Anda di halaman 1dari 4

PEMBERSIHAN RUANG ISOLASI SELAMA DITEMPATI

DAN SESUDAH PASIEN PINDAH ATAU PULANG


No. Dokumen No. Revisi Halaman

RUMAH SAKIT
RISA SENTRA MEDIKA

Ditetapkan

STANDAR PROSEDUR Tanggal terbit


OPERASIONAL 09 Januari 2015
dr. KetutMendra. MQIH
Direktur Rumah Sakit

PENGERTIAN Ruang isolasi adalah : ruangan khusus yang terdapat di rumah sakit
yang merawat pasien dengan kondisi medis tertentu terpisah dari
pasien lain ketika mereka mendapat perawatan medis dengan
tujuan mencegah penyebaran penyakit atau infeksi kepada pasien
dan mengurangi resiko terhadap pemberi pelayanan kesehatan.

Pembersihan lingkungan adalah : tindakan untuk menyingkirkan


sumber-sumber kontaminasi yang ada dilingkungan ruang rawat
pasien yang dapat mencegah penyebaran penyakit atau infeksi
kepada pasien dan petugas kesehatan.

Untuk mempermudah pembersihan setiap hari, singkirkan


persediaan dan peralatan yang tidak perlu dari lokasi sekitar pasien.
Ruang lingkup pembersihan ini mulai pembersihan oleh petugas
kebersihan sampai pemantauan oleh KPPI.
TUJUAN 1. Tersedianya acuan penerapan langkah-langkah pembersihan
ruang isolasi selama ditempati dan sesudah pasien pindah atau
pulang.
2. Terhindarnya dari penularan infeksi penyakit.
KEBIJAKAN 1. Untuk melindungi pasien, pengunjung dan staf dari penyakit
menular pasien yang diketahui atau dicurigai mengidap penyakit
menular diisolasi sesuai dengan penularan berdasarkan
transmisi.
2. Pasien dengan penyakit menular melalui udara dirawat di ruang
terpisah menggunakan sistema Kohort di dalam ruangan
dengan ventilasi alami bertekanan negatif+ HEPA filter.
3. Penempatan pasien imun osupresi dengan hasil pemeriksaan
PEMBERSIHAN RUANG ISOLASI SELAMA DITEMPATI
DAN SESUDAH PASIEN PINDAH ATAU PULANG
No. Dokumen No. Revisi Halaman

RUMAH SAKIT
RISA SENTRA MEDIKA

Ditetapkan

STANDAR PROSEDUR Tanggal terbit


OPERASIONAL 09 Januari 2015
dr. KetutMendra. MQIH
Direktur Rumah Sakit

laboratorium neutrophil<= 500 micro per liter, dilakukan secara


kohort untuk melindungi dari resiko infeksi.
4. Pasien dengan dugaan emerging infectious disease harus
ditempatkan diruangan terpisah dari pasien lain.
5. Pasien dengan Avian influenza ditempatkan diruang isolasi
bertekanan negatif, sebelum dirujuk dirumah sakit yang
mempunyai fasilitas perawatan yang memadai. Pasien suspec
TB Paru dan pasien TB Paru BTA positif dirawat dengan
sistema kohort secara terpisah menggunakan ventilasi alami
dan HEPA filter sampai 2 minggu terapi Obat Anti TB (OAT)
efektif.
6. Jika pasien infeksi yang membutuhkan ruangan isolasi melebihi
kapasitas rumah sakit, maka pasien harus dirujuk kerumah sakit
rujukan sesuai dengan fasilitas yang dibutuhkan. Sementara
menunggu dirujuk kerumah sakit lain, pasien diperlakukan
sebagai pasien yang menular melalui udara.
PROSEDUR 1. Pembersihan ruangan isolasi dilakukan oleh petugas kebersihan
dengan metode pembersihan lembab, hindari pembersihan
aerosolisasi pathogen, jangan menggunakan pembersihan kering
atau menyapu.
1.1. Pembersihan dilakukan 2 kali perhari, pagi dan sore
hari atau bila tampak kotor.
1.2. Pembersihan lingkungan meliputi permukaan yang
sering disentuh seperti pegangan pintu, saklar lampu,
pegangan kamar mandi, dinding disekitar toilet di kamar
mandi pasien.
PEMBERSIHAN RUANG ISOLASI SELAMA DITEMPATI
DAN SESUDAH PASIEN PINDAH ATAU PULANG
No. Dokumen No. Revisi Halaman

RUMAH SAKIT
RISA SENTRA MEDIKA

Ditetapkan

STANDAR PROSEDUR Tanggal terbit


OPERASIONAL 09 Januari 2015
dr. KetutMendra. MQIH
Direktur Rumah Sakit

1.3. Pembersihan tirai pasien harus dilepas dan dicuci


waktu pasien pulang.
1.4. Pembersihan permukaan dengan larutan chlorin 0,05
% atau dengan NaDCC atau alkhohol 95 %, sedangkan
permukaan yang terkontaminasi dengan cairan tubuh
dibersihkan dengan menggunakan larutan chlorin 0,5 %.
2. Peralatan yang diggunakan untuk pembersihan dan desinfeksi
harus dibersihkan dan dikeringkan setelah digunakan oleh
petugas kebersihan.
3. Pemantauan menggunakan daftar tilik / check list untuk
monitoring pembersihan ruang isolasi dilaksanakan oleh Komite
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (KPPI).
1. Seluruh Unit
2. Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi
3. Komite Keperawatan
UNIT TERKAIT 4. Bidang Pelayanan Medis
5. Sub Bidang Pelayanan Keperawatan
6. Sub Bidang Pelayanan Medis
7. Sub bidang penunjang medis

LAMPIRAN I :

ALUR PEMBERSIHAN RUANGISOLASI SELAMA DAN SESUDAH PASIEN PINDAH ATAU PULANG

MULAI
PEMBERSIHAN RUANG ISOLASI SELAMA DITEMPATI
DAN SESUDAH PASIEN PINDAH ATAU PULANG
No. Dokumen No. Revisi Halaman

RUMAH SAKIT
RISA SENTRA MEDIKA

Ditetapkan

STANDAR PROSEDUR Tanggal terbit


OPERASIONAL 09 Januari 2015
dr. KetutMendra. MQIH
Direktur Rumah Sakit

PETUGAS KEBERSIHAN

PEMBERSIHAN RUANG ISOLASI

PETUGAS KEBERSIHAN

PEMBERSIHAN PERALATAN YANG


DIGUNAKAN UNTUK PEMBERSIHAN
DAN DISINFEKSI

KPPI

PEMANTAUAN PEMBERSIHAN RUANG


ISOLASI

SELESAI

Anda mungkin juga menyukai