Anda di halaman 1dari 3

PROGRAM STUDI PROFESI NERS

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TANJUNGPURA


PONTIANAK

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)


MENCUCI TANGAN

Suatu prosedur tindakan membersihkan tangan dengan


Pengertian handrub/handsanitaizer atau air dan sabun sebelum dan sesudah
melakukan tindakan

Tujuan Membersihkan tangan bila tangan tidak tampak kotor


( menggunakan handrub) dan tampak kotor (menggunakan air mengalir
dan sabun) menghambat atau merusak mikroorganisme secara luas ,
efektifitas dan mencegah agar tidak terjadi infeksi dan mencegah
kontaminasi
Persiapan Alat dan Bahan :
1. Alat :
a. Handsanitaizer atau Washtafel sebagai tempat mencuci tangan atau
bak cuci dengan kran air mengalir
b. Lap bersih atau tissue.
2. Bahan :
a. Sabun cuci tangan (Hand soap) atau sabun desinfektan.

Prosedur Waktu
Fase Orientasi -
a. Beri salam terapeutik
b. Perkenalkan nama dan tanggung jawab

Fase Kerja -

1) Basahkan kedua telapak tangan setinggi


pertengahan lengan dengan air mengalir,
kemudian ambil sabun atau Tuangkan 3-5 cc
antiseptic berbasis alcohol (handsaitaizer)
2) Usap dan gosok kedua tealpak tangan secara
lembut,
3) kemudian gosok juga kedua punggung tangan
secara bergantian.
4) Gosok sela-sela jari hingga bersih.
5) Bersihkan ujung jari secara bergantian
dengan mengatupkan.
6) Gosok dan putar kedua ibu jari secara
bergantian.
7) Letakkan ujung jari ke telapak tangan
kemudian gosok perlahan.
8) Bilas seluruh bagian tangan dengan air bersih
yang mengalir lalu keringkan memakai
handuk atau tissue, kemudian matikan kran
dengan tissue dan tangan bersih terjaga.
(apabila menggunakan air mengalir dan
sabun)
Fase Terminasi -
1) Evaluasi respon klien
2) Berikan reinforcement positif
3) Lakukan kontrak untuk kegiatan selanjutnya
4) Mengakhiri kegiatan dengan baik

Dokumentasi Catat hasil tindakan dan respon pasien


Kemenkes RI
6 LANGKAH
CUCI TANGAN
Gosok punggung dan sela –sela jari tangan
kiri dengan tangan kanan dan sebaliknya

AYO, CUCI
TANGAN !!

Gosok kedua telapak dan sela –


sela jari

Punggung jari tangan kanan digosokkan pada


telapak tangan kiri dengan jari sisi dalam kedua
tangan saling mengunci

Ibu jari tangan kiri digosok berputar dalam


genggaman tangan kanan dan sebaliknya

Ratakan dengan kedua telapak tangan

Gosok berputar ujung jari – jari tangan


kanan ditelapak tangan kiri dan
sebaliknya

Anda mungkin juga menyukai