Anda di halaman 1dari 33

ANATOMI & FISIOLOGI

SISTEM
MUSKULOSKELETAL
Akde Triyoga
SISTEM MUSKULOSKELETAL

 Tulang
 Otot

 Sendi

 Ligamen / Tendon

 Bursa
ANATOMI & FISIOLOGI TULANG

 Terdapat 206 tulang dalam tubuh manusia


 Berfungsi :
1. Dukung, lindungi jar. lunak & organ vital
2. Tempat melekatnya otot
3. Sebagai Haematopoesis
4. Penyimpanan mineral
KOMPOSISI MINERAL
ANATOMI & FISIOLOGI TULANG

 OSTEOBLAST=SEKRESI MATRIKS TULANG


 OSTEOCLAST=RESORBSI MATRIKS TULANG
ANATOMI & FISIOLOGI
TULANG

 PERIOSTEUM
1. Membran fibrus padat yang selimuti tulang
2. Mengandung saraf, vaskuler, limfatik
3. Memberi nutrisi bagi tulang
4. Tempat melekatnya tendon dan ligament
5. Lapisan yang paling dekat tulang disebut
OSTEOBLAST
ANATOMI & FISIOLOGI
TULANG

ENDOSTEUM
1. Membran vaskuler tipis menutupi rongga sunsum
tulang panjang
2. OSTEOKLAST terletak didekatnya
SUNSUM TULANG
1. SUTUL Merah terutama terdapat pada tulang pipih
sebagai tempat produksi eritrosit dan leukosit
2. SUTUL Kuning terdapat pada tulang panjang
dewasa
ANATOMI & FISIOLOGI
TULANG
ANATOMI & FISIOLOGI
TULANG

TIPE TULANG
 Tulang Panjang untuk menyangga berat badan dan
berperan dalam pergerakan (mis : Femur )
 Tulang Pendek terdiri tulang kanselus yang ditutupi
selapis tulang kompak (mis : Tarsalia )
 Tulang Pipih tempat Hematopoesis ( mis : Sternum)
 Tulang tak teratur ( mis : vertebra )
ANATOMI & FISIOLOGI
TULANG

 PEMELIHARAAN TULANG
1. Vitamin D-Aktif berperan meningkatkan penyerapan
kalsium dari saluran cerna
2. Hormon Paratiroid berperan meningkatkan resorpsi
kalsium dari tulang
3. Kalsitonin berperan meningkatkan penimbunan kalsium
ke tulang
4. Peredaran darah berperan sebagai transportasi
oksigen dan nutrisi yang diperlukan tulang
ANATOMI & FISIOLOGI
TULANG
ANATOMI & FISIOLOGI
TULANG
SENDI / ARTIKULASI

 HUBUNGAN / TEMPAT PERTEMUAN TULANG


DENGAN TULANG
 MACAM :
1. SENDI SINARTHROSIS/FIBROSA
 TDK DPT GERAK ( SUTURA )
2. SENDI AMFIARTHROSIS/KARTILAGINOSA
 GERAK TERBATAS ( VERTEBRA, SIMPHYSIS PUBIS)
3. SENDI DIARTHROSIS/SINOVIAL
 GERAK BEBAS
SENDI SINARTHROSIS
SENDI AMFIARTHROSIS
SENDI DIARTHROSIS
SENDI DIARTHROSIS
SENDI DIARTHROSIS
SENDI DIARTHROSIS
SENDI DIARTHROSIS
SENDI DIARTHROSIS
ANATOMI SENDI DIARTHROSIS
SINOVIUM / SINOVIAL

 Berisi cairan sinovial yang bersifat kental, jernih, tidak


dapat beku, tiap sendi kira-kira 1-3 cc
 Berfungsi melumasi sendi sehingga mengurangi
friksi/gesekan saat sendi bergerak
 Sumber nutrisi bagi kartilago artikuler yng sangat
miskin akan vaskuler
BURSA
 Kantung berisi cairan
sinovial yang terletak
dititik pergeseran dan
merupakan bantalan bagi
pergerakan tendon dan
ligament sehingga
mengurangi gesekan
dengan tulang yang
dilalui
LIGAMEN

 Merupakan jaringan fibrosa kuat, melekat pada


periosteum, membentang antar tulang
 Sangat kuat, tidak elastis tetapi masih
memungkinkan untuk bergerak sehingga
melindungi keutuhan sendi dari gerakan yang
berlebihan
 Kaya akan saraf dan limfatik sehingga saat
terjadi peregangan / robekan pada ligament
akan terjadi nyeri yang hebat
OTOT
OTOT
PERAN OTOT

 Alat gerak tubuh


 Membentuk postur
 Produksi panas
 50 % penyumbang berat badan total
KOMPOSISI OTOT

 Air sebanyak 75 %
 Protein sebanyak 20 %
 Garam,mineral, glikogen, lemak sebanyak 5 %
KERJA OTOT
 Dengan cara kontraksi.
 Penggerak Utama adalah otot yg Sebabkan gerakan tertentu
 Sinergis adalah otot yang bantu otot penggerak utama
 Antagonis adalah otot yang bekerja berlawanan dengan penggerak
utama
 Otot bila dilakukan tegangan maksimum / mendekati maksimum
dalam waktu tertentu akan Sebabkan otot Hypertrofi
 Bila otot terjadi disuse atau kelemahan dalam waktu tertentu akan
terjadi atrofi ( mis ; pada imobilisasi, tirah baring, dll )
JENIS KONTRAKSI OTOT

 Isotonik = pemendekan otot tanpa peningkatan tegangan dalam otot


mis : pada fleksi lengan atas
 Isometric = panjang otot konstan tetapi tenaga yang dihasilkan
meningkat, mis : pada saat mendorong tembok
 Tonus otot = keadaan selalu siap untuk berespon terhadap tiap
rangsang kontraksi, dimna beberapa serat otot kontraksi
 Tonus otot minimal saat tidur dan meningkat saat cemas
 Flaksid = tonus otot yang kurang dari normal
 Spastic = tonus otot yang lebih dari normal
GUE LAGI NGEJAR
CITA-CITA GUE
BYE…BYE…BYE… !!

Anda mungkin juga menyukai