Anda di halaman 1dari 2

I.

Pilihlah salah satu jawaban yang benar dari pertanyaan-pertanyaan berikut


1. Dalam bahasa arab orang yang memiliki ilmu disebut …
a. ‘Alim c. ‘Aqil
b. Amir d. Amin
2. Menuntut ilmu dalam Islam hukumnya …
a. Makruh c. Sunah
b. Haram d. Wajib
3. Berikut ciri-ciri orang yang memiliki ilmu pengetahuan, kecuali …
a.Berpikir positif c. Menghargai waktu
b. Hidupnya pesimis d. Suka kepada hal-hal yang baru
4. Perilaku orang yang mencintai Ilmu Pengetahuan menurut QS Ar-Rahman ayat 33.

a. Senang membaca buku-buku pengetahuan sebagai bukti cinta ilmu


pengetahuan.
b. Selalu ingin mencari tahu tentang alam semesta, baik di langit maupun di
bumi, dengan terus menelaahnya.
c. Meyakini bahwa alam semesta ini diciptakan oleh Allah Swt. untuk manusia.
Oleh karena itu, manusia harus merasa haus untuk terus menggali ilmu
pengetahuan.
d. Kurang senang mendatangi guru untuk meminta penjelasan tentang ilmu
pengetahuan.
5. Melakukan sesuatu dengan niat yang kuat, sungguh-sungguh, gigih, tidak
mengenal lelah, tidak lemah menghadapi cobaan dan selalu bersemangat dalam
melakukan pekerjaan, meruapakan arti …
a. Kerja keras c. Kreatif
b. Produktif d. Berilmu
6. Berikut ini yang tidak termasuk ciri-ciri orang memiliki perilaku kerja keras…
a. Memiliki jiwa yang dinamis dan profesional
b. Memiliki banyak ide dan kemauan
c. Suka memilih hal-hal yang bersifat menantang
d. Selalu berkarya dalam bidangnya.
7. Seseorang yang memiliki kemampuan untuk menciptakan atau menghasilkan
sesuatu yang baru, arti …
a. Kerja keras c. Kreatif
b. Produktif d. Berilmu
8. Berikut cara menjadi orang yang berperilaku kreatif, kecuali …
a. Selalu memiliki rasa ingin tahu (curiositas).
b. Terbuka pada hal-hal yang baru.
c. Berani memikul resiko.
d. Selalu berkarya pada pada bidang.
9. Kemampuan seseorang untuk menghasilkan sesuatu atau banyak mendatangkan
hasil, adalah arti …
a. Inisiatif c. Kreatif
b. Inovatif d. Produktif
10. Berikut ciri-ciri orang memiliki perilaku produktif …
a. Giat belajar dan berdo’a.
b. Mempunyai ide-ide cemerlang
c. Selalu berfikir masa depan lebih baik
d. Selalu berkarya dalam bidangnya.
II. Jawablah pertnyaan berikut dengan jelas !
1. Tulislah dalil tentang kewajiban menuntut ilmu
2. Apakah ciri-ciri orang yang berilmu?
3. Kenapa orang yang suka bekerja keras akan menemui kebahagiaan hidup?
4. Tulislah ciri-ciri orang yang produktif!
5. Tuliskan sebuah contoh prilaku orang yang memilki akhalak terpuji kreatif
dan inovatif!

Anda mungkin juga menyukai