Anda di halaman 1dari 7

LKPD I JARINGAN

TUMBUHAN

Nama Siswa : M. Thariq Sultan Deyis

Kelas : 11 IPA Ikhwan

Alokasi Waktu : 2 X 45 menit

Kompetensi Dasar

3.3 Menganalisis keterkaitan antara struktur sel pada jaringan tumbuhan

dengan fungsi organ tumbuhan

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.3.1 Mengidentifikasi jenis-jenis jaringan pada tumbuhan berdasarkan

aktifitas pembelahan sel

3.3.2 Menganalisis struktur dan fungsi jaringan meristem

3.3.3 Mengidentifikasi jenis-jenis jaringan dewasa berdasarkan fungsi

3.3.4 Menganalisis hubungan struktur dan fungsi jaringan epidermis

3.3.5 Menganalisis hubungan struktur dan fungsi jaringan parenkim

Petunjuk penggunaan LKPD adalah sebagai berikut:

1. LKPD di kerjakan secara mandiri.

2. Amatilah dengan seksama setiap pertanyaan yang terdapat dalam lembar

kerja peserta didik (LKPD).

0
1. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar,

a. Lengkapilah tabel berikut!

No. Jaringan Karakteristik Fungsi

1. Meristem Sel nya aktif membelah dan belum Menimbulkan pertumbuhan


terdiferensiasi
primer, sekunder

2. Epidermis terdapat pada permukaan organ, tidak Untunk melindungi sel


ada kloroplas, selnya berbentuk balok didalamnya

3. Parenkim se berukuran besar, tersusun tidak untuk fotosintesis, sebagai


rapat (banyak ruang antar sel), dinding spons, penyimpan air,
sel tipis, banyak vakuola makanan, udara, pengangkut

4. Kolenkim terdapat pada sudut sel, penebalan oleh sebagai jaringan penyokong
zar selulosa, selnya muda, tahan yang membuat tumbuhan
lenturan kokoh

5. Sklerenkim terdapat merata pada dinding sel, sebagai penyokong / penguat


prnrbalan oleh zat lignin, se nya mati, tanaman
tahan terhadapay tekanan/tarikan

6. Xilem tersusun oleh trakea, trakeid, parenkim mengangkut air dan mineral
xilem, serat/serabut xilem dari akar ke daun

7. Floem tersusun oleh sel tapis, sel pengiring, mengangkut hasil fotosintesis
parenkim floem, dan serat serabut dari daun ke seluruh tubuh
floem

b. Tentukanlah jaringan muda dan jaringan dewasa dari tabel di atas! Apakah

yang membuat kedua jaringan tersebut berbeda?

Jaringan Muda: meristem. Sedangkan jaringan dewasa: epidermis (pelindung),


parenkim (pengisi/dasar), kolenkim, sklerenkim (penyokong/penguat), xilem,
floem (pengangkut)

Perbedaan antara jaringan tua. Dan muda adalah, muda: selnya masih aktif
membelah dan belum terdiferensiasi kalau jaringan dewasa /tua adalah
jaringannya sudah tidak aktif membelah dan sudah
terdiferensiasi …………………………………………………………………………
……………………………………………………………
2. Perhatikan gambar di bawah ini,

Tuliskan dan jelaskan jenis jaringan muda yang ditunjukan oleh huruf A, B dan

C pada gambar di atas!

A. Meristem Apical:

Bersifat primer, berasal

dari jaringan embrional,

terletak pada ujung

batang, menimbulkan

pertumbuhan primer/

memanjang

B. Meristem lateral:

Bersifat sekunder,

berasal dari jaringan

dewasa, terletak di

samping (kambium),

menimbulkan
pertumbuhan sekunder

(melebar) dan terdapat

pada dikotil

(gymnospermae)

C. Meristem apical

sama seperti A
3. Lengkapilah keterangan modifikasi jaringan epidermis dari gambar berikut!

No Nama modifikasi Fungsi


1.

A……………………………………….

B………………………………………
3

C……………………………………….
4.

D…………………………………………

4. Perhatikan pertanyaan di bawah ini,


a. Jaringan penyokong pada tumbuhan dapat dibedakan menjadi dua macam
yaitu jaringan kolenkim dan jaringan sklerenkim. Perbedaan antara jaringan
kolenkim dan sklerenkim pada tumbuhan dewasa yaitu?
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
b. Batang kelapa dapat tumbuh tinggi dan membesar, padahal kelapa termasuk
dalam kelompok tumbuhan monokotil. Apa yang menyebabkan pertumbuhan
kelapa dapat menyerupai kelompok tumbuhan dikotil?
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
5. Lengkapilah tabel di bawah ini,
No. Tipe berkas Gambar berkas pengangkut Contoh Tumbuhan
pengangkut
1 Kolateral
terbuka

2 Kolateral
tertutup

3 Bikolateral

4 Konsentris
amfikribal

5. Konsentris
amfivasal
6. Radial

Anda mungkin juga menyukai