Anda di halaman 1dari 2

DINAS KESEHATAN KABUPATEN KONAWE SELATAN

PUSKESMAS AMONDO
Kel. Amondo, Kec. Palangga Selatan Kab. Konawe Selatan.KP.93883
e-mail:pusk.amondo2019@gmail.com

LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS

1. Tujuan Kunjungan : Memberikan pelayanan KIA


dan KB secara berkesinambungan, pencatatan dan pelaporan.
2. Maksud Kunjungan : Pemeriksaan Ibu Hamil & Pelayanan KB di Macolliloloe Desa Waturapa
3. Hasil Kunjungan :
Pemeriksaan Ibu Hamil
Standar Pelayanan 10T
Anamnese:
TB/BB

TD (mmHg)

sTatus gizi (LILA)

TFU (cm)

leTak Janin (DJJ)

TT

Tab Fe

Tes Lab
(GPA)
Nama
Hpht/Tp
Pasien/ Temu Tata
UK
Umur wicara Laksana
Keluhan

Ny. Mega G1P0A0 150 100/ 26 cm 32 Kp - - - Kehamilan Sarankan ibu


Tn. Sahrul/ 4-5-19/8-2-20 /52 70 128x/i normal untuk segera ke
20thn 38 minggu fasilitas
Keluhan (-) kesehatan bila
merasakan
tanda tanda
pesalinan
Ny. Husniati G4P2A1 157 110/ 28 cm 31 Kp - 24 HIV (-) Kehamilan Sarankan ibu
Tn. Kartono 26-5-19/1-3-20 /69 80 130x/i HBsAg (-) resiko untuk rajin
/40 thn 34 minggu tinggi memeriksakan
Keluhan (-) dengan kehamilan dan
skor 14 melakukan
(POEDJI USG satu bulan
R) kedepan
Pelayanan KB
Nama Pasien Umur Anak hidup TD Metode
Ny. Mirnawati 26 1 100/70 Suntik 3 bulan
Ny. Hasnah 33 2 110/80 Suntik 3 bulan
Ny. Kurniati 29 2 120/80 Suntik 3 bulan
Ny. Ristiming 32 2 110/80 Suntik 1 bulan
Ny. Rahmatia 27 2 120/90 Suntik 3 bulan
Ny. Arna 23 3 100/70 Pil
Ny. Ramla 45 7 110/80 Pil
Ny. Elis 41 4 120/70 Pil
Ny. Kamria 25 2 110/70 Pil

4. Sasaran Ibu Hamil : pertahun : 13 . perbulan : 1


5. Permasalahan yang dihadapi :
Dalam pelaksanaan kegiatan ini, tidak ada permasalahan yang ditemui dan kegiatan ini berjalan sebagaimana
mestinya.
6. Kesimpulan/ saran perbaikan :
Kegiatan berjalan sebagaimana mestinya dan diharapkan peningkatan kunjungan posyandu.

Demikian laporan ini kami buat untuk dijadikan bahan selanjutnya.

Amondo, 08 Februari 2020


Pelapor,

Irma Rosanti , AM.Keb


NIP.19890215 201704 2 006
PEMERIKSAAN IBU HAMIL & PELAYANAN KB
DI POSYANDU MACOLLILOLOE DESA WATURAPA
8 FEBRUARI 2020

Pelaksana : Irma Rosanti , AM.Keb

Anda mungkin juga menyukai