Anda di halaman 1dari 1

Pengawasan (controling)

a. Kajian teori
Controling (pengawasan, monitoring) adalah proses untuk mengamati secara
terus menerus pelaksanaan rencana kerja yang sudah disusun dan mengadakan koreksi
terhadap penyimpangan yang terjadi.
b. Kajian data
Berdasarkan hasil wawancara dan observasi, pengontrolan sudah dilaksanakan
dengan baik, hal ini terlihat dengan adanya kepala ruangan sudah memberikan
pengawasan seperti memberikan masukan dan teguran pada perawat yang memiliki
kinerja yang kurang optimal dalam melaksanakan tugas keperawatan serta
memberikan penilaian terhadap kinerja perawat.
c. Analisa data
Secara umum pelaksanaan pengawasan yang dilakukan oleh Kepala ruangan
yang dibantu oleh ketua tim sudah cukup baik.

Anda mungkin juga menyukai