Anda di halaman 1dari 4

I.

Pendahuluan

Tanggal 17 Agustus adalah Hari Kemerdekaan Indonesia yang dirayakan oleh setiap
warga dan masyarakat dengan penuh suka cita. Hal tersebut dimaksudkan untuk
mengenang jasa pahlawan yang telah berjuang mempertaruhkan nyawa dalam
memerdekakan Negara kita tercinta ini.

Oleh karenanya, Hari Kemerdekaan adalah tonggak sejarah yang harus tetap dikenang
oleh setiap warga Negara Indonesia.

Dalam memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia, kita selaku generasi muda ingin
mengadakan kegiatan-kegiatan positif yang tujuannya tidak lain adalah menghibur dan
menumbuhkan semangat serta gotong-royong masyarakat.

Dengan demikian, kami selaku panitia yang terbentuk dari Organisasi Pemuda Indonesia
ingin mengadakan Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia di Blok C RT 012/03

II. Tujuan

Ada beberapa tujuan dari terselenggaranya acara ini, yaitu:

1. Bentuk syukur kepada Allah S.W.T atas nikmat kemerdekaan yang telah diberikan.
2. Menumbuhkan rasa persatuan dan kekeluargaan antar sesama masyarakat.
3. Mengenang jasa pahlawan yang telah berjuang dan mengorbankan nyawa untuk
Kemerdekaan Indonesia.
4. Menumbuhkan semangat juang kepada para pemuda.
5. Menghibur masyarakat dengan kegiatan yang positif.
6. Mengingatkan generasi muda akan semangat juang para pahlawan bangsa.
7. Meningkatkan rasa cinta kepada Tanah Air Indonesia.

III. Tema
Menumbuhkan persatuan
IV. Peserta
Acara ini diperuntukkan untuk warga RT012/03 yang ingin dan turut meramaikan
serta memeriahkan hari kemerdekaan Indonesia.
V. Jenis Kegiatan
Adapun jenis kegiatan yang diselenggarakan adalah sebagai berikut:
1. Lomba Kelereng
2. Lomba pensil masuk dalam botol
3. Lomba joget balon
4. Lomba estafet karet
5. Lomba kerupuk
6. Lomba maraton
7. Lomba joget bangku
8. Lomba futsal
9. Lomba joget jeruk
10. Lomba rebutan koin
11. Malam puncak hari kemerdekaan
VI. Waktu dan Tempat

Peringatan HUT RI akan diselenggarakan di depan Pos Blok B

VII. Susunan Kepanitaan

Penanggung Jawab : Tusino

Ketua Panitia : Muhammad Farhan

Wakil Ketua : Ivan Pratama

Sekertaris : Aidila Rahmadhani

Bendahara : Nurul Rahmadika

Seksi Acara : Rio Agusto

Seksi Konsumsi : Sysfa, Anjani, Lia

Seksi Peralatan : Doli, Rafli,

Seksi Humas : Doni Treaser

VIII. Rencana Anggaran dan Biaya

Peralatan Lomba :

Konsumsi :

Panggung :

Banner :

Seragam :

Total :

IX. Penutup

Demikian proposal 17 Agustus ini kami buat, semoga dapat menjadi gambaran
atas garis besar acara yang akan kami selenggarakan. Semoga sebagala bentuk
bantuan Bapak/Ibu dicatat sebagai amal dan bermanfaat bagi masyarakat
setempat, khususnya kami selaku panitia.
No Nama Nominal Paraf
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
Mengetahui,
Ketua RT 012

Tusino
PROPOSAL KEGIATAN MEMPERINGATI HARI
KEMERDEKAAN INDONESIA KE 74

KARANG TARUNA RT 012/ RW 003


KALISARI
PASAR REBO
JAKARTA TIMUR

Anda mungkin juga menyukai