Anda di halaman 1dari 2

LKPD 3

JARINGAN TUMBUHAN

Nama Siswa : ………………………………………


Kelas : ……………………………………..

Petunjuk penggunaan LKPD adalah sebagai berikut:


1. LKPD di kerjakan secara mandiri.
2. Amatilah dengan seksama setiap pertanyaan yang terdapat dalam lembar kerja peserta didik
(LKPD).
3. Jawablah pertanyaan dengan menuliskan jawaban pada catatan kalian, lalu scan/foto jawaban
dalam bentuk pdf dan upload pada Google Classroom!

1. Jelaskan ciri dan fungsi dari jaringan pada tumbuhan berikut:


a. Meristem
b. Epidermis
c. Parenkim
d. Kolenkim
e. Sklerenkim
f. Xilem
g. Floem

2. Gambarkanlah struktur dari jaringan meristem, epidermis, parenkim, jaringan penyokong dan
jaringan vaskuler!

3. Perhatikan gambar di bawah ini.

Tuliskan dan jelaskan jenis jaringan embrionik yang ditunjukan oleh huruf A, B dan C pada
gambar di atas!

4. Lengkapilah tabel di bawah ini,


TIPE BERKAS GAMBAR BERKAS
NO PENGERTIAN
PENGANGKUT PENGANGKUT
1 Kolateral Terbuka
2. Kolateral Tertutup
3. Bikolateral
4. Konsentris Amfikribal
5. Konsentris Amfivasal
6. Radial

5. Lengkapilah keterangan modifikasi jaringan epidermis dari gambar berikut!


NO NAMA MODIFIKASI FUNGSI

1.

A……………………………………….
2.

B………………………………………
3

C……………………………………….
4.

D…………………………………………

-SELAMAT BEKERJA-

Anda mungkin juga menyukai