Anda di halaman 1dari 1

Nama: Faisal Akbar Adin

NIM: 03031181823010
Kelas: B
Kampus: Palembang
Soal:
Harga batubara di Indonesia dan Dunia turun cukup drastis selama beberapa bulan bahkan
tahun belakang.
1. Dengan indonesia yang masih bergantung terhadap batu bara sebagai sumber energi dan
industri, apakah hal ini berdampak baik atau malah sebaliknya bagi indonesia? Jelaskan.
2. Gambarkan juga seberapa penting dan bergantungnya Indonesia terhadap batu bara dan
apa dampaknya terhadap perekonomian serta lingkungan di Indonesia?
Kaitkan dengan PP yang di attached pada pertemuan ini. (Waktu Pengerjaan 40 menit diakhir
perkuliahan)
Jawab:
Penurunan harga batubara di Dunia, dapat menjadi dampak baik dan buruk bagi perekonomian
bangsa. Dapat menjadi dampak baik karena beberapa perusahaan di Indonesia dapat mengolah
batubara dengan harga murah. Beberapa perusahaan seperti PLTU batubara dapat mendapatkan
suplai batubara dengan harga murah, sehingga dampaknya listrik menjadi lebih murah.
Namun dalam hal perekonomian bangsa, turunnya harga batubara menjadi hal yang buruk.
Karena negara tidak dapat mengekspor dengan harga yang baik. serta target pengoptimalan
ekspor batubara menjadi terhambat. Serta untuk dampak ke lingkungan akan menjadi dampak
yang buruk, karena dengan turunnya harga batubara, Indonesia harus mengolah batubara agar
dapat meningkatkan nilai jualnya. sehingga dengan penggunaan batubara yang diperbanyak ini
akan merusak lingkungan sekitar, terutama di perusahaan hilir seperti di PLTU yang dapat
merusak lingkungan dan kesehatan masyarakat.
dengan turunnya harga batubara, maka penggunaan batubara di Indonesia akan meningkat.
Dengan meningkatnya penggunaan batubara, maka peran batubara dalam bauran energi akan
dapat tercapai, yaitu berdasarkan PP no 79 tahun 2014 pasal 9 f, peran batubara pada tahun
2025 adalah minimal 30% pada tahun 2050 minimal 25%.

Sumber :
http://www.apbi-icma.org/news/3086/melihat-masa-depan-industri-pertambangan-batubara-
indonesia-pasca-covid-19-dan-uu-minerba-baru
PP nomor 79 tahun 2014

Anda mungkin juga menyukai