BAB VII
PIMPINAN SIDANG

Pasal 11
Persidangan dalam Munas IX IMFI dipimpin oleh 3 orang Presidium Sidang.

BAB IX
TUGAS DAN WEWENANG PIMPINAN SIDANG

Pasal 12
Pimpinan sidang pada Munas IX IMFI berwenang :
1. Memimpin sidang pada Munas IX IMFI.
2. Mengesahkan dan memutuskan materi Munas IX IMFI.
3. Mengesahkan dan memutuskan Badan Pimpinan IMFI.

BAB IX
KUORUM

Pasal 13
1. Munas IX IMFI dinyatakan sah apabila dihadiri sekurang – kurangnya 2/3 dari
peserta sidang.
2. Apabila kuorum sebagaimana dimaksud pada ayat (1) tidak tercapai maka sidang
dapat ditunda 2 x 10 menit.
3. Apabila setelah penundaan seperti yang dimaksud pada ayat (2) di atas masih
belum mencapai kuorum,maka sidang dapat dilanjutkan dan dinyatakan sah.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

BAB X
KEPUTUSAN

Pasal 14
1. Keputusan Munas IX IMFI diambil dengan musyawarah mufakat.
2. Apabila pengambilan dengan cara musyawarah untuk mufakat tidak tercapai, maka
keputusan diambil berdasarkan suara terbanyak.
3. Jika dalam pengambilan keputusan berdasarkan suara terbanyak diperoleh suara yang
sama, maka pengambilan keputusan dengan suara terbanyak diulang sebanyak 2
(dua) kali.
4. Dan apabila dari hasil pemungutan dengan suara terbanyak yang terakhir masih
menghasilkan suara yang sama, keputusan diserahkan kepada kebijaksanaan
presidium Munas IX IMFI dengan mempertimbangkan perkembangan dan kondisi
Munas IX IMFI.

BAB XI
INTERUPSI

Pasal 15
1. Setiap peserta dalm Munas IX IMFI berhak mengajukan interupsi selama sidang.
2. Setiap peserta peuh wajib mengajukan interupsi pada saat meninggalkan ruangan
sidang.

Pasal 16
1. Jenis – jenis interupsi sebagai berikut :
a. Interupsi of order, yakni interupsi standar untuk tingkatan interupsi
terendah, biasanya cukup diucapkan dengan kata “ Interupsi “.
b. Interupsi of information, yakni interupsi mendesak untuk memberikan informasi
yang berkaitan dengan konteks pembicaraan dengan tingkatan yang lebih tinggi
dan interupsi of order biasanya cukup diucapkan dengan kata “ Informasi “.
c. Information of Clearence, yakni interupsi yang bermaksud untuk mengklarifikasi
pernyataan seseorang dan atau terhadap konteks pembicaraan yang dianggap
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

keluar dari jalur pembicaraan. Interupsi ini memiliki tingkatan interupsi lebih
tinggi dari iterruption of information, biasanya cukup diucapkan dengan kata
“ Klarisikasi “.
d. Interupsi of Previlalege, yakni interupsi yang tertinggi dari interupsi yang lain
dan benar-benar penting seperti pembicaraan yang sudah jauh dari agenda sidang
atau masalah-masalah substansi lainnya biasanya cukup diucapkan dengan kata
“Peninjauan Kembali”.
2. Meknisme sidang yaitu setiap peserta sidang dapat mengeluarkan pendapat
dengan cara mengangkat tangan dan disetujui oleh Pimpinan Sidang.

BAB XII
PENUTUP

Pasal 17
Segala sesuatu yang belum diatur dalam tata tertib ini akan diatur kemudian berdasarkan
kesepakatan forum Munas IX IMFI.

Pasal 18
TataTertib ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan dapat ditinjau ulang bila terdapat
kekeliruan.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

SURAT KEPUTUSAN MUSYAWARAH NASIONAL IX


IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
Nomor : 003/Kep/Munas IX IMFI/XI/2017 Tentang :
TATA TERTIB PEMILIHAN PRESIDIUM TETAP
MUSYAWARAH NASIONAL IX IKATAN
MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA TAHUN
2017

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Musyawarah Nasional VII Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia tahun 2017 setelah :
Menimbang :
a. Bahwa Musyawarah Nasional sebagai kekuasaan tertinggi dalam Ikatan Mahasiswa
Fisioterapi Indonesia harus berjalan tertib dan lancar.
b. Bahwa untuk menjamin terselenggaranya Munas IX IMFI tahun 2017 secara tertib
dan lancar, perlu ditetapkan Presidium Tetap yang disepakati oleh peserta Munas IX
IMFI tahun 2017.
c. Bahwa sesuai poin (a) dan (b) diatas, perlu ditetapkannya Tata Tertib Presidium
Tetap Munas IX IMFI tahun 2017.

Mengingat :
Adanya draf Tata Tertib Pemilihan Presidium Tetap Munas VIII IMFI tahun 2016.

Memperhatikan :
a. Permusyawaratan dan pendapat-pendapatyang berkembang dalam Munas IX Ikatan
Mahasiswa Fisioterapi Indonesia.
b. Kesepakatan yang diputuskan dalam Sidang Pleno Munas IX Ikatan Mahasiswa
Fisioterapi Indonesia.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

MEMUTUSKAN :

Menetapkan :
1. Tata tertib Pemilihan Presidium Tetap Munas IX Ikatan Mahasiswa Fisioterapi
Indonesia tahun 2017 sebagaimana terlampir.
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya dan akan ditinjau kembali jika
terdapat kekeliruan dalam penetapannya.

Ditetapkan :
Pada Tanggal :
Pukul :

Presidium Sementara,
Presidium I, Presidium II, Presidium III

Nama Nama Nama


MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

TATA TERTIB PEMILIHAN PRESIDIUM TETAP


MUSYAWARAH NASIONAL ke- IX 2017
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

1. Pemilihan Presidium Sidang Munas IX IMFI dilakukan secara tertib, langsung,


bebas, rahasia, jujur, dan adil.
2. Jumlah Presidium Sidang terdiri dai 3 orang.
3. Pemilihan Presidium Sidang Munas IX IMFI dilakukan dengan musyawarah.
4. Jika pemilihan Presidium Sidang Munas IX IMFI dengan musyawarah tidak
mencapai mufakat, maka dilakukan dengan pemungutan suara.
5. Pemilihan Presidium Sidang Munas IX IMFI dilakukan dengan dua tahap, yakni :
a. Tahap pencalonan.
b. Tahap pemilihan.
6. Setiap institusi berhak mengajukan 1 calon presidium.
7. Setiap calon Presidium Sidang Munas IX IMFI dinyatakan sah jika minimal
didukung oleh 3 suara dalam tahap pencalonan.
8. Setiap calon Presidium Sidang Munas IX IMFI harus menyatakan kesediaannya di
depan forum.
9. Setiap institusi berhak memilih satu calon Presidium.
10. Jika terdapat suara terbanyak sama lebih dari satu, maka dilakukan pemilihan ulang.
11. Calon Presidium Sidang Munas IX IMFI yng mendapat suara terbanyak dinyatakan
sebagai Presidium Sidang Munas IX IMFI.
12. Hal-hal yang belum tercantum dala tata tertib ini akan diatur kemudian
atas kesepakatan forum.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

SURAT KEPUTUSAN MUSYAWARAH NASIONAL


IX IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI
INDONESIA
Nomor : 004/Kep/Munas IX IMFI/XI/2017 Tentang :
PENETAPAN PRESIDIUM TETAP
MUSYAWARAH NASIONAL IX IKATAN
MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA TAHUN
2017

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Musyawah Nasional VII Ikatan Mahasiswa Fisioterapi Indonesia tahun 2017 setelah :
Menimbang :
a. Bahwa Musyawarah Nasional sebagai kekuasaan tertinggi dalam Ikatan Mahasiswa
Fisioterapi Indonesia harus berjalan tertib dan lancar.
b. Bahwa untuk menjamin terselenggaranya Munas IX IMFI tahun 2017 secara tertib
dan lancar, perlu ditetapkan Presidium Tetap yang disepakati oleh peserta Munas IX
IMFI tahun 2017.

Mengingat :
Adanya draf Tata Tertib pemilihan Pimpinan Sidang Munas VIII IMFI tahun 2017.

Memperhatikan :
a. Permusyawaratan dan pendapat-pendapat yang berkembang dalam Munas IX Ikatan
Mahasiswa Fisioterapi Indonesia.
b. Hasil pemilihan Presidium Tetap Munas IX IMFI tahun 2017.
c. Kesepakatan yang diputuskan dalam Munas IX Ikatan Mahasiswa Fisioterapi
Indonesia.
MUSYAWARAH NASIONAL IX
IKATAN MAHASISWA FISIOTERAPI INDONESIA
TAHUN 2017

MEMUTUSKAN :
Menetapkan :
1. Presidium Tetap Munas IX IMFI tahun 2017 terdiri dari :
a. Presidium I :
b. Presidium II :
c. Presidium III :
2. Presidium Tetap Munas IX IMFI tahun 2017 bertugas memimpin seluruh Munas
IX IMFI tahun 2017.
3. Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya.

Ditetapkan :
Pada Tanggal :
Pukul :

Presidium Sementara,
Presidium I, Presidium II, Presidium III

Nama Nama Nama

Anda mungkin juga menyukai