Anda di halaman 1dari 2

STERILISASI

DENGAN MENGGUNAKAN PANAS KERING


Nomor Dokumen: No. Revisi: Halaman:
006/SPO/RSUHB/III/2020 00 1/2

RSU Harapan
Bersama
Singkawang
Ditetapkan Oleh:
Tanggal Terbit: Direktur
STANDAR 03 Maret 2020
PROSEDUR
OPERASIONAL dr. Veridiana,Sp.OG

Sterilisasi adalah suatu proses pengelolaan peralatan/bahan yang bertujuan untuk


Pengertian
menghancurkan semua bentuk mikroorganisme (bakteri, virus, fungi dan parasit)
termasuk endospora melalui proses fisika dan kimiawi dengan menggunakan
mesin panas kering (dry heat)

1. Mencegah penyebaran infeksi dan alat aman digunakan selanjutnya


Tujuan
2. Untuk mencegah/menghindari faktor-faktor yang berpengaruh terhadap mutu
sterilisasi

1. SK Direktur RSU Harapan Bersama Singkawang No 09/SK.DIR/I/2020


Tentang Kebijakan Pengolahan Pengontrolan Peralatan di RSU Harapan
Kebijakan
Bersama Singkawang
2. Buku Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Rumah Sakit dan
Fasilitas Pelayanan Kesehatan Lainnya Departemen Kesehatan RI Tahun 2011

1. Siapkan mesin sterilisator dan kemasan yang akan disteril.


2. Catat dan dokumentasikan kemasan yang akan disterilkan.
3. Masukkan kemasan yang akan disteril ke dalam mesin sterilisator dengan
Prosedur baik, perhatikan posisi kemasan, jangan melebihi kapasitas yang ditentukan,
(tidak lebih dari ¾ kapasitas mesin)
4. Jalankan mesin sterilisator secara bertahap sesuai petunjuk :
a. Putar power On/off, tentukan suhu yang dikehendaki:
- 180° C ( 360 °F ) Selama 30 menit
- 170 ° C ( 340 ° F) selama 60 menit
STERILISASI
DENGAN MENGGUNAKAN PANAS KERING
Nomor Dokumen: No. Revisi: Halaman:
006/SPO/RSUHB/III/2020 00 2/2

RSU Harapan
Bersama

18
Singkawang
Ditetapkan Oleh:
Tanggal Terbit: Direktur
STANDAR 3 Maret 2020
PROSEDUR
OPERASIONAL dr. Veridiana,Sp.OG

- 160 ° C ( 320 ° F ) selama 120 menit


b. Tekan thermostat, tunggu sampai suhu mencapai suhu yang dikehendaki
c. Setelah suhu sesuai yang dikehendaki, putar timer sesuai waktu yang
dikehendaki (sesuai suhu).
d. Setelah selesai, matikan power on/off dan tunggu mesin sampai dingin.
5. Bila sterilisasi sudah selesai, kemasan bisa diambil jika sudah mengalami
proses pendinginan terlebih dahulu.
6. Kemasan siap diambil dan disimpan atau digunakan kembali sesuai
kebutuhan.
7. Rawat dan bersihkan mesin panas kering/dry heat setiap kali dipakai untuk
mensterilisasi.

1. Instalasi Bedah Sentral


Unit Terkait 2. Instalasi Rawat Inap
3. Intalasi Rawat Jalan
4. Instalasi Gawat Darurat
5. Instalasi Laboratorium

19

Anda mungkin juga menyukai