Anda di halaman 1dari 10

PM 8.2.3.

/KUR/F10
Rev.0

PEMERINTAH PROVINSI DKI JAKARTA


DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 52 (SMKN 52)
KELOMPOK TEKNOLOGI DAN REKAYASA
Jl. Taruna Jaya Cibubur, Ciracas Jakarta Timur. 13720. Telp. (021)873 2519

LEMBAR SOAL UJIAN SEKOLAH BERBASIS NASIONAL (USBN)


TAHUN 2019/2020

Mata Pelajaran : TEORI KEJURUAN


Kompetensi Keahlian : Desain Interior Dan Teknik Furnitur
Kelas : XII
Hari/Tanggal : Kamis, 26 Maret 2020
Waktu : 120 Menit

PETUNJUK UMUM
1. Isikan identitas Anda ke dalam lembar Jawaban
2. Periksa dan bacalah naskah soal dengan cermat dan teliti sebelum menjawab pertanyaan
3. Laporkan kepada pengawas apabila terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak atau jumlah soal
kurang
4. Mintalah kertas buram kepada pengawas jika diperlukan
5. Tidak diijinkan menggunakan kalkulator, HP, Tabel matematika atau alat bantu lain
6. Periksa pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas

SOAL PILIHAN GANDA


1. Dalam kegiatan finishing furnitur terdapat beberapa jenis finishing. Di bawah ini yang bukan
merupakan jenis finishing furnitur adalah... .
A. Pilox.
B. Melamine.
C. HPL.
D. Papersheet.
E. Duco.

2. Dalam kegiatan finishing furnitur terdapat beberapa jenis finishing. Berikut ini bahan utama
yang digunakan dalam jenis finishing dengan melamine adalah...
A. Cat duco
B. Pernis.
C. Papersheet.
D. Melamine top coat.
E. Decosite.

3. Dalam kegiatan pekerjaan furnitur yaitu proses produksi yang terdiri dari beberapa pekerjaan
salah satunya adalah kegiatan pembahanan. Dibawah ini merupakan alat pelindung diri yang
tepat digunakan dalam proses pemotongan dan pembelahan adalah... .
A. Sarung tangan.

Halaman 1 dari 10
PM 8.2.3./KUR/F10
Rev.0

B. Helm.
C. Safety shoes.
D. Kacamata.
E. Masker.

4. Secara garis besar sambungan kayu dibagi atas 3 macam yaitu....


A. sambungan memanjang, sambungan melebar, hubungan menyudut
B. sambungan bibir lurus, sambungan bibir miring, sambungan berkait
C. sambungan bibir lurus, sambungan melebar, sambungan menyudut
D. sambungan melebar, sambungan menyudut, sambungan menyilang
E. sambungan menyiku, sambungan menyudut, sambungan menyilang

5. Di bawah ini yang merupakan syarat besar kemiringan pada hubungan ekor burung
adalah...
A. 2-2 ½ t
B. 2 ½ t
C. 2 ½ - 3t
D. 3t
E. 1/6 b - 1/8b

6. Gambar disamping merupakan alat tangan manual. Di bawah ini


yang bukan merupakan kegiatan perawatan alat tersebut adalah... .
A. Mata pahat selalu dalam kondisi tajam.
B. Membersihkan pahat setelah digunakan.
C. Menghilangkan karat pada permukaan pahat.
D. Dicuci dengan thiner.
E. Gunakan sesuai fungsinya.

7. Di bawah ini yang merupakan ruang lingkup gambar teknik adalah... .


A. Gambar potongan.
B. Gambar sketsa.
C. Gambar rencana.
D. Gambar ide.
E. Gambar contoh.

Halaman 2 dari 10
PM 8.2.3./KUR/F10
Rev.0

8. Di bawah ini merupakan ukuran pensil yang umum digunakan dalam kegiatan menggambar
dalam teknik adalah... .
A. 2H sampai 2B
B. 4H sampai 4B
C. 5H sampai 5B
D. 7H sampai 7B
E. 9H sampai 9B

9. Penggunaan pensil dalam kegiatan gambar teknik terdiri dari beberapa ukuran. Di bawah ini
yang tergolong ukuran pensil dengan hasil tipis adalah... .
A. B.
B. 2B
C. HB.
D. H.
E. 2H.

10. Dalam pembuatan gambar kerja terdapat simbol garis strip, titik, strip, titik yang menunjukkan
dari... .
A. Garis gambar.
B. Garis bayangan.
C. Garis potong.
D. Garis ukuran.
E. Garis hati.

11. Skala yang digunakan dalam membuat gambar detail adalah... .


A. 1:100
B. 1:50
C. 1:20
D. 1:10
E. 1:5

12. Pembuatan 1 buah kursi memerlukan kayu masif 0,0146 m 3, harga kayu per kubik Rp.
2.500.000,-, upah borongan pembuatan 1 buah kursi 35% dari harga bahan, dan 55% dari
harga bahan untuk upah borongan finishing termasuk bahan finishing. Jumlah anggaran untuk
pembuatan 1 buah kursi adalah... .
A. Rp. 55.350,-
B. Rp. 60.350,-

Halaman 3 dari 10
PM 8.2.3./KUR/F10
Rev.0

C. Rp. 65.000,-
D. Rp. 65.350,-
E. Rp. 69.350,-

13. Ilmu yang mempelajari perancangan suatu karya seni yang ada di dalam suatu bangunan dan
digunakan untuk memecahkan masalah manusia merupakan pengertian dari... .
A. Desain.
B. Desain visual.
C. Desain interior.
D. Gambar teknik.
E. Gambar desain.

14. Dalam konsep ruang apartemen, di bawah ini posisi tempat tidur yang sesuai pada kamar
untuk apartemen adalah... .
A. Tidak menghadap pintu.
B. Di bawah ac.
C. Menghadap kamar mandi.
D. Menghadap jendela.
E. Tertutup.
15. Di bawah ini furnitur yang terdapat dalam ruang komersial adalah... .
A. Kursi cafe.
B. Nachast.
C. Meja TV.
D. Meja Telepon.
E. Meja komputer.

16. Konsep desain furnitur yang lebih mengutamakan fungsi dari penggunaan bahan dan asesoris
secara lebih maksimal adalah... .
A. Konsep futuristik.
B. Konsep minimalis.
C. Konsep modern.
D. Konsep klasik.
E. Rustik.

17. Volume 8 batang kayu dengan ukuran P = 100 cm, L = 6 cm, T = 3 cm adalah... .
A. 0,0014 m3
B. 0,0018 m3

Halaman 4 dari 10
PM 8.2.3./KUR/F10
Rev.0

C. 0,0144 m3
D. 0,0180 m3
E. 0,1440 m3

18. Dibawah ini yang merupakan alat portable digunakan untuk membuat lubang bulat adalah....
A. Thrimer.
B. Lamello.
C. Sander.
D. Handdrill.
E. Planner.

19. Prosedur penggunaan mesin :


1. Atur ketinggian mata pisau.
2. Mengatur jarak penghantar belah.
3. Menyiapkan stik pendorong.
4. Tekan tombol power.
Dari urutan singkat di atas merupakan prosedur pengoperasian dari... .
A. Mesin router.
B. Mesin circular saw.
C. Mesin table saw.
D. Mesin radial arm saw.
E. Mesin thicknesser.

20. Di bawah ini merupakan alat yang digunakan untuk membuat bentuk lengkung adalah... .
A. Jig saw.
B. Table saw.
C. Router.
D. Planner.
E. Thickneser.

21. Dibawah ini mesin yang tidak digunakan dalam proses pembuatan kaki meja belajar kelas
adalah... .
A. Radial arm saw
B. Planner.
C. Table saw.
D. Thickneser.
E. Double spindle.

Halaman 5 dari 10
PM 8.2.3./KUR/F10
Rev.0

22. Dalam pembuatan kaki meja belajar kelas digunakan konstruksi sambungan purus dan lubang.
Di bawah ini yang merupakan mesin pembuat purus adalah... .
A. Mortiser.
B. Tennon.
C. Router.
D. Single spindle.
E. Moulding.

23. Gambar di samping merupakan salah satu desain... .


A. Konstruksi papan.
B. Konstruksi box.
C. Konstruksi kotak.
D. Konstruksi rangka.
E. Konstruksi minimalis.

24. Gambar di samping merupakan salah satu desain... .


A. Konstruksi papan.
B. Konstruksi box.
C. Konstruksi kotak.
D. Konstruksi rangka.
E. Konstruksi minimalis.

25. Salah satu konstruksi dalam pembuatan furnitur adalah konstruksi sambungan. Di bawah ini
konstruksi yang paling tepat digunakan untuk rangka kaki kursi adalah... .
A. Purus dan lubang.
B. Isian lamello.
C. Dowel.
D. Ekor burung.
Halaman 6 dari 10
PM 8.2.3./KUR/F10
Rev.0

E. Alur lidah.

26. gambar di samping termasuk dalam bahan finishing yang digunakan dengan
teknik... .
A. Semprot
B. Duco
C. Papersheet
D. Oles
E. Hpl

27. Di bawah ini yang merupakan ukuran jarak semprot dengan spray gun adalah... .
A. 5-10 cm
B. 10-15 cm
C. 15-20 cm
D. 20-30 cm
E. 30-35 cm

28. Dalam kegiatan finishing furnitur terdapat macam-macam teknik finishing salah satunya
adalah dengan teknik semprot. Yang bukan merupakan alat yang digunakan dalam teknik
semprot adalah... .
A. Spray gun tabung central.
B. Spray gun tabung atas.
C. Spray gun tabung bawah.
D. Kompresor.
E. Kain bal.

29. Bentuk kegagalan bubbing pada proses finishing semprot adalah... .


A. Jaringan cat menyerupai kulit jeruk.
B. Menggelembung dari dalam permukaan vernis.
C. Keputih-putihan pada permukaan lapisan top coat.
D. Ada tanda-tanda bundar atau melingkar.
E. Sebagian cat tidak mengkilap.

30. Disajikan kegiatan sebagai berikut :

Halaman 7 dari 10
PM 8.2.3./KUR/F10
Rev.0

1. Bersikan alat setelah digunakan.


2. Keluarkan sisa dari paku tembak.
3. Pastikan tidak ada isi paku yang tertinggal.
4. Kencangkan baut-baut yang ada.
5. Lepaskan dari konektor kompresor.
Kegiatan tersebut termasuk dalam... .
A. Perawatan nail gun.
B. Perbaikan nail gun.
C. Perawatan spray gun.
D. Perbaikan spraygun.
E. Perawatan kompresor.

31. Disajikan kegiatan sebagai berikut :


1. Buka filter dan bersihkan dari kotoran debu.
2. Buka keran dan buang angin.
3. Buka baut pembuangan.
4. Tutup baut pembuangan.
5. Nyalakan mesin.
Kegiatan tersebur termasuk dalam... .
A. Perawatan nail gun.
B. Perbaikan nail gun.
C. Perawatan spray gun.
D. Perbaikan spraygun.
E. Perawatan kompresor.

32. Disajikan kegiatan sebagai berikut :


1. Buka tudung pancar.
2. Buka tabung.
3. Buka baut pengatur bentuk pancaran.
4. Buka baut pengatur volume cairan.
5. Bersihkan seluruh komponen dengan thiner.
Kegiatan tersebut termasuk dalam... .
A. Perawatan nail gun.
B. Perbaikan nail gun.
C. Perawatan spray gun.
D. Perbaikan spraygun.
E. Perawatan kompresor.

Halaman 8 dari 10
PM 8.2.3./KUR/F10
Rev.0

33. Suatu proses dalam melakukan atau menciptakan sesuatu yang baru dengan cara kreatif dan
penuh inovasi yang memberikan manfaat bagi orang lain dan bernilai tambah adalah... .
A. Wirausahawan.
B. Berwirausaha.
C. Kewirausahaan.
D. Peluang usaha.
E. Enterpreneurship.
34. Di bawah ini yang merupakan sikap dan perilaku wirausaha adalah... .
A. Mampu berfikir, bertindak kreatif dan inovatif.
B. Mampu bekerja dengan teliti dan produktif.
C. Mampu bekerja berlandaskan etika bisnis yang sehat.
D. Mampu berkarya dengan semangat kemandirian.
E. Mampu memecahkan masalah dan mengambil keputusan secara sistematis dan berani mengambil
resiko.

35. Di bawah ini merupakan alat yang digunakan dalam kegiatan asembling adalah... .
A. Nail gun.
B. Kompresor.
C. Klem.
D. Skrup.
E. Tali.

Halaman 9 dari 10
PM 8.2.3./KUR/F10
Rev.0

SOAL ESSAY
1. Dua buah pintu dengan tinggi 210 cm dan lebar 100 cm akan difinishing dengan bahan
melamine sebanyak 2 kali lapisan. Bila 1 liter melamine daya tutupnya 5 m 2, berapakah bahan
finishing yang dibutuhkan?
2. Tuliskan 3 jenis atau macam-macam dari spraygun!
3. Tuliskan 4 jenis finishing yang terdapat dalam pekerjaan furnitur!
4. Tuliskan macam-macam sambungan/hubungan kayu dan beri contoh masing-masing 2!
5. Tuliskan pengertian dari mesin statis dan berikan 2 contoh mesin statis yang anda ketahui
lengkap gengan fungsi/kegunaannya!

------------------------------- selamat mengerjakan ........................................

Halaman 10 dari 10

Anda mungkin juga menyukai