Anda di halaman 1dari 4

BAB III

KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL


HYPOTESA

A. Kerangka Konsep

Berdasarkan penelitian-penelitian yang telah dilakukan diketahui bahwa

banyak factor yang mempengaruhi kejadian diare pada balita. Faktor-faktor

tersebut diantaranya adalah faktor lingkungan,dan Perilaku ibu. Faktor-faktor

tersebut merupakan faktor yang berasal dari luar dan dapat diperbaiki, sehingga

dengan memperbaiki faktor resiko tersebut diharapkan dapat menekan angka

kesakitan dan kematian diare pada balita, (Warauow, 2002). Pada penelitian ini

Variabel Independen adalah Lingkungan dan Perilaku ibu, sedangkan Variabel

Dependen adalah Kejadian Diare.

Gambar 3.1
Kerangka Konsep Hubungan Lingkungan dan Perilaku Ibu dengan Kejadian
Diare Pada Balita di Puskesmas Megang Sakti Kabupaten Musi Rawas
Tahun 2010

Variabel Independen Variabel Dependen

Lingkungan
Kejadian Diare
Pada Balita

Perilaku

Gambar 3.1 : Kerangka konsep hubungan lingkungan dan perilaku ibu dengan
kejadian Diare ( Notoatmodjo. 2005)

34
35

B. Definisi Operasional

No Variabel Defenisi Cara Ukur Alat Ukur Hasil Ukur Skala


Operasional
V. Independen
1. Lingkungan Keadaan Wawancara Kuesioner - Baik : jika Ordinal
lingkungan responden
responden
menjawab dengan
yang dinilai
benar 76-100 %
dari :
1.keadaan - Sedang : jika

perumahan responden
2.sumber air menjawab dengan
minum
benar 56-75 %
3.jamban
- Kurang : jika
4.pengelolaan
sampah dan responden
limbah. menjawab dengan
(Notoatmodjo
benar < 56 %
, 2003)
(Nursalam, 2003)

2. Prilaku ibu Apa yang Wawancara Kuesioner a. Baik, bila jawaban Ordinal
terhadap dilakukan ibu responden benar
kejadian diare terhadap 76-100 %
pada balita kejadian diare
b. Cukup, bila
36

jawaban

responden benar

56-75 %

c.Kurang, bila

jawaban responden

 56
(Nursalam, 2003)

V. Dependen

1 Kejadian Diare Buang air wawancara Kuesioner a.Ya. jika anak Ordinal
besar dengan
frekuensi balita (1-5
yang tidak
normal tahun ) pernah
(meningkat),
konsistensi menderita
tinja menjadi
lebih lembek diare 3 bulan
atau cair.
terakhir

b. Tidak, jika

balita ( 1-5

tahun )tidak

mengalami

diare 3 bulan

terakhir
37

C. Hipotesis

1. Ada Hubungan Lingkungan dengan Kejadian Diare Pada balita di Puskesmas

Megang Sakti Kabupaten Musi Rawas Tahun 2010.

2. Ada Hubungan Perilaku Ibu dengan kejadian diare pada balita di Puskesmas

Megang Sakti Kabupaten Musi Rawas Tahun 2010.

Anda mungkin juga menyukai