Anda di halaman 1dari 3

PT MRT JAKARTA

PROSEDUR
PEMBAKARAN LIMBAH DOMESTIK DENGAN TUNGKU BAKAR,PROSES
DESTILASI & KONDENSASI
No. Dok : EM-MRTJ-02 No. Revisi : 00 Issued Date : September 2018

1. Pengertian
Suatu proses pembakaran limbah domestik untuk dimanfaatkan kembali menjadi minyak
dengan menggunakan tungku bakar, proses destilasi & kondensasi.
2. Tujuan
 Memanfaatkan kembali limbah domestik menjadi minyak.

3. REFERENSI

3.1. UU nomor 18 tahun 2008


3.2. UU nomor 32 tahun 2009

4. ALAT & BAHAN

4.1. Alat :
 Insenerator
 Destilator
 Kondesor
 Bak air
 Tempat penampungan
 Masker
 Sarung tangan
 Sepatu boot
 Helm pelindung
 Pemadam api ringan

4.2. Bahan :
 Limbah Anorganik :
 Plastik
 Kertas
 Logam
 Abu tungku

Limbah Organik :
 Limbah makanan
 Daun kering
5. METODE KERJA

5.1. Pembakaran

This document is confidential and is the property of Risk, Quality & Safety Management Division PT MRT Jakarta. All rights reserved. No part of
this document may be transmitted, transcribed, stored (in a retrieval system or otherwise), translated into any language or reproduced in any form
or by any means (electronic, mechanical, magnetic, optical, manual or otherwise) without prior written permission Risk, Quality & Safety
Management Division PT MRT Jakarta.
PT MRT JAKARTA
INTRUKSI KERJA
PEMBAKARAN LIMBAH DOMESTIK DENGAN TUNGKU BAKAR,PROSES
DESTILASI & KONDENSASI
No. Dok : EM-MRTJ-02 No. Revisi : 00 Issued Date : September 2018

1. Buka penutup atas tungku


2. Masukan limbah plastik kedalam tungku
3. Pastikan limbah plastik tidak melebihi ruang pembakaran
4. Pastikan penutup tungku tertutup dengan rapat
5. Masukan limbah kertas kedalam ruang pembakaran
6. Pastikan limbah kertas tidak melebihi ruang pembakaran
7. Isolasi area pembakaran
8. Hidupkan pembakaran
9. Tutup pintu pembakaran
10. Asap pembakaran akan dilairkan menuju bak.
11. Bak tersebut dilaliri oleh air.
12. Asap akan terakumulasi di dalam bak, kemudian akan di semprotkan air bertujuan untuk
mengikat partikel kasar pada asap.
13. Asap kemudian keluar menuju cerobong.
14. Cerobong dipasang water sprinkler.
15. Water Splinker bertujuan untuk menyaring kembali asap.
16. Emisi yang ada di dalam asap akan berkurang.

5.2. Destilator
1. Tungku sebagai wadah atau tempat sebuah campuran bahan limbah yang akan didestilasi
2. Limbah plastik dibakar untuk menjadi cair.
3. Limbah plastik yang sudah mencair akan menghasilkan uap yang mengandung minyak.
4. Uap yang mengandung minyak akan ditangkap dan disalurkan menuju cerobong,
5. Cerobong diatas tungku akan menangkap uap dari proses pembakaran.
6. Uap akan dialirkan menuju kondensor.

5.3. Kondensor
1. Uap yang mengandung minyak dialirkan menuju bak berisi air.
2. Bak berisi air berfungsi untuk menurunkan suhu uap yang mengandung
minyak
3. Uap yang mengandung minyak akan diturunkan suhu nya dengan cara
memberikan udara dingin.
4. Uap yang sudah didinginkan suhunya akan menjadi cairan yang terpisah
antara minyak dan air

5.4. Bagan alir

This document is confidential and is the property of Risk, Quality & Safety Management Division PT MRT Jakarta. All rights reserved. No part of
this document may be transmitted, transcribed, stored (in a retrieval system or otherwise), translated into any language or reproduced in any form
or by any means (electronic, mechanical, magnetic, optical, manual or otherwise) without prior written permission Risk, Quality & Safety
Management Division PT MRT Jakarta.
PT MRT JAKARTA
PROSEDUR
PEMBAKARAN LIMBAH DOMESTIK DENGAN TUNGKU BAKAR,PROSES
DESTILASI & KONDENSASI
No. Dok : EM-MRTJ-02 No. Revisi : 00 Issued Date : September 2018

5.5. Hal yang perlu diperhatikan

Disiapkan Oleh, Diperiksa Oleh, Disetujui Oleh,

Kepala Divisi Operasi & Kepala Direktur O & M


PMOM
Divisi Perawatan

This document is confidential and is the property of Risk, Quality & Safety Management Division PT MRT Jakarta. All rights reserved. No part of
this document may be transmitted, transcribed, stored (in a retrieval system or otherwise), translated into any language or reproduced in any form
or by any means (electronic, mechanical, magnetic, optical, manual or otherwise) without prior written permission Risk, Quality & Safety
Management Division PT MRT Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai