Anda di halaman 1dari 9

Tabel 1.

3 intervensi keperawatan

N PERENCANAAN
TUJUAN /KRITERIA HASIL RENCANA
O TANGGAL DIAGNOSA
(SLKI) TINDAKAN(SIKI)
KEPERAWATAN

1. Deficit nutrisi berhubungan Setelah dilakukan tindakan SIKI : Manajemen Nutrisi


dengan ketidakmampuan keperawatan selama ….. x 24 jam di Observasi :
menelan makanan harapkan pasien….. 1. Identifikasi status nutrisi
SLKI: Status Nutrisi 2. Identifikasi makanan yang
Gejala dan tanda mayor  Dipertahankan pada level…. disukai
Data Subjektif :  Ditingkatkan pada level…… 3. Monitor asupan makanan
 Tidak tersedia 1. Memburuk 4. Monitor berat badan
2. Cukup memburuk
Data Objektif : 3. Sedang Terapeutik :
 Berat badan menurun 4. Cukup membaik 1. Lakukan oral hygiene jika
minimal 10 %dibawah 5. Membaik perlu
rentang normal 2. Sajikan makanan yang
Dengan kriteria hasil ; menarik dan suhu yang
Gejala dan tanda minor 1. Berat badan 1/2/3/4/5 sesuai
Data Subjektif : 2. Indeks masa tubuh (IMT) 3. Berikan makanan yang
 Cepat kenyang setelah 1/2/3/4/5 tinggi serat untuk mencegah
makan 3. Frekuensi makan 1/2/3/4/5 konstipasi

23
 Kram/nyeri abdomen 4. Nafsu makan 1/2/3/4/5 4. Berikan suplemen makanan
 Nafsu makan menurun 5. Bising usus 1/2/3/4/5
Data Objektif : 6. Tebal lipatan kulit trisep Edukasi :
 Bisisng usus hiperaktif 1/2/3/4/5 1. Anjurkan posisi duduk jika
 Otot pengunyah lemah 7. Membrane mukosa 1/2/3/4/5 mampu
 Otot menelan lemah 2. Ajarkan diet yang di
 Membrane mukosa programkan
pucat
 Sariawan Kolaborasi :
 Serum albumin turun 1. Kolaborasi pemberian
 Rambut rontok medikasi sebelum makan
berlebihan (miss. Pereda nyeri,
 Diare antiemetic), jika perlu
2. Kolaborasi dengan ahli gizi
untuk menentukan jumlah
kalori dan jenis nutrient yang
dibutuhkan jika perlu.
2. Hipertermi berhubungan dengan Setelah dilakukan tindakan SIKI : Manajemen Hipertermia
proses penyakit (miss. Infeksi, keperawatan selama ….. x 24 jam di Observasi:
kanker.) harapkan pasien….. 1. Identifikasi penyebab
Gejala dan tanda mayor SLKI: Termoregulasi hipertermia (miss. Dehidrasi,
Data Subjektif :  Dipertahankan pada level…. terpapar lingkungan panas )
 Tidak tersedia  Ditingkatkan pada level…… 2. Monitor suhu tubuh

24
2. Menurun 3. Monitor haluaran urine
Data Objektif : 3. Cukup menurun 4. Monitor komplikasi akibat
 Suhu tubuh diatas nilai 4. Sedang hipertermia
normal 5. Cukup meningkat
Gejala dan tanda minor 6. Meningkat Terapeutik :
Data Subjektif : 1. Sediakan lingkungan yang
 Tidak tersedia Dengan kriteria hasil : dingin
1. Menggigil 1/2/3/4/5 2. Longgarkan atau lepaskan
Data Objektif : 2. Kulit merah 1/2/3/4/5 pakaian
 Kulit merah 3. Vasokontriksi perifer 1/2/3/4/5 3. Berikan cairan oral
 Kejang 4. Pucat 1/2/3/4/5 4. Ganti linen setiap hari atau
 Takikardi 5. Takikardi 1/2/3/4/5 lebih sering jika mengalami
 Takipnea 6. Takipnea 1/2/3/4/5 hyperhidrosis (keringat
 Kulit terasa hangat 7. Bradikardi 1/2/3/4/5 berlebih)
5. Hindari pemberian
antipiretik atau aspirin
6. Berikan oksigen jika perlu

Edukasi :
1. Anjurkan tirah baring

Kolaborasi :

25
1. Kolaborasi pemberian cairan
dan elektrolit intravena, jiak
perlu

3. Nyeri akut berhubungan Setelah dilakukan tindakan SIKI : Manajemen Nyeri


dengan Agen pencendera keperawatan selama ….. x 24 jam di Observasi :
fisiologis (miss inflamasi, harapkan pasien….. 1. Identifikasi skala nyeri
iskemia, neoplasma) SLKI: Tingkat Nyeri 2. Identifikasi factor yang
 Dipertahankan pada level…. memperberat dan
Gejala dan tanda mayor  Ditingkatkan pada level…… memperingan nyeri
Data Subjektif : 1. Meningkat 3. Identifikasi lokasi,
 Mengeluh nyeri 2. Cukup meningkat karakteristik, durasi,
3. Sedang frekuensi, kualitas, intensitas
Data Objektif : 4. Cukup menurun nyeri.
 Tampak meringis 5. Menurun 4. Monitor efek samping
 Bersikap protektif ( mis, penggunaan analgetik
waspada, posisi, Dengan kriteria hasil :
menghin dari nyeri ) 1. Keluhan nyeri 1/2/3/4/5 Terapeutik :
 Gelisah 2. Meringis 1/2/3/4/5 1. Fasilitasi istirahat dan tidur
 Frekuensi nadi 3. Gelisah 1/2/3/4/5 2. Kontrol lingkungan yang
meningkat 4. Kesulitan tidur 1/2/3/4/5 memperberat rasa nyeri
 Sulit tidur 5. Diaphoresis 1/2/3/4/5 3. Pertimbangkan jenis dan
sumber nyeri dalam

26
Gejala dan tanda minor : pemilihan strategi
Data Subjektif : meredakan nyeri.
 Tidak tersedia
Data Objektif : Edukasi :
 Tekanan darah 1. Jelaskan penyebab, periode,
meningkat dan pemicu nyeri
 Pola nafas berubah 2. Jelaskan strategi meredakan
 Nafsu makan berubah nyeri
 Proses berfikir 3. Anjurkan menggunakan
terganggu analgetik secara tepat
 Menarik diri 4. Ajarkan teknik
 Berfokus pada dir nonfarmakologis untuk
isendiri meredakan nyeri
 Diaforesis
Kolaborasi :
1. Kolaborasi pemberian
analgetik.

4. Gangguan mobilitas Fisik Setelah dilakukan tindakan SIKI : Dukungan Mobilisasi


Berhubungan dengan keperawatan selama ….. x 24 jam di Observasi :
Gangguan musculoskeletal harapkan pasien….. 1. Identifikasi toleransi fisik

27
SLKI: Mobilitas Fisik melakukan pergerakan
Gejala dan tanda mayor  Dipertahankan pada level…. 2. monitor kondisi umum
Data subjektif :  Ditingkatkan pada level…… sebelum melakukan
 Mengeluh sulit 1. Meningkat mobilisasi
menggerakkan 2. Cukup meningkat 3. Identifikasi nyeri atau
ekstremitas’ 3. Sedang keluhan fisik lainya
4. Cukup menurun
Data Objektif : 5. Menurun Terapeutik :
 Kekuatan otot menurun 1. Fasilitasi aktivitas mobilisasi
 Rentang gerak ROM Dengan kriteria hasil : dengan alat bantu (miss.
(menurun) 1. Kekuatan otot 1/2/3/4/5 Pagar tempat tidur)
2. Pergerakan ekstremitas 2. Fasilitasi melakukan
Gejala dan tanda minor 1/2/3/4/5 pergerakan, jika perlu
Data subjektif : 3. Kaku sendi 1/2/3/4/5 3. Libatkan keluarga untuk
 Nyeri saat bergerak 4. Gerakan terbatas 1/2/3/4/5 membantu pasien dalam
 Enggan melakukan 5. Kelemahan fisik 1/2/3/4/5 meningkatkan pergerakan
pergerakan 6. Gerakan tidak terkoordinasi
 Merasa cemas saat
bergerak
Data objektif : Edukasi :
 Sendi kaku 1. Jelaskan tujuan dan prosedur
 Gerakan tidak mobilisasi

28
terkoordinasi 2. Anjurkan melakukan
 Gerakan terbatas mobilisasi dini
 Fisik 3. Ajarkan mobilisasi
sederhana yang harus
dilakukan (miss. Duduk
ditempat tidur, duduk disisi
tempat tidur, pindah dari
tempat tidur ke kursi)
5. Kerusakan integritas kulit Setelah dilakukan tindakan SLKI: Perawatan Integritas
berhubungan dengan keperawatan selama ….. x 24 jam di Kulit
harapkan pasien….. Observasi:
SLKI:Integritas kulit dan jaringan 1. Identifikasi penyebab
 Dipertahankan pada level…. gangguan integritas kulit
 Ditingkatkan pada level…… (mis. Perubahan
1. Meningkat sirkulasi, perubahan
2. Cukup meningkat status nutrisi, penurunan
3. Sedang kelembaban, suhu
4. Cukup menurun lingkungan ekstern,
5. Menurun penurunan mobilitas)
Dengan kriteria hasil: Terapeutik:
1. Kerusakan jaringan 1/2/3/4/5 1. Bersihkan genital dan kulit
2. Kerusakan lapisan kulit secara rutin
1/2/3/4/5 2. Berikan pujian atas

29
3. Nyeri 1/2/3/4/5 keberhasilan mencegah
4. Perdarahan 1/2/3/4/5 inkontinensia
5. Kemerahan 1/2/3/4/5/6 3. Buat jadwal konsumsi obat-
6. Hematoma 1/2/3/4/5 obat diuretic
7. Pigmentasi abnormal 4. Ambil sampel urine untuk
1/2/3/45/ pemeriksaan urine lengkap
8. Jaringan parut 1/2/3/4/5 atau kultur
9. Nekrosis 1/2/3/4/5 Edukasi :
10. Abrasi kornea 1/2/3/4/5 1. Jelaskandefinisi,jenis
inkontinensia, penyebab
inkontinensia urine
2. Jelakan program
penanganban inkontinensia
urine
3. Jelaskan jenis pakaian dan
lingkungan yang mendukung
proses berkemih
4. Anjurkan membatasi
konsumsi cairan 2-3 jam
menjelang tidur
5. Ajarkan memantau cairan
keluar dan masuk pola

30
eliminasi urine
6. Anjurkan minum minimal
1500 cc/hari, jika tidak
kontraindikasi
7. Anjurkan menghindari kopi,
minuman bersoda, the dan
cokelat
8. Anjurkan konsumsi buah dan
sayur untuk menghindari
konstipasi

31

Anda mungkin juga menyukai