Anda di halaman 1dari 10

E.

PENGKAJIAN KHUSUS (PSIKOGERIATRIK)


 Pengkajian status fungsional dengan pemeriksaan indeks kats

No Aktivitas Mandiri Tergantung


1 Mandi
Mandiri :
Bantuan hanya pada satu bagian mandi ( seperti
punggung atau ekstremitas yang tidak mampu )
atau mandi sendiri sepenuhnya Tergantung :
Bantuan mandi lebih dari satu bagian tubuh,
bantuan masuk dan keluar dari bak mandi,
serta tidak mandi sendiri

2 Berpakaian
Mandiri :
Mengambil baju dari lemari, memakai pakaian,
melepaskan pakaian, mengancingi/mengikat
pakaian.
Tergantung :
Tidak dapat memakai baju sendiri atau hanya
sebagian
3 Ke Kamar Kecil
Mandiri :
Masuk dan keluar dari kamar kecil kemudian
membersihkan genetalia sendiri
Tergantung :
Menerima bantuan untuk masuk ke kamar
kecil dan menggunakan pispot
4 Berpindah
Mandiri :
Berpindah ke dan dari tempat tidur untuk
duduk, bangkit dari kursi sendiri
Bergantung :
Bantuan dalam naik atau turun dari tempat tidur
atau kursi, tidak melakukan satu, atau lebih
perpindahan
5 Kontinen
Mandiri :
BAK dan BAB seluruhnya dikontrol sendiri
Tergantung :
Inkontinensia parsial atau total; penggunaan
kateter,pispot, enema dan pembalut ( pampers
)
6 Makan
Mandiri :
Mengambil makanan dari piring dan
menyuapinya sendiri
Bergantung :
Bantuan dalam hal mengambil makanan dari
piring dan menyuapinya, tidak makan sama
sekali, dan makan parenteral ( NGT )
Keterangan :
Beri tanda ( v ) pada point yang sesuai kondisi klien

Analisis Hasil :
Nilai A :Kemandirian dalam hal makan, kontinen ( BAK/BAB),
berpindah, kekamar kecil, mandi dan berpakaian.
Nilai B :Kemandirian dalam semua hal kecuali satu dari fungsi tersebut
Nilai C : Kemandirian dalam semua hal, kecuali mandi dan satu fungsi
tambahan
Nilai D : Kemandirian dalam semua hal, kecuali mandi, berpakaian, dan
satu fungsi tambahan
Nilai E : Kemandirian dalam semua hal kecuali mandi, berpakaian, ke kamar
kecil, dan satu fungsi tambahan.
Nilai F : Kemandirian dalam semua hal kecuali mandi, berpakaian, ke kamar
kecil, berpindah dan satu fungsi tambahan
Nilai G : Ketergantungan pada keenam fungsi tersebut

 Pengkajian status fungsional dengan pemeriksaan barthel indeks

NO KRITERIA DENGAN MANDIRI


BANTUAN
1 Makan

2 Aktivitas Toilet

3 Berpindah dari kursi ke tempat tidur dan


sebaliknya, termasuk duduk di tempat
tidur
4 Kebersihan diri mencuci muka menyisir
rambut menggosok gigi
5 Mandi

6 Berjalan dipermukaan datar

7 Naik turun tangga

8 Berpakaian

9 Mengontrol defekasi

10 Mengontrol berkemih

TOTAL
Kesimpulan

Penilaian :

0-20 : ketergantungan

21-61 ketergantungan berat/sangat bergantung

62-90 : ketergantungan berat

91-99 : ketergantungan ringan


100 : Mandiri

 Pengkajian status kognitif dengan short portable mental status questionare


(SPMSQ)
 Pertanyaan Jawaban + Skor -

1. Hari apa sekarang ini ? Hari : seni


2. Tanggal berapa hari ini ? Tidak tahu (-)
3. Apa nama tempat ini ? Rumah
4. Dimana alamat anda ? Sumberdadi
5. Berapa umur anda ? 60 tahun
6. Kapan anda lahir ? Lupa (-)
7. Siapa presiden sekarang ? Jokowi
8. Siapa presiden sebelumnya ? Lupa (-)
9. Siapa nama kecil ibu anda ? Ibu nggat
10. Kurangi 3 dari 20 dan tetap 20 – 3 = 17
pengurangan 3 dari setiap angka 17 – 3 = 14
baru secara menurun 14 – 3 = 11
Jumlah kesalahan total

Analisa hasil :
Kesalahan 0 – 2 :Fungsi intelektual utuh
Kesalahan 3 – 4 :Fungsi intelektual ringan
Kesalahan 5 – 7 :Fungsi intelektual sedang
Kesalahan 8 – 10 : Fungsi intelektual berat

 Pengkajian status kognitif dengan mini mental state exam (MMSE)

No Aspek Nilai Nilai Kriteria


Kognitif maksimal klien
1. Orientasi 5 Menyebutkan dengan benar
- Tahun
- Musim
- Tanggal
- Hari
- Bulan
2. Orientasi 5 Dimana sekarang kita berada?
registrasi 3 1. Negara
2. Provinsi
3. Kabupaten
Sebutkan 3 nama objek (kursi meja
kertas) kemudian ditanyakan kepada
klien menjawab
1. Kursi
2. Meja
3. Kertas
3. Perhatian 5 Meminta klien berhitung mulai dari 100
dan kemudian dikurangi 7-5tingkat
kalkulasi
4. Mengingat 3 Meminta klien untuk menyebutkan
1. Meja
2. Kursi
3. Kertas
5. Bahasa 9 Menanyakan kepada klien tentang benda
(sambil menunjuk benda tsb)
Nama pensil, dan melihat (2 poin)
Mengulang hal berikut : “tak ada jika,
dan, atau tetapi” (1 poin)
Total
Skore

Nilai 24-30 : Normal

Nilai 17-23 : Probable gangguan kognitif

Nilai 0-16 : Definitif gangguan kognitif

HASIL :

 Pengkajian status depresi dengan Geriatric Depretion Scale (GDS)

No. Pertanyaan Tidak Ya


1. Apakah anda sbenarnya puas dengan kehidupan anda ?
2. Apakah anda telah meninggalkan banyak kegiatan dan
minta/kesenangan anda ?
3. Apakah anda merasa kehidupan anda kosong ?
4. Apakah anda sering merasa bosan ?
5. Apakah anda mempunyai semangat yang baik setiap saat?
6. Apakah anda merasa takut sesuatu yang buruk akan terjadi pada
anda ?
7. Apakah anda merasa bahagia untuk sebagian besar kehidupan
anda ?
8. Apakah anda merasa sering tak berdaya ?
9. Apakah anda lebih sering dirumah daripada pergi keluar dan
mengerjakan sesuatu hal yang baru ?
10. Apakah anda merasa mempunya banyak masalah dengan daya
ingat anda dibandingkan kebanyakan orang ?
11. Apakah anda piker bahwa kehidupan anda sekarang
menyenangkan ?
12. Apakah and merasa tidak bahagia seperti peraaan anda saat ini
?
13. Apakah anda merasa penuh semangat ?
14. Apakah anda merasa bahwa keadaan anda tidak ada harapan ?
15. Apkah anda piker bahwa orang lain, lebih baik keadaanya
daripada anda ?

SETIAP JAWABAN YANG SESUAI MEMPUNYAI SKOR


“1”(SATU): SKOR 5 – 9 : KEMUNGKINAN DEPRESI
SKOR 10 ATAU LEBIH : DEPRESI
 Pengkajian fungsi sosial dengan APGAR keluarga (Adaptation, Partnership,
Growth, Affection, Resolve)
 ITEMS PENILAIAN SELAL KADAN TIDAK
U
G- PERNA
KADAN H
(2)
G (0)
(1)
1 A : Adaptasi
Saya puas bahwa saya dapat kembali pada
keluarga ( teman-teman ) saya untuk
membantu pada waktu sesuatu
menyusahkan saya
2 P : Partnership
Saya puas dengan cara keluarga ( teman-
teman ) saya membicarakan sesuatu dengan
saya dan mengungkapkan masalah saya.

3 G : Growth
Saya puas bahwa keluarga ( teman-teman )
saya menerima & mendukung keinginan
saya untuk melakukan aktifitas atau arah
baru.
4 A : Afek
Saya puas dengan cara keluarga ( teman-
teman ) saya mengekspresikan afek dan
berespon terhadap emosi-emosi saya, seperti
marah, sedih atau mencintai.
5 R : Resolve
Saya puas dengan cara teman-teman saya
dan saya menyediakan waktu bersama-
sama mengekspresikan afek dan berespon
JUMLAH
Penilaian :
Nilai : 0-3 : Disfungsi keluarga sangat tinggi Nilai
: 4-6 : Disfungsi keluarga sedang
HASIL : NY.N pada nilai apgar 7 yang berarti Disfungsi keluarga sedang.

 Pengkajian kemungkinan jatuh dengan morse fall scale (MFS)


 PENGKAJIAN SKALA NILAI KET.

1. Riwayat jatuh: apakah lansia pernah jatuh Tidak 0


dalam 3 bulan terakhir? Ya 25

2. Diagnosa sekunder: apakah lansia memiliki Tidak 0


lebih dari satu penyakit? Ya 15

3. Alat Bantu jalan:


- Bed rest/ dibantu perawat 0
- Kruk/ tongkat/ walker 15
- Berpegangan pada benda-benda di sekitar 30
(kursi, lemari, meja)
4. Terapi Intravena: apakah saat ini lansia Tidak 0
terpasang infus? Ya 20

5. Gaya berjalan/ cara berpindah:


- Normal/ bed rest/ immobile (tidak dapat 0
bergerak sendiri)
- Lemah (tidak bertenaga) 10
- Gangguan/ tidak normal (pincang/ diseret) 20

6. Status Mental
- Lansia menyadari kondisi dirinya 0
- Lansia mengalami keterbatasan daya ingat 15

Total Nilai

Keterangan:

Tingkatan Risiko Nilai MFS Tindakan

Tidak berisiko 0 - 24 Perawatan dasar

Risiko rendah 25 - 50 Pelaksanaan intervensi pencegahan jatuh standar

Risiko tinggi ≥ 51 Pelaksanaan intervensi pencegahan jatuh risiko tinggi

• Pengkajian resiko dekubitus dengan skala Norton


No Keadaan Pasien Skor Hasil
1 Kondisi Fisik Umum
Baik
Lumayan
Buruk
Sangat Buruk
2 Kesadaran
Composmentis
Apatis
Konfus/ Sopor
Stupor/ Koma
3 Aktivitas
Ambulan
Ambulan Dengan Bantuan
Hanya Bisa Duduk
Tiduran
4 Mobilitas
Bergerak Bebas
Sedikit Terbatas
Sangat Terbatas
Tidak Bisa Bergerak
5 Inkontinensia
Tidak Ada
Kadang-Kadang
Sering Inkontinensia Urine
Inkontinensia Alvi Dan Urine
Kategori Skor:
16-20 : Kecil Sekali/ Tidak Terjadi Resiko Dekubitus
12-15 : Kemungkinan Kecil Terjadi Resiko Dekubitus
<12 : Besar Terjadi

• Pengkajian tes keseimbangan Sullivan


No Tes koordinasi Nilai
1 Berdiri dengan postur normal
2 Berdiri dengan postur normal, menutup mata
3 Berdiri dengan kaki rapat
4 Berdiri dengan satu kaki
5 Berdiri, fleksi trunk dan berdiri ke posisi netral
6 Berdiri, netral dan fleksi trunk
7 Berjalan tempatkan tumit salah satu kaki di depan jari
kaki yang lain
8 Berjalan sepanjang garis lurus
9 Berjalan mengikuti tanda gambar pada lantai
10 Berjalan menyamping
11 Berjalan mundur
12 Berjalan mengikuti lingkaran
13 Berjalan pada tumit
14 Berjalan dengan ujung kaki
Jumlah
Keterangan :
4 : mampu melakukan aktifitas dengan lengkap
3 : mampu melakukan aktifitas dengan bantuan
2 : mampu melakukan aktifitas dengan bantuan maksimal
1 : tidak mampu melakukan aktifitas
Nilai :
42-54 : mampu melakukan aktifitas
28-41 : mampu melakukan aktifitas sedikit bantuan 14-
27 : mampu melakukan aktifitas bantuan maksimal
14 : tidak mampu melakukan aktifitas

Anda mungkin juga menyukai