Anda di halaman 1dari 186

Buku dengan judul Sukses Tanpa Ekses Lulus CPNS: Kumpulan Soal Tes CPNS, Pembahasan

dan Kunci Jawaban ini adalah sebuah buku persembahan dari LokerDirektori.com yang berisi
kumpulan soal-soal CPNS yang biasa digunakan untuk menyaring ribuan, bahkan jutaan peminat
profesi Pegawai Negeri Sipil. Buku ini dilengkapi pula dengan pembahasan dan kunci jawaban yang
kiranya akan sangat membantu Anda saat melakukan latihan pengisian soal sebelum mengikuti tes
yang sesungguhnya.

Kelengkapan soal dari berbagai bahasan serta beberapa tes tambahan lain menjadikan buku ini
sebagi pedoman terbaik sebelum menjalani tes penyaringan CPNS. Tak hanya itu, buku ini juga
dilengkapi dengan kumpulan tes suplemen tambahan yang bisa Anda gunakan untuk berlatih
mengerjakan soal-soal psikotes Penyampaian yang lugas dengan pembahasan yang sederhana
semakin memudahkan Anda untuk memahami isi buku ini.

Kunjungi

http://lokerdirektori.com/

Follow Twitter: @lokerdir

2
http://lokerdirektori.com
Bab I Kumpulan Soal Tes CPNS
A. Pancasila
B. Amandemen UUD 1945
C. Tata Negara
D. Falsafah Ideologi
E. Kebijaksanaan Pemerintah
F. Sejarah Nasional Indonesia
G. Bahasa Indonesia
H. Tes Persamaan Kata (Sinonim)
I. Tes Lawan kata (Antonim)
J. Tes Padanan Hubungan Kata (Analogi)
K. Tes Aritmetika
L. Tes Pola Bilangan/Deret Hitung (Series)
M. Tes Logika Kuantitatif (Penalaran)
N. Tes Penarikan Kesimpulan (Silogisme)
O. Bahasa Inggris

Bab II Bonus Tes Suplemen


A. Tes TOEFL
B. Tes Psikotes
1. Tes Potensi Akademik
2. Tes Skala Kematangan
3. Tes Koran
4. Tes Wartegg

Bab IV Pembahasan dan Kunci Jawaban

3
http://lokerdirektori.com
A. Pancasila

Bagian 1
Petunjuk:
Silanglah salah satu huruf di depan jawaban yang paling tepat!

1. Pancasila bagi bangsa Indonesia meru- 4. Dalam kehidupan bernegara, Pancasila


pakan …. berperan sebagai ….
a. pandangan hidup a. dasar negara
b. falsafah dan dasar negara b. dasar kenegaraan
c. sumber hukum c. dasar beragama
d. semua benar d. dasar ketatanegaraan

2. Rumusan pancasila yang resmi terdapat 5. Tata cara mengucapkan Pancasila pada
dalam …. upacara-upacara resmi ditetapkan pada
a. Pidato Bung Karno ….
b. proklamasi 17 Agustus 1945 a. TAP MPR RI No.II/MPR/1978
c. Pembukaan UUD 1945 b. INPRES No.12 Tahun 1968
d. Piagam Jakarta c. UU No.5 Tahun 1985
d. TAP MPR No.I/MPR/1983
3. Dalam sumber tata hukum di Indonesia,
Pancasila dijadikan sebagai …. 6. Bangsa Indonesia merasa dirinya sebagai
a. sumber dari segala sumber hukum bagian dari seluruh umat manusia, oleh
b. hukum tertinggi di Indonesia karena itu dikembangkan sikap hormat-
c. hukum tertulis tertinggi di Indonesia menghormati dan bekerja sama dengan
d. setingkat dengan UUD 1945 bangsa lain. Hal ini adalah ….
a. Sila pertama
b. Sila kedua
4
http://lokerdirektori.com
c. Sila ketiga b. Keyakinan bangsa Indonesia akan
d. Sila keempat kebenaran Pancasila
c. Pegawai Negeri Sipil yang
7. Hubungan social yang selaras, serasi, menjaganya
seimbang antar individu dan masyarakat d. Kekuatan TNI
dijiwai oleh nilai-nilai pancasila, yaitu ….
11. Pangkal tolak penghayatan dan penga-
a. Sila kedua malan Pancasila adalah ….
b. Sila ketiga a. Keamanan dan kemampuan
c. Sila keempat mengadakan tuntutan dan
d. Sila kelima kebutuhan masyarakat moden
b. Kemauan dan kemampuan
8. Pedoman Penghayatan dan Pengamalan mengembangkan pertengkaran antar
Pancasila ditetapkan pada tanggal …. umat beragama
a. 2 Maret 1978 c. Kemauan dan kemampuan manusia
b. 4 Maret 1978 Indonesia dalam mengendalikan diri
c. 12 Maret 1978 d. Kemauan dan kemampuan manusia
d. 22 Maret 1978 Indonesia mengembangkan
kebudayaan asing
9. Pancasila ayng benar dan perlu dihayati
serta diamalkan adalah Pancasila yang 12. Dengan dicabutnya ketetapan MPR RI
rumusannya tercantum dalam …. No.11/MPR/1978 berarti ….
a. Pembukaan UUD 1945 a. Bebas menafsirkan Pancasila
b. Konstitusi RIS b. Pancasila menjadi idak bemakna
c. TAP MPR RI No.II/MPR/1978 c. Nilai-nilai dasar Pancasila tetap harus
d. Buku Sutasoma dilaksanakan
d. Pancasila tinggal sejarah
10. Berdasarkan pengalaman sejarah,
Panca-sila sebagai dasar negara ternyata 13. Dalam rangka membina rasa nasionalis-
tetap tegak walaupun mengalami me di kalangan masyarakat Indonesia
berbagai cobaan. Adapun kekuatannya hendaknya dilakukan dengan
terletak pada …. menghindari hal-hal dibawah ini, kecuali
a. Posisi negara yang terdiri dari pulau- ....
pulau yang terpisah oleh laut

5
http://lokerdirektori.com
a. Patriotisme b. 22 Juni 1945
b. Sukuisme c. 18 Agustus 1945
c. Chauvimisme d. 17 Agustus 1945
d. Ekstrimisme
18. Sebelum secara resmi disahkan pada
14. Keseimbangan antara hak dan tahun 1945 sebagai dasar filsafat
kewajiban mengandung pengertian negara, unsur-unsur Pancasila telah
bahwa …. dimiliki dan telah melekat pada bangsa
a. Mengaur batas hak asasi manusia Indonesia sebagai asas dalam adat-
b. Mengatur kepentingan bersama istiadat, kebudayaan dan religius yang
c. Sesuai dengan harkat dan martabat terangkum pada ...
manusia a. Ma Lima
d. Hak asasi manusia setiap manusia b. Sutasoma
c. Tripakara
15. Beribadah dan menganut suatu agama d. Gotong royong
atau kepecayaan adalah merupakan hak
asasi …. 19. Dalam mempertahankan kehidupan
a. Pribadi serta mengupayakan kehidupan
b. Perlakuan dan perlindungan yanglebih baik, manusia hidup
c. Politik bermasyarakat. Dalam hidup
d. Sosial budaya bermasyarakat tersebut perlu dijaga
keserasian hubungan antar manusia dan
16. Berani membela kebenaran dan ketertiban masyarakat itu sendiri. Untuk
keadilan adalah pedoman pengamalan itu perlu sikap dan perbuatan ...
untuk sila … a. Meghormati hak-hak orang lain
a. Sila pertama b. Semangat perjuangan yang tinggi
b. Sila kedua c. Tekad yang bulat
c. Sila ketiga d. Pengendalian diri
d. Sila keempat
20. Secara formal Pancasila disahkan
17. Pancasila sebagai Dasar Negara kita ter- sebagai dasar negara republik Indonesia
dapat dalam pembukaan UUD 1045 pada tanggal ….
yang ditetapkan pada tanggal .... a. 1 Juni 1945
a. 1 Juni 1945 b. 17 Agustus 1945
c. 18 Agustus 1945
6
http://lokerdirektori.com
d. 20 Agustus 1945 d. Proklamasi Kemerdekaan

21. Kekuasaan Negara yag tertinggi berada 24. Pancasila sebagai dasar negara digali
di tangan .... dari nilai-nilai budaya dan agama bangsa
a. Presiden Indonesia, dengan demikian Pancasila
b. Presiden dan wakil presiden memenuhi syarat empat kausalitas,
c. Dewan Perwakilan Rakyat sebagaimana tercantum di bawah ini,
d. Majlis Permusyawarata Rakyat kecuali causa ....
a. Prima
22. Undang-undang Dasar 1945 dirancang b. Materialis
oleh suatu badan yang dibentuk oleh c. Formalis
bala tentara Jepang pada tahun 1945, d. Efisien
yaitu ....
a. PPKI 25. Pembahasan dasar Negara dikaji pada dua
b. DPR badan, yaitu BPUPKI dan PPKI. Panitia
c. BPUPKI Persiapan Kemerdekaan Indonesia
d. MPR diben-tuk pada tanggal ….
a. 9 Agustus 1945
23. Landasan idiil negara kita adalah .... b. 1 Juni 1945
a. UUD 1945 c. 17 Agustus 1845
b. Tap MPR d. 18 Agustus 1945
c. Pancasila

Bagian 2
Petunjuk:
Silanglah salah satu huruf di depan jawaban yang paling tepat!

1. Toleransi antarumat beragama yang c. Menghadiri kegiatan seremonial


diperbolehkan adalah dengan cara …. penganut agama lain
a. Menghadiri peribadatan di rumah d. Turut berdoa bersama-sama dalam
ibadah yang berlainan agama satu rumah ibadah
b. Aktif dalam kegiatan ritual umat e. Mengatur tata cara beribadah secara
beragama lain bersama

7
http://lokerdirektori.com
2. Toleransi dalam kehidupan antar umat memeriahkannya. Bentuk keikutsertaan
beragama berarti …. anda untuk memeri-ahkannya adalah
a. Persebaran agama dapat dilakukan dengan .…
kepada siapa saja dan dimana saja. a. Memasang bendera
b. Setiap agama memiliki tujuan dan b. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
cara ibadah yang sama kepada c. Menikmati hari libur tanggal 17
Tuhan Agustus
c. Tersedianya tempat beribadah bagi d. Menyumbang untuk kegiatan
semua umat beragama dan e. Menonton perlombaan
berdekatan
d. Setiap orang boleh berpindah dan 5. Seorang pemimpin seharusnya
berganti agama setiap saat, bila memberikan pekerjaan kepada
dikehendaki bawahannya dengan bijaksana yaitu ….
e. Menghargai aktivitas inter dan a. Selalu memberikan contoh pada
antarumat beragama serta setiap pekerjaan
pemerintah b. Memberikan pekerjaan sesuai
dengan kodrat kemanusiaannya
3. Cinta kepada tanah air dan bangsa c. Memilih dengan teliti pekerjaan yang
dapat dibuktikan dengan cara …. akan pantas diberikan
a. Mengekspor semua hasil bumi Indo- d. Melakukan pengecekan langsung
nesia dan mengimpor barang luar terhadap semua hasil kerja bawahan
negeri e. Menasehati setiap hari agar
b. Tidak melakukan hubungan dengan pekerjaan berhasil dengan baik.
negara lain dan melakukan proteksi
c. Menggunakan produksi dalam negeri 6. Prinsip-prinsip dasar demokrasi telah ter
meskipun mampu membelinya cermin dalam kehidupan masyarakat
d. Tidak menggunakan produksi luar desa, terutama pada saat mengatasi
negeri meskipun mampu membeli pekerjaan yang membutuhkan tenaga
nya. bersama, yaitu dengan cara seperti di
e. Mengurangi impor barang dari luar bawah ini, kecuali ….
negeri agar devisa tetap stabil a. Partisipasi
b. Berdoa
4. Pada saat menjelang perayaan HUT c. Sumbangan
Republik Indonesia sering diadakan d. Gotong royong
pawai dan perlombaan untuk
8
http://lokerdirektori.com
e. Kerja bakti tidak memeluk salah satu agama
resmi
7. Putusan yang diambil dalam
musyawarah mufakat serta diliputi oleh 9. Demokrasi adalah pemerintahan yang
semangat keke luargaan adalah dengan berasal dari rakyat, dilakukan oleh
…. rakyat, dan untuk kepentingan rakyat
a. Mengutamakan putusan golongan sehingga kedaulatan berada di tangan
yang berkuasa rakyat. Kedaulatan rakyat sepenuhnya
b. Melaksanakan hasil putusan bersama dilakukan oleh ….
c. Mempertahankan pendapat a. DPR dan MPR
golongan yang sepaham b. DPA dan BPK
d. Meninggalkan ruang rapat karena c. Presiden
berbeda pendapat d. DPR
e. Menghormati pendapat yang e. MPR
disampaikan
10. Konsepsi Pancasila tentang hubungan
8. Pasal 29 UUD 1945 ayat (2) menya- antara manusia dan masyarakatnya
takan negara menjamin kemerdekaan adalah terciptanya keselarasan, kese-
tiap-tiap penduduk untuk memeluk aga- rasian, dan keseimbangan yang berarti…
manya masing-masing dan beribadat a. Mengutamakan kepentingan umum
me-nurut agama dan kepercayaannya dan mendahulukan kepentingan
itu. Oleh karena itu, kebebasan pribadi dan golongan.
beragama diartikan sebagai …. b. Melepaskan diri demi kepentingan
a. Kebebasan yang bersumber pada umum dan meletakkan kepentingan
martabat manusia sebagai makhluk pribadi sebagai yang pertama.
ciptaan Tuhan c. Memperlakukan dengan sama antara
b. Kebebasan untuk menentukan dan kepentingan umum dan pribadi
memilih agama yang dianut serta d. Meletakkan kepentingan umum di
berpindah pindah. atas kepentingan pribadi dan
c. Kebebasan dalam menjalankan golongan
ibadah kapan saja dan di mana saja. e. Melepaskan kepentingan umum dan
d. Kebebasan melakukan penyembahan mengutamakan kepentingan pribadi
dan membentuk aliran baru dan golongan
keagamaan
e. Kebebasan untuk memeluk atau
9
http://lokerdirektori.com
11. Proses penebangan hutan yang tidak kesatuan dalam segenap aspek kehi-
mengindahkan keseimbangan antara dupan, baik sosial maupun alamiah.
alam dan manusianya akan berakibat …. Yang termasuk aspek alamiah adalah
a. Pengusaha semakin kaya dan korup keadaan ….
b. Meluaskan ozon di seluruh dunia a. Ekonomi nasional
c. Kemiskinan bagi penduduk sekitar b. Flora fauna
hutan c. Politik demokrasi
d. Reboisasi dan rehabilitasi hutan d. Sosial budaya
e. Bencana alam yang tak terkendali e. Penduduk keterampilan

12. Menurut pasal 1 ayat (1) UUD 1945 15. Salah satu faktor yang turut
negara Indonesia ialah negara kesatuan menentukan tercapainya keadilan sosial
yang berbentuk …. adalah demo-krasi ekonomi seperti
a. Republik tercantum di dalam UUD 1945, yaitu
b. Presidensial seperti di bawah ini kecuali ….
c. Parlementer a. Perekonomian disusun sebagai usaha
d. Demokrasi bersama berdasarkan atas asas
e. Monarki kekeluargaan.
b. Negara beserta aparatur ekonomi
13. Sikap manusia yang bertakwa dapat negara bresifat dominan dan
dibuktikan dengan cara …. etatisme.
a. Selalu melindungi kesalahan orang c. Cabang-cabang produksi yang
lain penting dikuasai oleh negara.
b. Bekerja siang dan malam agar d. Sumber kekayaan negara digunakan
berbahagia atas mufakat lembaga perwakilan
c. Bersyukur dan selalu berusaha lebih rakyat.
baik e. Perekonomian daerah dan pusat
d. Hanya beribadah tanpa berusaha dikembangkan secara serasi dan
lebih baik seimbang..
e. Kurang bersyukur terhadap hasil
yang dicapai 16. Melaksanakan sila kedua dari Panca-
sila, harus dilaksanakan sikap dan ting-
14. Tujuan wawasan nusantara adalah kah laku yang menggambarkan ….
menghendaki adanya persatuan dan a. Menghormati dan menghargai orang

10
http://lokerdirektori.com
lain a. Dihadiri oleh ½ jumlah anggota MPR
b. Menilai baik hasil kerja orang lain dan semua anggota setuju
c. Suka memberi pertolongan kepada b. Disetujui oleh ½ jumlah anggota
yang lain MPR dan dihadiri 2/3 jumlah
d. Meminta dengan hormat melak- anggota MPR.
sanakan keinginannya c. Dihadiri oleh 2/3 jumlah anggota
e. Berani membela kebenaran dan MPR dan disetujui oleh ½ yang hadir.
keadilan d. Dihadiri dan disetujui oleh ½ jumlah
anggota MPR lebih satu (1/2 + 1)
17. Seorang pemimpin harus mampu jumlah anggota MPR.
mendo-rong orang-orang yang menjadi e. Dihadiri 2/3 dari jumlah anggota
asuhan-nya agar berani mengambil MPR dan disetujui oleh 2/3 dari
inisiatif dan sanggup mempertanggung- jumlah anggota MPR yang hadir.
jawabkannya. Pola kepemimpinan ini
adalah …. 20. Untuk mengambil keputusan dalam
a. Ing ngarsa sung tulada suatu rapat, banyak cara yang diguna-
b. Ing madya mangun karsa kan. Cara yang cocok untuk bangsa
c. Tut wuri handayani Indonesia adalah ….
d. Idealis dan karismatik a. Suara terbanyak
e. Demokratis dan populis b. Bergantung pada pimpinan
c. Aklamasi pada kuorum
18. Mekanisme kepemimpinan nasional d. Perwakilan dan utusan
berlangsung secara periodik lima tahun e. Musyawarah dan mufakat
sekali. Sirkulasi ini didasarkan pada
UUD 1945, yaitu …. 21. Sikap kritis dan inovatif sangat dominan
a. Bab III Pasal 4 ayat (1) pada era perkembangan zaman seperti
b. Bab IV Pasal 16 ayat (2) dewasa ini, tetapi cara penyampaiannya
c. Bab I Pasal 1 ayat (2) harus tetap pada karakteristik dan
d. Bab IV Pasal 18 budaya bangsa yang bersumber pada
e. Bab II Pasal 2 ayat (2) norma …
a. Hukum
19. Pada dasarnya UUD 1945 dapat diubah b. Susila
oleh MPR sesuai dengan pasal 37, c. Kesopanan
dengan persyaratan …. d. Filsafat

11
http://lokerdirektori.com
e. Adat istiadat tinggal.
b. Pakaian, rumah tinggal dan makan.
22. Sisi negatif yang harus dihindari dalam c. Rumah tinggal, makan, dan
menyongsong kemajuan teknologi kendaraan.
dewasa ini adalah …. d. Rumah tinggal, alat komunikasi, dan
a. Pro aktif kebun.
b. Eksklusivisme e. Kebun, makan, dan kendaraan.
c. Kuriositas
d. Adaptif 25. Perilaku demokratis diharapkan tercipta
e. Profesionalisme dalam kehidupan bermasyarakat,
berbangsa dan bernegara seperti
23. Lambang diyakini sebagai salah satu dewasa ini. Pengertian sikap demokratis
pendorong keberhasilan suatu cita-cita. secara sederhana adalah ….
Padi dan kapas pada burung Garuda a. Mendengar dan menerima pendapat
melambangkan …. orang berdasarkan latar
a. Ketuhanan Yang Maha Esa belakangnya.
b. Kemanusiaan yang adil dan beradab b. Menerima pendapat orang lain
c. Persatuan Indonesia dengan tanpa pertimbangan.
d. Kerakyatan yang dipimpin oleh c. Mendesak orang lain agar menerima
hikmah kebijaksanaan dalam pendapat dan keinginannya.
permusyawaratan/perwakilan d. Menerima dan mengajukan
e. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat pendapat dengan cara manusiawi.
Indonesia. e. Memutuskan hasil rapat berdasarkan
kepentingan pimpinan.
24. Masyarakat Indonesia yang sejahtera
lahir dan batin adalah masyarakat
yang telah terpenuhi kebutuhan
dasarnya, yaitu ….
a. Pakaian, kendaraan, dan rumah

12
http://lokerdirektori.com
B. Amandemen UUD 1945

PETUNJUK:
Silanglah salah satu huruf di depan jawaban yang paling tepat!

1. Kapan amandemen ketiga dilakukan? d. Semua jawaban salah


a. 9 November 2001
b. 9 November 2002 4. Dewan Perwakilan Rakyat memiliki
c. 9 November 2003 fungsi legislasi, fungsi anggaran, dan
d. 9 November 2004 fungsi pengawasan. Hal ini diatur dalam
pasal …
2. Apa dasar hukum pembentukan a. 20A
Mahkamah Konstitusi … b. 20B
a. UU Nomor 21 tahun 2003 c. 20C
b. UU Nomor 22 tahun 2003 d. 20D
c. UU Nomor 23 tahun 2003
d. UU Nomor 24 tahun 2003 5. Di bagian mana dalam UUD 1945,
disebutkan tata cara pembetukan
3. Apa yang dimaksud dengan Mahkamah Konstitusi?
referendum? a. Aturan Peralihan Pasal I
a. Referendum adalah kegiatan untuk b. Aturan Peralihan Pasal II
meminta pendapat rakyat secara c. Aturan Peralihan Pasal III
langsung yang menyatakan setuju d. Aturan Peralihan Pasal IV
atau tidak setuju terhadap kehendak
MPR untuk mengubah UUD 1945 6. Pasal berapa UUD 1945 keempat kali di-
b. Referendum adalah kegiatan untuk amandemen?
meminta pendapat rakyat secara a. Pasal 2, 6, 8, 11, 16, 23, 24, 29, 31,
langsung yang menyatakan setuju 32, 33, 34, dan 35.
atau tidak setuju untuk menyatakan b. Pasal 2, 6, 8, 11, 16, 23, 24, 29, 31,
perang 32, 33, 34, dan 36.
c. Referendum adalah kegiatan untuk c. Pasal 2, 6, 8, 11, 16, 23, 24, 29, 31,
meminta pendapat rakyat secara 32, 33, 34, dan 37.
langsung yang menyatakan setuju d. Semua jawaban salah
atau tidak setuju untuk meminjam
bantuan ekonomi

13
http://lokerdirektori.com
7. Setiap warga negara wajib mengikuti Mahkamah Konstitusi
pendidikan dasar dan pemerintah
wajib membiayainya. Hal ini tercantum 11. Setiap warga negara berhak mendapat
dalam UUD 1945 pasal … pendidik an. Hal ini tercantum dalam
a. 31 ayat 1 UUD 1945 pasal …
b. 31 ayat 2 a. 31 ayat 1
c. 31 ayat 3 b. 31 ayat 2
d. 31 ayat 4 c. 31 ayat 3
d. 31 ayat 4
8. Yang dimaksud dengan alat bukti dalam
UU No. 24 tahun 2003 adalah … 12. Di bawah ini merupakan kewenangan
a. Surat atau tulisan dari Mahkamah Kons titusi, kecuali …
b. Keterangan saksi a. menguji undang-undang terhadap
c. Keterangan ahli Undang-Undang Dasar Negara
d. Semua jawaban benar Republik Indonesia Tahun 1945;
b. memutus sengketa kewenangan
9. Macam dan harga mata uang lembaga negara yang kewe-
ditetapkan dalam UUD 1945 pasal … nangannya diberikan oleh Undang-
a. 23A Undang Dasar Negara Republik
b. 23B Indonesia Tahun 1945
c. 23C c. memutus pembubaran partai
d. 23D politik dan memutus perselisihan
tentang hasil pemilihan umum.
10. Menurut Pasal 1 UUD 1945 d. memutus sengketa peradilan pidana
amandemen, MPR tidak lagi dan perdata
melakukan sepenuhnya kedaulatan
rakyat, karena … 13. Bunyi pasal 32 ayat 1 mengenai
a. Kedaulatan berada di tangan rakyat kebudayaan nasional Indonesia adalah
b. Kedaulatan sepenuhnya dilakukan …
melalui pilpres langsung a. Setiap warga Negara berhak
c. Kedaulatan berada di tangan mendapatkan pengetahuan kebuda-
legislatif dan presiden/wapres yang yaan Indonesia.
dilakukan melalui mekanisme b. Negara Indonesia dilandasi oleh
pemilihan lang-sung beragam budaya.
d. Kedaulatan berada di tangan c. Negara memajukan kebudayaan
14
http://lokerdirektori.com
nasional Indonesia di tengah per- b. 18 Agustus 2001
adaban dunia dengan menjamin c. 18 Agustus 2002
kebebasan masyarakat dalam me- d. 18 Agustus 2003
melihara dan mengembangkan
nilai-nilai budayanya. 18. Pasal berapa saja UUD 1945 pertama
d. Negara menghormati dan meme- kali diamandemen …
lihara bahasa daerah sebagai keka- a. Pasal 5, 7, 9, 13, 14, 15, 17, 20 dan
yaan budaya nasional. b. Pasal 5, 7, 9, 13, 14, 15, 17, 20 dan
22.
14. Kapan amandemen keempat dilakukan c. Pasal 5, 7, 9, 13, 14, 15, 17, 20 dan
… 23.
a. 11 Agustus 2002 d. Pasal 5, 7, 9, 13, 14, 15, 17, 20 dan
b. 11 Agustus 2003 24.
c. 11 Agustus 2004
d. Semua jawaban salah 19. Kapan amandemen keempat ditetapkan

15. Berapa kali UUD 1945 diamandemen … a. 19 Oktober 1999
a. 1 kali b. 19 Oktober 2000
b. 2 kali c. 19 Oktober 2001
c. 3 kali d. 19 Oktober 2002
d. 4 kali
20. Pasal berapa saja UUD 1945 ketiga kali
16. Pasal berapa saja UUD 1945 kedua kali diamandemen …
diamandemen … a. Pas al 1, 3, 6, 11, 17, 23, dan 24.
a. Pasal 18, 19, 20, 22, 25, 26, 27, 28, b. Pas al 1, 3, 6, 11, 17, 23, dan 25.
30, dan 35. c. Pas al 1, 3, 6, 11, 17, 23, dan 26.
b. Pasal 18, 19, 20, 22, 25, 26, 27, 28, d. Pas al 1, 3, 6, 11, 17, 23, dan 27.
30, dan 36.
c. Pasal 18, 19, 20, 22, 25, 26, 27, 28, 21. Berikut adalah hak-hak Dewan
30, dan 37. Perwakilan Rakyat, kecuali …
d. Pasal 18, 19, 20, 22, 25, 26, 27, 28, a. Hak interplasi
30, dan 38 b. Hak angket
c. Hak menyatakan pendapat
17. Kapan amandemen kedua dilakukan … d. Hak mosi tidak percaya
a. 18 Agustus 2000
15
http://lokerdirektori.com
22. Setiap orang berhak mengembangkan kehormatan?
diri melalui pemenuhan kebutuhan a. Presiden
dasarnya, berhak mendapat b. DPR
pendidikan dan memperoleh manfaat c. MPR
dari ilmu pengetahuan dan teknologi, d. Semua jawaban benar
seni dan budaya, demi meningk atkan
kualitas hidupnya dan demi 26. Berikut yang bukan merupakan alas an
kesejahteraan umat manusia, aturan ini pembukaan UUD Negara RI 1945
dimuat dalam UUD 1945 pasal … dijadikan sebagai pokok kaidah yang
a. 28A fundamental, yaitu ….
b. 28B a. dibentuk oleh PPKI
c. 28C b. mengandung asas kerohanian
d. 28D negara
c. memuat amanat perlunya jaminan
23. Menurut UUD 1945 amandemen, HAM
Pemerintahan daerah provinsi, daerah d. memuat asas politik Negara
kabupaten, dan kota memiliki Dewan
Perwakilan Rakyat Daerah yang 27. Berkenaan dengan perubahan isi dari
anggota-anggotanya dipilih melalui … UUD 1945, sebenarnya telah diatur
a. PEMILU oleh TAP MPR No. IV/MPR/1983
b. Pemilihan oleh DPRD tentang …
c. Pemilihan oleh Partai Politik a. Interpelasi
d. Tidak ada jawaban yang benar b. Budget
c. Mosi tidak percaya
24. Gubernur, Bupati, dan Walikota d. Referendum
masing-masing sebagai kepala peme-
rintah daerah provinsi, kabupaten, dan 28. Berikut yang tidak termasuk cara untuk
kota dipilih melalui … memperoleh konstitusi atau UUS, yaitu
a. Mekanisme demokratis ….
b. Pemilihan langsung a. Oktroi
c. Pemilihan oleh parpol mayoritas b. Revolusi
d. Tidak ada jawaban yang benar c. Dibuat dengan sengaja
d. Perjanjian dan konvensi
25. Siapa yang berwenang memberi gelar,
tanda jasa, dan lain-lain tanda
16
http://lokerdirektori.com
29. Dilihat dari sifat-sifat konstitusi, UUD 30. Siapa yang berwenang memberi grasi
Negara RI 1945 memiliki sifat …. dan rahabilitasi?
a. tertulis dan fleksibel a. Presiden
b. tertulis tapi sulit mengikuti b. DPR
perkembangan zaman c. MPR
c. tertulis dan mudah mengikuti d. Semua jawaban benar
perkembangan zaman, tapi sulit
diubah
d. tidak tertulis, tetapi mudah
mengikuti perkembangan zaman

17
http://lokerdirektori.com
C. Tata Negara

Petunjuk:
Silanglah salah satu huruf di depan jawaban yang paling tepat!

1. Presiden ialah kepala kekuasaan pemerintah Negara yang tertinggi,


eksekutif dalam Negara. Untuk itu sehingga menjalankan roda
presiden memiliki pouvoir reglementair. pemerintahan dengan cara
Yang artinya …. consentration of power and
a. Kekeuasaan untuk menetapkan responsibility upon the President. Yang
peraturan pemerintah berarti ….
b. Kekuasaan untuk menjalankan a. Pemusatan kekeuasaan dan
undang-undang tanggung jawab oleh Presiden
c. Kekuasaan untuk menetapkan b. Kekuasaan Presiden tidak terbatas
undang-undang c. Presiden memiliki kekuasaan dan
d. Semua jawaban salah tanggung jawab yang lebih tinggi dari
lembaga tinggi Negara lainnya.
2. Meskipun kepala Negara tidak d. Dalam menjalankan pemrintahan
bertanggung jawab kepada DPR, ia Negara kekuasaan dan tanggung
bukan “diktator”. Pernyataan ini artinya jawab adalah di tangan presiden
….
a. Kekeuasaan terbatas 5. Negara Indonesia berdasar atas hukum
b. Kekeuasaan tidal terbatas (Rechtsstaat), tidak berdasar atas ….
c. Kekuasaan tidak tak terbatas a. Kekuasaan belaka
d. Semua jawaban salah b. Lembaga negara
c. Kedaulatan rakyat
3. Presiden ialah penyelenggara d. Majelis Permusyawaratan Rakyat
pemerintah Negara yang tertinggi di
bawahnya …. 6. Pemerintah berdasar atas system
a. Ketua MPR konstitusi (hukum dasar), tidak bersifat
b. Ketua DPR Absolutisme. Absolutisme artinya ….
c. MPR a. Kekuasaan yang terbatas
d. DPR b. Kekuasaan yang sangat terbatas
c. Kekuasaan yang tidak tak terbatas
4. Presiden ialah penyelenggara d. Kekuasaan yang tidak terbatas
18
http://lokerdirektori.com
7. Kekuasaan kehakiman ialah kekuasaan d. Penjabaran seluruh konsepsi tentang
yang merdeka artinya …. Negara yang terkandung dalam
a. Terlepas dari pengaruh leluasaan Pembukaan
pemerintah
b. Tidak bertanggung jawab kepada 10. Prof. L. J Van Apeldoom menyatakan
presiden bahwa dalam istilah Negara terkandung
c. Ditetapkan oleh DPR berbagai pengertian, antara lain
d. Ditetapkan oleh MPR penguasa, yang menyatakan ….
a. Organisasi yang mengelola segala
8. Pembukaan UUD 1945 bagi bangsa dan kekayaan alam dalam wilayah
Negara Republik Indonesia anatar lain Negara
mempunyai makna sebagai …. b. Lembaga-lembaga yang memiliki
a. Pernyataan tentang hak-hak asasi kewenangan tertinggi dalam
manusia penyelenggaraan Negara
b. Deklarasi terbentuknya bangsa dan c. Orang-orang yang melakukan
Negara kekuasaan tertinggi atas persetujuan
c. Peraturan perundang-undangan ter- rakyat
tinggi d. Lembaga-lembaga yang melaksana-
d. Pernyataan kemerdekaan yang ter- kan kekuasaan pemerintahan dalam
perinci arti luas

9. Batang tubuh UUD 1945, dalam 11. Bentuk Negara monarki konstitusional
hubungannya dengan pembukaan, lahir dari perjanjian masyarakat
seperti ditegaskan dalam penjelasan berdasarkan pikiran yang dikemukakan
pada hakikatnya merupakan …. oleh ….
a. Penjabaran lebih rinci dari pokok- a. ARISTOTELES
pokok pikiran yang terkandung b. THOMAS Hobbes
dalam pembukaan c. J. J. Rouseseau
b. Norma-norma dasar dalam d. John Locke
kehidupan bernegara bagi bangsa
Indonesia 12. Rakyat sebagai salah satu unsur dari
c. Dua dokumen historis dalam Negara, pada hakikatnya adalah ….
kehidupan berbangsa dan bernegara a. Sekumpulan manusia yang hidup
bagi bangsa Indonesia dalam wilayah suatu Negara

19
http://lokerdirektori.com
b. Orang-orang yang menerima nilai- pada presiden
nilai budaya dan falsafah Negara d. Presiden dan meneteri dapat
c. Sekumpulan orang yang menurut bekerjasama dengan baik
hukum menjadi warga Negara
d. Penduduk asli yang secara turun- 16. Dibandingkan dengan norma sosial
temurun hidup dalam Negara lainnya, kelebihan norma hukum adalah
memiliki sifat ….
13. Batas laut territorial suatu Negara yang a. Tertulis dan mengatur
diakui secara hukum internasional pada b. Mengatur dan memaksa
saat ini adalah …. c. Memaksa dan bersanksi
a. 1 mil d. Tegas dan tertulis
b. 3 mil
c. 5 mil 17. Norma hukum sangat diperlukan dalam
d. 12 mil kehidupan bermasyarakat dan
bernegara, terutama untuk ….
14. Berikut ini Negara-negara yang a. Mengayomi pihak-pihak yang lemah
menganut pemerintahan sistem kabinet b. Mengatur pergaulan sesama
parlementer, kecuali …. manusia
a. Australia c. Mewujudkan kelancaran pem-
b. India bangunan
c. Jepang d. Menjamin kepentingan seluruh
d. Amerika Serikat warga

15. Di antara kelebihan dari pemerintahan 18. Berikut ini hal-hal yang termasuk dalam
sistem kabinet presidensiil, jika bidang hukum privat, kecuali ….
dibandingkan dengan sistem kabinet a. Seseorang mengadakan perjanjian
parlementer, maka pada sistem jual beli sepetak tanah
presidensiil adalah …. b. Seseorang tidak menepati perjanjian
a. Pemerintahannya lebih sesuai sewa-menyewa rumah
dengan rakyat c. Seseorang denagn sengaja menipu
b. Jalannya pemerintahan dan orang lain
pembangunan relative stabil d. Seorang anak menuntut hak waris
c. Kebijakan pemerintah dan dari orang tuanya
pembangunan sangat tergantung

20
http://lokerdirektori.com
19. Penjelasan UUD 1945 merupakan tersebut mengandung makna bahwa
penafsiran otentik dari UUD 1945, Presiden ….
karena penjelasan tersebut …. a. Memiliki kekuasaan yang cukup luas
a. Diterima secara yuridis sebagai satu b. Berkedudukan sebagai warga Negara
kesatuan hukum dasar c. Berkedudukan sebagai Kepala
b. Terdapat dalam satu nrangkaian Pemerintahan
utuh dengan batang tubuhnya d. Merupakan lembaga tertinggi negara
c. Merupakan penafsiran resmi dari
lembaga yang merumuskannya 23. Berdasarkan ketentuan yang terkandung
d. Tidak adapat diubah dan tidak dapat dalam UUD 1945 bahwa Indonesia
dipisahkan dari batang tubuhnya menganut system pembagian kekuasa-
an, bukan pemisahan kekuasa-an. Hal itu
20. Ciri utama dari suatu Negara Kesatuan dapat dibuktikan, antara lain adanya
jika dibandingkan dengan Negara campur tangan suatu lembaga tinggi
Serikat, yaitu bahwa Negara kesatuan …. Negara dalam kekuasaan lembaga
a. Memiliki konstitusi yang tertulis Negara lainnya. Contohnya sebagai
b. Kepala negaranya merupakan pilihan berikut, kecuali ….
rakyat a. DPR ikut menetapkan APBN
c. Pemerintahnnya bersifat demokratis b. Presiden member grasi
d. Terbagi-bagi dalam bagian-bagian c. Presiden mengesahkan undang-
Negara undang
d. Presiden mengangkat duta dan
21. Mahkamah Agung mempunyai hak konsul
untuk menguji terhadap peraturan
perundang-undangan yang berlaku, 24. Subjek hukum perdata internasinal
kecuali terhadap …. adalah ….
a. Peraturan Pemerintah a. Negara
b. Keputusan Presiden b. Gabungan Negara
c. Keputusan Menteri c. Organisasi internasional
d. Peraturan Daerah d. Manusia pribadi

22. Menurut pasal 118 ayat 1 Konstitusi 25. Tantangan mendesak yang dihadapi
Repunlik Indonesia Serikat, Presiden bangsa Indonesia dalam rangka
tidak dapat diganggu gugat. Pernyataan menyongsong era perdagangan bebas

21
http://lokerdirektori.com
pada tahun 2020, seperti yang mukakan dengan jelas oleh ….
disepakati oleh Negara-negara anggota a. John Locke
APEC adalah mempersiapkan …. b. Montesquieu
a. Jenis dan bmutu barang-barang c. Machiavelli
produksi yang lebih lompetitif d. J. J. Rousseau
b. Tenaga kerja terampil dan mampu
bekerja dalam lintas sektoral 29. Teori pemisahan kekuasaan (Trias
c. Kerjasama yang lebih Politika) dikemukakan oleh ….
menguntungkan bagi ekonomi a. John Locke
nasional b. Montesquieu
d. Barang produksi yang lebuh unggul c. Machiavelli
dalam kualitas dan kuantitas d. J. J. Rousseau

26. Yang dimaksud dengan hukum publik 30. Teori kedaulatan rakyat dikemukakan
adalah …. oleh ….
a. Sesuatu yang berhubungan dengan a. John Locke
tata Negara b. Montesquieu
b. Sesuatu yang berhubungan dengan c. Machiavelli
tata usaha Negara d. J. J. Rousseau
c. Sesuatu yang berhubungan dengan
kepentingan Negara 31. Yang dimaksud dengan stelsel aktif
d. Semua jawaban benar berhubungan dengan kewarganegaraan,
untuk menjadi warga Negara seseorang
27. Yang dimaksud dengan hukum privat perlu ….
adalah …. a. Memenuhi segala ketentuan yang
a. Ssesuatu yang berkenaan dengan berlaku
kepentingan orang-orang b. Berpartisipasi dalam pembangunan
b. Ssesuatu yang berkenaan dengan c. Membei sumbangan nyata kepada
kepentingan perseorangan Negara
c. Ssesuatu yang berkenaan dengan d. Mempunyai inisiatif sebagai warga
hukum perdata dan hukum dagang Negara
d. Semua jawaban benar
32. Pernyataan berikut yang tidak sesuai
28. Teori perjanjian masyarakat, dike- dengan prinsip politik luar negeri bebas

22
http://lokerdirektori.com
aktif adalah …. d. Semua jawaban benar
a. Melakukan kerjasama dengan
Negara-negara besar 36. Sistem pemerintahan kabinet
b. Mengirimkan pasukan ke luar negeri presidensiil ditandai oleh ….
untuk kepentingan perdamaian a. Kepala negaranya seorang Presiden
c. Membantu salah satu pihak yang b. Presiden merupakan kepala
dirugikan dalam politik nasioanal pemerintahan
d. Memutuskan hubungan diplomatik c. Kedudukan cabinet sederajat dengan
dengan suatu Negara lain parlemen
d. Presiden memegang kekuasaan
33. Ciri-ciri Negara hukum adalah …. tertinggi dalam Negara
a. Pengakuan atas HAM termasuk
pemisahan kekuasaan untuk 37. Hukum publik antara lain mengatur
menjamin HAM hubungan antara ….
b. Pemerintah berdasarkan hukum a. Seseorang warga negara dengan
c. Pengadilan untuk menyelesaikan warga negara lain
masalah akibat pelanggaran HAM b. Orang-orang yang menjadi pejabat
d. Semua jawaban benar pemerintahan
c. Seseorang dengan benda yang
34. Tujuan Negara menurut Immanuel Kant menjadi hak miliknya
(1724-1804) adalah …. d. Warga Negara sebagai organisasi
a. Untuk melindungi hak dan kewajiban kekuasaan
warga Negara
b. Untuk mengatur kehidupan 38. Kedudukan Dewan Pertimbangan Agung
masyarakat benegara menurut UUD 1945 adalah sebagai
c. Untuk menjaga kesejahteraan lembaga ….
masyarakat a. Eksekutif
d. Semua jawaban benar b. Legislatuf
c. Yudikatif
35. Teori Rule of Law menurut Dicey (1835- d. Konsultatif
1922) mengandung unsur-unsur ….
a. Supremasi hukum 39. Menurut Undang-undang Dasar Semen-
b. Kesederajatan di depan hukum tara 1950, pengesahan UUD dilakukan
c. Hak Asasi manusia oleh ….

23
http://lokerdirektori.com
a. Konstituante a. Seorang wanita Indonesia kawin
b. Presiden dengan laki-laki asing
c. Kabinet b. Seseorang diangkat sebagai anak
d. DPR oleh orang asing
c. Orang Indonesia yang tinggal di luar
40. Menurut peraturan perundang- negeri selama 3 tahun
undangan yang berlaku, manakah d. Wanita asing yang putus perkawinan
diantara porang-orang dalam kasus dengan laki-laki Indonesia
berikut yang menjadi warga negara
Indonesia?

24
http://lokerdirektori.com
D. Falsafah Ideologi

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat!

1. Secara ilmiah popular, Pancasila dapat b. Ide


dikaji, sebab syarat-syarat ilmiah teksnya c. Ajaran
dimiliki oleh Pancasila, sebagaimana ter- d. Ideal
cantum di bawah ini, kecuali ...
a. Objek 4. Sedangkan logia berarti ...
b. Metode a. melihat
c. System b. Ide
d. Empirisme c. Ajaran
d. Ideal
2. Menurut Prof. Notonagoro, apa yang
dimaksud dengan nilai vital? 5. Secara harfiah, ideologi diartikan ...
a. Segala sesuatu yang benar-benar a. Ilmu tentang idea
penting bagi manusia b. Ilmu tentang cita-cita
b. segala sesuatu yang berguna bagi c. Ilmu tentang gagasan atau buah
manusia untuk dapat mengadakan pikiran
kegiatan dan aktivitas d. Semua jawaban benar
c. Segala sesuatu yang dapat menyebab-
kan hal yang genting bila tidak 6. Manfaat filsafat Pancasila bagi setiap
terpenuhi bidang kehidupan bangsa dan Negara
d. Semua jawaban benar Indonesia adalah ...
a. Memperdalam pengetahuan dan
3. Secara etimologi, ideologi berasal dari pengertian Pancasila sebagai dasar
bahasa Yunani idein yang berarti ... Negara, pandangan
a. melihat b. hidup bangsa, dan ideologi Negara
25
http://lokerdirektori.com
c. Menangkal budaya asing yang masuk a. Ma Lima
ke Indonesia, baik secara langsung b. Bhinneka Tunggal Ika
maupun melalui perantara teknologi c. Tri prakara
d. Perwujudan dan pelaksanaan setiap d. Gotong royong
warga Negara dalam bermasyarakat,
berbangsa, dan bernegara 9. Pancasila sebagai dasar Negara digali dari
e. Sebagai pandangan hidup bangsa dan nilai-nilai budaya dan agama bangsa
Negara Indonesia serta akan Indonesia. Dengan demikian Pancasila
menjiwai setiap warga negaranya memenuhi syarat empat kausalitas
sebagaimana tercantum di bawah ini,
7. Pada tahun 1365, Empu Prapanca kecuali ...
menulis nagara Kertagama yang menye- a. Prima
butkan istilah Pancasila, dan Empu b. Materialis
Tantular menulis kitab yang meng- c. Formalis
gambarkan kejayaan Majapahit, yaitu ... d. Efisien
a. Bhinneka Tunggal Ika
b. Kertaning bumi 10. Sidang BPUPKI pertama mengkaji tentang
c. Sutasoma dasar Negara yang akan dijadikan
d. Tan Hana Dharma Mangrua landasan pada saat Indonesia merdeka.
Pada saat itu Ir. Soekarno mengusulkan
8. Sebelum secara resmi disahkan pada Pancasila dengan urutan ...
tahun 1945 sebagai dasar filsafat a. Nasionalisme, Ketuhanan Yang Maha
Negara, unsur-unsur Pancasila telah Esa, Perikemanusiaan, Kebangsaan
dimiliki dan telah melekat pada bangsa Indonesia,Mufakat, dan Kesejahtera-
Indonesia sebagai asas dalam adat an Sosial
istiadat, kebudayaan, dan religius yang b. Internasionalisme, Nasionalisme, Mu-
terakumulasi pada ... fakat, Demokrasi, dan Ketuhanan

26
http://lokerdirektori.com
c. Nasionalisme, Internasionalisme, Mu- a. Keyakinan yang memiliki kebenaran
fakat, Kesejahteraan Sosial, dan b. Sikap mental, tingkah laku, dan amal
Ketuhanan yang Berkebudayaan c. Penunjuk, penuntun, dan pegangan
d. Kesejahteraan Sosial, Internasional- sikap
isme, Nasionalisme, Perikemanusiaan, d. Pandangan hidup
dan Ketuhanan
14. Secara etimologis, filsafat berasal dari
11. Nilai-nilai yang terkandung dalam kata philein dan sophos. Perpaduan kata
Pancasila, menurut Prof. Notonagoro tersebut mengandung arti ...
dapat dibagi menjadi ... a. Cinta ilmu pengetahuan
a. Nilai materil b. Teman dari kebijakan
b. Nilai vital c. Kumpulan orang bijaksana
c. Nilai kerohanian d. Pemikiran yang selalu menginginkan
d. Semua jawaban benar kebijakan

12. Pancasila dikatakan sebagai suatu sistem 15. Berkenaan dengan Pancasila sebagai
filsafat bila ... falsafah bangsa Indonesia, maka terdapat
a. sila-sila Pancasila itu harus kita lihat beberapa teori di Negara lain yang dapat
sebagai satu rangkaian kesatuan menjelaskan perbedaan yang mencolok
b. harus kita pahami sebagai totalitas terhadap ideologi suatu Negara. Falsafah
c. susunan dan bentuknya hirearkis Negara-negara Eropa Barat dan Amerika
piramidal cenderung menganut paham individual-
d. Semua jawaban benar istik yang dikemukakan oleh ...
a. Thomas Hobbes
13. Kedudukan dan fungsi Pancasila sebagai b. Marx
falsafah hidup bangsa Indonesia c. Spinoza
merupakan ... d. Semua jawaban salah

27
http://lokerdirektori.com
16. Pokok-pokok pikiran yang tercantum d. Keberadaaan UUD lebih tinggi dari
dalam Pembukaan UUD 1945 dapat Pancasila
dikategorisasikan ke dalam empat pokok.
Pokok pikiran kedua adalah bahwa ... 18. Sumber tertib hukum yang dianut di
a. Negara hendak mewujudkan keadilan dalam Negara Republik Indonesia adalah
sosial bagi seluruh rakyat Indonesia sebagaimana tercantum di bawah ini,
b. Negara melindungi segenap bangsa kecuali ...
Indonesia dan seluruh tumpah darah a. UUDS
Indonesia b. Proklamasi
c. Negara berkedaulatan rakyat berdasar c. UUD
atas kerakyatan dan permusyawa- d. Dekrit
ratan/perwakilan
d. Negara berdasar atas ketuhanan Yang 19. Perwujudan kesadaran manusia sebagai
Maha Esa menurut dasar kemanusiaan mahluk berakal budi yang menunjukkan
yang adil dan beradab. harkat dan martabatnya dan dengan
tingkat kesadaran inilah maka harkat
17. Hubungan kausal organis antara martabat manusia tetap luhur atau
Pancasila, Pembukaan UUD 1945, dan sebaliknya. Perwujudan kesadaran
Batang Tubuh UUD 1945 terkandung tersebut adalah berbentuk ...
empat hubungan seperti di bawah ini, a. Konsep hidup
kecuali ... b. Akal sehat
a. Ditetapkannya dasar Negara Pancasila c. Norma
b. Negara Indonesia ialah berbentuk d. Nilai
Republik
c. Kedaulatan negara berada di tangan 20. Dalam paham filsafat Pancasila harkat
rakyat dan martabat manusia ditentukan oleh
perilaku dan moral manusia itu sendiri,

28
http://lokerdirektori.com
yakni ... a. Tetap sebagai satu-satunya asas
a. Sikap kesungguhan manusia dalam b. Cita-cita organisasi massa dan politik
memperjuangkan sesuatu yang c. Sebagai dasar Negara
menurutnya baik dan benar d. Sebagai pandangan hidup bangsa
b. Perilaku yang senantiasa merujuk
pada setiap situasi yang sedang 23. Pancasila sebagai way of life dalam
dihadapi kehidupan bermasyarakat, berbangsa,
c. Sikap kerpibadian manusia yang baik, dan bernegara. Dalam konteks ini
benar, semangat dan tercermin pada Pancasila memiliki makna sebagai ...
mental dan batin pelaku a. Kristalisasi nilai
d. Sikap manusia yang bersumber pada b. Pedoman hidup
kebutuhan hidup sehari-hari c. Karakteristik bangsa
d. Kepribadian bangsa
21. Pembahasan dasar Negara dikaji pada
dua badan, yaitu BPUPKI dan PPKI. Panitia 24. Setiap produk hukum yang dihasilkan
Persiapan Kemerdekaan Indinesia di Negara Indonesia tidak boleh
dibentuk pada ... bertentangan dengan Pancasila. Pancasila
a. 7 Agustus 1945 sebagai sumber dari segala sumber
b. 1 Juni 1945 hukum tercantum pada
c. 10 Juli 1945 a. TAP MPR NO. V/MPR/1973
d. 18 Agustus 1945 b. TAP MPR NO. II/MPR/1978
c. TAP MPR NO. IV/MPR/1978
22. Pancasila pernah ditetapkan sebagai satu- d. TAPMPRS NO. XX/MPRS/1966
satunya asas dalam berbagai bentuk
organisasi, baik massa maupun parpol. 25. Pembukaan UUD 1945 alinea IV
Saat ini Pancasila telah dikembalikan mencantumkan dasar Negara yang
fungsinya, yaitu ... tersusun secara hierarkis dan piramidal.

29
http://lokerdirektori.com
Hal ini merupakan ...
a. Sumber kebudayaan bangsa
b. Filter bagi masuknya budaya asing
c. Ciri dan karakteristik bangsa
d. Petunjuk pelaksana peraturan

30
http://lokerdirektori.com
E. Kebijaksanaan Pemerintah

Bagian 1
Pilihlah jawaban yang paling tepat!

1. Kurikulum sekolah selain yang berlaku pendidikan terutama dalam...


secara nasional terdapat pula kurikulum a. Upaya pengendalian mutu pendidikan
yang disesuaikan dengan tuntutan dan b. Meningkatkan angka partisipasi
kondisi daerah yang disebut dengan... pendidikan
a. Kurikulum daerah c. Mengurangi biaya operasional
b. Kurikulum terpadu pendidikan
c. Unsure daerah d. Memeratakan tanaga dan sarana
a. Muatan lokal kependidikan

2. Pelaksanaan program pendidikan Paket A 4. Badan Pertimbangan Pendidikan Nasional


dan Paket B terutama dimaksudkan (BPPN) dibentuk dan anggotanya diangkat
dalam rangka... oleh Presiden sebagai perwujudan...
a. Mendukung program wajib belajar 9 a. Lembaga pembantu Presiden dalam
tahun pembangunan bidang pendidikan
b. Meningkatkan kecerdasan masyarakat b. Pengawasan pemerintah dalam
c. Memberikan bekal keterampilan pengendalian mutu pendidikan
d. Memberantas buta pengetahuan c. Lembaga non pemerintah yang
dasar bergerak dalam bidang pendidikan
d. Institusi non departmental dalam
3. Penyelenggaraan UN pada tingkat SD, perumusan kebijakan pendidikan
SMP, dan SMA memberi kontribusi
positif kepada pembangunan sektor 5. Menteri-menteri lingkungan hidup dari

31
http://lokerdirektori.com
Negara-negara anggota ASEAN dewasa ini c. Membatasi penggunaan mobil impor
menggalang kerjasama dan memberi d. Memacu pertumbuhan industri mobil
perhatian serius dalam mengatasi
masalah bersama, yakni... 8. Program Kapal Pemuda ASEAN dan
a. Polusi tanah karena limbah plastik Jepang bermanfaat dalam hal-hal berikut,
b. Larangan pemanfaatan kayu tropis kecuali...
c. Kesadaran rakyat tentang lingkungan a. Meningkatkan rasa persaudaraan
d. Masalah asap dan kebakaran hutan b. Menumbuhkan saling pengertian
c. Pertukaran nilai-nilai budaya positif
6. Pemerintah telah menerbitkan dan d. Penghapusan batas-batas budaya
menjual obligasi senilai Rp. 157,6 triliun,
tujuan utamanya adalah... 9. Dana Jaringan Pengaman Sosial (JPS) yang
a. Mendorong perkembangan usaha disalurkan oleh Pemerintah bertujuan
swasta untuk...
b. Melunasi hutang perusahaan swasta a. Menunjang kelancaran pembangunan
nasional b. Mengembangkan desa yang tertinggal
c. Menutupi kekurangan anggaran c. Memberantas masalah kemiskinan
pembangunan d. Mengatasai dampak krisis ekonomi
d. Memacu pertumbuhan ekonomi
nasional 10. Tantangan yang dihadapi bangsa
Indonesia dalam menyongsong pasaran
7. Deregulasi automotif yang dilakukan oleh bebas Asia Pasifik tahun 2020, harus
Pemerintah pertengahan tahun 1999, dijawab terutama dengan...
diharapkan member dampak positif a. Meningkatkan sumber daya manusia
dalam rangka... b. Mengusahakan modal yang memadai
a. Menghidupkan pasar mobil yang lesu c. Mengolah kekayaan alam yang
b. Meningkatkan jumlah ekspor mobil melimpah

32
http://lokerdirektori.com
d. Mendapat bantuan teknologi tinggi c. Memacu perkembangan perguruan
tinggi yang bersangkutan
11. Berikut ini bentuk-bentuk perguruan d. Meningkatkan peran swasta dalam
tinggi menurut Undang-undang No. 2 penyelenggaraan pendidikan
tahun 1989 tentang Sistem Pendidikan
Nasional, kecuali .... 14. Pemindahan penduduk dari satu pulau ke
a. Akademi pulau yang lain, yang dikenal dengan
b. Politeknik program transmigrasi, akan lebih efektif
c. Sekolah tinggi apabila dilakukan dengan...
d. Diploma 1 a. Peningkatan sarana social
b. Penyediaan lapangan kerja
12. Kedudukan budaya daerah dalam rangka c. Perumahan yang memadai
pembinaan kebudayaan nasional adalah d. Pemerataan lapangan kerja
sebagai...
a. Pelengkap 15. Hal yang amat penting diperhatikan
b. Pendamping dalam pelaksanaan otonomi daerah
c. Penunjang adalah...
d. Unsur a. Optimalisasi pemanfaatan kekayaan
daerah
13. Berikut ini nilai-nilai positif dari upaya b. Pelestarian nilai-nilai tradisional di
Pemerintah untuk member otonomi yang daerah
lebih luas kepada perguruan tinggi negeri c. Perencanaan terpadu pembangunan
terutama untuk... daerah
a. Melepaskan beban pemerintah dalam d. Kukuhnya persatuan dan kesatuan
pendanaan operasional bangsa
b. Memacu pertumbuhan ekonomi dan
kemakmuran rakyat

33
http://lokerdirektori.com
16. Berikut ini pengaruh positif dari kebijakan c. Kerawanan sosial yang meningkat
kebebasan pers yang dikeluarkan oleh d. Mewaspadai ancaman keamanan
pemerintah, kecuali...
a. Unsur budaya asing berkembang 19. Pertahanan dan keamanan bangsa dan
pesat Negara, menurut UUD 1945 menjadi
b. Perkembangan ilmu pengetahuan tanggung jawab...
c. Keberanian mengekspresikan opini a. Pemerintah
d. Kontrol masyarakat terhadap b. TNI
pemerintah c. Warga Negara
d. Rakyat
17. Kebijakan pemerintah untuk memisahkan
kekuasaan eksekutif dan yudikatif 20. Pemisahan Polri dan TNI memiliki tujuan,
bertujuan... terutama...
a. Mewujudkan lembaga pengadilan a. Meningkatkan kesejahteraan Polri
yang mandiri b. Meningkatkan profesionalisme Polri
b. Memudahkan pengawasan terhadap c. Mereformasi struktur oirganisasi Polri
lembaga peradilan d. Mereformasi struktur organisasi TNI
c. Meingkatkan efektivitas penye-
lenggaraan peradilan 21. Fraksi-fraksi yang ada di Majelis
d. Memperlancar penyelenggaraan ad- Permusyawaratan Rakyat merupakan
ministrasi kehakiman pengelompokkan anggota yang men-
cerminkan...
18. Peningkatan jumlah personel Kamra a. Kebijakan pemerintah dalam
didasarkan pada pertimbangan, mengatur lembaga tertinggi Negara
terutama... b. Perimbangan kekuasaan pemerintah-
a. Kemampuan profesional Polri an yang disepakati bersama
b. Keterbatasan anggota Polri

34
http://lokerdirektori.com
c. Pembagian kekuasaan legislative pada c. Diperoleh bukti-bukti yang kuat
tingkat lembaga tertinggi Negara tentang kesalahannya
d. Konfigurasi politik dan penge- d. Berlaku keputusan hakim yang
lompokkan fungsional dalam masya- menyatakan bersalah
rakat
24. Ketetapan MPR No. IV/MPR/1982 tentang
22. Tim terpadu yang dibentuk pemerintah Referendum telah dicabut dengan
untuk mengkaji pemisahan lembaga Ketetapan MPR No. VIII/MPR/1998,
eksekutif dan yudikatif guna mewujudkan karena...
lembaga peradilan yang bebas, sebagi ciri a. Dinilai tidak sesuai dnegan tuntutan
utama dari... Pasal 37 UUD 1945
a. Negara hukum b. Memberi kekuasaan yang terlalu luas
b. Pemerintah demokrasi kepada pemerintah
c. Kedaulatan rak yat c. Menghambat perubahan yang
d. Pemerintah republik mendasar terhadap UUD 1945
d. Membuka kemungkinan terhadap
23. Menurut peraturan perundang-undangan perubahan UUD 1945
yang berlaku, pemberatasan korupsi,
kolusi, dan nepotisme harus dilakukan 25. Keputusan Presiden No. 47 Tahun 1999
secara tegas terhadap siapa saja, dengan menentukan bahwa anggota DPR periode
memperhatikan praduga tak bersalah, 1997/2000 diberikan pesangon, dengan
yakni seseorang dianggap tidak bersalah pertimbangan terutama...
sebelum... a. Kinerja Dewan yang tinggi dan masa
a. Menjadi terdakwa dalam tindak bakti kurang dari 5 tahun
pidana yang dituduhkan b. Memacu k erja anggota Dewan supaya
b. Menjadi tersangka bahwa dia lebih berprestasi
melakukan kesalahan

35
http://lokerdirektori.com
c. Meningkatkan kehormatan dan d. Jasa-jasa anggota Dewan dalam
kesejahteraaan anggota Dewan mendukung reformasi

Bagian 2
Pilihlah jawaban yang paling tepat! 3. Undang-undang Sistem Pendidikan
Nasional yang berlaku sekarang ini
1. Bagi Pegawai Negeri Sipil yang adalah ….
berkeinginan untuk menjadi anggota a. No. 2/1989
partai politik ketentuannya diatur dalam b. No. 2/1999
…. c. No. 3/1989
a. PP RI No. 30 tahun 1999 d. No. 3/1999
b. PP RI No. 29 tahun 1999 e. No. 4/1999
c. PP RI No. 13 tahun 1999
d. PP RI No. 12 tahun 1999 jo No. 5 4. Di dalam Undang-Undang Sistem
Tahun 1999 Pendidikan Nasional yang dimaksud
e. PP RI No. 8 tahun 1999 jo NO. 5 dengan tenaga kependidikan adalah
Tahun 1999 anggota masyarakat yang …
a. Memberikan dukungan pelaksanaan
2. Menurut pasal 3 Undang-Undang pendidikan
tentang Kemerdekaan menyampaikan b. Mengabdikan dirinya dalam
pendapat di muka umum bahwa penyelenggaraan pendidikan
penyampaian pendapat tersebut c. Bertugas membimbing, mengajar
dilaksanakan sesuai dengan asas-asas dan/atau melatih peserta didik.
berikut, kecuali …. d. Merencanakan seperangkat aturan
a. Asas profesionalitas mengenai isi dan bahan pelajaran
b. Asas proporsionalitas e. Berusaha mengembangkan dirinya
c. Asas musyawarah dan mufakat melalui proses pendidikan pada
d. Asas kepastian hukum dan keadilan jalur tertentu.
e. Asas keseimbangan antara hak dan
kewajiban 5. Apabila seorang pegawai negeri
mengalami kecelakaan dalam men-
jalankan tugasnya dalam dinas, pegawai
itu akan menerima kompensasi berupa

36
http://lokerdirektori.com
perawatan, tunjangan atau uang duka. d. Petugas negara
Hal ini diatur oleh PP No. 12/1981 sebab e. Pejabat administrasi
….
a. Meningkatkan kesejahteraan 8. Yang dimaksud dengan pembinaan
pegawai pegawai negeri sipil sebagai berikut,
b. Memberikan santunan kepada ke- kecuali ….
luarga a. Pendidikan
c. Merupakan hak pegawai b. Pemindahan
d. Suatu keharusan bagi pemerintah c. Pemutasian
e. Pegawai sudah membayar premi d. Pengangkatan
asuransi e. Pemberhentian

6. Batas usia pensiun bagi pegawai negeri 9. Setiap pegawai negeri sipil memiliki hak
sipil dapat diperpanjang hingga usia 60 untuk cuti sebagai berikut, kecuali ….
tahun apabila yang bersangkutan a. Cuti hamil
menjabat jabatan-jabatan berikut, b. Cuti besar
kecuali …. c. Cuti sakit
a. Pengawas SLTA dan SLTP d. Cuti tahunan
b. Guru yang ditugaskan secara penuh e. Cuti karena alasan penting
pada SLTA
c. Guru yang ditugaskan secara penuh 10. Apabila seorang pegawai negeri
pada SLTP meninggalkan tugas dan kewajibannya
d. Guru yang ditugaskan secara penuh selama 6 (enam) bulan atau lebih
pada SD berturut-turut secara tidak sah,
e. Guru Taman Kanak-Kanak, SD dan sanksinya adalah ….
pendidikan agama. a. Dinonaktifkan
b. Diberhentikan tidak hormat
7. Pekerja yang telah memenuhi syarat- c. Pembayaran gajinya ditunda
syarat dalam peraturan perundang- d. Diberhentikan dengan hormat
undangan diangkat oleh pejabat yang e. Diberi peringatan/teguran keras.
berwenang, digaji dan diserahi tugas
negara disebut …. 11. Berikut ini kegunaan tata usaha
a. Pegawai negeri kepegawaian, kecuali ….
b. Pegawai negara a. Dasar pembinaan bagi pegawai
c. Pejabat negara negeri sipil
37
http://lokerdirektori.com
b. Membantu instansi dalam 14. Menurut Pasal 1 ayat (5) Undang-
menyelesaikan mutasi pegawai Undang Pemilihan Umum menyatakan
c. Penyusunan tata usaha bahwa dilaksanakan-nya pemilihan
kepegawaian yang tertib dan umum setiap 5 (lima) tahun sekali,
teratur dimaksudkan untuk ….
d. Pemberi penilaian guna a. Memilih presiden
kepentingan kenaikan pangkat b. Mengisi keanggotaan MPR
setiap pegawai. c. Melengkapi keanggotaan DPRD Tk. I
e. Bahan pertimbangan untuk dan II
menentukan anggaran pendapatan d. Menetapkan dan mengesahkan
dan belanja. GBHN 5 (lima) tahun ke depan
e. Membentuk kabinet untuk
12. Sesuai dengan Pasal 18 PP No. 28/1990, menjalankan pemerintahan
yang dimaksud dengan penilaian pada
pendidikan dasar mencakup hal-hal 15. Dewasa ini orang tidak lagi memiliki
berikut, kecuali …. kekhawatiran terhadap perbuatan
a. Pelaksanaan kurikulum subversi sebab Undang-Undang No.
b. Kegiatan guru dalam memberi nilai 11/PNPS/1963 tentang subversi telah
c. Kegiatan dan kemajuan belajar siswa dicabut melalui Undang-Undang
d. Guru dan tenaga kependidikan No.26/1999 sebab ….
lainnya a. Presiden menghendaki
e. Satuan pendidikan sebagai satu ke- b. Bertentangan dengan HAM
seluruhan c. Atas usul hak inisiatif DPR
d. Terjadinya tuntutan kontras
13. Amanat Pasal 28 UUD 1945 tentang e. Terjadinya berbagai tindak
kemerdekaan menyampaikan pendapat kejahatan
di muka umum diatur melalui ….
a. Peraturan Pemerintah 16. Sesuai dengan Pasal 15 Undang-Undang
b. Penetapan Presiden tentang Sistem Pendidikan Nasional
c. Undang-undang yang dimaksudkan dengan pendidikan
d. Ketetapan MPR menengah adalah sebagai berikut,
e. Keputusan Presiden kecuali ….
a. Pendidikan umum
b. Pendidikan kejuruan
c. Pendidikan kedinasan
38
http://lokerdirektori.com
d. Pendidikan keagamaan 20. Agar negara bebas dari korupsi, kolusi
e. Pendidikan luar sekolah dan nepotisme, maka pemerintah
menge-luarkan Undang-Undang No.
17. Di dalam peraturan pemerintah 28/1999 sebab….
rentangan usia untuk menjadi pegawai a. Telah menjamurnya masalah
negeri adalah …. perilaku kolusi
a. Serendah-rendahnya 16 tahun dan b. Penyalahgunaan telah biasa di
setinggi-tingginya 40 tahun masyarakat.
b. Serendah-rendahnya 17 tahun dan c. Korupsi telah membudaya pada
setinggi-tingginya 45 tahun pegawai
c. Serendah-rendahnya 18 tahun dan d. Nepotisme merupakan kebiasaan
setinggi-tingginya 40 tahun masyarakat
d. Serendah-rendahnya 19 tahun dan e. KKN bertentangan dengan keadilan.
setinggi-tingginya 39 tahun
e. Serendah-rendahnya 20 tahun dan 21. untuk menghindari pola perdagangan
setinggi-tingginya 45 tahun monopoli, pemerintah mengeluarkan
Undang-undang tentang larangan
18. Pelaksanaan pendidikan yang diatur praktik monopoli dan persaingan tidak
melalui PP No. 29/1990 adalah jenjang sehat, yaitu ….
pendidikan pada tingkat …. a. UU No. 2 Tahun 1999
a. Pendidikan dasar b. UU No. 3 Tahun 1999
b. Pendidikan menengah c. UU No. 4 Tahun 1999
c. Pendidikan tinggi d. UU No. 5 Tahun 1999
d. Pendidikan luar biasa e. UU No. 8 Tahun 1999
e. Pendidikan luar sekolah
22. Kerja paksa dan wajib kerja dihapuskan
19. Jumlah sekurang-kurangnya hari belajar di Indonesia sejak diterimanya Konvensi
dalam 1 (satu) tahun untuk setiap No. 29 sebab ….
satuan pendidikan diatur oleh …. a. Indonesia sebagai anggota PBB
a. Kepala sekolah b. Bertentangan dengan hak asasi
b. Rapat dewan guru manusia
c. Ketua yayasan pendidikan c. Terjadi tuntutan mahasiswa
d. Kepala kantor wilayah Depdikbud d. Munculnya era reformasi
e. Menteri Pendidikan dan e. Terjadinya gejolak di masyarakat
Kebudayaan
39
http://lokerdirektori.com
23. Jumlah kursi anggota DPR RI di masing-
masing daerah pemilihan ditetapkan 25. Dalam suasana krisis moneter tidak
oleh …. sedikit bank yang dilikuidasi untuk
a. Presiden melahirkan kepercayaan masyarakat
b. Komisi Pemilihan Umum terhadap kinerja bank. Oleh karena itu,
c. Dewan Perwakilan Rakyat mulai PP No. 17/1999 tanggal 27
d. Panitia Pemilihan Indonesia Februari 1999 pemerintah membentuk
e. Majelis Permusyawaratan Rakyat badan yang bertugas untuk
meningkatkan kinerja bank, yaitu ….
24. Menurut pasal 1 Undang-Undang a. Badan Pemeriksa Keuangan dan
Pemilihan Umum, bahwa pemilihan Pembangunan
umum dilaksanakan dengan b. Badan Perancang Pembangunan
menggunakan sistem …. Nasional
a. Demokrasi perwakilan dengan c. Dewan Perbanas (Perbankan
utusan tiap golongan Nasional)
b. Campuran dengan proporsional dan d. Badan Penyehatan Perbankan
representatif Nasional
c. Pusat dan daerah pemilihan dengan e. Badan Penanaman Modal Asing
stelsel daftar
d. Proporsional berdasarkan stelsel
daftar
e. Representatif berdasarkan stelsel
daftar

40
http://lokerdirektori.com
F. Sejarah Nasional Indonesia

Pilihlah jawaban yang paling tepat!

1. Tanam paksa yang diterapkan b. Politik-sosial


pemerintah colonial Belanda pada abad c. Sosial-ekonomi
ke-19 di Indonesia merupakan d. Sosial-budaya
perwujudan dari....
a. Dehumanisasi masyarakat Jawa 5. Untuk mempertahankan penjajahannya
b. Bekerjasama dengan Belanda di Indonesia, Belanda melakukan dua
c. Kesombongan Belanda kali gerakan yang dihadapi Indonesia
d. Pola perdagangan VOC melalui....
a. Abitrasi Negara ketiga
2. Proklamasi kemerdekaan Indonesia b. Gencatan senjata
tanggal 17 Agustus 1945 dilaksanakan c. Perundingan antar bangsa
atas dasar.... d. Perjuangan diplomasi
a. Hadiah Jepang
b. Kesepakatan sekutu tentang 6. Belanda mendirikan kongsi dagang
Indonesia (VOC) di Indonesia adalah dalam rangka
c. Realisasi Sumpah Pemuda 1928 memenangkan konflik yang terjadi di
d. Kebulatan tekad founding fathers Eropa antara Belanda dengan....
a. Jerman
3. Loyalitas tertinggi setiap orang yang b. Spanyol
diberikan kepada Negara merupakan c. Portugis
pencerminan dari ideologi yang d. Inggris
dinamakan....
a. Otoriterisme 7. VOC berhasil menguasai berbagai
b. Sosialisme wilayah di luar pulau Jawa melalui
c. Marxisme penguasaan....
d. Nasionalisme a. Kota-kota pelabuhan
b. Daerah agraris yang subur
4. Akar konflik yang melibatkan Negara- c. Daerah pertambangan
negara besar pada Perang Aceh 1873- d. Daerah perkebunan
1904 adalah....
a. Politik-budaya 8. Perjuangan pergerakan Budi Utomo
dimaksudkan dalam rangka mewujud-
41
http://lokerdirektori.com
kan.... 12. Kehidupan masyarakat Indonesia dalam
a. Cita-cita kebangsaan perjalanan Negara selama setengah
b. Cita-cita kaum intelektual abad diwarnai oleh kesenjangan sosial
c. Penghapusan kebodohan ekonomi yang bersumber pada....
d. Penghapusan feodalisme a. Hutang luar negri yang terlalu besar
b. Eksploitasi kekayaan alam oleh
9. Pemberontakan PKI di Madiun tahun bangsa asing
1948 terjadi karena pemerintahan c. Sentralisasi kekuasaan
Hatta.... d. Diskriminasi kesempatan berusaha
a. Mengalami konflik dengan Presiden
Soekarno 13. Dari tinjauan historis pelaksanaan
b. Melakukan penggantian pimpinan demokrasi terpimpin dilakukan dengan
Angkatan Perang cara....
c. Mendapat tekanan kekuatan politik a. Merangkul golongan komunis
dalam negeri dan Belanda b. Merangkul Angkatan Udara
d. Mengalami krisis keuangan c. Merangkul Muhammadiyah dan NU
d. Menyingkirkan Angkatan Darat
10. Pada Pemilu 1955, PKI menjadi salah
satu partai besar karena.... 14. Pemilu 1955 dilaksanakan dalam iklim
a. Keterbelakangan pendidikan dan politik ketatanegaraan yang....
ekonomi rakyat a. Oligarkis
b. PKI mendapat dukungan dari b. Demokratis
pemerintah c. Militeristis
c. PKI berhasil merangkul parpol Islam d. Otokratis
d. PKI memperoleh dukungan
Angkatan Darat 15. Demokrasi liberal yang dikembangkan
Indonesia pada tahun 1950-1959
11. Dari tinjauan histories kelahiran Orde dimaksud untuk menegakkan....
Baru merupakan upaya pemerintah a. Kewibawaan pemerintah
menegakkan pemerintahan yang b. Pemerintahan yang efektif
bersifat.... c. Pemerintahan yang efisien
a. Feudal militeristis d. Hak asasi manusia
b. Diktaktor militeristis
c. Feodal oligarkis 16. Perjuang Serikat Islam merupakan
d. Demokratis Pancasilais pergerakan....
a. Agama
42
http://lokerdirektori.com
b. Dagang c. Terjadinya kerjasama antara Belanda
c. Sosial dengan penguasa lokal melalui
d. Nasional berbagai cara
d. Simpati pedagang lokal terhadap
17. Penyebab utama terjadinya Perang Belanda
Paderi 1821-1837 di Sumatera Barat
ialah.... 20. Konferensi Meja Bundar yang diadakan
a. Persoalan warisan akhir tahun 1949 merupakan perjanjian
b. Sengketa tanah tentang....
c. Keyakinan beragama a. Gencatan senjata antara Indonesia
d. Persoalan adat Belanda
b. Hubungan bilateral antara Indonesia
18. Faktor-faktor yang menyebabkan Belanda
keberhasilan politik devide et impera c. Fakta pertahanan bersama antara
Belanda di Indonesia adalah sebagai Indonesia Belanda
berikut, kecuali.... d. Pengangkatan kedaulatan RI oleh
a. Rendahnya kesadaran politik Belanda
penguasa lokal Indonesia
b. Rendahnya tingkat pendidikan 21. Piagam Jakarta yang mempunyai arti
masyarakat Indonesia penting bagi sejarah konstitusi Negara
c. Kurang akrabnya hubungan antara Republik Indonesia, setelah mengalami
penguasa/elit politik dengan rakyat perubahan dijadikan pembuatan
Indonesia Undang-undang Dasar 1945. Kebolehan
d. Belum terjalin rasa kerjasama yang elit politik Islam ini berkaitan hal-hal
erat antara penguasa lokal Indonesia berikut, kecuali....
a. Semangat juang yang kurang
19. Factor-faktor yang memungkinkan b. Semangat toleransi yang berlebihan
terjadinya dominasi politik dan ekonomi c. Semangat kebangsaan yang keliru
VOC di Indonesia adalah faktor-faktor d. Persepsi yang berbeda terhadap
berikut, kecuali.... hakikat Islam
a. Konflik-konflik berbagai penguasa
lokal di Indonesia 22. Perjanjian Renville, Perjanjian
b. Strategi dagang Belanda yang lebih Linggarjati, dan Konferensi Meja
unggul daripada pedagang lokal Bundar, merupakan hasil....
a. Kemenangan politik Indonesia
b. Gencatan senjata
43
http://lokerdirektori.com
c. Perjuangan diplomasi b. Kesadaran pemuda terpelajar
d. Kemenangan peperangan Indonesia Indonesia untuk merdeka
c. Manifesto politik Perhimpunan
23. Pemimpin politik Indonesia Indonesia 1925 di Belanda
mengadakan kolaborasi dengan Jepang d. Kesenjangan ekonomi yang sangat
pada masa penjajahan Jepang, karena mencolok antara rakyat biasa dan
Jepang.... para bangsawan
a. Merupakan pemimpin Asia
b. Mengetahui kelemahan pemimpin 25. Realitas politik di luar negeri yang
Indonesia terkait dengan nasionalisme Indonesia
c. Ingin balas budi pada pemimpin antara lain adalah....
Indonesia a. Nasionalisme Mesir
d. Menjanjikan kemerdekaan bagi b. Kemenangan Jepang atas Rusia 1904
Indonesia c. Revolusi Oktober di Rusia
d. Nasionalisme Filipina
24. Beberapa factor pendorong dicetuskan-
nya Sumpah Pemuda 1928 adalah sbb,
kecuali....
a. Keinginan pemerintah Belanda
untuk memerdekakan Indonesia

44
http://lokerdirektori.com
G. Bahasa Indonesia

Bagian 1
PETUNJUK:
Silanglah salah satu huruf di depan jawaban yang paling tepat!

1. Yang dimaksud dengan kegiatan surat- b. Bukti tertulis yang mempunyai


menyurat, yaitu …. kekuatan hukum
a. Kegiatan berkomunikasi dengan alat c. Bukti historis
surat d. Duta masyarakat
b. Kegiatan berkomunikasi dengan alat
telegram 4. Berbagai suku bangsa yang berbeda
c. Kegiatan berkomunikasi dengan alat dapat saling berkomunikasi dengan satu
faksimile bahasa yang dapat dipahami bersama,
d. Kegiatan berkomunikasi dengan alat yaitu bahasa Indonesia, tanpa
telepon menghilangkan identitas kesukuan dan
kesetiaannya pada nilai-nilai sosial
2. Penyajian buku pelajaran, penulisan budaya serta bahasa daerahnya.
buku atau penerjemahan, dilakukan Pernyataan di atas menyatakan fungsi
dalam bahasa Indonesia. bahasa Indonesia sebagai ….
Pernyataan di atas menunjukkan fungsi a. Lambang kebanggaan kebangsaaan
bahasa Indonesia sebagai …. b. Lambang identitas nasional
a. Bahasa resmi kenegaraan c. Alat pemersatu berbagai suku
b. Bahasa pengantar dalam dunia bangsa
pendidikan d. Alat perhubungan antardaerah dan
c. Alat kepentingan pembangunan antarbudaya
nasional
d. Alat pengembangan k ebudayaan 5. Di samping bendera dan Negara
Indonesia yang kita junjung tinggi
3. Semua pernyataan di bawah ini sebagai bagian dari identitas RI, bahasa
merupakan fungsi surat, kecuali …. Indonesia pun merupakan unsur
a. Alat/sarana komunikasi tertulis identitas bangsa yang harus dijunjung
tinggi pula.
45
http://lokerdirektori.com
Pernyataan di atas menyatakan fungsi a. Penerima dapat memahami isinya
bahasa Indonesia sebagai …. dengan tepat dan cepat
a. Lambang kebanggaan kebangsaan b. Penerima tertarik dengan surat
b. Lambang identitas nasional tersebut
c. Alat pemersatu berbagai suku c. Penerima ingin cepat membalasnya
bangsa d. Penerima merasa senang
d. Alat perhubungan antardaerah dan
antarbudaya 9. Yang dimaksud dengan eksplisit pada
pernyataan nomor 8, ialah ….
6. Pada upacara-upacara resmi seperti a. Tidak tercantum tetapi jelas
memperingati hari ulang tahun maksudnya
kemerdekaan, Pembina upacara b. Tercantum dan jelas maksudnya
berpidato dengan meng-gunakan bahasa c. Tercantum tetapi tidak jelas
Indoneisa. maksudnya
Pernyataan di atas menunjukkan fungsi d. Tidak tercantum dan tidak jelas mak-
bahasa Indonesia sebagai …. sudnya
a. Bahasa resmi kenegaraan
b. Bahasa pengantar dalam dunia pen- 10. Penulisan nama gelar yang benar adalah
didikan ….
c. Alat kepentingan pembangunan a. Prof. Dr. Surya Sumantri SH
nasional b. Prof. Dr. Surya Sumantri, SH.
d. Alat pengembangan k ebudayaan c. Prof Dr Surya Sumantri S.H.
d. Prof. Dr. Surya Sumantri, S.H.
7. Akta jual beli, surat wasiat, surat
perjanji-an, dan sebagainya menduduki 11. Contoh kalimat efektif di bawah ini
fungsi-fungsi sebagai berikut, kecuali …. adalah ….
a. Bukti sarana komunikasi tertulis a. Saudara tinggal membubuhkan
b. Bukti tertulis yang mempunyai tanda tangan pada surat tersebut.
hukum tetap b. Saudara tinggal mencantumkan
c. Bukti histori tanda tangan pada surat tersebut.
d. Bukti pedoman kerja lembaga c. Saudara tinggal menandatangani
surat tersebut.
8. Isi surat harus dinyatakan secara ringkas, d. Saudara tinggal menandatangankan
jelas, dan eksplisit, agar …. surat tersebut.

46
http://lokerdirektori.com
12. Pernyataan yang benar adalah …. c. NIP. 090 004 105
a. Dengan ini kami beritahukan d. NIP. 09004105
kepada Saudara bahwa Ujian
Dinas TK.II akan diselenggarakan 15. Bahasa Indonesia yang baku tidak
dari tanggal 24 s.d. 26 November diguna-kan dalam ….
2004. a. Surat resmi
b. Dengan ini kami beritahukan b. Surat keputusan
kepada Saudara bahwa Ujian c. Surat pribadi
dinas TK.II akan diselenggarakan d. Surat lamaran kerja
dari tanggal 24 s.d. 26 November
2004. 16. Penulisan tanggal surat yang benar
c. Dengan ini kami beritahukan adalah ….
kepada saudara bahwa ujian dinas a. Jakarta, 24-11-2004
TK.II akan diselenggarakan dari b. Jakarta, 24 November 2004.
tanggal 24 s.d. 26 November 2004. c. Jakarta, 24-November 2004
d. Dengan ini kami beritahukan d. Jakarta, 24 November 2004
kepada saudara bahwa Ujian
Dinas TK.II akan diselenggarakan 17. Penulisan alamat surat yang benar
dari tanggal 24 s.d. 26 November adalah ….
2004. a. Yth. Kepala SMU BPI 3 Jalan
Burangrang 8
13. Ucapan terima kasih yang benar adalah BANDUNG
…. b. Yth. Kepala SMU BPI 3 Jalan
a. Kami menghaturkan terima kasih Burangrang 8
atas kehadirannya. Bandung
b. Kami mengucapkan terima kasih c. Yth. Sdr. Kepala SMU BPI 3 Jalan
atas kehadirannya. Burangrang 8
c. Kami mengucapkan terima kasih Bandung
atas kehadiran Saudara. d. Yth. Bapak Kepala SMU BPI 3 Jalan
d. Kami menghaturkan terima kasih Burangrang 8,
atas kehadiran Saudara. Bandung.

14. Penulisan NIP yang benar adalah ….


a. NIP: 090 004 105
b. NIP 090004105
47
http://lokerdirektori.com
18. Penulisan perihal surat yang benar 21. Bahasa surat harus efektif, artinya
adalah bahwa bahasa surat harus memenuhi
a. Perihal: Permohonan Bantuan persyaratan berikut ini, kecuali ….
Tenaga Pengajar bahasa indonesia a. Sederhana/wajar
dan sejarah. b. Ringkas
b. Perihal: Permohonan bantuan c. Imajinatif
tenaga pengajar bahasa Indonesia d. Sopan
dan Sejarah.
c. Perihal: Permohonan bantuan 22. Contoh kalimat yang ringkas adalah ….
tenaga pengajar bahasa Indonesia a. Usulan Saudara sudah mendapat
dan sejarah per-setujuan dari atasan.
d. Perihal: Permohonan Bantuan b. Kami harap saudara tetap
Tenaga Pengajar Bahasa Indonesia mengawasi pengerjaan bangunan
dan Sejarah itu.
c. Mesin yang rusak itu sedang
19. Penulisan salam pembuka yang benar diadakan perbaikan.
adalah …. d. Saudara diminta untuk memberikan
a. Dengan Hormat balasan secepatnya.
b. Dengan hormat,
c. Dengan hormat 23. Bentuk yang benar dari pernyataan
d. Dengan Hormat, berikut adalah ….
a. Surat anda kami sudah terima
20. Semua kata bergaris bawah pada kalimat dengan baik.
di bawah ini penulisannya benar, kecuali b. Surat Anda kami sudah terima
…. dengan baik .
a. Sebaiknya Saudara tidak merubah c. Surat Anda sudah kami terima
ketentuan tersebut secara sepihak. dengan baik .
b. Kami sudah berani memfokuskan d. Surat anda sudah kami terima
per-hatian kami pada masalah itu. dengan baik.
c. Karyawan yang tidak menaati
peraturan sebaiknya ditindak. 24. Contoh kelompok kata yang efektif ialah
d. Karyawan yang terampil merupakan ….
asset perusahaan. a. Menjelaskan mengenai masalah itu
b. Menjelaskan daripada masalah itu

48
http://lokerdirektori.com
c. Menjelaskan sehubungan masalah 28. Penulisan tembusan yang disarankan ….
itu a. Tembusan:
d. Menjelaskan masalah itu Disampaikan kepada Yth.:
Kepala kanwil Departemen
25. Contoh penulisan kelompok kata yang Pendidikan Nasional Proponsi Jawa
benar adalah …. Barat;
a. Dari pada Pertinggal.
b. Menindaklanjuti b. Tembusan:
c. Menanda tangani Bapak Kepala kanwil Departemen
d. Bertandatangan Pendi-dikan Nasional Proponsi Jawa
Barat;
26. Penulisan kata yang baku terdapat dalam Pertinggal.
kalimat …. c. Tembusan:
a. Kami sudah mengetrapkan Yth. Bapak Kepala kanwil
peraturan itu sebagaimana Departemen Pendidikan Nasional
mestinya. Proponsi Jawa Barat.;
b. Kami sudah menterapkan peraturan Pertinggal.
iru sebagaimana mestinya. d. Tembusan:
c. Kami sudah menerapkan peraturan Kepala kanwil Departemen
iru sebagaimana mestinya. Pendidikan Nasional Proponsi Jawa
d. Kami sudah mentrapk an peraturan Barat.;
iru sebagaimana mestinya. Pertinggal.

27. Bentuk yang benar dari contoh surat 29. Penulisan nomor surat yang benar
lama-ran kerja adalah …. adalah ….
a. Sebagai bahan pertimbangan Bapak, a. Nomor:
ber-sama ini saya lampirkan 866/Kanwil/TU/Kp.01.02/VII/04
b. Sebagai bahan pertimbangan Bapak, b. Nomor:
dengan ini saya lampirkan 866/Kanwil/TU/Kp.01.02/VII/04.
c. Sebagai bahan pertimbangan Bapak, c. Nomor:866/Kanwil/TU/Kp.01.02/VII
ber-sama ini saya sertakan /2004
d. Sebagai bahan pertimbangan Bapak, d. Nomor:866/Kanwil/TU/Kp.01.02/VII
dengan ini saya sertakan /2004.

49
http://lokerdirektori.com
30. Penutup surat resmi yang benar adalah c. Demikian agar menjadi maklum,
…. atas perhatian serta kerja sama
a. Demikian agar menjadi maklum, atas Saudara kami ucapkan terima
per-hatian serta kerjasamannya kasih.
kami haturkan terima kasih. d. Demikian agar menjadi maklum, atas
b. Demikian agar menjadi maklum, perhatian Saudara kami ucapkan
atas perhatian serta kerja samanya terima kasih.
kami ucapkan terima kasih.

Bagian 2
Petunjuk:
Silanglah salah satu huruf di depan jawaban yang paling tepat!

1. Sudah semestinyalah pemimpin Amerika b. Perusahaan akuntansi akan ditarik


tersebut mengambil langkah tegas dari sistem yang kurang terbuka (out
seperti itu. Kalau tidak, bukan saja of the shadows).
kepentingan rakyat Amerika yang akan c. Dengan keterbukaan, kepentingan
dirugikan tetapi lebih besar lagi investor kecil dan pemegang pensiun
kepentingan ekonomi Amerika dalam akan dilindungi.
kaitannya dengan kepercayaan asing d. Sudah semestinyalah pemimpin AS
yang akan dirugikan. Dengan langkah mengambil tindakan tegas terhadap
baru seperti yang diumumkan oleh perusahaan yang korupsi.
Presiden Bush, kelak 213 tindak korupsi e. Kelak, tindak korupsi akan disiar kan
akan disiarkan ke publik dan dihukum. ke publik dan dihukum sebagai
Akuntansi perusahaan juga akan ditarik langkah awal dari presiden.
keluar sistem yang kurang terbuka (out
of the shadows). Dengan langkah itu 2. Doktor Mumu Sutisno dari Bandung
pula, kepentingan investor kecil dan telah menemukan hormon yang bisa
pemegang pensiun akan dilindungi. mengembangkan produksi padi sampai
Pandangan redaksi pada tajuk rencana 200%. Mumu Sutisno m enamakan
terdapat dalam kalimat .... hormon temuannya ini Bioregulator
a. Kepentingan ekonomi AS dirugikan (Bioreg). Dengan menyemprotkan
cukup besar gara-gara skandal hormon itu pada tanaman padi muda,
akuntansi yang dilakukan presiden. menurut Mumu, rumpun-rumpun padi
50
http://lokerdirektori.com
akan cepat beranak pinak. Rumpun padi 4. Makna imbuhan men-kan pada kalimat
normal pada umumnya berisi sekitar 35 "Ayah membelikan saya sepatu baru. "
anakan. Bioreg, kata Mumu pula, sama dengan makna imbuhan meN-kan
membuat jumlah anakan padi itu yang terdapat pada kalimat ....
meningkat menjadi 60-70 batang per a. Dia mengambilkan ayah kaca mata.
rumpun. Sawah makin rimbun, produksi b. Tono memasukkan sepeda motornya
berlipat. "Penambahan gabah panen ke garasi.
mencapai 55-220%," ujar Mumu. c. Saya menyerahkan surat-surat
Konsep yang tepat sesuai dengan kepada kepala sekolah.
wacana di atas adalah .... d. Nita meletakkan tasnya di meja.
a. Bioregulator adalah hormon temuan e. Dia menjahitkan baju kepada Bu Rini.
Doktor Mumu.
b. Bioregulator merupakan hormon 5. Berdasarkan perkiraan kami,
yang dapat meningkatkan produksi pengunjung konser itu pasti melimpah.
padi. sampai dua kali lipat. Imbuhan peran dalam kata perkiraan
c. Bioregulator dapat meningkatkan mempunyai makna ....
rumpun padi sampai 60-70%. a. tempat/lokasi
d. Bioregulator dapat menjadikan b. hal perbuatan
sawah makin rimbun. c. hasil perbuatan
e. Doktor Mumu Sutisno adalah d. alat perbuatan
penemu hormon bioregulator yang e. cara melakukan
dapat meningkatkan produksi padi.
6. "Rayonisasi dulu dan sekarang itu
3. Pihak pengacara terdakwa akhirnya berbeda". Kalau dulu rayonisasi
mengajukan kasasi kepada Mahkamah mengelompokkan anak untuk
Agung. Istilah kasasi berarti .... melanjutkan sekolah pada daerah
a. erdakwa menyetujui vonis yang tertentu, sekarang hanya membantu
dijatuhkan hakim orang tua murid mendaftar sekolah. Jadi
b. keberatan jaksa atas pembelaan lebih bersifat pelayanan. "Sekarang,
pengacara murid bebas memilih sekolah", kata
c. permohonan terdakwa agar hakim Abdul Rochim, Kepala Subdinas
berlaku adil Pendidikan Sekolah Lanjutan Tingkat
d. pembatalan atau pernyataan tidak Pertama (SLTP) Dinas Pendidikan Dasar
sah Provinsi DKI Jakarta, saat ditemui
e. persetujuan pihak pengacara atas Kompas sebelum acara Sosialisasi PSB
vonis hakim 2002-2003 di Jakarta, Jumat (10/5).
(Sumber: Kompas, Sabtu, 11 Mei 2002).
51
http://lokerdirektori.com
Gagasan utama paragraf di atas adalah Padang Panjang, kemudian jadi guru,
.... tahun1952 jadi Kepala Urusan Kesenian
a. perbedaan pengertian rayonisasi perwakilan Jawatan Kebudayaan
dulu dengan sekarang Sumatera Tengah. Pada tahun 1950 ia
b. rayonisasi adalah mengelompokkan mulai mengikuti perkembangan
anak untuk melanjutkan kesusastraan secara aktif, mengarang
c. rayonisasi adalah wujud yang cerita pendek dan sandiwara radio.
bersifat pelayanan Cerita-ceritanya dalam Mimbar
d. kebebasan murid untuk memilih Indonesia, siasat, Kisah, Sastra, dan lain-
sekolah lain. la sebagai pemenang hadiah
e. pernyataan Kepala Subdinas majalah Kisah pada tahun 1955. Karya-
Pendidikan SLTP karyanya ialah: Robohnya Surau Kami
(1956), Bianglala (1963), Hujan Panas
7. Kalimat yang berisi penjelasan isi tabel (1963), Kemarau (1967), semuanya
di atas yang tepat adalah .... diterbitkan oleh N.V. Nusantara.
a. Tanaman padi yang mengalami Kalimat tanya yang sesuai dengan isi
kekeringan berat di Subang dan Blora bacaan biografi di atas adalah ....
berjumlah 249 ha. a. Kapan A.A. Navis mulai mengikuti
b. Tanaman padi di Jepara dan Blora perkembangan kesusastraan secara
mengalami kekeringan keseluruhan aktif?
berjumlah 565 ha. b. Bagaimana pandangan A.A. Navis
c. Tanaman padi yang mengalami terhadap perkembangan
kekeringan ringan di Bekasi dan kesusastraan Indonesia?
Karawang berjumlah 1175 ha. c. Mengapa A.A. Navis mendapatkan
d. Tanaman padi di Pantura dan Jawa hadiah majalah Kisah pada tahun
yang mengalami kekeringan sedang l955?
berjumlah 2347 ha. d. Mengapa A.A. Navis tidak pernah
e. Tanaman padi yang terancam menciptakan karya sastra berbentuk
kekeringan di daerah Indramayu puisi?
berjumlah 10489 ha. e. Bagaimana cara A.A. Navis dalam
menciptakan karya sastra berbentuk
8. A.A. Navis, nama lengkapnya Ali Akbar cerpen?
Navis. Lahir di Padang Panjang,
Sumatera Barat, tanggal 17 November 9. Paragraf 1 Hakikat hidup adalah bekerja.
1924. Ia tamat perguruan INS di Kayu Dapat dikatakan bahwa salah satu ciri
tanam tahun 1943. Pada masa Jepang manusia hidup adalah bekerja. Oleh
Navis bekerja pada pabrik porselen di karena itu, bekerja tidak bisa dilepaskan
52
http://lokerdirektori.com
dari kehidupan manusia, baik secara fisik melakukan arisan di antara kelompok
maupun psikis. Paragraf 2 Antara tani. (4) Sekarang di desa yang ditempati
bekerja dan kesehatan manusia saling tahun 1986 itu telah berdiri" 2200
berhubungan bahkan saling rumah permanen dengan ukuran rata-
berpengaruh. Hal ini terbukti misalnya rata 12 x 14 meter. (5) Dua puluh
dari kenyataan bahwa seseorang anggota kelompok tani Bunga Kantil
menjadi lebih sehat bila ia bekerja memiliki rumah baru dan permanen.
daripada tidak bekerja. Atau kenyataan Kalimat yang berisi fakta terdapat pada
yang lain sebaliknya, yaitu seseorang nomor ....
yang bekerja malah menjadi sakit karena a. 1 dan 2
kondisi pekerjaannya tidak sesuai b. 1 dan 3
dengan karakteristik orang itu.Titik c. 3 dan 4
pandang kedua paragraf di atas adalah d. 3 dan 5
.... e. 4 dan 5
a. Paragraf 1 menyoroti hakikat bekerja
dan paragraf 2 menyoroti hubungan 11. Kata berimbuhan pen-an yang bermakna
bekerja dengan kehidupan. proses dan hal (ambigu) terdapat pada
b. Paragraf 1 menyoroti hakikat hidup kalimat ....
dan paragraf 2 menyoroti hubungan a. Penanaman nilai-nilai moral
bekerja dengan kesehatan. memerlukan waktu agak lama.
c. Paragraf 1 menyoroti ciri manusia b. Pelabuhan kapal Gilimanuk-Ketapang
bekerja dan paragraf 2 menyoroti sangat bersih dan indah.
manfaat bekerja. c. Pendakian itu sangat licin dan terjal.
d. Paragraf 1 menyoroti masalah d. Pekerjaan tangan itu membutuhkan
bekerja dalam kehidupan manusia keterampilan dan kesabaran.
dan paragraf 2 menyoroti kesehatan e. Pengadilan adalah tempat untuk
manusia ditentukan pekerjaannya. memperoleh rasa keadilan
e. Paragraf 1 menyoroti faktor fisik dan
psikis dan paragraf 2 menyoroti 12. Kalimat yang memakai imbuhan serapan
karakteristik seseorang. secara tepat adalah ....
a. Ilmiawan itu telah menemukan
10. (1) Peserta Perubahaan Inti Rakyat (PIR) vaksin pencegah folio.
kelapa sawit, di desa Suka Makmur b. Dalam hal prinsipil, kita harus tegas
bukan hanya memerlukan rumah yang dan jujur.
layak huni. (2) Mereka tahu betul arti c. Sejarahwan harus jujur dalam
rumah yang sehat dan indah. (3) Untuk melihat peristiwa bangsa.
bisa memilih rumah, mereka sebaiknya
53
http://lokerdirektori.com
d. Kita harus memiliki pemikiran 15. Kalimat yang menggunakan kata ulang
konseptual yang baru. yang tepat adalah ....
e. Pada awal abad ke -14, islamisasi di a. Semua siswa-siswa kelas tiga SMU
kepulauan nusantara sudah dimulai. harus mengikuti ujian nasional.
b. Banyak anak-anak zaman sekarang
13. Penulisan gabungan kata yang tepat kurang menghargai orang yang lebih
terdapat dalam kalimat .... tua.
a. Pil anti malaria sangat dibutuhkan di c. Guru-guru merupakan ujung tombak
daerah Irian Jaya. dalam mencerdaskan kehidupan
b. Ayahnya bekerja nonstop untuk bangsa.
membiayai kehidupan keluargany a. d. Banyak soal-soal bahasa Indonesia
c. Jangan sembarangan minum anti yang tidak dapat dijawab siswa.
biotika. e. Para buruh-buruh pabrik melakukan
d. Pemerintah daerah baru saja rapat demonstrasi kenaikan gaji.
soal penanganan pasca gempa. 16. Kalimat yang menggunakan kata
e. Pasukan anti Amerika bersiaga penghubung korelatif adalah ....
penuh di daerah perbatasan. a. Rumah itu tidak begitu besar
meskipun begitu nyaman digunakan
14. Berhari-hari lamanya dia berjalan untuk tempat beristirahat.
mondar-mandir keluar-masuk kantor. b. Tanaman juga seperti manusia yang
Dilihatnya banyak orang berdiri di depan memerlukan makan dan minum
loket. Ada yang sedang bercakap-cakap, untuk kelangsungan hidupnya.
tetapi tidak seorang pun yang tertawa- c. Tanaman itu bukan hanya sebagai
tawa, tanya-menanya, atau pandang- hiasan, melainkan juga sebagai obat
memandang. berbagai penyakit.
Kata ulang yang menyatakan berbalasan d. Tidak boleh menyesali hidupmu
dalam paragraf di atas adalah .... sedemikian rupa, apalagi sampai
a. berhari-hari, mondar-mandir, menyesali orang tuamu sendiri.
bercakap-cakap e. Sekali, dua kali bahkan sudah sering
b. bercakap-cakap, tanya-menanya, saya menasihatinya, namun dia tidak
pandang-memandang menunjukkan perubahan.
c. berhari-hari, bercakap-cakap,
tertawa-tawa 17. Kata penghubung antarklausa terdapat
d. tertawa-tawa, tanya-menanya, lihat- dalam kalimat ....
melihat a. Di Indonesia banyak lahan pertanian
e. tanya-menanya, lihat-melihat, yang subur.
berhari-hari
54
http://lokerdirektori.com
b. Karena hujan terus-menerus, daerah 20. Saya angkat topi atas prestasi yang telah
itu banjir lagi. kauraih untuk memajukan sekolah kita.
c. Jika kamu belajar, kamu akan sukses. Makna ungkapan dalam kalimat
d. Kepercayaan dari seseorang jangan tersebut sama dengan makna ungkapan
kamu sia-siakan. yang tersaji dalam kalimat ....
e. Kita harus berhati-hati agar kita a. Akhirnya, pemuda itu angkat bicara
selamat di sana. di tengah-tengah para demonstran.
b. Ayah memberikan acungan jempol
18. Kata penghubung syarat hasil terdapat atas keberhasilan saya diterima di
pada kalimat .... perguruan tinggi negeri yang
a. Bekerja keras akan mendatangkan berkualitas.
hasil maksimal. c. Orang itu angkat muka sewaktu
b. Jika orang bekerja keras, orang namanya dipanggil maju ke tengah
tersebut akan mendapat hasil sidang.
maksimal. d. Sudah pada tempatnya Anda unjuk
c. Petinju itu berlatih setiap hari gigi di hadapan pemuda yang
sehingga ia menjadi juara. kuceritakan itu.
d. Orang itu berusaha keras maka is e. Para perusuh itu angkat tangan
akan berhasil. sewaktu dikepung para petugas
e. Polisi menegakkan hukum supaya keamanan yang berpatroli.
keadilan tercapai.
21. Kalimat yang menggunakan majas litotes
19. Selagi jaya pejabat itu dikerumuni adalah ....
orang-orang yang mengaku teman atau a. Gubuk sederhana inilah hasil karya
saudara. Sekarang ia sudah kehilangan kami selama bertahun-tahun.
jabatannya. Hilanglah pula orang-orang b. Teman akrab ada kalanya merupakan
yang mengaku teman dan saudaranya. musuh sejati.
Peribahasa yang sesuai dengan ilustrasi c. Hujan memandikan tanaman di
di atas adalah .... halaman rumah.
a. Belakang parang pun jika diasah akan d. Kecantikannyalah justru yang
tajam. mencelakakannya.
b. Bunga gugur putik pun gugur. e. Saya telah mencatat kejadian itu
c. Seperti api dalam sekam. dengan tangan saya sendiri.
d. Habis manis sepah dibuang.
e. Pagar makan tanaman. 22. Pasangan kalimat yang menggunakan
kata berpolisemi dengan tepat terdapat
pada ....
55
http://lokerdirektori.com
a. Peringatan ke-57 HUT RI jatuh pada dari Medan sudah dibagi-bagikan
hari Sabtu. Kar ena kelelahan kepada tetangga.
bekerja, setiba di rumah dia jatuh di d. Kaca jendela rumah itu sudah buram
halaman. karena jarang dibersihkan. Andi
b. "Selamat pagi, Pak!" sapa sekretaris mengerjakannya di kertas buram.
itu kepada atasannya. "Berapa pak e. Pada masa sekarang ini bangsa
dia membeli rokok?" tanya pedagang Indonesia sedang mengalami krisis
itu kepada orang suruhannya. ekonomi. Gerakan massa dapat
c. Pertandingan sepak bola antara dikendalikan oleh aparat.
Argentina dan Swedia berakhir seri
(1-1). Cerita yang sedang dibaca 24. Kata yang mengalami penyempitan
Tomy adalah cerita Jaka Tingkir seri makna terdapat dalam kalimat ....
kedua. a. Kapal induk AS berlayar ke Timur
d. Sepeninggal ayah, ibu sakit-sakitan Tengah dua bulan yang lalu.
dan badannya terlihat mengurus. b. Doni tinggal di puri Karang Asem
Istri yang pandai mengurus rumah sejak ibunya meninggal.
tangga akan membahagiakan c. Saudara harus memperhatikan
suaminya. jadual kegiatan yang disepakati.
e. Petugas yang telah ditunjuk itu d. Ibu guru itu hams bijaksana dalam
mengukur jalan ke kiri dan ke kanan menghadapi muridnya.
sepanjang enam meter. Ibu e. Ia bercita-cita menjadi sarjana
mengukur kelapa untuk membuat pendidikan yang kompeten.
kolak makanan kesenangan ayah.
25. Frase bermakna ganda terdapat dalam
23. Pasangan kalimat yang menggunakan kalimat ....
kata berhomograf adalah .... a. Mobil baru paman dicongkel pencuri
a. Pemimpin yang baik harus tadi malam di tempat parkir.
mempunyai mental yang baik pula. b. Sakit yang ringan pada tenggorokan
Pengendara yang mengalami sering terjadi karena polusi udara.
kecelakaan itu mental dari sepeda c. Sakit pada mulut dan tenggorokan
motornya. yang ringan sering terjadi pada anak
b. Buku jari tangan adikku terluka saat anak.
mengupas mangga. Buku bacaan d. Obat-obatan modern mampu
untuk anak-anak sebaiknya menghilangkan rasa sakit dalam
mempunyai unsur didik. waktu singkat.
c. Kopi surat kenaikan pangkat itu e. Pada tahun ajaran ini SPP siswa baru
dibuat rangkap dua. Kopi kiriman ibu dinaikkan.
56
http://lokerdirektori.com
b. Pembicara itu berceramah tentang
26. Kalimat berikut yang menggunakan frase refleksi diri.
atributif berimbuhan adalah .... c. Guru yang sedang berbicara itu
a. Ekonomi masyarakat ditopang oleh seorang penulis cerita pendek.
jasa simpan pinjam. d. Telah kukirimkan kembali buku itu
b. Perusahaan minyak itu mengalami kemarin kepada pemiliknya.
kerugian. e. Diskusi yang sedang berlangsung
c. Ruang pelatihan itu dilengkapi membicarakan peningkatan etos
dengan pendingin ruangan. kerja.
d. Asap mobil dan motor menyebabkan
polusi udara. 29. "Saya gembira sekali," kata Ibu, "karena
e. Setelah simpang empat mereka akan kamu lulus." Kalimat tidak langsung yang
sampai di TKP. tepat dari kalimat di atas adalah ....
a. Ibu mengatakan bahwa ia gembira
27. Kita sebagai orang beriman, kita wajib sekali karena kamu lulus.
menghormati orang tua di mana telah b. Ibu mengatakan bahwa ia gembira
membesarkan kita. Kalimat tersebut sekali karena saya lulus.
supaya logis, diubah menjadi .... c. Ibu mengatakan bahwa kamu
a. Orang beriman wajib menghormati gembira sekali karena saya lulus.
orang tua yang membesarkan. d. Saya gembira sekali karena kamu
b. Sebagai orang beriman, kita wajib lulus, kata Ibu.
menghormati orang tua yang telah e. Ibu mengatakan bahwa saya gembira
membesarkan kita. sekali karena lulus.
c. Orang beriman pasti menghormati
orang tua yang membesarkannya. 30. (1) Mardilah: Engkau anakku Suhita ........
d. Sebagai orang beriman pasti (2) Suhita : Ya, Bu!
mengikuti petunjuk orang tua yang (3) Mardilah: Kau tidak boleh marah
membesarkan mereka. pada Ibu, ya Nak!
e. Sebagai orang yang beriman, kita (4) Suhita : Tidak, Bu!
berkewajiban menghormati orang (5) Mardilah Baiklah, sampaikan surat itu
tua yang manamembesaran kita. secepatnya.
Kalimat minor dalam dialog di atas
28. Kalimat berikut yang termasuk kalimat terdapat pada kalimat nomor ....
pasif adalah .... a. (1) dan (2)
a. Pembalap itu merajai lomba pada b. (2) dan (3)
etape pertama. c. (2) dan (4)
d. (3) dan (4)
57
http://lokerdirektori.com
e. (4) dan (5) d. Gemuruh mempercepat hari menjadi
gelap sehingga membuat pekerjaan-
31. Kalimat berobjek terdapat pada .... nya tidak selesai.
a. Bacaan populer masih dianaktirikan. e. Orang yang kemarin datang
b. Tahun ini merupakan tahun ditangkap polisi karena kasus
keberuntungan Indonesia. penipuan.
c. Pemerintah mengecam pengunjuk
rasa yang berdemonstrasi. 34. Gubernur DKI mengimbau warga dan
d. Negara kesatuan Republik Indonesia aparat-pemda agar meningkatkan
berdasarkan Pancasila. kewaspadaan. Klausa bawahan (anak
e. Setiap malam adik belajar bahasa kalimat) dari kalimat majemuk
Inggris. bertingkat di atas adalah ....
a. Gubernur DKI mengimbau warga
32. Kalimat berpelengkap terdapat dalam .... b. Gubernur DKI mengimbau aparat
a. Kami menyudahi pembicaraan pemda
setelah lama berdebat. c. warga meningkatkan kewaspadaan
b. Pohon duren di depan rumahku d. aparat pemda harus waspada.
banyak buahnya. e. agar meningkatkan kewaspadaan
c. Sepasang kekasih berpegangan
tangan dengan mesra. 35. Ibunya menjahit ketika anaknya belajar
d. Silakan saudara duduk di kursi nomor di kamar. Kalimat yang berpola sama
dua dari depan. dengan kalimat di atas adalah ....
e. Stasiun televisi swasta menayangkan a. Ayahnya datang ketika ibu ke pasar.
iklan promosi dan layanan b. Dokter itu menceritakan bahwa
masyarakat. pasiennya berobat jalan.
c. Dokter itu menceritakan bahwa
33. Kalimat berikut yang termasuk kalimat pasiennya sedang sak it keras.
majemuk setara (koordinatif) adalah .... d. Ibu anak itu berdagang saat
a. Kami akan datang jika ada suatu suaminya berlayar ke luar negeri.
undangan dan tugas dari kepala e. Murid itu berkata bahwa temannya
sekolah. sedang makan di kantin.
b. Mereka tidak mengakui perbuatan-
nya karena tidak ingin namanya 36. Kalimat majemuk yang memiliki klausa
tercemar. setara dan bertingkat adalah ....
c. Gadis itu sangat cerdas, parasnya a. Bajunya sangat bagus dan terbuat
cantik, dan disenangi teman- dari bahan-bahan sutra halus pula.
temannya.
58
http://lokerdirektori.com
b. Penyakit orang itu sangat mudah harap Saudara mengutamakannya.
menular atau tidak membahayakan d. Diharapkan Anda mengutamakan
orang di sekitarnya. acara kita ini. Atas perhatiannya
c. Dia tidak ada di rumah ketika kami diucapkan terima kasih.
datang dan akan menyampaikan e. Kami harapkan kehadiran Anda
berita duka itu. sesuai dengan waktu dan tempat
d. Mereka belajar matematika atau yang sudah disiapkan.
belajar kimia dan fisika di bimbingan
belajar itu. 38. Bacalah iklan lowongan kerja dengan
e. Orang itu memberikan sumbangan tepat!
untuk sekolah, tetapi dia Berdasarkan iklan lowongan kerja
menentukan kegunaan sumbangan tersebut, kalimat pembuka surat
itu. lamaran pekerjaan yang tepat adalah ....

37. Yth. Pengurus OSIS SMU Jaya Jalan a. Berdasarkan iklan Kompas, Sabtu, 13
Kartini 20 Surabaya Juli 2002, yang memuat
Dengan hormat, pengumuman tentang
Kami mengharapkan kehadiran dibutuhkannya guru SLTP bidang
rekan-rekan pada studi Biologi, saya yang bertanda
hari/tanggal : Sabtu, 20 Juli 2002 tangan di bawah ini:....
waktu pukul : 08.00 s.d. 12.00 b. Berdasarkan iklan Kompas, Sabtu, 13
tempat : ruang rapat Juli 2002, yang memuat
acara : pemantapan program pengumuman tentang
............................................. dibutuhkannya guru SLTP bidang
Ketua OSIS SMU Jaya studi Biologi, maka saya mengajukan
ttd. lamaran pekerjaan dan semoga
Egy Erdiandanu diterima.
c. Berdasarkan iklan Kompas, Sabtu, 13
Kalimat penutup yang tepat dalam surat Juli 2002, yang memuat
undangan di atas adalah .... pengumuman tentang
a. Mengingat pentingnya acara dibutuhkannya guru SLTP bidang
tersebut, kami mengharapkan studi Biologi, maka saya mengajukan
kehadiran Anda tepat waktu. lamaran.
b. Demikian surat ini harap dipahami d. Berdasarkan iklan Kompas, Sabtu, 13
sebelum dan sesudahnya kami Juli 2002, yang memuat
ucapkan terima kasih. pengumuman tentang
c. Mengingat acara ini sangat penting, dibutuhkannya guru SLTP bidang
59
http://lokerdirektori.com
studi Biologi, dengan ini kami c. Yth. Bapak Personalia CV Nurwana
menyerahkan lamaran kerja. Jln. M.T. Haryono 15 Jakarta Selatan.
e. Bedasarkan iklan Kompas, Sabtu 13 d. Kepada Yth. Biro Personalia PT Indo
Juli 2002, yang memuat Sukses Jalan Dewi Sartika 22 Jakarta
pengumuman tentang Timur.
dibutuhkannya guru SLTP, kami e. Kepada Yth. HRD P.T. Bulan Semesta
mengajukan permohonan untuk Jl. Bekasi Raya 5 Jakarta Timur.
diterima menjadi staf Bapak.
41. Judul buku: Pembentukan Kata dalam
39. Dengan hormat, Bahasa Indonesia
Bersama ini saya, Masih Ankarya, 23 Pengarang: Harimurti Kridalaksana
tahun, lulusan D2 Akuntansi tahun 1994, Tahu: 1992
mengajukan lamaran sebagai ........ ........ Penerbit: Gramedia Pustaka Utama
........ ........ ........ ........ ........ ........ ........ Tempat terbit: Jakarta
................ ........ ........ ........ ........ ........ Penulisan daftar pustaka yang benar
........ ........ ........ ........ untuk data buku di atas adalah ....
Pembuka surat lamaran pekerjaan di a. Harimurti Kridalaksana. 1992.
atas kurang tepat, perbaikannya adalah Pembentukan Kata dalam Bahasa
.... Indonesia Jakarta : Gramedia Pustaka
a. kata bersama ditambahkan dengan Utama.
surat b. Kridalaksana, Harimurti. 1992.
b. kata bersama diganti dengan melalui Pembentukan Kata dalam Bahasa
c. kata bersama diganti dengan yang Indonesia. Gramedia Pustaka Utama:
bertanda tangan Jakarta.
d. kata bersama diubah menjadi c. Kridalaksana, Harimurti. 1992.
dengan Pembentukan Kata dalam Bahasa
e. kata bersama diganti dengan Indonesia. Jakarta : Gramedia
tersebut. Pustaka Utama.
d. Harimurti, Kridalaksana. 1992.
40. Penulisan alamat surat yang benar Pembentukan Kata dalam Bahasa
adalah ..... Indonesia Gramedia Pustaka Utama:
a. Kepada Personalia PT Telkom Jl. Jakarta.
Jenderal Gatot Subroto no. 5. Jakarta e. Kridalaksana, Harimurti. 1992.
Pusat Pembentukan Kata dalam Bahasa
b. Yth. Personalia PT Indosat Jalan Indonesia. . Jakarta. Gramedia
Jenderal Sudirman Kaveling 3 Jakarta Pustaka Utama.
Selatan
60
http://lokerdirektori.com
42. Penulisan nama yang diikuti gelar melahirkan dan membesarkan penguasa
akademis yang tepat terdapat dalam yang begitu kejam seperti Stalin. Sama
kalimat .... dengan tidak percaya saya kepada
a. Kami akan berkonsultasi dengan sistem yang melahirkan Hitler dan
Prof. Armand. PHD. Mussolini. Dan sudah tentu, juga tidak
b. Drs. Sumijan, M.M selaku wali kota, percaya kepada sistem yang melahirkan
mengadakan kunjungan mendadak. Amangkurat yang dengan kejamnya
c. Menurut Prof. Dr. Nurpramana. membunuh santri-santri. Sistem-sistem
M.SC., penelitian tanpa izin itu tidak seperti itu mengandung bibit-bibit
dibenarkan. kekerasan yang selalu akan mengambil
d. Keberadaan dr. Dekarwati.M.Kes. di korban ribuan orang yang tidak
puskesmas ini tidak asing lagi bagi bersalah!! Saya terkejut mendengar
masyarakat. suaranya. Lantip, kakang saya, yang
e. Dra. Rahmat, M.Ed. akan lemah lembut, sopan, penuh tata krama,
mengadakan penelitian evaluasi dengan sekali tebas membabat tiga
pendidikan di kota ini. sistem kekuasaan yang besar. (Para
Priyayi, Umar Kayam:290)
43. Novel Salah Asuhan dikarang oleh Abdul Amanat penggalan novel di atas adalah
Muis, seorang putra Minangkabau yang ....
berkecimpung dalam dunia politik dan a. Jangan berprasangka buruk terhadap
juga seorang wartawan. Banyak karya seseorang.
sastra yang ditulisnya, antara lain b. Kita harus menghargai sikap dan
Pertemuan Jodoh (1993), Surapati pendapat seseorang
(1950), Robert Anak Surapati (1953), c. Setiap orang mempunyai kelebihan.
dan cerita terjemahan: Tom Sawyer d. Kita harus percaya kepada
Anak Amerika, Sebatang Kara, dan Don seseorang.
Kisot. e. Kekuasaan menghasilkan
Unsur yang dominan dari penggalan kesewenang-wenangan
resensi di atas adalah ....
a. identitas buku 45. "Anak tukang cukur itu mau menikah.
b. sinopsis cerita Nasibnya baik. Dia mendapatkan jodoh
c. Kebahasaan pengarang seorang pegawai negeri. Siapa mengira,
d. keunggulan dan kelemahan anak si tukang cukur, bisa mendapatkan
e. kepengarangan jodohnya seorang pegawai kantoran."
Sudut pandang yang digunakan
44. Kang Lantip tersenyum. "Karena saya pengarang dalam kutipan tersebut
tidak percaya kepada sistem yang adalah ....
61
http://lokerdirektori.com
a. orang pertama sebagai tokoh utama dukun yang mengilui luka sunatan anak-
b. orang pertama sebagai tokoh anak kita. Aku mulai yakin bahwa itu
sampingan karena kesombonganmu, kekikiranmu,
c. orang ketiga sebagai pencerita angkuhmu, dan tak mau tahu dengan
d. orang pertama bukan tokoh utama mereka. Aku yakin, mereka menaruh
e. orang pertama dan ketiga racun di pisau dukun-dukun itu."
(Panggilan Rasul, Hamzah Rangka)
46. Tina : Tuhan menakdirkan semua nasib Pendeskripsian watak tokoh "aku" yang
manusia, kita hanya menjalani. Ibu : digunakan pengarang dalam cerpen di
Nah, pikiran begitu itulah yang tak atas melalui ....
kusukai, kau sudah ditakdirkan Tuhan a. menguraikan watak tokoh
punya suami buta, tak adakah niatmu, b. tanggapan tokoh lain
tidak adakah usahamu untuk mengubah c. dialog antartokoh
takdir itu? Sebab takdir itu baru jatuh d. lingkungan tokoh
setelah manusia berusaha. Tina, kau e. lewat pikiran tokoh
bukan anakku jika kau tidak berani
melawan takdir yang pahit. Tina : Aku 48. Sedari mudaku aku di sini, bukan. Tak
sudah berusaha, Abas juga sudah kuingat punya istri, punya anak, punya
berusaha, dan inilah hasilnya. Kami keluarga seperti orang-orang lain, tahu?
dapat membelanjai diri untuk hidup Tak kupikirkan hidupku sendiri. Aku tak
sehari-hari. ingin jadi kaya, bikin rumah. Segala
Konflik yang terjadi antara tokoh Tina kehidupanku, lahir batin, kuserahkan
dan ibu didasari oleh .... kepada Allah Subhanahu wata'ala. Tidak
a. pandangan mengenai takdir pernah aku menyusahkan orang lain.
b. usaha melawan takdir Lalat seekor aku enggan membunuhnya.
c. nasib merupakan takdir Tapi kini aku dikatakan manusia
d. perbedaan takdir manusia terkutuk. Umpan neraka. Marahkah
e. pasrah menjalani takdir Tuhan kalau itu yang kulakukan,
sangkamu? Akan dikutuki-Nya aku kalau
47. "Aku tidak percaya! Aku tidak percaya, selama hidupku aku mengabdi kepada-
jika hanya oleh melompat-lompat dan Nya? Tak kupikirkan hari esokku, karena
berkejaran semalaman penuh. Aku tidak aku yakin Tuhan itu ada dan pengasih
percaya itu. Aku mulai percaya desas- penyayang kepada umat-Nya yang
desus itu bahwa kau orang yang tamak. tawakal. Aku bangun pagi-pagi. Aku
Orang yang kikir. Penghisap. Lintah bersuci. Aku pukul bedug
darat. Inilah ganjarannya! Aku mulai membangunkan manusia dari tidurnya,
percaya desas-desus itu, tentang dukun- supaya bersujud kepada-Nya. Aku
62
http://lokerdirektori.com
sembahyang setiap waktu, siang malam, d. Segala kata yang terucap harus
pagi sore. Aku sebut-sebut nama-Nya dilandasi dengan emosi.
selalu. Aku puji-puji dia. Aku baca kitab- e. Segala ucap hendaknya dipikirkan
Nya. Alhamdulillah, kataku bila aku bersama-sama.
menerima karunia-Nya. (Robohnya
Surau Kami: A.A. Navis) 50. Tuhan Telah Menegurmu Tuhan telah
Nilai yang terkandung dalam cerpen di menegurmu dengan cukup sopan lewat
atas adalah .... perut anak-anak yang kelaparan Tuhan
a. moral telah menegurmu dengan cukup sopan
b. sosial lewat semayup suara adzan Tuhan telah
c. agama menegurmu dengan cukup menahan
d. budaya kesabaran lewat gempa bumi yang
e. estetika berguncang deru angin yang meraung
kencang hujan dan banjir yang
49. " ........Hai anakku, janganlah engkau melintang pukang Adakah kau dengar?
beringin-ingin peperangan. Jikalau (Apip Mustopa) Puisi tersebut
mudah sekalipun, ketahui bahwa segala mengungkapkan ....
perbuatan itu niscaya berbalas jua. a. manusia yang melupakan Tuhannya
Maka pelihara engkau kan akhir b. Tuhan menegur manusia melalui
pekerjaan, bahwa bahaya itu terkejut bencana
datangnya. Maka seyogianya engkau c. teguran Tuhan ada yang ringan dan
dari dahulu pelihara daripadanya dan ada yang berat
perteguh olehmu barang kata yang d. manusia selalu ada dalam kasih
keluar daripada mulutmu dengan sayang Tuhan
akalmu. ("Hikayat Iskandar Zulkarnain" e. siksaan akan datang bagi orang yang
dalam Kesusasatraan Melayu Klasik melupakan
sepanjang Abad karya Teuku Iskandar)
Nilai-nilai yang terkandung dalam 51. Seorang Kepala Sekolah SMU 200
kutipan di atas adalah .... menugasi pembina OSIS SMU 200 untuk
a. Setiap orang hendaknya selalu mempersiapkan acara penyambutan
menjaga persahabatan bukan walikota ke sekolah tersebut pada
permusuhan. tanggal 2 Mei 2003. Kalimat isi memo
b. Setiap pekerjaan itu ada bahayanya yang sesuai dengan ilustrasi tersebut
maka berhati-hatilah dengan ucapan. adalah ....
c. Setiap terjadi peperangan pasti akan a. Sudi kiranya Bapak mempersiapkan
timbul pembalasan. acara penyambutan walikota tanggal
2 Mei 2003.
63
http://lokerdirektori.com
b. Atur acara penyambutan walikota, Pendidikan nonformal yang lebih dikenal
jangan sampai memalukan sekolah dengan pendidikan luar sekolah seperti
kita tanggal 2Mei 2003. kursus-kursus, biasanya menyusun
c. Segera persiapkan acara kurikulum sendiri yang disesuaikan
penyambutan walikota di sekolah ini, dengan kebutuhan dan kebijakan
tanggal 2 Mei 2003. lembaga yang bersangkutan. Paragraf
d. Bapak persiapkanlah acara tersebut menggunakan pola
penyambutan walikota yang tidak pengembangan eksposisi berjenis ....
lama lagi, yaitu tanggal 2 Mei 2003. a. analisis
e. Saya mohon sungguh-sungguh agar b. identifikasi
Bapak persiapkan acara c. ilustrasi
penyambutan walikota tanggal 2 Mei d. definisi
2003. e. klasifikasi

52. Mari kita jaga kebersihan dan kita peduli 54. PU : Semua siswa SMU yang
akan lingkungan. Menjaga kebersihan melanjutkan ke perguruan tinggi negeri
berarti memperhatikan kesehatan. Jika harus lulus SPMB.
kita sehat, kita akan menjadi kuat. PK : Anto siswa yang melanjutkan ke
Kalimat poster yang tepat berdasarkan perguruan tinggi negeri.
ilustrasi di atas adalah .... K : ........
a. Hidupku adalah kesehatan, kurangi Simpulan yang tepat dalam silogisme
merokok. tersebut adalah ....
b. Biasakan hidup bersih! Lingkungan a. Anto ingin kuliah karena ia siswa
bersih dan sehat, kita kuat. SMU.
c. Ayo cintai lingkungan. Kita galang b. Siswa yang ingin kuliah harus
kekuatan. mengikuti SPMB.
d. Kembalikan lingkungan, cintai c. Anto harus lulus SPMB.
kebersihan, kembangkan kekuatan. d. Anto tamat SMU.
e. Upayakan mencintai kesehatan dan e. Anto akan mengikuti SPMB.
menjaga kebersihan.
55. Percabangan suatu bahasa proto
53. Ada dua macam sarana pendidikan, menjadi dua bahasa baru atau lebih,
yaitu pendidikan formal dan pendidikan serta tiap-tiap bahasa baru itu dapat
nonformal. Pendidikan formal memiliki bercabang pula dan seterusnya, dapat
standar kurikulum yang sudah disamakan dengan percabangan
ditentukan oleh pemerintah, seperti SD, sebatang pohon. Pada suatu waktu
SLTP, SMU/SMK dan lain sebagainya. batang pohon tadi mengeluarkan
64
http://lokerdirektori.com
cabang-cabang baru, tiap cabang sekolah, dan lembaga-lembaga lainnya
kemudian bertunas dan bertumbuh untuk ambil bagian dalam
menjadi cabang-cabang baru. Cabang- memberdayakan potensi anak menjadi
cabang yang baru ini kemudian generasi yang siap bersaing di tingkat
mengeluarkan ranting-ranting yang global.
baru. Demikian seterusnya. Begitu pula Isi penggalan pidato di atas berupa ....
percabangan pada bahasa. a. paparan
Paragraf di atas menggunakan pola b. lukisan
pengembangan .... c. alasan
a. sebab-sebab d. imbauan
b. akibat-sebab e. ulasan
c. generalisasi
d. analogi 58. (1) Bukan cuma pemerintah yang perlu
e. proses berfikir tentang masalah pendidikan. (2)
Masyarakat pun diharapkan berperan
56. Penulis menyadari bahwa karya tulis ini serta. (3) Karena, pendidikan adalah
masih jauh dari sempurna. Oleh karena tanggung jawab kita semua. (4)
itu, penulis mengharapkan kritik dan Peningkatan kecerdasan bangsa
saran yang membangun dari semua merupakan cita-cita bangsa. (5) Hal ini
pihak. jelas terdapat dalam undang-undang
Bagian karya tulis di atas terdapat pada negara kita.
bagian .... Kalimat yang menggunakan kata tidak
a. saran baku adalah kalimat nomor ....
b. simpulan a. (1)
c. isi b. (2)
d. pendahuluan c. (3)
e. kata pengantar d. (4)
e. (5)
57. Saudara, saudara... pada peringatan Hari
Anak Nasional ini, kami mengharap agar 59. Penulisan judul karya tulis yang tepat
semua jajaran yang ada di kota ini ikut terdapat pada ....
peduli terhadap hak anak. Anak tanpa a. SUMBER ENERGI LISTRIK KINI DAN
bimbingan orang tua akan tumbuh MASA YANG AKAN DATANG
menjadi liar dan pribadinya tak akan b. SUMBER ENERGI LISTRIK KINI dan
terbentuk dengan baik. Olehkarena itu, MASA yang AKAN DATANG
kami mengajak warga masyarakat, mulai c. SUMBER ENERGI LISTRIK KINI dan
dari tingkat keluarga, masyarakat, MASA YANG AKAN DATANG
65
http://lokerdirektori.com
d. Sumber Energi Listrik Kini dan Masa b. Kita harus mengikuti sistim yang
yang Akan Datang berlaku sesuai dengan kebiasaan
e. Sumber Energi Listrik Kini Dan Masa setempat.
Yang Akan Datang c. Adik membeli obat di apotik yang
buka selama dua puluh empat jam.
60. Penulisan kata serapan yang tepat pada d. Kakak baru saja memperoleh ijazah
kalimat .... sarjana dari universitas yang terkenal
a. Projek pembangunan jalan itu akan di kotaku.
dilaksanakan setelah anggaran e. Mintalah kwitansi pembelian barang
RAPBN disusun. sebagai bukti pembelian.

66
http://lokerdirektori.com
H. Tes Persamaan Kata (Sinonim)

Bagian 1
Petunjuk:
Dari 5 pilihan jawaban yang tersedia pada setiap nomor, pilihlah persamaan kata (sinonim) atau
pilihlah kata yang paling dekat artinya!

1. GAJI 5. BONAFIDE
a. Honor a. Tegar
b. Bonus b. Jenis bonsai
c. Tunjangan c. Catatan
d. Pekerjaan d. Surat berharga
e. Pencaharian e. Dapat dipercaya

2. REGISTRASI 6. DELIK
a. Jadwal ulang a. Sembunyi
b. Pengaturan b. Duplik
c. Register c. Pelanggaran hukum
d. Pendaftaran Kembali d. Kasus kriminal
e. Pendaftaran e. Tindak asusila

3. BOGA 7. CANGGIH
a. Makanan nikmat a. Sophisticated
b. Resep b. Sulit
c. Menu c. Mutakhir
d. Pakaian pengantin d. Kompleks
e. Pakaian kebesaran e. Sukar
4. MOBILITAS
a. Motivasi 8. OTODIDAK
b. Lalu-lintas a. Rehabilitasi kerusakan tulang
c. Dinamis b. Cara belajar siswa aktif
d. Gerak c. Pendidikan luar biasa
e. Dorongan d. Cara mengajar anak tuna grahita
e. Maju dengan belajar sendiri
67
http://lokerdirektori.com
9. LATIF 14. BALA
a. Atraktif a. Rapat sekali
b. Bersahaja b. Bencana
c. Aktif c. Bantuan
d. Natural d. Merasakan
e. Indah e. Melawan

10. DISTORSI 15. KEDAP


a. Nondeskripsi a. Keragu-raguan
b. Penyalahgunaan b. Rapat
c. Kesalahpahaman c. Tembus
d. Pengurangan d. Kelambatan
e. Penyimpangan e. Penganan

11. SINE QUA NON 16. INTERPELASI


a. Selalu negatif a. Penyisipan kata
b. Kelengkapan b. Antar sistem
c. Air mineral c. Interprestasi
d. Harus ada d. Hak bertanya
e. Tiada berair e. Hak anggaran

12. KLEPTOFOBIA 17. GALAT


a. Takut kecurian a. Batas hitungan
b. Penyakit suka mencuri b. Keliru
c. Tergila-gila c. Cacat
d. Terbayang d. Pendekatan
e. Berlebih-lebihan e. Hitungan

13. PROMOSI 18. IBRIDA


a. Perkenalan a. Cepat berbuah
b. Pemasaran b. Tanaman rendah
c. Kenaikan pangkat c. Cangkokan
d. Iklan d. Antar tanaman
e. Propaganda e. Bibit unggul

68
http://lokerdirektori.com
19. RESIDU
a. Reduksi 23. FRIKSI
b. Remisi a. Kasar
c. Sisa b. Licin
d. Ampas c. Desakan
e. Hasil d. Sedih
20. AKURAT e. Tidak berdaya
a. Ralat
b. Saksama 24. HUKUMAN
c. Selidik a. Aturan
d. Limit b. Penjara
e. Aproksimasi c. Denda
21. CLASS d. Delik aduan
a. State e. Larangan
b. Kamar
c. Ruangan 25. CITRA
d. Tingkatan a. Gambaran
e. Group b. Dimensi
c. Anggapan
22. GENJAH d. Imaginasi
a. Panen masal e. Mutu
b. Keserasian habitat
c. Kesamaan gen
d. Cepat ditanam
e. Cepat berbuah

69
http://lokerdirektori.com
Bagian 2
Petunjuk:
Dari 5 pilihan jawaban yang tersedia pada setiap nomor, pilihlah persamaan kata (sinonim) atau
pilihlah kata yang paling dekat artinya!

1. AMBIGUITAS b. Perundingan
a. Makna lugas c. Kongres
b. Denotasi d. Konferensi
c. Gamblang e. Damai
d. Harfiah
e. Makna ganda 6. EVOKASI
a. Penyelamatan
2. BIBLIOGRAFI b. Evakuasi
a. Daftar pustaka c. Menggugah Rasa
b. Biografi d. Provokasi
c. Otobiografi e. Perasaan
d. Taman pustaka
e. Daftar grafik 7. BUBUT
a. Urut
3. INSINUASI b. Potong
a. Memaki c. Cabut
b. Sinis d. Asah
c. Intuisi e. Poles
d. Halusinasi 8. ALGORITMA
e. Sindiran a. Alternatif
b. Prosedur Pemecahan
4. TUNA GRAHITA c. Aritmatika
a. Cacat mental d. Irama Nada
b. Tidak mengetahui e. Software
c. Cacat tubuh
d. Tak bergairah 9. INSOMNIA
e. Tuli a. Istirahat
b. Tak bisa duduk
5. NEGOSIASI c. Tak bisa istirahat
a. Musyawarah d. Tak bisa tidur
e. Tidur
70
http://lokerdirektori.com
10. PROMOVENDUS 15. TANGKAL
a. Pengajuan proposal a. Cegah
b. Calon Magister b. Tak mempan
c. Calon Doktor c. Lelang
d. Promotor d. Rangkul
e. Teknologi tepat guna e. Mempan

11. KOLUSI 16. VIRTUAL


a. Suap a. Hiponema
b. Manipulasi b. Maya
c. Kongkalikong c. Nyata
d. Korupsi d. Virgin
e. Sembunyi e. Impian

12. EKAMATRA 17. KOORDINATOR


a. Estimasi ukuran a. Bos
b. Suku tunggal b. Ayah
c. Fisika c. Ketua
d. Metafisika d. Kepala
e. Gradien e. Manajer

13. PROTEKSI 18. EKSKAVASI


a. Pengawalan a. Tangga elevator
b. Perlindungan b. Penggalian
c. Pengawasan c. Pertolongan
d. Pengamanan d. Penggalian
e. Penjagaan e. Pengangkutan

14. BAGAK 19. KONTRAS


a. Bergaya a. Perpecahan
b. Nama burung b. Tidak suram
c. Penakut c. Jelas
d. Seperti d. Cerah
e. Pemberani e. Perbedaan nyata

71
http://lokerdirektori.com
20. NUANSA e. Rekaan
a. Anasir
b. Perbedaan makna 24. MENGECOH
c. Aspek a. Mengaduk
d. Wawasan b. Mengakali
e. Cakrawala c. Berbuat curang
d. Membuat kacau
21. EKSODUS e. Memotong kecil-kecil
a. Penampungan
b. Pengusiran 25. PEMUGARAN
c. Penguatan a. Pemeliharaan
d. Sisi miring b. Pembongkaran
e. Perampingan c. Pembangunan
d. Perbaikan
22. ITERASI e. Pelestarian
a. Interaksi
b. Identifikasi
c. Perulangan
d. Hubungan
e. Sublimasi

23. ASUMSI
a. Kesimpulan
b. Ramalan
c. Anggapan
d. Perbandingan

72
http://lokerdirektori.com
Bagian 3
Petunjuk:
Dari 5 pilihan jawaban yang tersedia pada setiap nomor, pilihlah persamaan kata (sinonim) atau
pilihlah kata yang paling dekat artinya!

1. ELABORASI 5. PORTO
a. Penyusunan dalil a. Segel
b. Pendadaran b. Materai
c. Penjelasan terperinci c. Perangko
d. Kontrak kerja d. Biaya
e. Penugasan untuk kerja e. Dana

2. KONVENSI 6. SEREBRUM
a. Kebijakan a. Otak besar
b. Kesamaan b. Otak kecil
c. Kesimpulan c. Selebritis
d. Kesepakatan d. Balneum
e. Keputusan e. Upacara

3. APORISMA 7. EKLIPS
a. Apriori a. Gerhana
b. Maksimal b. Penjepit buku
c. Bentuk c. Garis khatulistiwa
d. Pendekatan d. Gaya gravitasi
e. Prima e. Lonjong

4. DEHIDRASI 8. MUKJIZAT
a. Deliberasi a. Takjub
b. Proses penyusutan air b. Barakah
c. Kehilangan cairan tubuh c. Karamah
d. Dekapitalisasi d. Safaat
e. Proses penyaringan e. Ashifa

73
http://lokerdirektori.com
9. DEDIKASI 14. ALTERNATIF
a. Track record a. Cara lain
b. Pengabdian b. Prosedur pemecahan
c. Pengampunan c. Prinsip dasar
d. Karier d. Main stream
e. Pekerjaan e. Pedoman

10. PROVOKASI 15. BONANZA


a. Menakut-nakuti a. Peternakan
b. Adu domba b. Perayaan
c. Pancingan c. Judul sinetron
d. Mengundang musuh d. Daerah subur
e. Promotor e. Sumber kesenangan

11. DEHIDRASI 16. ZENIT


a. Evaporasi a. Bintang
b. Pengairan b. Langit
c. Kemerosotan moral c. Puncak
d. Penguapan d. Jenis batu
e. Penyusutan air e. Batu

12. GASAL 17. HAYATI


a. Unik a. Menjiwai
b. Aneh b. Meresapi
c. Gabah c. Biologi
d. Genap d. Botani
e. Ganjil e. Hidup

13. BULAT 18. DONASI


a. Bola a. Peranan
b. Lingkaran b. Distribusi
c. Bundar c. Bantuan
d. Lonjong d. Kontribusi
e. Oval e. Dana

74
http://lokerdirektori.com
19. KAMPIUN
a. Ahli 23. CANGGIH
b. Juara a. Sukar
c. Bintang b. Mutakhir
d. Terbaik c. Complex
e. Lampion d. Sulit
e. Rapih
20. BONUS
a. Tunjangan 24. PROTEKSI
b. Diskon a. Bantuan
c. Bantuan b. Pengawasan
d. Premi c. Perlindungan
e. Hadiah d. Penjagan
21. IZIN e. Pengamanan
a. Niscaya
b. Mesti 25. INSOMNIA
c. Hak a. Tidur
d. Biar b. Cemas
e. Wenang c. Sedih
22. IDENTITAS d. Tak bisa tidur
a. Jasmani e. Kenyataan
b. Ciri-ciri
c. Tauladan
d. Sidik jari
e. Gambar

75
http://lokerdirektori.com
I. Tes Lawan Kata (Antonim)

Bagian 1
Petunjuk:
Dari 5 pilihan jawaban yang tersedia pada setiap nomor, pilihlah lawan kata (antonim) atau
pilihlah kata yang berlawanan artinya!

1. APRIORI 5. LEGISLATIF
a. Unggulan a. Yudikatif
b. Tidak istimewa b. Eksekutif
c. Proporsi c. Eksekusi
d. Aposteriori d. Permusyawaratan
e. Prioritas e. Implementatif

2. EKLEKTIK 6. KEBIJAKAN
a. Elektronik a. Kebajikan
b. Didaktik b. Keputusan
c. Tidak pilih-pilih c. Kekacauan
d. Memilih d. Kerancauan
e. Eksentrik e. Kecerobohan
3. ASLI
a. Kuno 7. KONKLUSIF
b. Sederhana a. Eksklusif
c. Duplikat b. Persepsi
d. Murni c. Proposisi
e. Orisinil d. Elusif
4. SEKARANG e. Kolusi
a. Esok
b. Kemarin 8. MAKAR
c. Lusa a. Boleh
d. Kapan-Kapan b. Menutupi
e. Suatu Masa c. Mengeluh
d. Jujur
e. Muslihat
76
http://lokerdirektori.com
9. CURANG 14. IBU
a. Licik a. Anak
b. Cerdik b. Putri
c. Cendikia c. Nenek
d. Sportif d. Kakek
e. Masif e. Cucu

10. PASTI 15. MUSKIL


a. Pokok a. Mustahil
b. Tetap b. Mungkin
c. Spekulasi c. Jahil
d. Kebetulan d. Hal
e. Nasib e. Andil

11. NOMADIK 16. VOKAL


a. Tak teratur a. Patuh
b. Anomali b. Oval
c. Sesuai warna c. Pendiam
d. Mapan d. Konsonan
e. Menetap e. Fokus

12. ANTIPATI 17. SPORADIS


a. Melawan a. Jarang
b. Setuju b. Kerap
c. Lekas mati c. Laten
d. Simpati d. Seperti
e. Bertahan hidup e. Berhenti

13. KHAS 18. SEKULER


a. Khusus a. Keagamaan
b. Wabil Khusus b. Serikat
c. Inklusif c. Pemberian
d. Eksklusif d. Duniawi
e. Umum e. Kedua

77
http://lokerdirektori.com
19. RAWAN d. Sengsara
a. Lazim e. Lunak
b. Awam
c. Rahasia 23. PROMINEN
d. Aman a. Biasa
e. Nyaman b. Konsisten
20. AMATIR c. Tak setuju
a. Kuatir d. Perintis
b. Kampiun e. Konsekuen
c. Jago
d. Rpofesor 24. CANGGIH
e. Teknologi a. Moderen
b. Terlambat
21. ABSURD c. Diam
a. Omong kosong d. Kuno
b. Kekecualian e. Sederhana
c. Tak terpakai
d. Masuk akal 25. KONKAF
e. Mustahil a. Konveks
b. Optik
22. ANGGARA c. Lensa
a. Kasih d. Cekung
b. Gembira e. Konveksi
c. Jinak

Bagian 2
Petunjuk:
Dari 5 pilihan jawaban yang tersedia pada setiap nomor, pilihlah lawan kata (antonim) atau
pilihlah kata yang berlawanan artinya!

1. LONGGAR d. Pas
a. Disiplin e. Tegas
b. Kecil
c. Sempit
78
http://lokerdirektori.com
2. BULAT 7. KONVEKS
a. Bola a. Lensa
b. Lingkaran b. Optik
c. Bundar c. Kerucut
d. Lonjong d. Cekung
e. Oval e. Cembung

3. ABADI 8. ELASTIS
a. Abad a. Ceroboh
b. Fana b. Taktis
c. Dunia c. Praktis
d. Kecewa d. Kaku
e. Kehancuran e. Lentur

4. AMAL 9. DEDUKSI
a. Mal a. Intuisi
b. Kebaikan b. Transduksi
c. Manusia c. Reduksi
d. Janji d. Konduksi
e. Perbuatan e. Induksi

5. BUKIT 10. MONOTON


a. Sungai a. Terus menerus
b. Jurang b. Berselang-seling
c. Lembah c. Berubah-ubah
d. Tebing d. Berulang-ulang
e. Ngarai e. Bergerak-gerak

6. SEKULER 11. MANDIRI


a. Duniawi a. Swasembada
b. Keagamaan b. Mengikuti
c. Serikat c. Bergantung
d. Ketiga d. Roboh
e. Pemberian e. Berdikari

79
http://lokerdirektori.com
12. CUCU 17. TINGGI
a. Anak a. Bawah
b. Putri b. Kerdil
c. Kakek c. Kecil
d. Cicit d. Rendah
e. Ayah e. Pendek

13. UNIVERSAL 18. GEGAI


a. Parsial a. Petir
b. Separatis b. Sahih
c. Lateral c. Lemah
d. Mondial d. Kuat
e. Fakultatif e. Berhasil

14. PERTEMUAN 19. TETIRAN


a. Perceraian a. Petir
b. Do’a Bersama b. Asli
c. Perpisahan c. Amatiran
d. Rapat d. Imitasi
e. Musyawarah e. Palsu

15. FONEM 20. EKSPRESI


a. Morfem a. Kuasai
b. Huruf b. Cepat
c. Aksara c. Lambat
d. Kata d. Impresi
e. Kalimat e. Reaksi

16. PERINTIS 21. TEKS


a. Pioner a. Naskah
b. Pembawa b. Konteks
c. Generasi c. Tekstil
d. Pewaris d. Tekstur
e. Pendahulu e. Lateks

80
http://lokerdirektori.com
22. TAKZIM
a. Lazim
b. Yakin
c. Patuh
d. Hormat
e. Acuh

23. BONGSOR
a. Menumpuk
b. Tertua
c. Kerdil
d. Macet
e. Susut

24. EPILOG
a. Hipolog
b. Dialog
c. Monolog
d. Analog
e. Prolog

25. DEDUKSI
a. Induksi
b. Konduksi
c. Reduksi
d. Transduksi
e. Intuisi

81
http://lokerdirektori.com
J. Tes Padanan Hubungan Kata (Analogi)

Bagian 1
Petunjuk:
Carilah jawaban yang memiliki hubungan (analogi) yang serupa/sepadan dengan soal!

1. KENDARAAN : MOBIL 5. RAMBUT : GUNDUL


a. Gaji : Upah a. Lantai : Licin
b. Kapal : Perahu b. Pakaian : Bugil
c. Binatang : Lawan c. Botak : Kepala
d. Orang : Pemuda d. Mobil : Mogok
e. Laut : Danau e. Bulu : Cabut

2. GAMBAR : PELUKIS 6. LABA : PENJUALAN


a. Lagu : Penyanyi Keberanian : ....
b. Restoran: Koki a. Toleransi
c. Pena : Kartunis b. Kebenaran
d. Lagu : Komponis c. Pendekar
e. Puisi : Penyair d. Kemenangan
e. Pembelaan
3. BANGSA : ETHNOLOGI
a. Demonstrasi : Demografi 7. TIANG : KOKOH
b. Bumi : Geografi a. Dinding : Fondasi
c. Planet : Astronomi b. Teras : Hiasan
d. Penyakit : Patologi c. Lantai : Marmer
e. Alam : Biologi d. Atap : Terlindung
e. Genting : Tanah
4. SEMINAR : SARJANA
a. Perpustakaan : Peneliti 8. MERAH : MAWAR
b. Koneurvator : Seniman a. Hijau : Jati
c. Ruang Pengadilan: Saksi b. Kuning : Apel
d. Rumah Sakit : Pasien c. Putih : Melati
e. Akademi : Taruna d. Hitam : Tebu
e. Salmon : Ikan
82
http://lokerdirektori.com
9. TAJAM : TUMPUL 14. PEDAS : CABAI
a. Muka : Mata Manis : ...
b. Palu : Pukul a. Kecap
c. Pulsa : Ponsel b. Sakarin
d. Dekat : Jauh c. Teh Botol
e. Sukar : Sulit d. Manisan
e. Gadis
10. LAPAR : NASI
a. Membaca : Menggambar 15. RAMALAN : ASTROLOGI
b. Bosan : Tidur Bangsa : ...
c. Mengantuk : Melamun a. Etnologi
d. Mual : Obat b. Psikologi
e. Haus : Air c. Demografi
d. Antropologi
11. KULIT : SISIK e. Sosiologi
a. Atap : Jantung
b. Dinding : Cat 16. SUARA : DESIBEL
c. Keramik : Mozaik a. Temperatur : Suhu
d. Rumah : Kamar b. Berat : Kalori
e. Tegel : Lantai c. Jarak : Meter
d. Merah : Warna
12. MARAH : CEMBURU e. Listrik : Volt
a. Pemerintah : persamaan
b. Beras : Gula 17. LAMPU : GELAP
c. Integrasi : Persatuan Makanan : ...
d. Tidak toleransi : Fanatik a. Lapar
e. Pahit : Manis b. Mulas
c. Gizi
13. MATA : TELINGA d. Penuh
a. Perut : Dada e. Kenyang
b. Lutut : Siku
c. Kaki : Paha 18. BUNGA : BUKET
d. Lidah : Hidung a. Pigmen : Mata
e. Jari : Tangan b. Balon : Udara

83
http://lokerdirektori.com
c. Pintu : Kunci 23. MACAN : BELANG
d. Tubuh : Kulit a. Bangun : Tidur
e. Kertas : Buku b. Possisi : Tempat
c. Virus : Bakteri
19. RUMPUT : LAPANGAN d. Gajah : Gading
Bintang : ... e. Racun : Maut
a. Antariksa
b. Malam 24. SUSU : GELAS
c. Angkasa a. Makan : Orang
d. Langit b. Bubur : Piring
e. Nebula c. Nasi : Beras
d. Bulat : Telor
20. ULAT : KEPOMPONG : KUPU-KUPU e. Teh : Sendok
a. Kecil : Sedang : Besar
b. Sore : Siang : Pagi 25. BUNGA : TAMAN
c. Ngantuk : Tidur : Mimpi a. Pohon : Ranting
d. Bayi : Kanak-Kanak : Remaja b. Murid : PR
e. Anak : Ayah : Kakek c. Dokter : Pasien
d. Sekretaris : Komputer
21. TUKANG : GERGAJI : PALU e. Dosen : Universitas
a. Guru : Kapur : Topi
b. Penari : Topi : Selendang 26. PADI : PETANI
c. Montir : Obeng : Tang a. Penyair : Puisi
d. Penulis : Kuas : Cat b. Dokter : Obat
e. Tukang : Obat : Stetoskop c. Dukun : Jamu
d. Sawah : Sapi
22. BURUNG : TERBANG : UDARA e. Matahari: Panas
a. Makanan : Nasi : Meja
b. Rokok : Tembakau : Asap 27. PRESIDEN : NEGARA
c. Kuas : Cat : Tembok a. Ayah : Keluarga
d. Ibu : Memasak : Halaman b. Kuping : Anting
e. Ikan : Berenang : Air c. Kepala : Rambut
d. RT : RW
e. Menteri : Instruksi
84
http://lokerdirektori.com
28. TELUK : LAUT c. Putih : Merah
a. Semenanjung : Daratan d. Akal : Orang
b. Kapal : Pelabuhan e. Rakus : Babi
c. Karang : Tanjung
d. Selat : Pulau 30. TAPE : RAGI
e. Sepeda : Pedal a. Kuman : Penicilin
b. Antiseptik : Iodium
29. ADAGIO : ALLEGRO c. Pasta gigi : Flour
a. Binatang : Singa d. Minuman : Soda
b. Lambat : Cepat e. Obat : Aspirin

Bagian 2
Petunjuk:
Carilah jawaban yang memiliki hubungan (analogi) yang serupa/sepadan dengan soal!

1. KAKA TUA : MERPATI d. Bumbu : Dapur


a. Anjing : Herder e. Reserse : Polisi
b. Gurame : Kakap
c. Gajah : Semut 4. JANJI : BUKTI
d. Singa : Naga a. Ucapan : Tindakan
e. Elang : Kupu-kupu b. Maling : Penjara
c. Materi : Soal
2. BELAJAR : PANDAI d. Harta : Kendaraan
a. Cetak : Kertas e. Tuan : Tuhan
b. Berpikir : Arif
c. Potret : Kamera 5. SUNGAI : JEMBATAN
d. Litografi : Batu a. Markah : Jalan
e. Cetak : Tinta b. Rintangan : Godaan
c. Janji : Tepati
3. KAMPUNG : SAWAH d. Kayu : Terbakar
a. Kampus : Perpus e. Masalah : Jalan Keluar
b. Kota : Gedung
c. Sawah : Padi
85
http://lokerdirektori.com
6. MATAHARI : TERANG e. Psikiater : Ide
a. Mendidih : Air
b. Membeku : Dingin 11. PILOT : PESAWAT
c. Lampu : Sinar a. Masinis : Kapal
d. Air : Hujan b. Kusir : Kereta
e. Api : Panas c. Nelayan : Kapal
d. Motor : Truk
7. UMUM : LAZIM e. Supir : Mobil
a. Kurus : Gemuk
b. Langsing : Ramping 12. GELOMBANG : OMBAK
c. Lapar : Haus a. Gunung : Bukit
d. Garam : Asin b. Berenang : Lari
e. Cinta : Tinta c. Danau : Laut
d. Nusa : Pulau
8. SISWA : BELAJAR e. Nadir : Zenit
a. Santri : Garam
b. Ayah : Ibu 13. DESIBEL : SUARA
c. Ilmuwan : Meneliti a. Are : Jarak
d. Guru : Murid b. Warna : Merah
e. Karyawan : Bekerja c. Suhu : Temperatur
d. Volt : Listrik
9. AIR : ES e. Kalori : Berat
Uap : ....
a. Air 14. KOSONG : HAMPA
b. Udara a. Ubi : Akar
c. Basah b. Ribut : Serak
d. Mendidih c. Penuh : Sesak
e. Awan d. Siang : Malam
e. Cair : Encer
10. APOTEKER : OBAT
a. Pesawat : Penyakit 15. SUAP : POLITIK
b. Koki : Masakan a. Menteri : Presiden
c. Montir : Rusak b. Cabai : Pedas
d. Mentor : Dril c. Generik : Paten
86
http://lokerdirektori.com
d. Contek : Ujian a. Koki : Restoran
e. Pemilu : Legislatif b. Penyanyi : Lagu
c. Penyair : Puisi
16. SARUNG TANGAN : PETINJU d. Komponis : Lagu
Mikroskop : ... e. Kartunis : Pena
a. Analis
b. Dokter 21. PETUNJUK : AFFIRMASI
c. Optalmolog a. Menolak : Melawan
d. Bakteriolog b. Didenda : Ditahan
e. Apoteker c. Setuju : Berkata
d. Relasi : Keadaan
17. MATAHARI : BUMI e. Rejeksi : Konfirmasi
Bumi : ...
a. Gravitasi 22. KAKI : SEPATU
b. Bulan a. Cat : Kuas
c. Planet b. Meja : Ruangan
d. Matahari c. Telinga : Anting
e. Bintang d. Cincin : Jari
e. Topi : Kepala
18. SERUT : KAYU
a. Karyawan : Perusahaan 23. KORAN : MAKALAH : BULETIN
b. Cangkul : Kebun a. Restoran : Hotel : Losmen
c. Cek : Batal b. Cat : Kuas : Lukisan
d. Swasta : Industri c. Sandal : Sepatu : Kaos
e. Ladang : Sawah d. Air : Roti : Singkong
e. Bus : Kereta Api : Delman
19. AIR : HAUS
a. Angin : Panas 24. BUSUR : GARIS
b. Makanan : Lapar a. Terbenam : Terbit
c. Rumput : Kambing b. Tangkap : Lempar
d. Gelap : Lampu c. Tombak : Busur
e. Minyak : Api d. Busur : Panah
e. Relatif : Absolut
20. PELUKIS : GAMBAR
87
http://lokerdirektori.com
25. TEMBAKAU : ROKOK : ISAP d. Beras : Nasi : Jemur
a. Gandum : Roti : Makan e. Teh : Susu : Minum
b. Kulit : Sepatu : Kaki
c. Plastik : Sisir : Rambut
26. MULUT : MONYONG c. Meja : Kotak
a. Leher : Jenjang d. Buku : Sampul
b. Mata : Hitam e. Jalan : Garis
c. Dahi : Muka
d. Hidung : Pesek 29. AIR : MENGUAP
e. Pipi : Merah a. Es : Mencair
b. Panas : Memuai
27. PENGHORMATAN : JASA c. Jatuh : Pecah
Insentif : ... d. Uap : Hujan
a. Piagam e. Laut : Mendung
b. Pensiun
c. Hadiah 30. GUNDUL : RAMBUT
d. Prestasi a. Bugil : Pakaian
e. Lembur b. Keramik : Lantai
c. Kepala : Botak
28. TUBUH : PAKAIAN d. Mogok : Mobil
a. Kurva : Alam e. Rambut : Bulu
b. Lidi : Sapu

88
http://lokerdirektori.com
K. Tes Aritmatika

Bagian 1
Petunjuk:
Carilah jawaban yang paling tepat!

1. 7,5 : 2,5 – (2/4 x ¾) = ... 5. 4/5 + 3/5 + 3/8 + 6/8 + 1 ½ = ...


a. 5,050 a. 4,20
b. 4,252 b. 1480
c. 3,605 c. 22,00
d. 2,625 d. 16,20
e. 1,850 e. 4,025

2. 2,20 x 0,75 + 3/5 : 1/8 = ... 6. Jika a=5 dan b=2, maka nilai dari a3 –
a. 1,89 2 3
3a2b + 3ab – b = ...
b. 10,5
a. -81
c. 15,5
b. -27
d. 9,8
c. 27
e. 5,9
d. 81
e. 343
3. 2 ¼ x 7,5 – 7,5 : 1 ½ = ...
a. 51,87 7. 1 + 2 + 3 + 4 + 5 + .......... +29 = ...
b. 23,69 a. 435
c. 21,48 b. 280
d. 11,875 c. 465
e. 12,58 d. 300
e. 290
4. (¼ x 164) x ½ = ... 2 2 2 2 2 2
8. 1 + 2 + 3 + 4 + 5 + .......... + 9 = ...
a. 20,50
a. 275
b. 08,48
b. 285
c. 14,09
c. 385
d. 34,59
d. 485
e. 15,09
e. 400
89
http://lokerdirektori.com
2
9. (882 + 115) =
a. 994.003 13. 2 3
 ...
b. 994.004 2 3
c. 994.009 a. 2 3
d. 894.003 b. ( 2  3)
e. 894.009 c. 5  2 6
d. 5  2 6
10. Jika Y% dari 80 adalah 32, maka nilai Y=
a. 40
14. 12 adalah 150 % dari ...
b. 50
a. 4
c. 60
b. 8
d. 25,6
c. 16
e. 25
d. 20
e. 10
11
1 1
  ...
36 100 x 1
2 15. Jika x  y  100 , maka   ...
a. y 5
15
1 a. 30
b. b. 50
4
c. 60
3
c. d. 75
10
e. -100
5
d.
6
e. Tidak ada jawaban

12. Nilai yang paling dekat dengan 61


adalah ...
a. 2,5
b. 7,3
c. 7,8
d. 9,2
e. 8,1
90
http://lokerdirektori.com
Bagian 2

Petunjuk:
Carilah jawaban yang paling tepat!

1. 24,054 : 0,06 = ... 5. 56 – 12 x 32% = ...


a. 4009 a. 72,50
b. 400,9 b. 14,08
c. 40,09 c. 13,09
d. 49,09 d. 24,02
e. 490,9 e. 52,16

2. 85% - 25% + 1,25 – 3 ¼ = ... 6. (175 x 12) : (21,4 – 7/5) = ...


a. 1,00 a. 405
b. 2,50 b. 210
c. 4,7 c. 105
d. 2,05 d. 325
e. 5,1 e. 120

44 3 2 24! 21!
3. :   ... 7.  ...
20 6 8 20!
a. 1,95 a. 355003
b. 9,9 b. 355004
c. 9,6 c. 255004
d. 4,15 d. 255003
e. 12,05 e. 553003

4. 37% - 18% x 0,22 = ... 8. 304,09 : 64,7 = ...


a. 0,3304 a. 47
b. 6,280 b. 4,7
c. 2,202 c. 0,47
d. 0,418 d. 0,407
e. 1,20 e. 4,07
91
http://lokerdirektori.com
c. 0,75
d. 6,5
9. Jika y = 5, maka 16  8 y  y 2  ... e. 125
a. 0
b. 1 13. 15 adalah 37,5 % dari ...
c. -2 a. 20
d. 3 b. 35
e. 4 c. 37,5
d. 42,5
10. 1 1 e. 40
  ...
36 100
1 4 1 4
a.
1 14. 2 :  ... 2 :  ...
8 4 11 4 11
3 1
b. a. 2
8 4
3 3
c. b. 6
4 16
1 5
d. c. 6
10 8
3 36
e. d.
40 44
99
e.
11. 232  696  ... 16
a. 399
b. 35 2
15. (0,0639) = ...
c. 1225 a. 0,00380837
d. 25 b. 0,0408321
e. 6,25 c. 0,00388321
d. 0,00408324
6 e. 0,00408321
12. Berapakah dari 87,5%?
7
a. 75
b. 7,5

92
http://lokerdirektori.com
L. Tes Pola Bilangan (Series)

Bagian 1
Petunjuk:
Lanjutkanlah deret angka yang belum selesai pada masing-masing soal berikut. perhatikan pola
bilangan yang digunakannya, lalu pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat!

1. 1 1 2 3 … … 13 21
231 … 453 564 34
a. 321 a. 4 5
b. 342 b. 5 19
c. 421 c. 5 8
d. 241 d. 2 10
e. 325 e. 4 12

2. 5.
4 8 … … 64 128 … 2 5 6 7 10 9 14
a. 28 24 a. 6
b. 16 32 b. 5
c. 26 14 c. 3
d. 13 29 d. 2
e. 22 14 e. 1

3. 6.
3 7 15 … … 127 255 42 13 19 49 19 19 56 25
a. 31 63 19 … …
b. 34 42 a. 18 24
c. 25 16 b. 62 31
d. 25 25 c. 63 31
e. 38 14 d. 66 34
e. 30 22
4.

93
http://lokerdirektori.com
7. …
3 7 15 31 63 … … a. 15 19
a. 127 255 b. 16 24
b. 148 310 c. 14 18
c. 153 312 d. 38 39
d. 158 352 e. 17 20
e. 158 328
12.
8. 1 2 3 9 10 11 … …
1 1 2 3 5 8 … a. 12 13
a. 12 17 b. 20 17
b. 13 21 c. 33 36
c. 14 21 d. 121 122
d. 15 28 e. 17 16
e. 17 21
13.
9. 1/9 1/3 1 3 9 27 … …
5 8 16 19 38 41 … … a. 90 210
a. 43 45 b. 21 35
b. 44 47 c. 81 243
c. 48 70 d. 27 89
d. 82 85 e. 9 1
e. 44 88
14.
10. 18 9 3 8 4 2 … …
2 3 6 7 14 15 … … a. 15 5
a. 14 6 b. 10 5
b. 28 29 c. 0 -3
c. 9 3 d. 7 3½
d. 30 31 e. 0 ½
e. 16 32
15.
11. 10 30 32 16 48 50 … …
5 6 7 8 10 11 14 … a. 18 36

94
http://lokerdirektori.com
b. 98 60 e. 5 4
c. 58 48
d. 25 75 20.
e. 32 64 18 13 27 21 36 29 45 …
16. …
15 10 5 20 15 10 … … a. 55 28
a. 5 10 b. 54 37
b. 40 35 c. 36 54
c. 5 15 d. 39 55
d. 20 25 e. 8 9
e. 100 50
21.
17. G H I M N J K L
2 4 6 9 11 13 … … M N … …
a. 9 18 a. M N
b. 22 26 b. N M
c. 18 22 c. O P
d. 14 17 d. P O
e. 16 18 e. P Q

18. 22.
94 88 82 76 70 64 … … A B C C D E F F F G
a. 52 60 H I I I … …
b. 58 52 a. I I
c. 56 50 b. I J
d. 70 68 c. J J
e. 60 54 d. J K
e. K K
19.
12 9 9 8 6 7 … … 23.
a. 3 6 A B D B B D C B
b. 3 3 D D B D … …
c. 4 2 a. B M
d. 34 33 b. E B

95
http://lokerdirektori.com
c. C D e. Z F
d. D E
24.
A C C E … … G I
I K
a. E G
b. G H
c. H I
d. G J
e. M Z

25.
… … C F E D G H
I L K J M N O
a. A P
b. I O
c. A B
d. X L
e. B M

Bagian 2

1. a. 12 35
81 64 72 56 … … 54 40 b. 13 22
a. 16 36 c. 31 63
b. 61 42 d. 12 13
c. 32 39 e. 32 12
d. 63 48
e. 30 32 3.
9 9 9 6 9 3 … …
2. a. 11 11
1 3 7 25 … … b. 13 17

96
http://lokerdirektori.com
c. 9 0 e. 25
d. 19 10
e. 13 17 8.
2 3 … 12 24
4. a. 18
12 13 … … 22 27 b. 13
a. 19 12 c. 6
b. 15 18 d. 16
c. 22 24 e. 15
d. 22 18
e. 21 18 9.
5 8 16 … … 41 82 85
5. a. 28 17
2 10 4 8 … … 8 4 b. 19 38
a. 13 10 c. 24 81
b. 18 12 d. 23 15
c. 14 12 e. 34 42
d. 12 14
e. 6 6 10.
2 3 6 7 14 15 … …
6. a. 22 32
… 34 35 39 40 44 45 b. 21 36
a. 17 c. 39 30
b. 13 d. 30 31
c. 30 e. 30 32
d. 41
e. 33 11.
92 88 84 80 76 … …
7. a. 72 68
11 4 22 9 … 14 44 19 b. 68 64
a. 15 c. 72 64
b. 20 d. 68 72
c. 24 e. 72 62
d. 33
12.
97
http://lokerdirektori.com
3 7 16 35 74 … … b. 180
a. 148 321 c. 240
b. 148 312 d. 480
c. 153 312 e. 720
d. 153 328
e. 158 328 17.
1 2 4 8 16 … …
13. a. 8 32
2 3 5 7 … … b. 8 4
a. 9 11 c. 32 66
b. 9 12 d. 8 2
c. 11 13 e. 32 64
d. 13 17
e. 8 9 18.
12 13 15 18 … …
14. a. 19 20
4 7 4 7 10 7 10 … … b. 22 27
a. 7 16 c. 20 25
b. 7 14 d. 22 26
c. 7 17 e. 21 25
d. 10 18
e. 10 16 19.
2 10 4 8 6 6 … …
15. a. 8 10
1 2 4 5 25 26 … … b. 8 2
a. 27 54 c. 4 2
b. 21 52 d. 10 12
c. 27 28 e. 8 4
d. 254 255
e. 676 677 20.
81 64 72 56 63 48 54 40 45
16. … …
1 2 6 24 120 … a. 31 36
a. 144 b. 32 36

98
http://lokerdirektori.com
c. 32 37 a. 32 4
d. 30 35 b. 12 44
e. 36 32 c. 4 8
d. 16 20
21. e. 9 3
1 3 7 15 … …
a. 20 26 24.
b. 30 60 18 10 20 12 24 16 … …
c. 30 63 a. 8 16
d. 31 63 b. 20 28
e. 22 29 c. 32 24
d. 9 3
22. e. 28 24
9 9 9 6 9 3 … …
a. 3 8 25.
b. 3 9 0 ½ 4½ 1½ 9 2½ … …
c. 3 6 a. 13 ½ 3½
d. 9 0
b. 12 2½
e. 9 10 c. 3½ 12 ½
d. 14 ½ 4½
23. e. 12 ¼ 3¼
4 4 8 4 16 4 … …

99
http://lokerdirektori.com
M. Tes Logika Kuantitatif (Penalaran)

Bagian 1
Petunjuk:
Carilah jawaban yang paling tepat!

1. Sinta mengendarai mobil dari kota A ke d. 11


kota B. Rute perjalanannya adalah e. 19
sebagai berikut. Ia berangkat dari kota A
menuju ke timur sejauh 20 Km, 3. Sebuah wadah berbentuk silinder dan
kemudian belok ke utara 20 Km, 1
berisi air /5 nya. Jika ditambah dengan
kemudian belok lagi ke timur sejauh 10
6 liter air, ternyata wadah tersebut terisi
Km, kemudian belok ke utara lagi sejauh
1
10 Km. Terakhir ia belok k timur sejauh /2 nya. Berapa liter kapasitas wadah
10 Km sampai ke kota B. Sebenarnya tersebut?
berapa jarak kota A ke kota B? a. 24
a. 80 Km b. 15
b. 70 Km c. 22
c. 60 Km d. 18
d. 50 Km e. 20
e. 40 Km
2. Setiap siswa dalam satu kelas suka 4. Seorang pedagang menjual sebuah
basket atau sepak bola. barang dengan harga Rp80.000,- dan
Jika di dalam kelas ada 30 siswa, memperoleh laba 25% dari harga beli.
yang suka basket ada 27 siswa, Berapakah harga bli barang tersebut?
sedangkan yang suka sepak bola a. Rp 120.000,-
ada 22 siswa, maka jumlah siswa b. Rp 100.000,-
yang suka basket dan sepak bola c. Rp 20.000,-
adalah ... d. Rp 96.000,-
a. 3 e. Rp 64.000,-
b. 5
c. 8
100
http://lokerdirektori.com
1 3
5. /4 berbanding /5 adalah ...
a. 1 berbanding 3
a. 320 cm
b. 3 berbanding 20
b. 240 cm
c. 5 berbanding 12
c. 120 cm
d. 3 berbanding 4
d. 480 cm
e. 5 berbanding 4
e. 360 cm

6. Sebuah pabrik merencanakan membuat


9. Jika tinggi tabung P adalah dua kali tinggi
sepatu dan sandal. Jika jumlah barang
tabung Q, sedangkan jari-jari P adalah
tersebut adalah 1.200 pasang dan
setengah dari tabung Q, maka
jumlah sepatu 4 kali lipat jumlah sandal,
perbandingan isi P terhadap isi tabung P
berapa pasang sepatu yang akan dibuat?
terhadap tabung Q adalah ...
a. 1000
a. 1 : 2
b. 960
b. 2 : 1
c. 720
c. 1 : 4
d. 480
d. 4 : 1
e. 240
e. 1 : 1

7. Jika x = berat total p kotak yang masing-


10. Empat orang membuat jembatan di atas
masing beratnya q kg dan y = berat total
sungai dan bisa selesai dalam waktu 15
q kotak yang masing-masing beratnya p
hari. Jika jembatan ingin diselesaikan
kg, maka ...
dalam waktu 6 hari, berapa orang yang
a. x > y
diperlukan?
b. x < y
a. 12 orang
c. x = y
b. 10 orang
d. 2x = 2y
c. 8 orang
e. x dan y tidak bisa ditentukan
d. 4 orang
e . 6 orang
8. Sebuah kubus yang panjang rusuknya 10
cm dibelah-belah menjadi 8 kubus kecil
yang sama besarnya. Berapakah panjang
rusuk-rusuk ke 8 kubus kecil tersebut?

101
http://lokerdirektori.com
Bagian 2
Petunjuk:
Carilah jawaban yang paling tepat!

1. Dalam sebuah kandang terdapat 50 ekor dosen adalah 40 tahun. Jika umur rata-
ayam. Terdiri dari 27 ekor ayam jantan rata para guru adalah 35 tahun dan
yang 18 di antaranya berwarna hitam. umur rata-rata para dosen adalah 50
Jika jumlah yang berwarna hitam di tahun, maka perbandingan banyaknya
kandang tersebut ada 35 ekor, maka dokter dan banyaknya jaksa adalah ...
banyaknya ayam betina yang tidak hitam a. 1:2
adalah ... b. 2:1
a. 6 c. 2:3
b. 7 d. 3:2
c. 8 e. 3:1
d. 10
e. 12 4. Seorang pedagang menjual sepatu
dengan harga Rp 60.000,- dan
2. Waktu di negara S adalah 3 jam lebih memperoleh laba 20 % dari harga beli.
cepat daripada negara M. Sebuah Berapa harga beli baju tersebut?
pesawat terbang berangkat dari kota S a. Rp. 72.000,-
menuju kota M pada pukul 5 pagi dan b. Rp. 56.000,-
tiba 4 jam kemudian. c. Rp. 50.000,-
Pada pukul berapakah pesawat tersebut d. Rp. 48.000,-
tiba di kota M? e. Rp. 30.000,-
a. 2 pagi
b. 3 pagi 5. Untuk membentuk panitia sebuah acara,
c. 4 pagi ada 2 orang calon ketua, 3 orang calon
d. 6 pagi sekretaris, dan 2 orang calon bendahara,
e. 9 pagi serta tidak ada seorang pun yang
dicalonkan pada dua atau jabatan yang
3. Umur rata-rata hitung dari suatu berbeda. Jika susunan panitia terdiri dari
kelompok yang terdiri dari guru dan seorang ketua, seorang sekretaris, dan

102
http://lokerdirektori.com
seorang bendahara, ada berapa cara 8. Sebuah truk berangkat pada pukul 08.10
susunan panitia tersebut dapat menuju kota S dengan kecepatan rata-
dibentuk? rata 40 Km/jam. Sebuah sedan menyusul
dari tempat yang sama dan berangkat
a. 18 cara pada pukul 08.40 dengan kecepatan 60
b. 16 cara Km/jam. Jika rute kedua kendaraan
c. 12 cara tersebut sama dan tidak ada yang
d. 8 cara berhenti, maka pukul berapa sedan
e. 10 cara terebut akan menyalip truk?
a. 10.20
6. Delapan tahun yang lalu umur Farhan b. 10.00
sama dengan tiga kali umur Dian. c. 09.40
Sekarang umur Farhan dua kali umur d. 09.35
Dian. Berapakah jumlah umur mereka e. 09.45
sekarang?
a. 36 9. Gelas A berbentuk silinder dan tingginya
b. 42 sama dengan 4 kali tinggi gelas B. Jika
c. 45 panjang jari-jari gelas A sama dengan
d. 46 1
/2 dari jari-jari gelas B, maka berapakah
e. 48
perbandingan volume gelas A terhadap
gelas B?
7. Sebuah keluarga mempunyai lima orang
a. 1:2
anak. Salah satunya berumur x tahun
b. 2:1
dan ada anak yang berumur 2 tahun.
c. 1:1
Tiga anak yang lain masing-masing
d. 1:4
berumur x+2, x+4, dan 2x-3 tahun. Bila
e. 4:1
rata-rata hitung umur mereka adalah 16
tahun, maka anak yang tertua berumur
10. Di dalam kelas terdapat 40 mahasiswa.
...
Setiap mahasiswa suka renang atau
a. 11 tahun
tenis. Mahasiswa yang suka renang ada
b. 15 tahun
34 orang, dan mahasiswa yang suka
c. 19 tahun
tenis ada 16 orang. Maka banyak
d. 22 tahun
mahasiswa yang suka renang dan tenis
e. 27 tahun
adalah....
a. 6
103
http://lokerdirektori.com
b. 18 d. 12
c. 10 e. 22
N. Tes Penarikan Kesimpulan (Silogisme)

Bagian 1
Petunjuk:
Tiap soal berikut terdiri atas beberapa pernyataan/premis. Bacalah baik-baik setiap pernyataan-
pernyataan tersebut, kemudian tentukan kesimpulan yang dapat ditarik dari pernyataan-
pernyataan yang ada!

1. Ada lima mahasiswa A,B,C,D, dan E yang Fido bukanlah seorang guide.
mengikuti sebuah seminar. A dan B a. Fido tidak pandai berbahasa asing.
berasal dari fakultas yang sama, dan D b. Fido adalah sarjana sastra.
dan E juga berasal dari fakultas yang c. Fido bukan sarjana.
sama. Bila mahasiswa yang berasal dari d. Fido pandai berbahasa asing.
fakultas yang sama tidak boleh duduk e. Tidak ada kesimpulan yang benar.
berdekatan, kemungkinan posisi tempat
duduk mereka dalam satu deretan 4. Semua kertas gambar sangat berguna.
adalah ... Sebagian kertas yang sangat berguna
a. A, D, E, B, C harganya murah.
b. A, B, C, D, E a. Semua kertas gambar harganya
c. E, C, D, A, B murah.
d. A, C, E, D, B b. Semua kertas yang harganya murah
e. D, C, A, E, B adalah kertas gambar.
c. Sebagian kertas harganya murah.
2. Semua burung tidak bersirip. Semua kuda d. Kertas yang murah sangat berguna.
makan rumput. e. Semua kertas yang sangat berguna
a. Burung tidak makan rumput. adalah kertas gambar.
b. Kuda tidak bersirip.
c. Burung dan kuda tidak bersirip dan 5. Semua sepeda motor dilengkapi
tidak makan rumput. Speedometer. Sebagian sepeda motor
d. Burung sama dengan kuda. berwarna hitam.
e. Tidak bisa ditarik kesimpulan. a. Sebagian sepeda motor tidak
berwarna hitam dan tidak dilengkapi
3. Semua guide pandai berbahasa asing. speedometer.
104
http://lokerdirektori.com
b. Sebagian sepeda motor berwarna a. Mobil yang mempunyai roda
hitam dan tidak dilengkapi berwarna hitam. b. Roda mobil
Speedometer. berwarna hitam.
c. Semua sepeda motor berwarna b. Ada mobil berwarna hitam yang
hitam dan dilengkapi Speedometer. mempunyai roda.
d. Semua sepeda motor yang berwarna c. Semua mobil berwarna hitam dan
hitam dilengkapi Speedometer. mempunyai roda.
e. Semua sepeda motor tidak berwarna d. Beberapa mobil berwarna hitam dan
hitam dan dilengkapi Speedometer. mempunyai roda

6. Pengurus koperasi seharusnya berjiwa 9. Hesty, Belly, Penky, dan Melly adalah
sosial. Sebagian ketua RT pernah mahasiswa satu angkatan dari
menjadi pengurus koperasi. universitas yang sama. Hesty lulus
a. Ketua RT itu selalu berjiwa sosial. sebelum Belly tetapi sesudah Penky, dan
b. Semua orang yang pernah menjadi Melly lulus sebelum Hesty.
ketua RT adalah pengurus koperasi. a. Hesty lulus sebelum Penky
c. Sebagian pengurus koperasi ingin b. Belly lulus paling akhir
menjadi ketua RT. c. Melly lulus paling awal
d. Semua pengurus koperasi berjiwa d. Penky lulus paling awal
sosial. e. Penky dan Melly lulus pada waktu
e. Sebagian ketua RT seharusnya yang sama.
berjiwa sosial.
10. Jika pernyataan “Semua Dokter adalah
7. Merpati terbang ke utara. Merpati laki-laki” salah, maka :
adalah burung. a. Sementara dokter adalah laki-laki.
a. Beberapa burung terbang ke utara. b. Sementara laki-laki adalah bukan
b. Semua burung adalah merpati. dokter.
c. Tidak setiap merpati yang terbang ke c. Sementara dokter adalah bukan laki-
utara adalah burung. laki.
d. Burung bukan merpati. d. Tidak ada dokter yang bukan laki-
e. Tidak semua burung merpati terbang laki.
ke utara. e. Tidak ada kesimpulan yang benar.
8. Beberapa mobil berwarna hitam. Semua
mobil mempunyai roda.

105
http://lokerdirektori.com
Bagian 2

PETUNJUK:
Tiap soal berikut terdiri atas beberapa pernyataan/premis. Bacalah baik-baik setiap pernyataan-
pernyataan tersebut, kemudian tentukan kesimpulan yang dapat ditarik dari pernyataan-
pernyataan yang ada!

1. Selama semester ini Budi belum pernah lebih bodoh. Purdi mempunyai nilai ijazah
mendapat nilai lebih baik daripada teman- yang lebih buruk dari pada Alan.
temannya. a. Alan lebih pandai dari pada Purdi.

Heru termasuk di antara separuh siswa b. Tidak mungkin Purdi akan lolos ujian

yang terpandai di kelas. Agus lebih pandai CPNS.

daripada dari Heru dalam pelajaran c. Mungkin Purdi dan Alan akan lolos

Matematika tapi hasil ulangan Biologinya ujian CPNS.

lebih rendah daripada hasil ulangan Budi. d. Tidak mungkin Purdi dan Alan adalah

a. Agus lebih bodoh daripada Heru. satu alumni.

b. Budi lebih bodoh daripada Heru. e. Tidak mungkin Alan akan lolos ujian

c. Heru lebih bodoh daripada Budi. CPNS.

d. Agus, Heru, dan Budi adalah teman


sekelas. 3. Keluarga Sanarhadi mempunyai 5 orang
e. Agus dan Budi bukan teman sekelas. anak. Zani Hadi lahir sebelum Wana Hadi.
Wana Hadi lahir sesudah Yan Hadi, tetapi

2. Tidak semua sarjana yang pandai lolos sebelum Alex Hadi. Yan Hadi lahir sesudah

ujian CPNS. Semua sarjana yang bodoh Zani Hadi. Vira Hadi lahir sesudah Alex

tidak lolos ujian CPNS. Tidak semua Hadi.

sarjana yang pandai selalu mempunyai a. Wana Hadi lebih tua daripada Yan

nilai ijazah yang lebih baik daripada yang Hadi.


b. Yan Hadi lebih muda daripada Alex
106
http://lokerdirektori.com
Hadi. diberi makanan tambahan.
c. Vira Hadi paling tua. 6. Susilo adalah siswa yang paling pandai di
d. Zani Hadi paling tua. kelasnya. Edy kalah pandai dibanding
e. Yan Hadi paling tua. Leonardo, tetapi Lonardo sama pandainya
dengan Viki. Viki lebih pandai dari Natsir.
4. Semua hewan adalah makhluk hidup. a. Leonardo tidak lebih pandai daripada
Semua makhluk hidup akan mati. Kijang Edy.
adalah hewan bertanduk. Tidak semua b. Edy tidak kalah pandai daripada Susilo
hewan bertanduk memakan rumput. c. Viki lebih pandai daripada Susilo
a. Kijang dapat memakan rumput. d. Viki lebih pandai daripada Edy
b. Kijang tidak dapat makan rumput. e. Natsir lebih pandai daripada Leonardo
c. Semua hewan tidak akan mati.
d. Semua hewan akan mati. 7. Semua karyawan harus hadir dalam rapat
e. Tidak semua binatang bertanduk akan rutin. Sementara office boy adalah
mati. karyawan.
a. Semua yang hadir dalam rapat rutin
5. Semua bayi minum ASI. Sebagian bayi diberi adalah office boy.
makanan tambahan. b. Sementara peserta rapat rutin bukan
a. Semua bayi minum ASI dan diberi karyawan.
makanan tambahan. c. Sementara peserta rapat rutin adalah
b. Bayi yang minum ASI biasanya diberi office boy.
makanan tambahan. d. Semua office boy hadir dalam rapat
c. Sebagian bayi minum ASI dan diberi rutin.
makanan tambahan. e. Semua yang hadir bukan office boy.
d. Bayi yang diberi makanan tambahan
harus minum ASI. 8. Tabungan Anita lebih banyak daripada
e. Semua bayi minum ASI, dan tidak jumlah tabungan Betty dan Kiki. Tabungan
107
http://lokerdirektori.com
Betty lebih banyak daripada tabungan Kiki. penyanyi.
Tabungan Dian lebih banyak daripada c. Semua bintang film adalah artis.
jumlah tabungan Anita, Betty, dan Kiki. d. Sementara penyanyi bukan bintang
a. Tabungan Anita lebih banyak daripada film.
tabungan Dian. e. Sementara penyanyi bukan artis.
b. Jumlah tabungan Dian dan Kiki sama
dengan jumlah tabungan Anita dan 10. Ketika ayah dan ibu Hermawan menikah,
Betty. masing-masing telah memiliki seorang
c. Tabungan Dian merupakan anak. Sekarang Hermawan lahir persis
penjumlahan tabungan Anita, Betty, setahun setelah perkawinan tersebut, dan
dan Kiki. memiliki 4 saudara.
d. Yang mempunyai tabungan paling a. Hermawan memiliki 2 orang adik
banyak adalah Anita. kandung
e. Kiki mempunyai tabungan paling b. Hermawan merupakan anak tertua
sedikit. dalam keluarga.
c. Hermawan tidak memiliki saudara tiri.
9. Semua penyanyi adalah artis. Sementara d. Hermawan memiliki 4 orang adik.
penyanyi adalah bintang film. e. Hermawan merupakan anak tunggal
a. Sementara bintang film adalah artis. dari perkawinan kedua.
b. Sementara artis adalah bukan

108
http://lokerdirektori.com
O. Bahasa Inggris

BAGIAN 1

1. Having given the prescription to the b. are


patient … c. be
a. the medicine was taken regularly by d. being
the patient
b. the doctor told the patient to take the 5. Little children are usually afraid of .... by
medicine regularly their mother.
c. the medicine had to be taken regularly a. left
by the patient b. to leave
d. the patient was told to take the c. being left
medicine regularly d. been left

2. Andi, will you close the windows, please. 6. When did you realize you had lost your
I’m busy right now. I’m busy myself, but I purse? When I … money to pay the
… anyhow. conductor.
a. will close them a. was needing
b. will have to close them b. had needed
c. will have them closed c. have needing
d. will ask you to close them d. am needing

3. He told me a lot about the Philippines. 7. Why didn’t Didi want to go home? His
He.... there for a long time. mother … him for causing the car
a. must have lived accident.
b. might be living a. would blame
c. ought to have lived b. has blamed
d. should be living c. is blaming
d. had blamed
4. The increase in the sales of new cars …
expected to make traffic jams worse. 8. Your son will be operated tomorrow
a. is morning. He … have a good rest tonight,
109
http://lokerdirektori.com
the doctor said. 13. My uncle is not rich ... he can send his
a. might children to college.
b. may a. however
c. can b. and
d. must c. therefore
d. so
9. The way professor Mattis teaches English
not only keeps the student interest …. 14. Which sentence is correctly punctuated?
a. and also increases their motivation He won an international awards for his
b. but also increasing their motivation a. excellent, interesting, well-written,
c. and he also increases their motivation scientific article.
d. but also increases their motivation b. excellent, interesting, well-written,
scientific, article.
10. Who won the ford foundation c. excellent interesting, well-written,
scholarship? The high school student … scientific article.
the city council had chosen as the best d. excellent, interesting, well-written
student. scientific article.
a. he who
b. whose 15. She is one of the ten best dressed women
c. whom in town. Really?
d. which a. does she always dress herself so
fashionably
11. We are going on a long trip, so we must … b. does she dress herself so always so
a. have checked the car fashionably
b. have had the car checked c. does she always so fashionably dress
c. to have the car checked her self
d. have the car checked d. does she so fashionably always dress
her self
12. The original... manuscript of the play is on
display in the museum. 16. … is not yet known.
a. written by hand a. can he be involved in the trade of
b. writing hand narcotics
c. hand written b. he is involved in the trade of narcotics
d. hand writing c. whether he is involved in the trade of
narcotics

110
http://lokerdirektori.com
d. when he is involved in the trade of c. nationally
narcotics d. nationalize
17. Did I tell you about the girl … I met during 22. My brother needs two... to help him run
the student demonstration last week? the store.
a. mechanics
a. who b. carpenters
b. whose c. instructors
c. whom d. assistants
d. of which
23. The fact that he was put into prison for
18. He asked me whether he … my car to go something that he had not done made his
to the party. wife …
a. can borrow a. crying
b. might borrow b. to be crying
c. ought to borrow c. cried
d. may borrow d. to cry

19. The work ... computers requires well 24. … a few million rupiahs, he went on a tour
trained personnel. to Europe.
a. involved a. saved
b. involve b. has saved
c. to be involve c. he has saved
d. involves d. having saved

20. The thief denied … the jewelry although 25. The thief ... into the room through this
the police forced him to admit it. window because there are footprints near
a. steal the door.
b. stealing a. was to get
c. to steal b. may get
d. in stealing c. would rather get
d. must have got
21. The company’s new product was ...
advertised on TV. 26. We were planning to open a new office in
a. nation Surabaya, … the economic crisis forced us
b. national to postpone it.

111
http://lokerdirektori.com
a. and Many of the fish in the sea may be
b. or eaten by other meat-eaters. Sharks, for
c. so example, area some of the fastest
d. but hunters, although not all of them eat
other fish.
27. Mother .... to the market an hour ago. Deep down in the oceans live many
a. goes strange fish. It is so dark down there that
b. going many of these fish have "light" on them,
c. went which are used for attracting smaller fish
d. go for the larger ones to eat.
Jellyfish are peculiar-looking
There are millions of plants and creatures ranging in size from a fraction
animals living in the sea. Most of the of an inch to 6 feet across. They don't
plants and animals living in the oceans really swim but drift in the currents of the
are extremely small and float near the open oceans. Although they contain a
surface of the water in their thousands. powerful sting, they are often eaten by
They are food for huge numbers of small turtles. Turtles are reptiles that spend
animals that also live near the surface. most of their eggs on sandy beaches.
Together, they are all known as plankton.
Many fish feed on this plankton, 28. ........ are food for huge numbers of small
including one of the largest, the whale animals that also live near the surface.
shark. Despite their great size, certain a. very small plants and animals
whales live entirely on plankton. b. big animals
The blue whale is the largest animal c. the oceans mammals
ever to live. It grows to a length of over d. the smallest animal
100 feet. The humpback whale is a
smaller kind and has long flippers. It can 29. The main theme of the text is that ....
jump right out the water. The Californian a. most plants are food for animals
grey whale makes long migrations every b. the color of the largest whales is blue
year -it spends the summer feeding in the c. the female whales give birth in the
Arctic but swims south to the warmer shallow and warm water
waters off the coast of Mexico in the d. millions of plants and animals live in
winter. The females give birth in the the sea
shallow, warm water there.
30. Which statement is True according to the

112
http://lokerdirektori.com
text? Planets travel in orbits around the
a. the turtles eat jellyfish stars. All of the planets of the solar
b. the sharks possess a powerful sting. system revolve in elliptical orbits. In
c. the Californian grey whales immigrate other words, their orbits are like large,
to the arctic in winter. flat circles. The time that it takes a planet
d. the humpback whale is the largest to make one revolution around the sun is
animal in the sea called a year.
The Greeks were the first people to
31. Paragraph three tells us about ... recognize and give names to some of the
a. the life of whales planets. Tile word planet comes from a
b. the size of whales Greek word meaning wanderer If a
c. the movement of whales person wanders, this means that he goes
d. three kinds of whales from one place to another and does not
have a home. The Greeks thought that
32. The word "despite" in paragraph two planets "wandered" in the sky. However,
could be replaced by........ modern scientists can predict the
a. therefore movement of the planets very accurately.
b. referring to
c. in spite of 34. What is the suitable title for this text?
d. except a. the stars
b. the orbits
33. I … to school now. c. the greeks
a. am going d. the planets
b. will go
c. would go 35. The planets in our solar system travel ....
d. may go a. around the stars
b. in elliptical orbits
A planet is a body in space that c. in one movement
revolves around a star. There are nine d. from one position to another
planets in our solar system, and these
nine planets travel around the sun. 36. What did Adi finally decided? … his
The names of the planets are Mercury, master degree in Australia
Venus, Earth, Mars, Jupiter, Saturn, a. he can take
Uranus, Neptune, and Pluto. b. his taking
c. taking

113
http://lokerdirektori.com
d. to take d. is losing

37. Different interpretations on the same 39. He hadn’t been promoted, he should
event by various newspapers ... readers have quit his job. The sentence means...
confused and angry. a. He kept his job.
a. to make b. He would like to keep the job.
b. they make c. He had to quit his job.
c. make d. He lost his job.
d. it makes
40. I am still waiting … for an interview.
38. You look so unhappy, Anton. What's the a. to be called
matter?' 'My father ... his job. b. be called
a. has just lost c. be calling
b. has been losing d. to call
c. losing

BAGIAN 2
Please read the following passage carefully!

It has been noted that Small and business networking among SMEs in D – 8
Medium Enterprises (SMEs) play very member countries.
important roles in the national economic
development. Though having a predominant Section I
role, most of SMEs D – 8 member countries Question related to the passage (1 – 4)
(developing countries) are usually lacking in 1. What is the main topic of the passage?
their competitive edge. This has influenced a. coping the problem with business
their ability to access markets or improve networking.
market share, to access fund sources (credit) b. the role of SMEs in national economy
to access information and technology, and development.
caused many other weaknesses. c. the important of business networking
One solution to cope with this problem amongst SMEs.
is developing business networking trough d. D – 8 member countries lack
trading house will provide business competitive edge.
development service for SMEs to join in SME

114
http://lokerdirektori.com
2. According to the passage, do SMEs have a. declared
great significant role? b. stipulated
a. yes, they play important role in c. engaged
national economic development d. wrote
b. no, they are lacking in their
competitive edge 6. Maria is my spouse. We ... last year
c. yes, they have an access to improve a. planned
market share b. talked
d. no, they have a predominant role c. married
d. ceased living
3. How to overcome the problem faced by
SMEs ? 7. Civil servant may not…. any of
a. improve market share government’s property.
b. develop business networking a. steal
c. provide business development service b. steel
d. facilities each member country c. style
d. stack
4. What do you define about business
networking? 8. Few people … pray five times a day.
a. formal cooperation arrangements a. nearby
between at least three business b. seldom
institutions c. at most
b. Indonesian cooperatives which are d. almost
now more than 80.000 units
c. the business which use internet in 9. Everybody is ... the hall to have a party.
selling and purchasing commodities a. sitting
d. internet business arrangement b. looking
c. using
Section II d. entering
Choose the word or phrase to complete the
sentence 10. Ali is a …. of my sister. He is my nephew.
(5 – 11) a. son
b. family
5. The minister of Religion Affairs …. c. uncle
115
http://lokerdirektori.com
d. brother – in – law c. in fact
d. while
11. Gusdur is the … of Indonesia.
a. previous indigenous 15. Among those weaknesses are lacking in
b. former president market access and lacking in technology
c. father and information access.
d. present generation a. leaking
b. looking
Section III c. in the absence of
Choose the word or phrase that best d. making
keeps the meaning of the original
sentence for the underlined word (12 – 17) 16. The weaknesses are a reflection of human
resource weaknesses.
12. Contemporary hearing aids can be so a. process of thinking
minuscule that they fit within the frame b. reduction
of a pair of eye glasses. c. contribution
a. tiny d. process of decreasing
b. light
c. decorative 17. The government should empower SMEs
d. flexible to become more competitive both in
domestic and foreign markets.
13. This paper gives a brief overview of the a. increase in amount
importance of business networking. b. reduce the power
a. explanation c. give opportunity
b. clarification d. joint closely
c. guideline
d. comprehensive view Section IV
Identify one underlined word or
14. Though it is known that SMEs play a phrase which is wrong, and need to be
very important role in national corrected (18 – 25)
economic development, they still have
weakness. 18. All the blood in the body passes
a. indeed a
b. despite t hrough t he heart at least twice the
116
http://lokerdirektori.com
b c a
minute. relation among leverage factor financial
d b c
risk and the shareholder’s return.
19. Civil servants which are involved in d
a b
service training will improve their work 25. The US government maintained its
c a b
performance. opposition to separatism in Moluccas and
d
warning Indonesia about human rights.
20. It is stressed that knowing what to do c d
a b
in an emergency can often save a life Section V
c Choose one word of phrase that best
very especially in accident cases. completes the sentence
d (26 – 40)

21. The level of share holder return are 26. The importance of a Iaser lies in the
a b great variety of its use and the great
affected by many factors. number of its benefits …. in the field of
c d medicine.
a. is expected
22. Selection is very important to find b. expected
a b c. it expects
good employee in all departments. d. expecting
c d
27. Potatoes, now a major source of food
23. It need an analysis about the relation worldwide …. to Europe by the Spanish in
a b c th
the 16 century.
between them.
a. were brought
d
b. had been brought
c. were being brought
24. This is to analysis the sensitivity
d. brought
117
http://lokerdirektori.com
32. The teacher had students who didn’t
28. While living in Bogor, we always went to bring their identification cards…. the
school on foot. This means that we…. on auditorium where the exams were held.
foot while we were living in Bogor. a. left
a. go to school b. leave
b. are going to school c. to leave
c. used to go to school d. leaving
d. liked going to school
33. “I’d like to book three standard rooms for
29. “Can I see you tomorrow, about the next week, please.” “I’m sorry, Sir, our
Seminar?“ hotel …. until the end of the month”
“All right, come at 10 o’clock, and I …. a. fully booked
teaching by then.
b. being fully booked
a. will have finished c. is fully booked
b. have finished d. be fully booked
c. am finishing
d. will be finishing 34. “I wonder how Laura will ever manage
the business after her father died in that
30. It i s impossible for us to translate car accident”.
the whole book within 2 weeks, so we “She has both the expertise in running the
…. business and ….
a. have to translate it all by ourselves a. the strong support from all the
b. have some assistants help us members of her family.
c. have translated the whole book b. all members of the family strongly
d. have been asked to translated it support her too.
c. she is also supported by all the
31. “I called him several times yesterday members of her family.
but t here was no answer”. “He …. out d. there is the strong support from
of town”. all the members of their family.
a. should have been
b. would rather be 35. Not allowed to use any kind of
c. might have been transportation, ….
d. had better be

118
http://lokerdirektori.com
a. walking to far away places is ”Well, he’s the composer …. people
common practise for badui dalam consider one of the greatest in Indonesia.
people. a. whom
b. people may wonder how Badui b. to whom
Dalam people can walk such long c. with whom
distance d. who
c. travelling to far away places is usually
done by walking 40. “After she had already signed a year’s
d. it is common for Badui Dalam people rent for the house, she found another
to walk long distance. that she liked much better”. It means
that…
36. The work … computers requires well a. she had to stay in the house for which
trained personnel. she had paid the rent.
a. involved b. she found it more profitable to stay
b. involve in the house she liked better.
c. to be involve c. she signed a year’s rent for the
d. involving house although she did not like it.
d. she decided to cancel the house
37. The manager was frustrated when he which she had already rented.
learnt the …. results of the training course.
a. disappointment Section VI
b. disappointing Choose one word or phrase that best
c. disappoint completes the sentence.
d. disappointed (41 – 45)

38. All new students at this university are 41. If I …. you, I would go home.
required … an English proficiency test. a. am
a. taking b. were
b. take c. was
c. will take d. be
d. to take
42. Ministers are people … for the ministries.
39. “Who is Ismail Marzuki?” a. who responsible
b. which are responsible
119
http://lokerdirektori.com
c. who are responsible a. previous indigenous
d. who give responsible b. have give
c. is given
43. School principals …. at schools. d. gave
a. is working
b. work 45. I …. the advertisement at local newspaper.
c. going to work a. reading
d. may be working b. would reading
c. have reading
44. Who …. you information about this test ? d. read

120
http://lokerdirektori.com
A. Tes TOEFL

Section 1: Listening
The Listening section of the test measures the ability to understand conversations and talks in
English. Answer all the questions on the basis of what is stated or implied by the speakers you
hear. Do not take notes.

Listening: Part A
In this part you will see short conversations between two people. Choose the best answer to each
question. Answer the questions on the basis of what is stated or implied by the speakers.

1. Woman: Pardon me. Do you know what 2. Woman: I am going to buy Johnny a toy
time that this store opens? train for his birthday.
Man: I do not, but I believe that it is Man: Are you sure he d like one?
written o n the door. Narrator: What does the man imply?
Narrator: What does the man imply that a. Johnny loves to y trains
the woman should do? b. Johnny already has too many toy trains
a. Look on the door c. Johnny said he wants a toy train
b. Open the door d. Johnny may prefer something else
c. Ask someone else
d. Come back later

121
http://lokerdirektori.com
3. Man: I need some shampoo for my hair. Woman: I hear you.
Woman: All of the shampoo is in the back Narrator: What does the woman mean?
of the store on the third shelf. a. She has excellent hearing
Narrator: What will the man probably do? b. She has hear d the man talk about this
a. Walk out of the store frequently
b. Buy the shampoo c. She understands his point of view
c. Come back later d. She needs to have her ears checked
d. Go to another store
6. Man: We are going to get ice cream.
4. Man: Are you going to go to the University Would you like to come with us?
o f Texas to get your Doctorate? Woman: I am waiting for a package to be
Woman: I don’t think so. delivered.
Man: Why, have you been accepted to any Narrator: What does the woman imply?
other schools? a. She does not eat ice cream
Woman: Yes, I have received news of b. She has no money
acceptance from LSU, University of c. She does not like packages
Tennessee, and Harvard. d. She will not be going
Narrator: What are the speakers
discussing? 7. Woman: Are you going to go to the ball
a. The University of Texas game?
b. Schools with Doctorate programs Man: You bet!
c. Where the woman will go to school Narrator: What does the man mean?
d. Who can get accepted to the most a. He will place a wager on the ball game
school b. He will definitely go to the ball game
c. He likes to gamble
5. Man: I’m really tired on studying for d. He does not like ball games
economics every weekend.

122
http://lokerdirektori.com
8. Man: That s a nice car. 11. Woman: Marie sure likes shopping.
Woman: I got it almost four years ago. Man: if only she liked doing homework as
Man: It looks brand new. well!
Woman: Yes, it’s in good shape. Narrator: What does the man imply about
Narrator: What does the woman mean? Marie?
a. The woman needs a new car a. She is very likeable
b. She likes to exercise b. She does not put much effort into her
c. She has a new car homework
d. The car is in good condition c. She goes to the mall everyday
d. She has a lot of homework
9. Man: Did you get you movie passes?
Woman: I spoke to your secretary about 12. Man: I thought I was supposed to perform
it, and she took care of it for me. the experiment in Room 45.
Narrator: What does the man mean? Woman: No. Ticket 45 is in Room 54.
a. The secretary was responsible for Narrator: What will the man probably do?
getting the movie passes a. Go to Room 54
b. There are no movie passes b. Go to Room 45
c. He has the movie passes c. Buy a ticket
d. The movie passes are in the mail d. Go home

10. Man: How do you like living in America? 13. Man: Did you know that Tracey and Bo b
Woman: I am used to it know. are back from their honeymoon to Las
Narrator: What does the woman mean? Vegas?
a. She has always liked living in America Woman: So they did get married after all.
b. She hates living in America Narrator: What had the woman assumed
c. She is accustomed to living in America about Tracey and Bob?
d. She would rather live in America a. They were still in Las Vegas

123
http://lokerdirektori.com
b. They would not get married c. The interview was cancelled
c. They had a spectacular wedding d. The interview went terrible
d. They hate Las Vegas
17. Man: Do you mind if I turn on some music
14. Man: Do you usually take a nap? for a while?
Woman: I do now and then. Woman: No, I don t mind.
Narrator: What does the woman mean? Narrator: What does the woman mean?
a. She occasionally takes a nap a. Music will not bother her
b. She always takes a nap b. She hates listening to music
c. She never takes a nap c. She wants to think harder
d. She used to take a nap d. She does not have any music

15. Man: Can you believe it? I got an A o n Listening: Part B


my Finance exam In this part you will see several longer
Woman: Way to go! conversations and talks. You should answer
Narrator: What does the woman mean? each question on the basis of what is stated or
a. She is asking where to go implied by the speakers in the conversation or
b. She wants him to leave her alone talks.
c. She is congratulating him
d. She thinks he is a liar Narrator : Listen to a lecture by a biology
instructor.
16. Man: How did the job interview go? Many people think of gorillas as dangerous
Woman: I could not have been mo re killers. One reason for this is that television and
pleased. movies often show these animals this way. But
Narrator: What does the woman mean? gorillas are really gentle animals. The gorilla is
a. The interview went very well a vegetarian. It lives in the African rain forests
b. The woman did not like the interview where it finds the fruits and plants it needs to

124
http://lokerdirektori.com
survive. A large, wild gorilla might eat over 40 d. Getting sick.
pounds of leaves and fruit in one day.
Unfortunately, these peaceful creatures are in Narrator : Listen to the conversation between
danger o f becoming extinct. Each year, large two graduate students.
areas of the rain forests are being cut down. Woman : What did you think about the
Because there is less and less food from these assignment we were supposed to complete for
forests, the number of wild gorillas is becoming our statistics class?
smaller and smaller. Man: I haven t do ne mine yet. Is it difficult?
Woman : Kind of. It was full of problems.
18. The passage describes gorillas as being: Man: Derivative problems?
a. Dangerous killers Woman : Not really, More a review o f the
b. Carnivores whole semester.
c. TV and movie stars Man: Oh.
d. Gentle animals Woman : It was time consuming.
Man: Really?
19. According to the passage, why are gorillas Woman: Yes. I started it at about lunch time
in danger? and did not finish it until supper.
a. Because people keep hunting them. Man: I m surprised at that.
b. Because they eat too much. Woman: I was too. I did not expect our
c. Because forests get too much rain. professor would give us so much.
d. Because their food supply is being Man: He usually doesn’t.
destroyed. Woman: I know. That is why I was surprised.
Man: Well, I do have some free time this
20. If something is becoming extinct, it is: afternoon. Do you know when it is due?
a. Becoming lively. Woman: Tomorrow.
b. Dying out. Man: Well, I better get moving.
c. Growing wild.

125
http://lokerdirektori.com
21. What was on the assignment? Woman: Okay. What is the course number?
a. Derivative problems Man: You mean there is more than one
b. A review of the who le semester Woman: Sure. We offer Poetry, Writing, and
c. What was for lunch Literature.
d. A surprise Man: If I take Poetry will we write sonnets?
Woman: Not really. The Poetry class is very
22. What did the students find surprising? basic rhyming.
a. The length of the assignment Man: Great. That is what I wanted to hear.
b. The problems How much is that one?
c. Lunch Woman: It s twenty-nine dollars, plus a ten-
d. The professor dollar notebook fee.
23. What did the woman start at lunch time? Man: Wait a minute, can’t I just use my own
a. The assignment notebook.
b. Derivative problems Woman: Most students prefer the special
c. Eating poetry notebook, so we made it a requirement.
d. A surprise Man: Okay. I’ll take one Poetry book and
notebook. Do you take credit cards?
24. What will the man probably do next? Woman: Yes, but you do n t have to pay now.
a. Eat supper Just fill out this form and we will bill you.
b. Move out Man: Sounds great.
c. Complete the assignment
d. Ask the woman to supper 25. What kind o f English textbook does the
man decide to buy?
Narrator : Listen to part of a conversation a. Writing
between a student and a clerk in a college b. Literature
bookstore. c. Poetry
Man: I need to buy an basic English textbook. d. Sonnets

126
http://lokerdirektori.com
Narrator : Listen to part of a lecture in a
26. How much does the Poetry book cost? wetlands ecology class. The professor is talking
a. Twenty-nine dollars about sanderlings.
b. Ten-dollars dollars Urbanization and coastal development has
c. Thirty-nine dollars dramatically reduced the beach habitat
d. Twenty-eight dollars available for foraging shorebirds worldwide.
This study tested the general hypo thesis that
27. Why do the students purchase a poetry recreational use of shorebird foraging areas
notebook? adversely affects the foraging behavior of
a. Because they like poetry sanderlings Calidris alba. Observations
b. They are out of paper conducted on two central California beaches
c. It is required from January through May and September
d. It makes them feel special through December of 1999 showed that
number and activity of people significantly
28. How will the man pay for the textbook? reduced the amount of time sanderlings spent
a. With a check foraging.
b. With cash Although the sample size was low, the most
c. With a credit card significant negative factor was the presence of
d. With an exchange free running dogs on the beach. The
experimentally determined minimal approach
29. What will the man probably do? distance did not vary significantly with the type
a. Pay now of human activities tested.
b. Pay with a bill
c. Go to another store
d. Buy another textbook

Fig. 1

127
http://lokerdirektori.com
a. People maintain a minimum distance
from where shorebirds congregate.
b. Recreational use of shorebird forag ing
areas conversely affects the foraging
behavior of sanderlings.
c. Recreational u se of shorebird foraging
areas adversely affects the foraging
behavior of sanderlings.
d. Recreational u se of shorebird foraging
Based on these results, policy recommendations areas adversely affects the foraging
for minimizing the impact of human beach behavior of sanderlings. 42% of
activities on foraging shorebirds include: (1) shorebirds move due to human
people maintain a minimum distance of 30 m disturbance.
from areas where shorebirds concentrate and
(2) strict enforcement of leash laws A total of 31. What percent o f responding sanderlings
492 focal birds were observed, of which a were disturbed by passing humans at a
sanderling was disturbed by passing humans on distance of 10 meters or less?
an average of one every 15 min with 96% of a. More than 70 percent
those sanderlings responding to humans at a b. More than 80 percent
distance of 30 m or less (Fig. 1). Sanderlings c. Less than 60 percent
responded to human activity by either running d. Less than 0 percent
(42%) or flying (58%). Within the 1-min
sampling time, the disturbed sanderling 32. What are some environmentally sound
generally moved once (58%), with 42% moving results to co me from this study?
more than once due to human disturbance. a. Enforcement of leash laws would be
effective.
30. What hypothesis d id this study test? b. Observe Calidris Alba daily.

128
http://lokerdirektori.com
c. People should maintain a minimum Man: Im sorry, but Dr. Cudd is tied up in
distance of 30 meters from shorebirds. meetings all afternoon.
d. Coastal development has dramatically Woman : Oh.
reduced the beach. Man: There is an appointment earlier that
morning, if that would help you. Or you could
33. This experiment determined that the most see him Tuesday afternoon at two.
significant negative factor to reduce the Woman: No thanks. I’ll just rearrange my
amount of time that sanderlings spent schedule.
foraging was:
a. Humans passing once every 15 34. Why did the woman go to the marketing
minutes. department?
b. Humans disturbing the sand a. To change her appointment time
c. Sanderlings running or flying b. To schedule her appointment
d. Free running dogs c. To cancel her appointment
d. To rearrange her class schedule
Narrator: Listen to a conversation between a
student and a graduate assistant in the 35. What does the man say about Dr. Cudd?
marketing department. a. He will be out of town Monday
Man: May I help you? b. He will be rescheduling all Monday
Woman: Hello, My name is Rebecca Smith and I appointments for Tuesday
have an appointment Monday at ten o clock c. He is busy Monday afternoon
with Dr. Cudd. d. He is available Monday afternoon
Man: Yes, ten on Monday. I see it here o n his
planner. 36. What did the graduate assistant offer?
Woman : Well, I was wondering if it would be a. To give her an appointment Monday
possible to move my appointment until later in after no on
the afternoon on Monday.

129
http://lokerdirektori.com
b. To give her an appointment Tuesday at tracked on a monthly basis). The NBER relies
two, or earlier Monday primarily on indicators such as the following:
c. To cancel her appointment  employment
d. To give her an appointment next week  personal income
 industrial production
37. What did the woman decide to do? Additionally, indicators such as manufacturing
a. Make a new appointment and trade sales are used as measures of
b. Keep the original appointment economic activity.
c. Go to the meeting with Dr. Cudd
d. Go to another department 38. What is the main topic of this lecture?
a. Gross Domestic Product
Narrator : Listen to part of a lecture in a macro b. Indicators of the business cycle
economics class. The professor will be taking c. National Bureau of Economic Research
about the indicators business cycle. d. Employment
Because the business cycle is related to
aggregate economic activity, a popular 39. Which of the following is used as a quick
indicator of the business cycle in the U.S. is the and simple indicator of economic
Gross Domestic Product or GDP. The financial contractions?
media generally considers two consecutive a. Gross Domestic Product
quarters of negative GDP growth to indicate a b. Employment
recession. Used as such, the GDP is a quick and c. Personal Income
simple indicator of economic contractions. d. Industrial Production
However, the National Bureau of Economic
Research (NBER) weighs GDP relatively low as a 40. What is used to indicate a recession?
primary business cycle indicator because GDP is a. Two consecutive quarters of negative
subject to frequent revision and it is reported growth
only on a quarterly basis (the business cycle is

130
http://lokerdirektori.com
b. Two consecutive quarters of positive Emily: I received an A on my final exam, but I
growth still received a B in your class.
c. Four nonconsecutive quarters of Dr. Miller: Your grades were very good
negative growth according to my grade book.
d. Four nonconsecutive quarters of Emily: Can you explain why I received a B
positive growth instead of an A?
Dr. Miller: Twenty percent of you grade was
41. What is an indicator that the NBER relies based on your participation in the class
upon? Please choose two answers. discussions. Eventhough you always did well on
a. Growth you assignments, you never added your
b. Employment opinions or volunteered in class.
c. Product movement Emily: But I tried, I am just shy.
d. Personal income Dr. Miller: I am sorry Emily the syllabus states
that everyone must participate in order to
Narrator: Listen to part of a conversation receive there full grade for the class.
between a student and her professor.
Emily : Thank you for letting me speak with 42. What event prompted this discussion?
you to day, Dr. Miller. I would like to a. Emily’s semester average
talk with you about my semester b. Emily’s midterm project
average. c. Emily’s final exam
Dr. Miller: I see. d. Emily’s participation
Emily: Well to be honest with you, I was upset
when I saw my grade. I thought that it would 43. Where is the conversation most likely
have been better. occurring?
Dr. Miller: Why is that? a. Grocery store
Emily: I got an A on my midterm project. b. Dr. Miller s office
Dr. Miller: I remember how good yours was. c. Emily’s office

131
http://lokerdirektori.com
d. Swimming pool 45. Why did Emily receive that grade in the
44. What is the grade that Emily received on course?
her final exam? a. Dr. Miller did not like her
a. A b. She was late to class
b. B c. She never did her assignments
c. C d. She did not participate in the class
d. D discussions

Section 2: Structure
This section is designed to measure your ability to recognize language that is appropriate for
standard written English.

1. The Eiffel Tower ___________ Paris, 3. Not until a dog is several months old does
France. it begin to exhibit signs of independence
a. land marks ___________.
b. is land marked in a. it s mother from
c. is a landmark in b. from mother
d. is in a landmark c. to mother
d. from it s mother
2. Young deer _________.
a. are called fawns 4. The Treasury Department (a) is take a new
b. be fawns look at regulations limiting the (b) number
c. is fawns of interest that bank and (c) savings, and
d. are fawns called loan associations (d) can pay on deposits.

132
http://lokerdirektori.com
5. (a) Him should (b) be careful with that d. had not
vase because (c) it is very old (d) and
extremely fragile. 10. At the 1984 Democratic National
Convention in San Francisco, Geraldine
6. The repair shop (a) keep my cassette Ferraro became the first woman
player for six weeks before (b) returning it, _________ for the vice presidency.
(c) nevertheless, (d) it still does not work a. to being nominated
properly. b. to has been nominated
c. to have been nominated
7. To score a goal in soccer you ________. d. to will be nominated
a. must kick the ball
b. must kicks the ball 11. Pear l Buck, (a) a recipient of the Nobel
c. may kick them ball Peace Prize (b) for Literature in 1938 (c)
d. must kick them balls strove to bring understanding and peace
(d) on everyone.
8. The observation deck at the Sears Tower
_________ in Chicago. 12. In most circumstances (a) the person that
a. is highest than any other one owns the property (b) can claim the rights
b. is highest than any other one (c) as money made (d) from drilling oil on
c. is higher than any other one their property.
d. is higher that any other one
13. _______ chocolate will give you a tummy
9. If it _________ so cloudy, we would plan ache.
on having the fair outside. a. Eat too much
a. was b. Eating to much
b. was not c. Eating too much
c. weren’t d. Eating too many

133
http://lokerdirektori.com
18. Amelia Earhart was _______________ to
14. If she ____________ to advance her clock pilot her plane across the Atlantic Ocean.
one hour, she wouldn’t have been late for a. the first and a woman
work. b. the first woman
a. should have remembered c. who the first woman
b. could remembered d. the woman who first
c. remembered
d. would have remembered 19. (a) Crawfish farming (b) have been
practiced in south Louisiana (c) for many
15. It (a) was obvious from his response in the (d) years.
press conference (b) that the candidate (c)
prepare his answers (d) well. 20. The main purpose (a) of this class is to (b)
help you better understand the (c) history
16. A dream about falling _________. of there country, and how (c) it came to
a. scary is be.
b. is scary
c. are scary 21. ____________ a tree can be grown from a
d. very scary is seedling.
a. That is generally believed
17. George Washington _________ first U.S. b. Believed generally is
President. c. Generally believed it is
a. was the d. It is generally believed that
b. became
c. were the 22. The White Rose Bridge, (a) which close
d. are the today, for (b) resurfacing will not be (c)
open for (d) two months.

134
http://lokerdirektori.com
23. (a) When I joined the staff (b) of the
newspaper, I (c) were taught to write
short, powerful (d) headlines.

24. (a) Since the official school colors (b) are


red and white, (c) all o f us (d) has worn
red and white to the championship game.

25. The poverty level in the United State is


currently set __________________.
a. at 12,000 dollars o r less.
b. as 12,000 dollars o r less.
c. at 12,000 dollar s as less
d. at 12,000 dollar or less.

Section 3: Reading
This section is designed to measure your ability to read and understand short passages similar in
topic and style to those that students are likely to encounter in North American universities and
colleges. This section contains reading passages and questions about the passages.

Leonardo Da Vinci was born on April 15, 1452 our modern day copter, but the idea of what it
in Vinci, Italy. He was the illegitimate son of Ser could do was about the same.
Piero, a Florentine notary and landlord, but Leonardo was an artist and sculptor. He was
lived on the estate and was treated as a very interested in motion and movement and
legitimate son. tried to show it in his art. I n order to show
In 1483, Leonardo Da Vinci drew the first model movement, he found it helpful to study the way
of a helicopter. It did not lo ok very much like thing s moved. One subject he liked to study

135
http://lokerdirektori.com
was birds and how they flew. He spent many 1. What is the authors main point?
hours watching the birds and examining the a. The invention of the helicopter.
structure of their wings. He noticed how they b. Birds cup air with their wings and use
cupped air with their wings and how the feathers to help hold the air.
feathers helped hold the air. Through these c. An overview of one of Leonardo Da
studies, Leonardo began to understand how Vinci s many skills.
birds were able to fly. d. Leonardo Da Vinci was born in 1452
Like many other men, Leonardo began to dream and died in 1519.
of the day when people would be able to fly. He
designed a machine that used all the thing s he 2. The word problem in paragraph five could
had learned about flight, and thus became the best be replaced by the word:
first model of a helicopter. a. dilemma
Poor Leonardo had only one problem, however. b. mistake
He had no way to give the necessary speed to c. danger
his invention. You see, motors had not yet been d. pain
invented and speed was an important part of
the flying process. It would be another four 3. The word it in paragraph two refers to:
hundred years before the engine was invented a. Leonardo Da Vinci
and another fifty years before it was put to the b. The first model helicopter
test in an airplane. Leonardo s dream o f a c. 1483
helicopter finally came to pass in 1936. d. motion and movement
The Italian painter, sculptor, architect,
engineer, and scientist, Leonardo died on 4. Which paragraph explains why Leonardo’s
May 2, 1519, and was buried in the cloister of helicopter was not successful in his
San Fiorentino in Amboise. lifetime:
a. paragraph 1
b. paragraph 2

136
http://lokerdirektori.com
c. paragraph 4 8. The word they in the third paragraph
d. paragraph 5 refers to:
a. the feathers
5. The word illegitimate in paragraph one is b. the birds
closest in meaning to: c. the studies
a. against the law or illegal d. the wings
b. not in correct usage
c. incorrectly deduced; illogical 9. In what year was the fir st helicopter
d. born out of wedlock flown
a. 1483
6. The following sentence would best b. 1452
complete which paragraph? Since then c. 1519
people have been living out Leonardo’s d. 1936
dream of flying.
a. paragraph 3 10. What two things did birds have that
b. paragraph 4 Leonardo Da Vinci noticed helped them to
c. paragraph 5 fly?
d. paragraph 2 a. wings and beaks
b. feathers and talons
7. What was the main problem with c. wings and feathers
Leonardo’s invention? d. cups and feathers
a. motors were not yet invented
b. the birds lost their feathers 11. The word thus in the fourth paragraph
c. he was illegitimate could best be replaced by:
d. he couldn’t draw a. Hence
b. After
c. Unsuitably

137
http://lokerdirektori.com
d. Inappropriately Glass wool traps air in a thick, light blanket of
fibers. This blanket is then put into walls and
Glass fibers are extremely strong; for their ceilings to keep warm air in during the winter
weight, they are stronger than steel. and coo l air in during the summer.
They are made by forcing molten g lass through To make glass wool, molten glass is fed into a
tiny holes called spinnerets. As many as four spinning drum with many holes in it. As the
hundred spinnerets are placed together, and glass threads stream out of the holes, they are
threads of glass much thinner than human hairs forced downward by a blast of hot air and
are drawn off at great speed-miles of thread through a spray of glues. The threads are then
per minute. As they speed along, the threads further blown about to mix them up as they fall
are coated thinly with a type of glue and in a thick mat o n a moving belt.
twisted into a yarn. The glass we see thro ugh and drink out o f has
The glass fibers are used with plastics to make many, many other uses besides the ones
boats and car bodies. They are also woven into described here.
heavy cloth for window draperies and into
strong belts for making tires stronger. 12. What was the author’s main purpose in
A special kind of glass fiber is causing a writing the article?
revolution in communications. A signal of light a. To inform you how special kinds of
can be made to travel along the fiber for very glass are made and used
long distances. By changing the quality of the b. To persuade you to investigate the
light, many messages can be sent at once along many uses of glass beyond those
one strand of glass. New office buildings are mentioned in the article
being wired with glass fibers as they are built. c. To inform you about the strength of
The glass fibers will be used to connect glass fibers
telephones and computers in ways that not d. To inform you that glue is used to hold
long ago were either impossible or too strands of glass together
expensive.

138
http://lokerdirektori.com
13. The word special in the second paragraph d. Glue
is closets in meaning to:
a. Distinct among others of a kind 17. The word fed in the fourth paragraph
b. Additional means:
c. Common a. To give food to
d. Species b. To minister to
c. To support
14. Glass fibers are made by forcing molten g d. To supply
lass through:
a. Spinners 18. The word they in the second sentence o f
b. Spiderets the first paragraph refers to:
c. Spinnerets a. Human hair
d. Spinets b. Weight
c. Glass fibers
15. The word changing in the second d. Yarn
paragraph could best be replaced by the
word: 19. The word it in the fourth paragraph refers
a. Altering to:
b. Boring a. Molten g lass
c. Bringing b. Glass woo l
d. Doing c. Spinning drum
d. Holes
16. What are glass fibers woven into cloth
for? 20. The following sentence would best
a. Draperies complete which paragraph? This improve-
b. Cars and boats ment in technology is expected to
c. Glasses continue.

139
http://lokerdirektori.com
a. Paragraph 1 succeeded in making durable false teeth that
b. Paragraph 2 are comfortable, too.
c. Paragraph 3 Two thousand years ago, the Etruscans made
d. Paragraph 4 teeth out of animal bone and gold.
These materials were used-with varying
21. A signal of what can be made to travel degrees of success-up to the 1700 s. When
along fiber for very long distances? George Washington was president, ivory from
a. Heat animals such as elephants became a popular
b. Wave material for false teeth. Doctor s and inventors
c. Wool also tried silver, peal, and agate, but teeth
d. Light made from these materials were very
expensive. Perhaps the most successful material
22. The word spray in the fourth paragraph was porcelain, invented by a Frenchman about
could best be replaced by the word: two hundred years ago. White, strong, and
a. Shower resistant to decay, porcelain is still used today
b. Blow for making single teeth.
c. Spit Besides finding a material for the teeth,
d. Force inventors also had to find a way to secure them
in a person s mouth. People tried wire, springs,
For centuries, people have searched for a way and many kinds of glue to accomplish this. In
to replace dead and decaying teeth with most cases, however, discomfort and a
comfortable false teeth. Many materials have likelihood o f the teeth falling out plagued the
been used to make a set o f false teeth. person who wore them.
The teeth themselves should be made from a Around 1844, an American dentist named
hard and durable material. They should be Horace Wells used laughing gas to put people
secured to a soft material, making them easy to to sleep before working on their teeth. This
wear. In the last two decades, dentists innovation made dental work a lot less painful.

140
http://lokerdirektori.com
Soon after, an inventor created the first form of c. Fluctuating
rubber. This was important to dentistry because d. Stable
teeth could be attached to the rubber, and the
rubber could be molded to fit the shape of the 26. Porcelain was invented after the first use
mouth. With these two developments, dentist of:
could work without causing pain and could fit a. Rubber for holding for holding teeth in
teeth more carefully. False teeth have become place
more available and comfortable since then, and b. Laughing gas
dentists have continued to improve the making c. Ivory for making teeth
and use of false teeth. d. Electric drills

23. What is the main topic of this passage? 27. When did Horace Wells begin using
a. Horace Wells laughing gas?
b. False teeth a. 1700
c. Gold and bone b. Two-thousand years ago
d. The Etruscans c. 1834
d. 1844
24. The word they in the first paragraph refers
to: 28. The word besides in the third paragraph
a. Teeth means:
b. Materials a. In addition to
c. People b. Stand next to
d. Dentists c. Anyway
25. The word varying in the second paragraph d. Together
cold best be replaced by the word:
a. Constant 29. The word them in the third paragraph
b. Changeless refers to:

141
http://lokerdirektori.com
a. Teeth b. To form an organic growth
b. Inventors c. To make an ornament
c. People d. The fitting of a shoe
d. Wire
33. The word resistant in the second
30. When was rubber found to be a useful paragraph could best be replaced by the
material for false teeth? word:
a. After laughing gas was used to put a. Prone
patients to sleep b. Insusceptible
b. While George Washington was c. Hearty
president d. Sassy
c. Before a Frenchman invented
porcelain The lens on a camera has only two tasks. First,
d. While the Etruscans were making it must gather in as much light as possible in
teeth of bone and gold order to activate the sensitive chemicals on the
film. Second, it must organize the light rays so
31. The following sentence would best that they form a sharp image on the film.
complete which paragraph? It is These may so und like simple tasks, but they are
unimaginable what will co me next. not.
a. Paragraph 1 One of the sharpest lenses is merely a pinhole in
b. Paragraph 2 a sheet of cardboard, metal, plastic, or a similar
c. Paragraph 3 material. If the pinhole is tiny enough, the
d. Paragraph 4 image can be quite sharp, but then very little
light is admitted. For most purposes, even the
32. The word molded in the fourth paragraph most sensitive film would take too long to
means: record an image.
a. Formed into a shape

142
http://lokerdirektori.com
A glass lens is much better because it lets in are there just for correcting problems caused by
much more light and focuses it on the film. Yet the other elements! The results are worth it,
simple glass lenses are sharpest only in their though: pictures can be taken in many different
centers. As more o f the lens is used, the image light conditions, and they have a sharpness you
suffers in sharpness. can almost feel.
One reason a simple lens can cause problems is
that it is shaped like a section of a sphere. 34. The word it in the first paragraph refers
Spherical lenses do not focus perfectly on flat to:
film, so the image is slightly distorted, especially a. Camera
at the edges. Another reason is that the lens b. Lens
can act partly like a prism. This means that c. Film
some of the colors in the image will not focus d. Chemicals
properly, and the image will be fuzzy.
One solution is to block off all but the sharp- 35. The word distorted in the fourth
focusing center of the lens. If you block off the paragraph means:
edges of the lens, however, less light will get to a. Out of a proper or natural relation
the film. Early lenses had to compromise b. Clean and in shape
between sharpness and light-gathering power. c. Purified, as one
Very sharp lenses that admit as much light as d. Proper
possible can be built by making them with
several separate lenses, or elements. A 36. In what ways does an image suffer if too
multiple-element lens has from two to nine large an area of the spherical lens is used?
separate lenses. Some elements are cemented a. The edges of the image become fuzzy
together, and some have a gap between them. b. Too much light is admitted
Furthermore, the elements are often made of c. Too little light is admitted
different kinds of glass, each with a different d. Colors change
ability to bend light rays. Some of the elements

143
http://lokerdirektori.com
37. What is the main disadvantage o f a 40. The word sensitive in the second
simple lens that is made sharp by using paragraph could best be replaced by the
just the center? word:
a. With less light-gathering power, the a. Delicate
lens is utterly useless. b. Irritable
b. With less light-gathering power, the c. Reactive
lens is useful only in bright light. d. Psychic
c. With more light-gathering power, the
lens is useful only in dim light. 41. The word ability in the sixth paragraph
d. With more light-gathering power, the could best be replaced by the w rd:
lens is utterly useless. a. Ignorance
b. Weakness
38. The word sharpest in the third paragraph c. Ineptness
is closest in meaning to: d. Capacity
a. Having clear form and detail
b. Terminating in an edge o r a point 42. The meaning of the word solution as used
c. Intellectually penetrating; astute in the fifth paragraph is closest in meaning
d. Having a thin edge or a fine point to:
suitable for or capable o f cutting or a. A homogeneous mixture of two or
piercing more substances, which may be so
lids, liquids, gases, or a combination of
39. The word it in the fourth paragraph refers these
to: b. The answer to or disposition of a
a. Glass lens problem
b. Prism c. The state of being dissolved
c. Simple lens d. Release; deliverance; discharge
d. Flat film

144
http://lokerdirektori.com
43. What is the minimum number of lenses in 45. The word admitted in the sixth paragraph
multiple-element lens? is closest in meaning to:
a. Nine a. To permit to enter
b. Two b. To have room for; accommodate
c. Ninety-two c. To grant to be real, valid, or true;
d. Twenty- nine acknowledge
d. To make acknowledgment
44. The word fuzzy in the fourth paragraph
means:
a. Clear
b. Unclear
c. Exact
d. Precise

145
http://lokerdirektori.com
B. Psikotes

1. Tes Potensi Akademik

Bagian 1
1. NISBI = .... a. makanan
a. mutlak b. sepatu
b. abnormal c. kaos
c. keras d. lintasan
d. relative e. angin
e. pasti
6. DINGIN - SELIMUT = HUJAN - ....
2. PENTAGON = .... a. air
a. segilima b. payung
b. segienam c. badai
c. segitujuh d. basah
d. segidelapan e. banjir
e. segitiga
7. PAGU = ….
3. ABOLISI >< .... a. pajak
a. keringanan b. paku
b. pemberatan c. plafon
c. pengurangan d. bimbang
d. pemotongan e. bisu
e. penyesuaian
8. EGALITER = ….
4. AKTUAL >< .... a. sederajat
a. kadaluwarsa b. kejam
b. nyata c. sewenang-wenang
c. lama d. adil
d. baru e. egois
e. fiktif
9. VERBAL >< ….
5. MOBIL - BENSIN = PELARI - .... a. lisan

146
http://lokerdirektori.com
b. tulisan a. penyelidikan
c. perilaku b. penelitian
d. karakter c. hasutan
e. bahasa d. penyerangan
e. pengkhianatan
10. UTOPIS >< ….
a. nyata 15. GASAL >< ....
b. sempurna a. ganjil
c. khayalan b. genap
d. bijaksana c. asli
e. sejahtera d. gatal
e. jarang
11. CUACA : METEOROLOGI :::
a. fisika : astronomik 16. ABADI >< ….
b. keturunan : gerontologi a. kekal
c. buku : pedagogik b. pendek
d. penyakit : patologi c. sementara
e. fosil : an tropologi d. tetap
e. fana
12. PULAU : AIR :::
a. titik tengah : diagonal 17. KELAS = ….
b. segitiga : garis keliling a. (D) grup
c. titik tengah : garis tengah b. (E) tingkatan
d. titik tengah : garis keliling c. (F) ruangan
e. segiempat : lingkaran d. (D) kamar
e. (E) state
13. GENERIK = ….
a. sifat keturunan 18. TANGKAL = ….
b. khas a. mempan
c. lazim b. rangkul
d. bersemangat c. lelang
e. obat d. tak mempan
e. cegah
14. AGITASI = ….

147
http://lokerdirektori.com
19. SEKULER >< …. e. 5 10/12
a. keagamaan
b. duniawi 24. Jika p sembarang bilangan dan , maka
c. rokhaniah ….
d. cendekia a. x > y
e. tradisional b. x < y
c. x = y
20. TINGGI >< …. d. 2x = 3y
a. pendek e. x dan y tak bisa ditentukan
b. rendah
c. kecil 25. 3, 1, 6, 4, 9,7,12,10, ...
d. kerdil a. 12
e. bawah b. 13
c. 14
21. 18, 20, 24, 32, 48, .... d. 15
a. 81 e. 16
b. 80
c. 79 26. 0, 1, 2, 4, 6, 8, 12, 13, 20, ….
d. 78 a. 15
e. 70 b. 17
c. 19
22. 9, 9, 9, 6, 9, 3, ... , .... d. 20
a. 9, 6 e. 21
b. 6, 9
c. 9, 0 27. Yang manakah pecahan dibawah ini
d. 3, 0 yang lebih besar dari 1/3?
e. 9, 1 a. 27/82
b. 20/61
23. Jika p = 4 dan q = 3 serta r = (p + 2q)/pq, c. 33/100
berapakah (p + q)/r d. 16/45
a. 8 4/5 e. 51/154
b. 8 2/5
c. 70/12 28. Jika x = 778 - 777 dan y = 777 maka ….
d. 35/6 a. x > y

148
http://lokerdirektori.com
b. x<y
c. x=y 31.
d. x = 3y
e. x = 2y

Di bawah ini, di sebelah atas ada 4


kelompok gambar, dan di sebelah bawah
ada 4 kelompok gambar. Carilah pada
gambar sebelah bawah yang mempunyai
hubungan logis dengan sebelah atas, baik
logis dalam konsistensi atau logis dalam
sekuens.
29. 32.

30. 33. Seseorang ingin memasang iklan


sebanyak 3 baris untuk menjual
barangnya. Untuk hari pertama ia harus
membayar Rp 250 tiap baris. Untuk 5
hari berikutnya ia harus membayar Rp
150 tiap baris, dan untuk hari-hari
berikutnya ia harus membayar Rp 100
tiap baris. Ia membayar Rp 6000.
Berapa hari iklan itu dipasang?
a. 20 hari
b. 30 hari
149
http://lokerdirektori.com
c. 16 hari
d. 15 hari 37. (55+30) 2 = ….
e. 10 hari a. 7175
b. 7125
34. 8 orang pekerja dapat menyelesaikan c. 7225
suatu pekerjaan dalam waktu 30 hari d. 9025
kerja. Jika pekerjaan tersebut ingin e. 8025
diselesaikan hanya dalam waktu 6 hari
kerja, maka jumlah pekerja yang 38. Berapakah 33% dari 163?
dibutuhkan sama dengan … a. 53,79
a. 56 orang b. 54,33
b. 48 orang c. 543
c. 40 orang d. 5,37
d. 32 orang e. 5379.
e. 24 orang
39. v(9/4 x 16/81) = ….
35. Semua binatang adalah makhluk hidup. a. 25/81
Semua makhluk hidup akan mati. Kera b. 4/9
adalah binatang yang berekor. Tidak c. 2/3
semua binatang yang berekor dapat d. 2 7/9
memanjat. Kesimpulan: e. 7/9
a. Kera dapat memanjat pohon
b. Kera tidak dapat meman jat pohon 40. 2 1 /4 : 4/11 = ….
c. Kera tidak mungkin akan mati a. 2 1/4
d. Kera akan mati b. 6 3/16
e. Tidak semua binatang yang berekor c. 6 6/e
akan mati d. 36/44
e. 97/16
36. BERAS : NASI GORENG : : : kayu
a. pasak 41. 3 = berapa persennya 20.
b. kursi tamu a. 0,66
c. gelondongan b. 62/3
d. papan c. 0,15
e. tripleks d. 0,60

150
http://lokerdirektori.com
e. 15 c. 0,0625
d. 6,25
42. Jika p=2 dan q=3 serta r = p2 + 2pq + q2 e. 0,00625
Berapakah : pqr ?
a. 150 47. 304,09 :64,7=
b. 6/25 a. 0,407
c. 6 b. 4,07
d. 75 c. 4,70
e. 50 d. 0,47
e. 47
43. 4,036 : 0,04 = …. 48. v (2-0,56) + v (1- 0,64) = ….
a. 1,009 a. 1,34
b. 10,9 b. 1,70
c. 10,09 c. 1,80
d. 100,9 d. 1,96
e. 109 e. 2,01

44. v (232 + 696) = …. 49. Jika p=4 dan q=3= serta r = (p + 2q) /pq
a. 399 Berapakah : (p + q)/r ?
b. 35 a. 8 4/5
c. 1225 b. 8 2/5
d. 625 c. 70/12
e. 25 d. 35/6
e. 5 10/12
45. 0,875 : 1 = ….
a. 0,75 50. v (5100 + 525) = ….
b. 0,70 a. 67,6
c. 0,68 b. 68,4
d. 0,56 c. 75,0
e. 0,71 d. 101,7
e. 75,3
46. 0,252 =
a. 0,0025
b. 0,625

151
http://lokerdirektori.com
Bagian 2

PETUNJUK:
Silanglah salah satu huruf di depan jawaban yang paling tepat!

1. Bilamana cerita bukan tentang dongeng b. kronik


dalam dunia khayalan akan tetapi tentang c. legenda
peristiwa masa lalu dan terutama tentang d. dongeng
apa sesungguhnya rupa masa lalu mala e. epos
disebut ….
a. legenda 4. Menurut penulis cakrawala sejarah yang
b. prosa dipersempit menimbulkan pengertian
c. berita sejarah yang statis, artinya sejarah ….
d. puisi a. merupakan catatan angka-angka mati
e. histori b. gambaran masa lalu
c. tidak dapat diinterprestasikan lain
2. Bila dalam sejarah hanya ada susunan d. tidak berkaitan dengan perubahan
fakta urutan kejadian satu sesudah yang e. tidak terjadi perubahan menyeluruh
lain. Maka sejarah itu dipahami sebagai ….
a. histori 5. Para ahli sejarah menyarankan bahwa
b. kronik sejarah yang benar adalah ….
c. legenda a. menceritakan kejadian masa lalu yang
d. dongeng tidak dapat dibantah
e. epos b. pandangan manusia masa kini dan
manusia masa lampau yang nyata
3. Cerita Si Malin Kundang dari Sumatra c. interaksi manusia kini dan manusia
Barat dapat dimasukan dalam kategori …. lampau yang nyata
a. histori d. dimensi di masa lampau yang

152
http://lokerdirektori.com
diterapkan dalam masa kini kemerdekaan menjadi sumber tertinggi
e. menceritakan masa lampau dengan dalam memberikan legitimasi bagi setiap
versi masa kini keompok yang berusaha menjadi
penguasa. Kesimpulan penulis tidak benar
6. Pikiran yang hidup dalam sejarah karena ….
dimungkinkan sebab peristiwa-peristiwa a. legitimasi penguasa didapat dari
dalam sejarah merupakan …. dukungan rakyat banyak
a. pengalaman manusia hidup b. legitimasi penguasa didapat dari
b. kebenaran masa lalu yang nyata kekuatan bersenjata
c. berhubungan dengan masa kini c. legitimasi penguasa didapat dari
d. dialog natar manusia dengan manusia lelayaan yang berkuasa
e. perbandingan peristiwa manusiawi d. legitimasi penguasa didapat dari
sokongan Negara Adi Kuasa

7. Dalam tulisan di atas penulis e. legitimasi penguasa didapat dari

berkesimpulan bahwa dalam sejarah dukungan makhluk halus

Indonesia. Kemerdekaan adalah hail dari


…. 9. Sejarah Indonesia abad ke-20 yang paling
a. semata-mata hasil perjuangan banyak berkembnag ditulis lembali adalah
bersenjata pada dekade ….
b. semata-mata hasil perjuangan a. 1910 - 1919
diplomasi b. 1920 - 1929
c. hasil diplomasi dan perjuangan c. 1930 - 1939
bersenjata d. 1940 - 1949
d. hasil dari diskusi beberapa negara e. 1950 – 1959
e. penekanan dari Negara Adi Kuasa
10. Usaha mencari legitimasi adalah usaha

8. Titik berat historis bergeser warna karena mencari ….

153
http://lokerdirektori.com
a. dukungan rakyat b. kepribadian bangsa
b. alat pembenar c. kelestarian kemerdekaan
c. dukungan pengacara d. kesahihan kekuasaan
d. taklukan hukum e. penghargaan kepahlawanan
e. dukungan resmi

13. Menurut penulis salah satu cara


11. Perkataan merebut dan mempertahankan menakhlikkan sejarah yang dilakukan
kemerdekaan dulu disebut revolusi, kini penulis versi baru adalah ….
kata itu diganti dengan Perang a. memperbesar peran seorang tokoh
Kemerdekaan. Pergantian itu disebabkan b. menghilangkan jasa seorang pahlawan
karena …. c. memutarbalikkan peristiwa lampau
a. Pengusaha semakin kaya dan korup d. mengganti jenis permainan fakta
b. perkataan lam berkonotasi kekuatan e. membangkitkan rumusan kepentingan
politik
c. Kemiskinan bagi penduduk sekitar 14. Penulis mengatakan bahwa fakta menjadi
hutan identik dengan litania keberhasilan karena
d. karena kemerdekaan memang ….
dihasilkan oleh perang Kemerdekaan a. terbunuhnya dialog
semata-mata b. adanya legitimasi baru
e. karena sebenarnya tidak terjadi c. sejarah tidak benar lagi
revolusi d. yang tidak berhasil bukan lagi fakta
e. fakta yang berhasil diagungkan lagi
12. Menurut uraian tersebut, sejarah
Indonesia yang makin banyak versinya 15. Uraian tersebut menekankan bahwa titik
adalah bagian sejarah yang penting bagi berat sejarah ada pada ….
…. a. peristiwa masa lampau
a. kebangsaan nasional b. peristiwa masa kini.
154
http://lokerdirektori.com
c. uraian peristiwa yang benar c. wajar : enak : nikmat
d. kebenaran masa kini d. dahan : ranting : daun
e. kebenaran masa lampau e. buruk : cantik : berseri

16. TIMUR : SELATAN : TENGGARA : …. 20. SELAMAT : BAHAYA : HATI-HATI : ….


a. barat : utara : barat daya a. perangi : kebiasaan : nasehat
b. selatan : barat : barat daya b. berhasil : soal : tekun
c. pasti : tidak mungkin : mungkin c. rajin : malas : berhasil
d. jelas : pasti : tak mungkin d. ramah : musuh : benci
e. timur : barat : utara e. gagal : ujian : bodoh

17. SAYA : ANDA : KITA : …. 21. TERMOMETER : TEMPERATUR : JAM : ….


a. anda : dia : mereka a. dingin
b. kami : dia : mereka b. waktu
c. dia : dia : mereka c. arloji
d. sirup : minuman d. beku
e. jeruk : air manis e. mendidih

18. PRINADI : KELOMPOK : MASYARAKAT : …. 22. TELUR : AVOID : …….. : DUNIA


a. saya : kita : mereka a. Spheroid
b. huruf : kata : roman b. Android
c. jarang : sering : selalu c. Mongoloid
d. padi : karung : lumbung d. jantan
e. makan : minum : perbuatan e. betina
19. JARANG : KADANG-KADANG : SERING : ….
a. tidak : mau : sama sekali 23. POTENTIAL : AKTUAL : ………..… : YANG
b. sedikit : banyak : ratusan AKAN DATANG
155
http://lokerdirektori.com
a. dini e. dagang
b. lama
c. mungkin 25. PENYAKIT : PATOLOGI : …………… : CUACA
d. kini a. Astronomi
e. pasti b. Fisika
c. Metrologi

24. KOMPETISI : KOOPERASI : ………….. : RIVAL d. Meteorologi

a. lama e. Antropologi
b. musuh
c. main
d. kawan

Bagian 3
Isilah angka berikutnya!

26. 2 4 6 8 10 ? 32. 1 9 2 10 3 ?

27. 4 6 9 13 18 ? 33. 50 40 100 90 50 ?

28. 4 8 16 32 64 ? 34. 64 63 65 64 66 ?

29. 18 20 24 32 48 ? 35. 4 3 2
5 1 3
30. 1 4 9 16 25 ? 2 6 ?

31. 2 2 3 3 4 ? 36. Isilah angka pada lotak yang kosong

5 8 10 ….
156
http://lokerdirektori.com 4 7 11 ….
c. 23 potong
d. 24 potong
37. Isilah angka pada lotak yang kosong e. 14 potong

38. 42. Rumah Amir jaraknya 1 ½ lm dari


kantornya, bila ia berjalan rata-rata 4 ½ lm
2 8 11 19 ….
tiap jamnya. Berapa jamlah yang
4 6 13 17 …. ditempuh untuk berjalan pergi pulang
selama satu minggu (satu minggu dihitung

39. Isilah angka pada lotak yang kosong 6 hari kerja dan ia tidak pernah makan
siang di rumah)?
4 12 …. 18
a. 4 jam
108 36 162 54 b. 6 jam
c. 4 ½ jam

40. Lengkapilah angka dalam kurung! d. 24 jam

9 (32) 7 e. 1/3 kam

8 (….) 9
43. Penjual mengantar 9 mangkuk sop ke

41. Suatu lembaran seng lebarnya 4 2/3 kaki sebuah took. Dia hanya mampu

(4 dua pertiga kaki). 1 kaki = 30 cm. seng membawa 2 mangkuk soup. Berapa

ters3ebut dipotong-potong menjadi kalikah penjual harus pergi untuk

beberapa bagian yang masing-masing 4 mengantar 9 mangkuk soup tersebut?

inchi (1 inchi = 2 ½ cm). berapa potongan a. 3 kali

(bagian) yang diperoleh dari lembaran b. 4 kali

seng tersebut? c. 5 kali

a. 16 potong d. 6 kali

b. 12 potong e. 9 kali

157
http://lokerdirektori.com
bayar?
a. Rp. 750.000,-
44. Seorang pembuat jalan harus memasang b. Rp. 95.000,-
tegel yang panjangnya 6 dm dan tebalnya c. Rp. 75.000,-
40 cm. ia membutuhkan 600 buah tegel. d. Rp. 112.500,-
Berapa meter persegikah jalan itu? e. Rp. 1.125.000,-
a. 2
240 m
2
b. 244 m 47. Bilangan mana yang terbesar?
c. 2
142 m a. ¼ dari 236
2
d. 144 m b. 1/16 dari 1.208
2
e. 146 m c. 1/13 dari 741
d. 1/6 dari 248
45. Nilai Thomas termasuk urutan ke-16 dari e. 1/32 dari 1.028
atas dan juga urutan ke-16 dari bawah
dalam kelasnya. Berapakah banyaknya 48. Yang manakah yang salah?
siswa dalam kelas tersebut? a. 9/4 + 175 = 4
a. 16 orang b. 4/5 + 22 = 4
b. 26 orang c. 6/5 + 28 = 4
c. 30 orang d. 6/4 + 15 = 4
d. 31 orang e. 9/6 + 25 = 4
e. 32 orang
49. Seseorang ingin memasang iklan sebanyak
46. Seseorang memiliki rumah yang harganya 3 baris untuk menjual barangnya. Untuk
Rp. 9.000.000,-. Dalam penilaian untuk hari pertama ia harus membayar Rp. 250,-
pajak rumah itu dinilai 2/3 dari harga tiap baris. Untuk 5 hari berikutnya ia harus
tersebut di atas pajaknya 12,50 tiap Rp. membayar Rp. 100,- tiap baris. Ia
1.000,-. Berapakah pajak yang harus ia membayar Rp. 6.000,-. Berapa hari iklan
158
http://lokerdirektori.com
itu terpasang? c. 74 kali
a. 20 hari d. 84 kali
b. 30 hari e. 72 kali
c. 16 hari
d. 10 hari
e. 15 hari

50. Biasanya Edi bekerja selama 6 jam sehari.


Ia bekerja dari pukul 08.00 pagi. Hari ini ia
bekerja sampai pukul 15.15. berapa menit
lebih lamakah ia bekerja hari ini?
a. 92 menit
b. 82 menit
c. 74 menit
d. 75 menit
e. 72 menit

51. Bila roda berputar 9 kali maka roda kedua


berputar 24 kali. Bila yang pertama
berputar 27 kali. Berapa kali perputaran
roda yang kedua?
a. 92 kali
b. 82 kali

159
http://lokerdirektori.com
3. Tes Skala Kematangan
Pilihlah salah satu jawaban yang paling sesuai dengan kepribadian Anda!

1. Saat saya sedang tidak sibuk dan secara Dalam keadaan tersebut saya...
mendadak diminta menggandakan a. hampir tidak dapat tidur sampai pagi
tugas teman yang sedang dirawat di b. tetap dapat tidur dengan mudah
rumah sakit, maka saya... c. terjaga sampai pagi
a. mempelajari tugas tersebut sebelum d. menunggu beberapa saat baru saya
menerima dapat tidur lelap
b. dengan segera menyanggupi untuk e. tidur dengan beberapa kali
menggantikannya terbangun karena merasa tidak
c. meminta dia mencari teman lain nyaman
ntuk menggantinya
d. mempertimbangkan untuk 4. Jika orang tua mengatakan kepada saya
menerima tugas tersebut bahwa mereka tidak sanggup untuk
e. mencarikan teman lain untuk membiayai saya kulia di perguruan
mengganti tinggi, padahal saya bercita-cita ingin
menjadi sarjana. Dalam keadaan
2. Kalau saya membeli hadiah untuk tersebut saya akan...
teman sebelum membeli saya akan... a. mencari lembaga yang memberikan
mempertimbangkan bea siswa untuk studi di perguruan
a. uang yang saya miliki tinggi
b. kemampuan saya dan kesenangan b. mencari perguruan tinggi yang
teman biayanya murah
c. uang saya dan sedikit kesenangan c. meminta kepada orang tua untuk
teman tersebut bekerja keras dan membiayai
d. mengesampingkan keuangan saya anaknya
e. lebih mempertimbangkan keuangan d. menawar kepada orang tua untuk
tersebut membiayai sebagian dan mencari
bantuan untuk kekurangannya
3. Saya menginap di rumah teman dengan e. menunda masuk perguruan tinggi,
tempat tidurnya smpit untuk berdua. bekerja sebisanya dan menabung

160
http://lokerdirektori.com
7. Dalam suatu tim ada teman yang tidak
5. Harga-harga saat ini berubah dengan dapat aktif karena dilarang orang
cepat dan kecenderungan meningkat tuanya sehingga kerja tim menjadi
terus, sementara uang saku saya kurang lancar. Sebagai salah satu
terbatas. Menghadapi keadaan seperti pengurus kelompok, maka saya...
ini saya... a. mempertanyakan kesanggupan yang
a. membuat rancangan penggunaan telah dijanjikannya dulu
uang saku secara lebih hati-hati b. berpikir hal itu di luar perhitungan
b. merancang penggunaan uang saku saya
sekaligus meminta tambahan uang c. berpikir bahwa teman tersebut
saku menjengkelkan
c. marah terhadap situasi yang tidak d. mencoba mengerti kondisinya
menentu e. menyesal telah memilih teman
d. mengurangi pengurangan untuk hal- tersebut dalam tim saya
hal yang tidak pokok
e. meminta tambahan uang saku dari 8. Orang tua saya tidak dapat menghadiri
orang tua penerimaan ijasah di sekolah karena
mereka harus ke luar kota, saya akan...
6. Di era milenium ke tiga ini perubahan a. berpendapat orang tua mempunyai
dunia terjadi dengan cepat. Perubahan hak untuk mengatur acaranya
tersebut merambah dalam kehidupan b. meminta orang tua untuk
sehari-hari, maka saya... mempertimbangkan
a. mengikuti perkembangan teknologi keberangkatannya ke luar kota
dari media masa c. meminta orang tua untuk
b. mempelajari cara mengoperasikan membatalkan rencananya ke luar
computer kota
d. merasa bahwa orang tua tidak
c. meminta orang tua untuk memperhatikan saya
melengkapi barang-barang elektro- e. memahami bahwa sering kali terjadi
nik acara bersamaan waktunya
d. berusaha mempelajari buku penge-
tahuan yang baru 9. Ketika melepas lelah di kantin sekolah,
e. berusaha menguasai keterampilan sambil makan dan minum saya...
dibidang informasi mutakhir a. terlihat aktif dengan kelompok saya

161
http://lokerdirektori.com
b. lebih suka menikmati makanan yang e. menyelesaikan tugas tersebut
saya pesan secepatnya meskipun hasilnya
c. berbincang sekedarnya dengan kurang baik
orang yang duduk satu meja
d. berusaha menjalin hubungan 12. Supaya berhasil dalam hidup, saya
dengan kenalan baru akan...
e. berbincang-bincang dengan teman- a. berusaha untuk lebih baik
teman yang sudah kenal b. berpendapat yang penting ada
usaha
10. Sudah diketahui secara umum, bahwa c. beranggapan bahwa itu adalah di
proses belajar di perguruan tinggi dan luar diri kita
sekolah menengah berbeda. Terhadap d. berusaha keras dalam berbagai hal
perbedaan tersebut saya akan... e. berusaha sesuai dengan kemampuan
a. mengalami kesulitan untuk me-
ninggalkan kebiasaan selama ini 13. Sebentar lagi saya harus mengikuti
b. membutuhkan waktu untuk ulangan kenaikan kelas. Pada ulangan
menyesuaikan diri tengah semester lalu saya lolos, tetapi
c. dapat mengubah kebiasaan saya hasilnya kurang memuaskan. Agar kali
selama ini ini hasilnya lebih baik, saya akan...
d. tidak dapat menyesuaikan diri tanpa a. mengubah cara belajar disertai
bantuan orang lain dengan usaha yang lebih baik
e. mudah menyesuaikan kegiatan b. menggunakan cara belajar seperti
dengan situasi baru dulu, tetapi lebih berhati-hati
c. minta saran kepada guru tentang
11. Menghadapi tugas yang membosankan bagaimana cara mempersiapkan diri
dan monton, saya akan... d. mengandalkan apa yang sudah saya
a. bekerja dengan cukup banyak pelajari
selingan agar tidak bosan e. berlatih mengerjakan lebih banyak
b. berusaha keras mengerjakan tugas soal
tersebut dan mengatasi rasa bosan
c. berusaha terus bekerja 14. Apabila nilai raport saya jelek, maka
menyeleaikan tugas tersebut saya akan...
d. mencari tugas baru yanglebih a. mawas diri
menarik b. belajar lebih giat
c. mengikuti tes
162
http://lokerdirektori.com
d. bersedih e. berkonsultasi dengan guru mata
e. tak peduli pelajaran tersebut

15. Ketika saya berhasil menyelsaikan tugas 18. Jika saya diterima di perguruan tinggi
sesuai dengan ketentuan dan batas dan saya tidak mempunyai uang, maka
waktu yang sesuai, pada umumnya saya saya akan...
merasa a. cari pinjaman uang
a. usaha yang saya lakukan sudah b bekerja apapun asal bisa sekolah
maksimal c. mengundurkan diri
b. hasil yang diperoleh telah sesuai d. mencari bea siswa dari suatu
dengan usaha yang saya lakukan lembaga
c. hasilnya belum memuaskan e. mencari bantuan orang tua asuh
d. hasilnya cukup memuaskan
e. usaha yang saya lakukan belum 19. Ketika saya mengalami kegagalan dalam
optimal meminta maaf atas kesalahan yang saya
lakukan pada guru, saya akan...
16. Ketika berhasil dalam studi, saya akan a. berusaha minta maaf lagi, sampai
a. berusaha semampu saya dimaafkan
b. berusaha sekedarnya b. bimbang apakah minta maaf lagi itu
c. tidak perlu lagi berusaha perlu
d. tetap berusaha sekuat tenaga c. tidak berani minta maaf lagi
e. berusaha sesuai kondisi d. berusaha minta maaf sekali lagi,
berharap dimaafkan
17. Mata pelajaran itu sulit sekali, saya e. meminta bantuan orang lain untuk
sudah mencoba mengerjakan tetapi menjadi penengah
tidak berhasil selanjutnya akan...
a. bertanya pada teman yang mudah 20. Saat akan berangkat sekolah, tiba-tiba
saya hubungi turun hujan, padahal hari itu akan ada
b. mengambil les mata pelajaran ujian, maka saya akan...
tersebut a. menunggu hujan reda
c. bertanya pada kakak kelas yang b. tidak berangkat dengan alasan hujan
pandai c. tetap berangkat
d. bertanya pada teman-teman yang d. tidak berangkat dan meminta
pandai ulangan susulan

163
http://lokerdirektori.com
e. berusaha sampai sekolah sebelum a. menolak untuk diberi pekerjaan
ulangan semacam itu
b. mempertimbangkan dulu untuk
21. Jarak rumah ke sekolah 30 menit menerimanya
dengan bis. Tanpa diketahui c. tetap menerimanya meskipun tidak
sebelumnya semua kendaraan umum suka dengan pekerjaan itu
melakukan aksi mogok. Dalam keadaan d. merasa tertantang melaksanakan
itu saya... pekerjaan tersebut
a. saya akan berjalan kaki sedapat e. menyerahkan pekerjaan itu kepada
mungkin orang lain
b. lebih baik pulang dan tidak
berangkat sekolah 24. Jika mengalami kegagalan dalam rangka
c. saya akan berjalan kaki sambil mencoba sesuatu usaha, maka saya...
berusaha mencari tumpangan a. mencari bantuan untuk mencari
d. saya tetap menunggu siapa tahu jalan keluar
seseorang akan memberi b. menganggap kegagalan sebagai
tumpangan resiko sekaligus kegagalan
e. saya berusaha menyetop kendaraan c. akan berusaha terus untuk mencoba
yang lewat untuk mendapat lagi sampai berhasil
tumpangan d. kecewa tapi masih ada semangat
untuk mencoba
22. Saya berhasil mengatasi tantangan e. merasa kehilangan semangat untuk
terutama karena memulai lagi
a. nasib baik ada ditangan saya
b. saya berani mencoba hal-hal ynag 25. Guna mencapai tujuan yang saya
tidak berisiko inginkan, saya akan...
c. saya berani mencoba dengan segala a. berusaha sesuai dengan kemampuan
resikonya tanpa ada target
d. saya mendapat bantuan dari b. berusaha dengan sekeras-kerasnya
lingkungan c. menyerahkannya pada nasib
e. saya tidak putus asa dalam d. berusaha dengan prinsip biar lambat
menghadapi kegagalan asal selamat
e. meminta bantuan orang lain
23. Ketika saya diminta untuk melakukan
pekerjaan yang berat, saya... 26. Uang saku saya menipis. Seorang teman
164
http://lokerdirektori.com
dekat mengeluh kehabisan uang, saya a. mempelajari teknik-teknik baru
akan... dalam bidang bola basket
a. mengatakan bahwa saya tidak b. berlatih secara ruti dan terprogram
mempunyai uang sama sekali c. menambah latihan fisik untuk
b. memberikan sebagian dari uang saya meningkatkan daya tahan tubuh
c. mengajaknya melakukan pekerjaan d. mempelajari kelemahan tim lawan
halal yang menghasilkan uang untuk dapat mengalahkan mereka
d. menjajagi kemungkinan orang tua e. melakukan pertandingan uji coba
saya untuk membantu untuk meningkatkan kemampuan
e. mencarikan pinjaman ke teman lain kami

27. Pada saat saya harus menghadiri 29. Agar suatu kegiatan berhasil saya
pernikahan salah seorang kerabat di luar laksanakan, saya akan...
kota bersamaan dengan itu ada ulangan a. minta bimbingan guru dalam
matematika, sedangkan nilai saya pada melaksanakan kegiatan tersebut
ulangan terdahulu buruk. Saya... b. mempelajari jenis kegiatan tersebut
a. Mempersiapkan diri sejak awal dan sebelum memulai pmengerjakan
membicarakannya dengan guru c. mencontoh orang lain yang sukses
untuk mengikuti ulangan di lain hari mengerjakan pekerjaan serupa
b. Akan belajar dengan sungguh- d. menyesuaikan dengan kondisi yang
sungguh dan inilah kesempatan sedang berjalan
untuk memperbaiki nilai e. menggunakan cara yang biasa saya
c. Tidak dapat mengikuti ulangan hari pakai
itu
d. akan belajar bersungguh-sungguh 30. Jika dalam kesempatan untuk
sambil berdoa mudah-mudahan ada berkompetisi dalam bidang yang saya
pengunduran jadwal ulangan senangi, maka saya...
e. memilih pergi dan berusaha sebaik a. mengalahkan pesaing dengan
mungkin pada ulangan berikutnya meningkatkan diri
b. tidak ikut kompetisi
28. Setelah bersusah payah akhirnya tim c. ikut hanya kalau ada kemungkinan
basket kami berhasil menjuarai saya menang
kompetisi tahun ini. Agar dapat d. berusaha keras mengalahkan pesaing
mempertahankan prestasi ini kami dengan mencari kelemahan mereka
akan... e. lebih baik tidak usah ikut karena
165
http://lokerdirektori.com
khawatir akan kalah d. memaksakan diri untuk bangun,
ingat hal-hal yang harus dilakukan
31. Apabila mendapat nilai jelek, maka saya hari itu
akan... e. Bangun memikirkan hal-hal yang
a. berusaha lebih gigih harus dilakukan pada hari itu ketika
b. tidak ingin mengulang orang tua mengingatkan
c. pindah sekolah 34. Agar mencapai prestasi beljar yang lebih
d. menerima karena itulah kemampuan tinggi, saya akan...
saya a. tetap belajar seperti biasa
e. merasa mengecewakan orang tua b. belajar dengan santai
saya c. menambah jam belajar
d. belajar bersama teman-teman
32. Saya ikut bergabung dengan kegiatan di e. belajar sendiri dengan lebih giat
luar sekolah karena kegiatan tersebut...
a. meningkatkan keterampilan yang 35. Menghadapi kehidupan ini saya
telah saya miliki mempunyai keyakinan bahwa...
b. dapat mengisi waktu luang a. setiap orang selalu mempunyai
c. bagi saya merupakan sesuatu yang masalah
baru b. nasib setiap orang tergantung pada
d. banyak diikuti oleh teman sebaya cara dia menghadapi kehidupan ini
saya c. ada yang mempunyai takdir baik dan
e. tidak terlalu menuntut pikiran dan buruk
waktu d. orang tua mempunyai andil bsar
terhadap nasib anaknya
33. Kebiasaan saya mengisi hari libur, e. setiap hari adalah harapan, sehingga
diawali dengan... setiap orang wajib bekerja keras
a. bangun dan segera melakukan
kegiatan yang ingin dikerjakan pada 36. Pada saat diwajibkan membuat
hari itu prakarya, sementara bahan-bahan yang
b. terpaksa bangun, meskipun tersedia terbatas, maka saya akan...
sebenarnya ingin tidur sepua- a. minta tolong teman untuk
puasnya mencarikan bahan-bahan lain
c. bangun bersantai dahulu, baru tersebut
memikirkan hal-hal yang harus saya b. menunggu teman menawari untuk
lakukan pada hari itu mencarikan bahan-bahan lain
166
http://lokerdirektori.com
c. mencari sendiri bahan-bahan lain persoalan, maka biasanya pikiran saya
sebatas kemampuan saya a. tetap terpusat pada persoalan jika
d. mencari sendiri bahan-bahan lain gangguan relatif kecil saja
dengan berbagai cara b. mudah beralih ke hal lain karena
e. menggunakan bahan-bahan yang gangguan sedikit saja
tersedia saja c. terpusat pada hal yang harus
37. Suatu kepanitiaan, sedang membicrakan dipecahkan apapun gangguannya
berbagai topik kegiatan. Sebagai salah d. mudah beralih tanpa sebab apapun
satu anggota panitianya saya... e. mudah beralih ke hal lain oleh sebab
a. mengambil bagian ketika situasi yang sangat mengganggu
memaksa
b. lebih baik mengerjakan saja 40. Guna memperlancar proses belajar dan
c. mengambil bagian dalam setiap keberhasilan, maka saya akan...
pembicaraan sekalipn bukan bidang a. mengutamakan kegiatan yang terkait
saya langsung dengan keberhasilan
d. suka menerima hasinya saja belajar
e. mengambil bagian dalam topik b. memberi perhatian dan terlibat di
pembicaraan yang sesuai dengan dalam kegiatan organisasi ekstra
bidang saya sekolah
c. memberi perhatian dan partisipasi
38. Ketika terikat pada suatu kesanggupan pada organisasi siswa di sekolah
untuk melakukan hal tertentu, pada d. lebih memperhatikan pada kegiatan
umumnya saya... ekstra kurikuler yang mendukung
a. menolak kegiatan lain sebelum tugas keberhasilan belajar
terselesaikan e. banyak melibatkan diri pada
b. lebih banyak melakukan kegiatan lain kegiatan-kegiatan di luar sekolah
yang baru
c. hanya melakukan kegiatan yang 41. Pada saat menghadapi tugas yang berat
relavan dengan kegiatan utama dan menuntut kemampuan tinggi,
d. melakukan kegiatan lain sekadar saya...
sebagai selingan a. berusaha sdikit demi sedikit untuk
e. dalam waktu yang lama, melakukan menyelesaikan walau memakan
berbagai kegiatan waktu panjang
b. berusaha mencari cara penyelesaian
39. Pada saat harus memecahkan suatu yang tidak membutuhkan waktu
167
http://lokerdirektori.com
yang panjang 44. Dalam suatu kepanitiaan saya kerjanya
c. meninggalkan tugas begitu saja tidak efektif akibat mengalami krisis,
d. berusaha mencari bantuan orang lain maka saya akan...
e. mengabaikan tugas tersebut a. tetap bekerja sebagaimana
ketentuan yang ada
42. Pada saat teman mengalami kejang- b. berusaha untuk bertahan sambil
kejang di kelas, sementara ulangan melihat situasi
sedang berlangsung separuh waktu, c. berusaha untuk bertahan duduk di
yang saya lakukan... dalamnya, sambil memperbaiki
a. menolong jika disuruh guru situasi
b. lama menimbang-nimbang baru d. menunggu situasi menjadi lebih
kemudian menolong nyaman untuk bekerja kembali
c. tetap mengerjakan ulangan, tetapi e. memilih untuk mengundurkan diri
konsentrasi terpecah karena ingin
menolong 45. Dalam pertandingan olahraga antar
d. secara spontan menutup kertas sekolah, tim sekolah saya tampak lemah
ulangan dan langsung menolong dan diperkirakan akan kalah. Dalam
situasi tersebut saya...
e. tetap tenang mengerjakan ulangan a. tetap bersemangat memberi
apapun yang terjadi dukungan tanpa diminta
b. meninggalkan pertandingan
43. Ada seorang teman yang tidak mampu walaupun belum selesai
membayar uang ujian, maka saya... c. cenderung diam sambil mengamati
a. membantu membayar sebagian penonton
biaya dengan tabungan saya d. memberi dukungan seperti teman-
b. merasa kasihan dan berusaha teman lain
mengiburnya e. berusaha untuk tidak diketahui
c. menganggap hal itu sebagai hal biasa bahwa saya adalah siswa sekolah
tersebut
d. membayar dengan uang tabungan
atau uang saku saya untuk 46. Ketika saya sudah memutuskan suatu
membayar tindakan yang ternyata berakibat buruk,
e. mengkoordinir teman untuk iuran pada umumnya saya...
guna membayar biayanya a. menerima akibatnya dengan
setengah menyesal
168
http://lokerdirektori.com
b. menerima penuh segala akibatnya a. menggunakan bahan yang dimiliki
c. menyalahkan orang lain yang telah sebagai sumber informasi utama
mendorong saya b. berusaha mencari informasi dari
d. menggugat orang lain karena tidak berbagai sumber yang tersedia
mengingatkan saya c. menggunakan pengetahuan yang
e. menyesali secara berkepanjangan saya miliki
keputusan yang telah saya buat d. mencari informasi dari orang lain
e. melihat hasil makalah orang lain lalu
47. Pada saat saya mengingkari janji, maka kemudian menjiplaknya
saya...
a. merasa malu pada diri sendiri 50. Sekolah mengundang para alumni untuk
b. merasa takut disalahkan oleh orang mengikuti acara lustrum, maka saya...
yang bersangkutan a. datang untuk menghilangkan
c. tidak terpikir bahwa saya tetap kejenuhan
ingkar janji b. tidak akan datang
d. merasa bersalah pada orang yang c. kalau ada waktu akan datang
bersangkutan d. antusias menghadirinya
e. merasa tenang saja, ingkar janji e. kurang berminat dating
adalah hal yang biasa
51. Seorang teman kelompok yang sering
48. Ketika muncul suatu masalah, dan sakit sehingga tidak dapat aktif dalam
terkait dengan hal-hal yang menjadi kegiatan kelompok. Saya akan …
kewajiban saya, maka saya... a. meminta dia mengundurkan diri dari
a. akan bertanggung jawab kelompok
b. menunjuk orang lain sebagai b. memberinya tugas yang mampu dia
penyebab kerjakan
c. mencermati dulu apakah saya c. tetap memberinya tugas
terlibat di dalamnya sebagaimana yang lain
d. melihat dulu apakah saya sebagai d. membantu menyelesaikan tugasnya
sumber masalah e. menunda member tugas sampai dia
e. membiarkan masalah tetap mampu
berlangsung
52. Saya akan ke took untuk mebeli tt-shirt.
49. Ketika harus menyusun suatu makalah, Sesampainya di took bertemu dengan
saya... teman yang mengajak makan bersama di
169
http://lokerdirektori.com
makanan siap saji. Saya akan … mematuhi peraturan lalu lintas
a. membeli t-shirt meskipun tergiur d. tidak keberatan memenuhi
ajakannya permintaannya
b. membeli t-shirt sesuai tujuan semula e. menolak permintaannya dengan
c. menyetujui ajakannya demi menjaga alasan tergesa-gesa
hubungan
d. membeli t-shirt dulu baru makan 55. Teman saya tidak menepati janji untuk
e. menyetujui ajakannya dengan mengembalikan buku, padahal besok
senang hati dipakai untuk ulangan. Saya …
a. berniat untuk tidak meminjamkan
53. Suatau saat saya dan teman masing- buku kepadanya kagi
masing mengendarai sepeda motor. b. tidak berteman dengannya lagi
Sampai perempatan jalan tiba-tiba c. mencari teman tersebut dan
lampu merah menyaka, tetapi teman memarahinya
saya mengajak untuk terus melaju, maka d. menanyakan alasannya tidak
saya … menepati janji
a. berhenti ketika sudah melaju sampai e. mendiamkannya dan tidak meng-
batas marka jalan ajaknya berbicara
b. berhenti meskipun teman mengajak
terus 56. Ketika sedang berfrustasi saya
c. tanpa pikir panjang menurut ajakan cenderung …
teman a. mudah tersinggung
d. berhenti meskipun teman terus b. merenungkan masalah saya
melaju c. membicarakan masalah saya dengan
e. terus jalan mengikuti pengendara teman
lain d. melakukan hal-hal yang ingin saya
lakukan
5 4 . Ketika pulang sekolah teman yang e. kurang bersemangat enggan
rumahnya dekat sekolah ingin melakukan apa-apa
membonceng motor saya, padahal saya
tidak membawa helm. Saya akan … 57. Saya sedang mengerjakan soal ulangan
a. ragu-ragu memenuhi permintaannya Umum Bersama (UUB). Waktu yang
b. memboncengkannya dengan was- disediakan tinggal 5 menit lagi, padahal
was masih ada beberapa soal yang belum
c. menolak permintaannya karena ingin saya selesaikan. Saya …
170
http://lokerdirektori.com
a. berusaha menutupi kecemasan saya 60. Ketika saya mengalami kesalahpahaman
b. tidak ingin memikirkannya dengan teman sekolah, maka saya akan
c. memikirkan apa yang saya rasqakan …
d. meerasa gelidsah, khawatir tidak a. berusaha mencari informasi
selesai permasalahan yang sebenarnya
e. tidak tahu apa yang saya rasakan b. mengabaikannya, masalah itu hanya
masalah kecil
58. Dalam suatu kepanitiaan di sekolah, c. tetap tenang dan yakin dapat
tugas yang diberikan kepada saya menyelesaikannya
hasilnya mengecewakan. Meskipun saya d. bingung, sehingga saya tidak dapat
sudah berusaha anggota lain menilai tidur
saya tidak mampu bekerja. Saya akan … e. merasa takut akan kehilangan teman
a. sulit mengakui penilaian tersebut
b. menerima penilaian tersebut 61. Saya sedang belajar di rumah, karena
c. menyangkal penilaian tersebut dua hari lagi ada ulangan. Tiba-tiba
d. tersinggung dan merasa sahabat datang dengan muka cemberut
dipermalukan dan tampaknya ingin “curhat”
e. berusaha menerima penilaian (mencurahkan isi hati) kepada saya. Atas
tersebut kejadian itu saya …
a. menanggapi dan member berbagai
59. Saya bersellisih pendapat dengan teman alternative penyelesaiannya
baik saya sampai kami tidak berbicara b. meneruskan belajar dan tidak
selama beberapa hari. Saya … mempedulikan keinginan teman saya
a. minta maaf karena waktu itu telah c. mendengarkan cferitanya dengan
tidak mendengarkannya penuh perhatian
b. mengajaknya berbaikan dan minta d. dengan menyesal tidak dapat
maaf atas terjadinya perselisihan mendengarkan keluhannya
tersebut e. belajar sambil sesekali
c. menjadi kesepian dan tidak tahu mendengarkan ceritanya
harus bagaimana
d. memancing pembicaraan agar bias 62. Orang tua saya tiba-tiba mengalami
berbaikan kembali kesulitan ekonomi sehingga uang
e. mencari gara-gara agar dia berbaikan sekolah saya tidak terbayar bulan ini.
lagi Saya …
a. mengatakan kepada guru bahwa
171
http://lokerdirektori.com
orang tua kesulitan ekonomi 65. Ketika saya sedang duduk santai di
b. tidak mau sekolah depan rumah, saya melihat seseorang
c. kecewa karena orang tua tidak ibu yang sepeda motornya macet.
memahami kebutuhan saya Seratus meter dari situ ada bengkel.
d. mohon dispensasi menunda Saya akan …
pembayaran a. melihat apa yang akan dilakukan ibu
e. mencari pinjaman dan meminta tersebut
orang tua menggantinya kelak b. menunujukkan bahwa seratus meter
lagi ada bengkel
63. Teman sekolah memberikan hadfiah c. menanyakan apa yang terjadi
ulang tahun berupa barang yang tidak d. membantu membawa sepeda motor
saya sukai. Saya akan … itu ke bengkel
a. memberikan kepada orang lain e. memanggillkan petugas bengkel
b. menggunaknnya untuk keperluan
saya 66. Suatu ketika saya bertemu denag teman
c. menyimpan sebagai kenangan lama. Saya akan …
d. menggunakan sekedar untuk a. berusaha menarik perhatiannya
menyenangkan b. berusaha menghindar
e. menyimpan dan tidak akan c. menyapa terlebih dahulu
menyentuhnya d. menunggu dia menyapa lebih dulu
e. diam saja pura-pura tidak tahu
64. Dalam mengerjakan tugas kelompok
saya biasanya … 67. Menghadapi orang yang tidak
a. mengerjakan sendiri dan meminta komunikatif, egois, sombong kalau
pendapat pada teman yang lain berbicara menyakiti perasaan orang lain.
b. membagi tugas dengan teman dan Saya …
mengerjakan sesuai bagiannya a. memberitahunya cara bicara yang
c. akan memilih teman tertentu untuk tepat
bersama-sama mengerjakan b. berbicara seperti cara dia
d. mengajak teman-teman untuk c. bicara seperlunya secara radional
mengerjakan bersama-sama d. merasa perlu pandai mengambil
e. lebih suka mengerjakan sendiri hatinya
karena lebih cepat e. menghindar agar tidak bicara
dengannya

172
http://lokerdirektori.com
68. Teman saya meminujam sepeda motor c. suka menerima masukan demi
kepada saya untuk pergi ke sekolah, pengembangan pribadi
padakal sepeda motor tersebut hasil d. akan gelisah bila mereka
pinjaman dari sepupu saya, maka saya … membicarakan tentang diri saya
a. mengatakan bahwa sepeda motor e. membatasi pembicaraan masalah
tersebut adalah pinjaman pribadi
b. meminjami motor tersebut dengan 71. Ketika saya naik sepeda motor di jalan
mengutip bayaran mendekati gedung sekolah, saya melihat
c. mengatakan bahwa saya tidak berani guru saya berjalan kaki, yang saya
meminjamkan karena bukan milik lakukan …
saya a. mengutangi kecepatan sambiol
d. mengantarkan teman ke sekolah mengucapkan salam
tanpa ijin pemilik motor b. berhenti sambil meminta izin untuk
e. menolak untuk meminjami sepeda mendahului
motor tersebut c. berhenti sambil menawari untuk
membonceng
69. Saya dituduh dan dimarahi ketua d. melewati begitu saja
kelompok saya. Sedangkan tuduhan itu e. mengurangi kecepatan sambil
tidak sesuai dengan keadaan yang meminta izin mendahului
sebenarnya. Saya akan …
a. menanggapi pertanyaan-pertanyaan 72. Ketika sedang mengerjakan tugas
dari siapapun tentang isu tersebut bersama yang harus selesai hari itu,
b. mencari penyebar isu dan seorang teman akan meninggalkan
melawannya terlebih dahulu, maka saya …
c. membiarkan isu itu berkembang a. memaksanya untuk tetap tinggal
d. menerangkan keadaan yang b. membujuknya untuk menyelesaikan
sesungguhnya tugas
e. menceritakan kepada teman dekat c. mempersilahkan pergi
d. meminta pertimbangan teman yang
70. Ketika berada di antara teman-teman lain
dekat, saya … e. memintanya untuk mempertimbang-
a. akan mengalihkan pembicaraan bila kan
sudah menyinggung masalah pribadi
b. akan mengatakan tidak suka bila 73. Ketika saya harus menjelaskan sesuatu
membicarakan tentang diri saya kepada orang lain, hal yang terjadi
173
http://lokerdirektori.com
adalah … a. membicaraknnya lebih jauh dengan
a. kebanyakan orang ingin agar pihak lain
penjelasan tersebut diulang b. mencari dukungan datri ketua
b. sebagian orang masih meminta c. membicarakan dengan pihak lain
penjelasan lebih lanjut untuk memadukan ide
c. orang memahami penjelasan saya d. menggantinya dengan ide lain
dengan mudah e. merumuskan ide itu dengan pihak
d. orang menjadi antusias lain
mendenagrkan penjelasan saya
e. tidak ada seorang pun yang 77. Ketika listrik di rumah tiba-tiba padam,
memberikan tanggapan saya …
a. mencari penerangan ketika disuruh
74. Dalam proses pengambilan keputusan b. langsung tidur
kelompok, saya … c. diam, menunggu orang lain mencari
a. melontarkan gagasan yang penerangan
memancing keterlibatan anggota d. segera mencari penerangan
b. mengambil alih proses pengambilan e. mencari penerangan setelah melihat
keputusan tidak ada orang lain yang bertindak
c. mengusahakan agar pendapat saya
dapat diterima 78. Dalam menyelesaikan pekerjaan, saya …
d. menciptakan susasana agar orang a. memilih orang yang cocok dengan
berani mengungkapkan pendapatnya saya
e. mempercayakan keputusan kepada b. mampu bekerja dengan siapa saja
kelompok c. mampu bekerja dengan tim tertentu
d. menyukai bekerja sendiri
75. Setiap gagasan yang say kemukakan e. mampu bekerja dengan bantuan
kepada kelompok, biasanya … orang
a. ditanggapi secara wajar
b. merangsang orang untuk bertanya 7 9 . Ketika mengerjakan tugas kelompok,
c. dianggap remeh pada umumnya teman-teman …
d. langsung diterima a. semuanya aktif terlibat untuk
e. kurang mendapatkan tanggapan mencapai hasil terbaik
b. saling mebgharapkan teman lain
76. Ketika ide-ide saya tidak didukung oleh untuk menyelesaikan tugas tersebut
pihak lain, saya berusaha …
174
http://lokerdirektori.com
c. semua nekerja untuk menyelesaikan kehidupan yang ingin saya capai
tugas tersebut b. merencanakan pemenuhan
d. akan bekerja apabila ada yang kebutuhan pada saat ini
memulai terlebih dahulu c. meembuat rencana kehidupan untuk
e. tidak semuanya mau mengerjakan jangka panjang
tugas d. merumuskan cita-cita yang harus
dicapai
80. Untuk mencapai tujan kelompok yang e. menjalani saja hidup ini dengan
telah ditetapkan, saya … santai
a. tidak mempermasalahkan apakah
orang lain mau bekerja dengan baik 83. Ketika kelas kami membicarakan salah
atau tidak satu teman sekelas yang bermasalah,
b. mendorong orang lain untuk bekerja saya akan …
dengan baik jika situasi a. membicarakan dengan teman dekat
memungkinkan kemungkinan yang terbaik
c. mendorong orang lain bekerja b. mengajak teman-teman mempertim-
dengan baik jika diperlukan bangkan suatu tindakan tertentu
d. menstimulasi orang lain untuk mau c. meyakinkan teman-teman akan
bekerja dengan baik perlunya dilakukan suatu tindakan
e. mengajak orang lain bersama-sama d. mengajukan usulan alternative
untuk bekerja dengan baik tindakan yang tepat
e. menyetujui saja apa yang menjadi
81. Ide-ide yang saya kemukakan di depan keputusan kelas
orang banyak biasanya dianggap sebagai
gagasan yang … 84. Ketika saya mendapat tugas menjadi
a. sesuai dengan jamannya ketua panitia sebuah kegiatan sekolah,
b. dikemukakan banyak orang saya akan menggalang dana dengan cara
c. usang …
d. jauh ke depan a. menggerakkan teman-teman untuk
e. besar mencari dana
b. mencari sponsor yang mendukung
82. Dalam usaha mewujudkan kehidupan keberhasilan
yang sejahtera di masa yang akan c. mengajukan proposal kegiatan ke
dating, saya … sekolah
a. membuat gambaran tentang d. menghubungi sponsor yang sudah
175
http://lokerdirektori.com
saya kenal e. saya merasa tidak akan mampu
e. minta sumbangan kepada orang tua menjadi wirausaha yang baik

85. Dalam menyelesaikan sesuatu, umumn 88. Pulang sekolah saya merasa sangat
ya saya menggunakan cara yang … lapar, tetapi di rumah belum tersedia
a. baru dan belum banyak digunakan makan siang, kemudian saya …
b. terlintas di pikiran pada saat itu a. makan seadanya
c. biasa saya gunakan dipadu dengan b. minta uang untuk jajan
cara orang lain c. menyakan mengapa makan siang
d. sudah menjadi kebiasaan saya belum siap
e. lazim digunakan orang lain d. ikut membantu untuk menyiapkan
makan
86. Ketika saya diberi kewenangan oleh e. tidur sampai makan sudah siap
orang tua mengurus Koran bekas, maka
Koran tersebut akan saya … 89. Saya akan menyakan kepada guru piket
a. gunakan untuk keperluan orang lain di kantornya tentang informasi guru
b. tumpuk di gudang kelas yang belum dating pada jam
c. olah kembali menjadi benda yang pelajaran yang seharusnya sudah
bermanfaat dimulai, tetapi guru piket sedang terlinat
d. berikan pada orang lain pembicaraan dengan guru lain. Pada
e. jual kepada tukang loak kejadian itu yang saya lakukan adalah …
a. menunggu di depan pintu sampai
87. Di antara pertanyaan-pertanyaan pembicaraan selesai
berikut yang paling menggambarkan diri b. menyela pembicaraan setelah
saya adalah … mencari informasi tentang tingkat
a. saya tidak yakin dengan kemampuan kepentingan hal yang sedang
saya, biarlah waktu yang dibicarakan
menentukan saya bias atau tidak c. memancing guru menegur saya
menjadi wirausaha yang baik dengan melongokkan wajah dari
b. bisa belajar dan meningkatkan diri balik pintu
menjadi wirausaha yang baik
c. saya yakin mampu menjadi d. menyela pembicaraan dengan
wirausaha yang sukses didahului permintaan maaf
d. saya merasa tidak pantas untuk e. langsung bertanya, karena ada
bergerak di bidang wirausaha urusan pelajaran itu penting
176
http://lokerdirektori.com
d. sulit menikmati perjalanan
90. Dalam suatu pertewmuan kelompok, e. membutuhkan waktu untuk dapat
saya dating terlambat ketika menikmati perjalanan
pembicaraan sedang berlangsung
hangat. Padahal saya sangat ingin 93. Ayah sahabat saya tiba-tiba masuk
menyumbang ide. Hal yang saya lakukan rumah sakit terkena serangan jantung.
adalah … Saya akan …
a. duduk mendengarkan pembicaraan, a. menemaninya untuk memberi
baru kemudian berbicara dukungan
b. menanyakan apakah saya boleh b. ikut sedih dan terus memikirkannya
segera berbicara c. berusaha untuk tidak memikirkannya
c. segera berbicara mengemukakan d. menghiburnya semampu saya
pendapat e. tetap melanjutkan kegiatan saya
d. menunggu diberi kesempatan untuk
berbicara 94. Ketika hasil ulangan mata pelajaran saya
e. meminta waktu untuk berbicara sulit dikembalikan ternyata nilai saya
tidak sebaik teman yang lain, meskipun
91. Sudah sejak lama saya berusaha untuk saya sudah belajar. Saya …
memperbaiki kelemahan diri, tetapi a. tidak akan mempersoalkan hal itu
belum juga tampak hasilnya. Pada b. menambah waktu belajar pelajaran
akhirnya saya … tersebut
a. dengan terpaksa menerimanya c. mencoba mengerjakan lagi ulangan
b. menerimanya dengan sedikit tersebut
kekecewaan d. menanyakan ulangan tersebut pada
c. menerimanya dengan lapang dada guru
d. membenci diri saya e. menjadi kurang bersemangat untuk
e. meratapi diri saya mempelajarinya

92. Kalau saya berpergian, saya … 95. Sudah beberapa kali teman meminjam
a. dapat menikmati perjalanan dengan barang saya dan dikembalikan dalam
sepenuh hati keadaan rusak. Kali ini saya …
b. merasa tidak senang karena sering a. memintanya untuk memperbaiki
ingat rumah barang tersebut
c. jika suasananya tidak menyenangkan b. memarahi dia atas ketidak
saya jadi ingat suasana rumah peduliannya
177
http://lokerdirektori.com
c. mengatakan kekecewaan saya a. menyiapkan langkah-langkah yang
kepadanya diperlukan
d. diam saja meskipun sebenarnya saya b. memikirkan seperlunya kemungkinan
kecewa yang akan terjadi
e. tidak mengajaknya berbicara c. memikirkan segala kemungkinan
f. yang akan terjadi
96. Dalam suatu rapat, pendapat saya tidak d. lebih memusatkan pada perncanaan
diterima oleh peserta lain. Saya … jangka panjang
a. menerima pendapat orang lain e. menyiapkan langkah-langkah yang
dengan berat hati diperlukan
b. berusaha menghargai pendapat
orang lain 99. Pada pertemuan keluarga dalam rangka
c. berlapang dada menerima merayakan hari raya, saya …
perbedaan itu a. berusaha menjajagi peluang untuk
d. merasa jengkel terhadap kejadian mendapatkan kesempatan
tersebut pengembangan masa depan saya
e. berusaha keras agar pendapat b. mengarahkan pembicaraan pada hal-
tersebut diterima hal yang memungkinkan orang lain
mengetahui kelebihan diri saya
97. Ketika saya diminta saran oleh teman c. berusaha memuaskan tamu dengan
yang ingin berhasil dalam mengembang- menjamu mereka sebaik-baiknya
kan usahanya, saya menyarankan agar d. menunggu kesempatan untuk
dia … mendapatkan tawaran bagi
a. meningkatkan kemampuan dan pengembangan masa depan saya
pengetahuannya e. menjamu dengan ramah sambil
b. memanfaatkan orang lain yang menunjukkan kelebihan saya
berpengetahuan luas
c. berusaha memperoleh dukungan 100. Menurut saya orang-orang yang
dari pihak luar kehilangan kesempatan mengembang-
d. bekerjasama dengan orang yang kan usahanya lebih disebabkan karena
pengetahuannya luas mereka …
e. mengikuti saja suratan nasib a. pikiran bercabang pada usaha lain
b. menunggu bantua pihak lain
98. Menghindari terulangnya kemungkinan c. mundur begitu melihat resikonya
kegagalan, saya … d. d.menunda ketika melihat resikonya
178
http://lokerdirektori.com
e. bertahan pada cara yang telah
berjalan
4. Tes Koran

PETUNJUK:
Berikut ini, terdapat empat halaman yang berisi deretan angka. Anda diminta untuk:
1. Menjumlahkan angka yang terdapat pada baris pertama kolom pertama dengan baris kedua
kolom pertama, lalu baris kedua kolom pertama dengan baris ketiga kolom pertama, dan
demikian seterusnya.
2. Tulis hasil penjumlahan dari baris pertama kolom pertama dengan baris kedua kolom pertama,
lalu baris kedua kolom pertama dengan baris ketiga kolom pertama, di tengah-tengah baris dua
angka yanh dijumlahkan, dan demikian seterusnya.
3. Menuliskan digit terakhir dari hasil penjumlahan yang didapat (jika hasil penjumlahan terdiri atas
2 digit angka).
contoh:
7
+ = 1 (bukan 11)
6
+ =9
3
+ =6
3
+ = angka seterusnya.
4. Selesaikan penjumlahan setiap angka yang terdapat dalam deretan berikut.
5. Perlu diketahui, saat melakukan penjumlahan deretan angka ini, Anda akan dipandu oleh seorang
pengawas yang akan memberikan instruksi untuk berpindah kolom. Setelah terdengar instruksi
“pindah” dari sang pengawas, maka Anda wajib menjumlahkan deretan angka yang terdapat di

179
http://lokerdirektori.com
kolom berikutnya dan demikian seterusnya sampai waktu yang ditentukan oleh pengawas
berakhir.
Tes Koran Halaman 1

180
http://lokerdirektori.com
Tes Koran Halaman 2

181
http://lokerdirektori.com
Tes Koran Halaman 3

182
http://lokerdirektori.com
Tes Koran Halaman 4

183
http://lokerdirektori.com
5. Tes Wartegg

Petunjuk:

Di atas, terdapat delapan buah kotak berisi gambar yang belum Selesai dibuat. Anda diminta untuk:

1. Menyempurnakan gambar yang belum selesai dibuat tersebut.


2. Tuliskan nomor urut di bagian atas kotak (di luar kotak putih), sesuai dengan urutan gambar

184
http://lokerdirektori.com
yang Anda selesaikan terlebih dahulu!
3. Dari kedelapan gambar yang telah Anda selesaikan tersebut, sebutkan gambar mana yang
paling Anda sukai dan jelaskan mengapa?
4. Sebaliknya, sebutkan gambar mana yang paling tidak Anda sukai dan jelaskan mengapa?
5. Dari kedelapan gambar yang telah Anda selesaikan tersebut, sebutkan gambar mana yang
paling mudah Anda selesaikan!
6. Sebaliknya, sebutkan gambar mana yang paling sulit Anda selesaikan!

Keterangan:

 untuk instruksi nomor 2, nomor urut harus dituliskan di luar kotak putih, apabila Anda
menuliskannya dalam kotak putih, maka akan dianggap sebagai bagian dari gambar yang
Anda buat.
 untuk instruksi nomor 3 dan 4, hanya satu gambar saja yang harus Anda sebutkan.
 untuk instruksi nomor 5 dan 6, jawaban Anda boleh sama dengan Pilihan instruksi nomor 3
atau 4.

185
http://lokerdirektori.com
186
http://lokerdirektori.com

Anda mungkin juga menyukai