Anda di halaman 1dari 30

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

KEPERAWATAN JIWA 2
Kode Mata kuliah 15WP05423
Semester: V

PROGRAM STUDI S1 KEPEERAWATAN


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA
2020
RENCANAPEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

A. IDENTITAS

Nama Program Studi S1 Keperawatan


Nama Mata Kuliah : Keperawatan Jiwa 2
Kode Mata Kuliah : 15WP05423
Semester : V
Beban Studi : 3 sks
Tahun Akademik : 2020/ 2021
Dosen Pengampu : Uswatun Hasanah, S.Kep., Ns., M.Kep., Sp.KepJ. (PJMK)
Reliani, S.Kep.,Ns., MKes
Dr. Mundakir, S.Kep., Ns., M.Kep
Rustafariningsih, S.Kep., Ns., M.Kep
Hari Pertemuan Jam : Senin dan Rabu (Kelas A), 09.40-11.20 WIB
Selasa dan Kamis (Kelas B), 09.40-11.20 WIB
Tempat Pertemuan : Room Meeting / E Learning

B. CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) Capaian Pembelajaran Mata


Program Studi Kuliah (CPMK)

1. SIKAP Bila diberi kasus mahasiswa


1.1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu mampu melakukan simulasi
menunjukkan sikap religius; asuhan keperawatan klien
1.2 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas yang mengalai gangguan jiwa,
berdasarkan agama,moral, dan etika; kelompok khusus dan anak
1.3 Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik; yang berkebutuhan khusus
1.4 Mampu bertanggung gugat terhadap praktik profesional meliputi dengan menerapkan konsep
kemampuan menerima tanggung gugat terhadap keputusan dan recovery dan manajemen
tindakan profesional sesuai dengan lingkup praktik di bawah pelayanan serta
tanggungjawabnya, dan hukum/peraturan perundangan; mensimulasikan terapi
1.5 Mampu melaksanakan praktik keperawatan dengan prinsip etis modalitas.
dan peka budaya sesuai dengan Kode Etik Perawat Indonesia;
1.6 Memiliki sikap menghormati hak privasi, nilai budaya yang dianut
dan martabat klien, menghormati hak klien untuk memilih dan
menentukan sendiri asuhan keperawatan dan kesehatan yang
diberikan, serta bertanggung jawab atas kerahasiaan dan
keamanan informasi tertulis, verbal dan elektronik yang diperoleh
dalam kapasitas sesuai dengan lingkup tanggungjawabnya

2
2. PENGUASAAN PENGETAHUAN
2.1 Menguasai filosofi, paradigma, teori keperawatan, khususnya
konseptual model dan middle range theories;
2.2 Menguasai nilai-nilai kemanusiaan(humanity values);
2.3 Menguasai teknik, prinsip dan prosedur pelaksanaan asuhan/
praktik keperawatan yang dilakukan secara mandiri atau
berkelompok , pada bidang keilmuan keperawatan jiwa;
2.4 Menguasai konsep dan teknik penegakkan diagnosis asuhan
keperawatan;
2.5 Menguasai konsep teoretis komunikasi terapeutik;

3. KETERAMPILAN KHUSUS
3.1 Mampu memberikan asuhan keperawatan yang lengkap dan
berkesinambungan yang menjamin keselamatan klien (patient
safety) sesuai standar asuhan keperawatan dan berdasarkan
perencanaan keperawatan yang telah atau belum tersedia;
3.2 Mampu memberikan asuhan keperawatan pada area
spesialisasi keperawatan jiwa sesuai dengan delegasi dari ners
spesialis;
3.3 Mampu menegakkan diagnosis keperawatan dengan
kedalaman dan keluasan terbatas berdasarkan analisis data,
informasi, dan hasil kajian dari berbagai sumber untuk
menetapkan prioritas asuhan keperawatan;
3.4 Mampu menyusun dan mengimplementasikan perencanaan
asuhan keperawatansesuai standar asuhan keperawatan dan
kode etik perawat, yang peka budaya, menghargai keragaman
etnik, agama dan faktor lain dari klien individu, keluarga dan
masyarakat;
3.5 Mampu melakukan evaluasi dan revisi rencana asuhan
keperawatan secara reguler dengan/atau tanpa tim kesehatan
lain;
3.6 Mampu melakukan komunikasi terapeutik dengan klien dan
memberikan informasi yang akurat kepada klien dan/atau
keluarga /pendamping/penasehat untuk mendapatkan
persetujuan keperawatan yang menjadi tanggung jawabnya;
4. KETERAMPILAN UMUM
4.1 Bekerja di bidang keahlian pokok untuk jenis pekerjaan yang
spesifik, dan memiliki kompetensi kerja yang minimal setara
dengan standar kompetensi kerja profesinya;
4.2 Membuat keputusan yang independen dalam menjalankan
pekerjaan profesinya berdasarkan pemikiran logis, kritis,
sistematis, dan kreatif;

3
4.3 Menyusun laporan atau kertas kerja atau menghasilkan karya
desain di bidang keahliannya berdasarkan kaidah rancangan dan
prosedur baku, serta kode etik profesinya, yang dapat diakses
oleh masyarakat akademik;
4.4 Meningkatkan keahlian keprofesiannya pada bidang yang
khusus melalui pelatihan dan pengalaman kerja;
4.5 Bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang profesinya sesuai
dengan kode etik profesinya;
4.6 Melakukan evaluasi secara kritis terhadap hasil kerja dan
keputusan yang dibuat dalam melaksanakan pekerjaannya oleh
dirinya sendiri dan oleh sejawat;
4.7 Meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri.

C. KOMPETENSI MATA KULIAH

Capaian
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran keperawatan jiwa, bila diberi kasus mahasiswa
Pembelajaran
mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan klien yang mengalai gangguan jiwa,
Mata Kuliah kelompok khusus dan anak yang berkebutuhan khusus dengan menerapkan konsep
(CPMK) recovery dan manajemen pelayanan serta mensimulasikan terapi modalitas.

Kompetensi No KA Rumusan KA
Akhir yang Mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan klien yang mengalami harga
1
diharapkan diri rendah kronis
2 Mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan klien yang mengalami isolasi
sosial
3 Mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan klien yang mengalami resiko
bunuh diri
4 Mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan klien yang mengalami
halusinasi
5 Mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan klien yang mengalami perilaku
kekerasan
6 Mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan klien yang mengalami waham

7 Mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan klien yang mengalami defisit


perawatan diri
8 Mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan klien kelompok khusus:
Psikotik Gelandangan
9 Mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan pada anak dengan kebutuhan
khusus, korban pemerkosaan, Korban KDRT
10 Mampu melakukan simulasi asuhan keperawatan pada korban trafficking,
Narapidana, Anak jalanan
11 Mampu menganalisis konsep recovery dan supportive environment dalam
perawatan klien gangguan jiwa

4
12 Mampu mengaplikasikan manajemen pelayanan keperawatan jiwa profesional
klinik dan komunitas
13 Mampu mensimulasikan terapi modalitas; terapi somatic, ECT, psikofarmaka,
okupasi dan rehabilitasi
14 Mampu melakukan Terapi modalitas: TAK, terapi keluarga dan terapi lingkungan.
Deskripsi Mata kuliah ini merupakan lanjutan dari mata kuliah keperawatan jiwa 1. Dalam mata kuliah
MK ini dibahas tentang asuhan keperawatan pada klien yang mengalami ganguan jiwa.
Recovery dari gangguan jiwa dengan pendekatan holistik dan person-centered care
merupakan fokus dalam mata kuliah ini, termasuk hubungan terapeutik secara individu dan
dalam koteks keluarga dan penerapan terapi modalitas keperawatan. Asuhan keperawatan
jiwa pada kelompok khusus serta pada klien pengguna NAPZA juga merupakan bahasan
pada mata kuliah ini. Pengalaman belajar ini akan berguna dalam memberikan
pelayanan/asuhan keperawatan jiwa dan integrasi kepeerawatan jiwa pada area
Sistem keperawatan lainnya.
Pembelajaran
a. Model : Pembelajaran Daring, Problem Based Learning
b. Metode : Diskusi, Case Study, Role Play
Media : LCD, Laptop, Zoom Meeting, Google Meets, E-Learning
Pembelajaran
Penilaian 1. UTS (Penguasaan pengetahuan), teknik tes : 20%
2. UAS (Penguasaan pengetahuan), teknik tes : 30%
3. Ujian Lab Skill (Penguasaan keterampilan) : 25%
4. Aktvitas dan kedisiplinan (Sikap) : 25%
Pustaka Utama
1. Fortinash, K..M., & Holoday W. P.A., (2006), Pscyciatric nursing care plans, St.Louis,
Mosby Your Book.
2. Frisch N.,& Frisch A. (2011). Psychiatric mental health nursing. 4 ed. Australia: Delmar
CENGAGE learning
3. Gail W., Soucy M. (2013). Course Overview - Role of the Advanced Practice Nurse &
Primary Care Issues of Mental Health/Therapeutic Use of Self . School of Nursing, The
University of Texas Health Science Center at San Antonio
4. Halter M.J. (2014). Varcarolis' Foundations of Psychiatric Mental Health Nursing: A
Clinical Approach. 7th edition. Saunders: Elsevier Inc.
5. Stuart, G.W., Keliat B.A., Pasaribu J. (2016). Prinsip dan Praktik Keperawatan
Kesehatan Jiwa Stuart Buku 1. Edisi Indonesia 10. Mosby: Elsevier (Singapore) Pte Ltd.
6. Stuart, G.W., Keliat B.A., Pasaribu J. (2016). Prinsip dan Praktik Keperawatan
Kesehatan Jiwa Stuart Buku 2. Edisi Indonesia 10. Mosby: Elsevier (Singapore) Pte Ltd.

5
7. Townsend, M. C. (2015). Psychiatric Mental Health Nursing: Concept of Care in
Evidance Based Practise (8thEd). F.A. davis Company.
8. Twosend, M. C. (2015). Essentials Of Psychiatric Nursing: Concepts of Care In Evidence-Based
Practice (6thEd). F.A. davis Company
9. Twosend, M. C. (2015). Psychiatric Nursing: Assesment, Care Plants and Medications (9thEd).
F.A. davis Company.
10. Videbeck, S. L. (2011). Psychiatric Mental Health Nursing, fifth edition. Philadelphia:Wolters
Kluwer, Lippincot William & Wilkins.

Tambahan

1. Dermawan, D. (2018). Modul Laboratorium Keperawatan Jiwa. Yogyakarta: Gosyen


Publishing
2. Jaya. K. (2015). Keperawatan Jiwa. Bina Rupa Akasara: Tangerang Selatan
3. Keliat, B.A. (2010). Manajemen Keperawatan Jiwa Komunitas Desa Siaga. EGC:
Jakarta
4. Keliat, B.A. (2010). Manajemen Keperawatan Jiwa Komunitas Desa Siaga CMHN
(Intermedate Course). EGC: Jakarta
5. Keliat, B.A. (2013). Manajemen Keperawatan Psikososial & Kader Kesehatan Jiwa
CMHN (Intermedate Course). EGC: Jakarta
6. Keliat, B.A., Akemat. (2014). Model Praktik Keperawatan Profesional Jiwa. EGC:
Jakarta
7. Keliat, B.A., dkk. (2020). Asuhan Keperawatan Jiwa. EGC: Jakarta
8. Keliat, B.A., Prawirowiyono, A. (2016). Keperawatan Jiwa Terapi Aktivitas Kelompok.
EGC: Jakarta
9. Maslim, R. (2001). Buku Saku Diagnosis Gangguan Jiwa Rujukan Ringkas Dari PPDGJ-
III. Jakarta: Bagian Ilmu Kedokteran Jiwa FK-Unika Atmaja
10. Yusuf, A.H., Fitriyasari, R., Nihayati, H.E. (2015). Buku Ajar Keperawatan Kesehatan
Jiwa. Jakarta: Salemba Medika.
11. Yusuf, A.H., Fitriyasari, R., Nihayati, H.E., Tristiana, R.D. (2019). Kesehatan Jiwa
Pendekatan Holistik Dalam suhan Keperawatan. Jakarta: Mitra Wacana Media.
12. Windarwati, H.D., Keliat, B.A., Ismail, R.I., Bachtiar, A. (2020). Posyandu Kesehatan
Jiwa. Jakarta: EGC.

6
A. RINCIAN RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Mg ke- Bentuk Pembelajaran, Materi Bobot


Sub-CPMK
Hari/ Tgl/ Penilaian Metode dan Penugasan pembelajaran Penilaian Dosen
(Kemampuan
waktu (Estimasi Waktu) (Pustaka) (%)
Akhir yg
Kriteria &
Diharapkan) Indikator Tatap muka (Daring)
Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 KONTRAK PERKULIAHAN US
Melakukan Ketepatan Kriteria Bentuk: Asuhan
Kelas A simulasi asuhan melakukan Penilaian: Kuliah keperawatan
Senin, keperawatan simulasi asuhan Skoring 10- pada klien
21 Sept 2020 klien yang keperawatan 100 Metode: dengan harga diri
mengalami klien yang Ceramah, Diskusi rendah kronis
harga diri mengalami Bentuk Non [TM: [1x(2x50”)] 1. Pengkajian
Kelas B
rendah harga diri tes: dan Analisa
Selasa, rendah • Meringkas Penugasan: data
22 Sept 2020 materi Tugas-1: 2. Diagnosis
• Membuat 1. Menyusun proposal 3. Intervensi
makalah / pengabdian masyarakat 4. Implementasi
Proposal terkait materi asuhan 5. Evaluasi
pengabdian keperawatan harga diri 6. Dokumentasi
masyarakat rendah
/ Proposal 2. Membuat Media edukasi
pengabdian audiovisual
masyarakat 3. Melakukan Penyuluhan
kesehatan via daring
Tes (Online)
• Kuis
[PT+BM: (1x1) (2x60”)]
2 Melakukan Ketepatan Kritria Bentuk: Asuhan US
simulasi asuhan melakukan Penilaian: Kuliah keperawatan
Kelas A keperawatan simulasi asuhan Skoring 10- pada klien
klien yang keperawatan 100 Metode: dengan
Rabu,
mengalami klien yang Ceramah, Diskusi halusinasi
23 Sept 2020 halusinasi mengalami Bentuk Non [TM: [1x(2x50”)]
halusinasi tes:

7
Mg ke- Bentuk Pembelajaran, Materi Bobot
Sub-CPMK
Hari/ Tgl/ Penilaian Metode dan Penugasan pembelajaran Penilaian Dosen
(Kemampuan
waktu (Estimasi Waktu) (Pustaka) (%)
Akhir yg
Kriteria &
Diharapkan) Indikator Tatap muka (Daring)
Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Kelas B • Meringkas Penugasan: 1. Pengkajian
Kamis, materi Tugas-4: dan Analisa
24 Sept 2020 • Membuat 1. Menyusun proposal data
makalah / pengabdian masyarakat 2. Diagnosis
Proposal terkait materi asuhan 3. Intervensi
pengabdian keperawatan halusinasi 4. Implementasi
masyarakat 2. Membuat Media edukasi 5. Evaluasi
audiovisual 1. Dokumentasi
Tes 3. Melakukan Penyuluhan
Kuis kesehatan via daring
(Online)

[PT+BM: (1x1) (2x60”)]


3 Melakukan Ketepatan Kriteria: Bentuk: Asuhan RL
simulasi dalam Skoring 10- Kuliah keperawatan
Kelas A asuhan melakukan 100 pada klien
Senin, simulasi asuhan Metode: dengan perilaku
keperawatan
28 Sept 2020 keperawatan Bentuk Non Ceramah, Diskusi, simulasi, kekerasan
klien yang klien yang tes: Role Play 1. Pengkajia
mengalami mengalami • Meringkas n dan
Kelas B perilaku perilaku materi [TM: [1x(2x50”)] Analisa
Selasa, kekerasan kekerasan • Membuat data
29 Sept 2020 makalah / 2. Diagnosis
Proposal Penugasan: 3. Intervensi
pengabdian Tugas-5: 4. Implement
masyarakat 1. Menyusun proposal asi
pengabdian masyarakat 5. Evaluasi
Tes terkait materi asuhan 6. Dokument
• Kuis keperawatan perilaku asi
kekerasan

8
Mg ke- Bentuk Pembelajaran, Materi Bobot
Sub-CPMK
Hari/ Tgl/ Penilaian Metode dan Penugasan pembelajaran Penilaian Dosen
(Kemampuan
waktu (Estimasi Waktu) (Pustaka) (%)
Akhir yg
Kriteria &
Diharapkan) Indikator Tatap muka (Daring)
Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
2. Membuat Media edukasi
audiovisual
3. Melakukan Penyuluhan
kesehatan via daring
(Online)

[PT+BM: (1x1) (2x60”)]


4 Melakukan Ketepatan Kriteria: Bentuk: Asuhan RL
simulasi asuhan melakukan Skoring 10- Kuliah keperawatan
Kelas A keperawatan simulasi asuhan 100 pada klien
Rabu, klien yang keperawatan Metode: dengan risiko
30 Sept 20 mengalami klien yang Bentuk Non Ceramah, Diskusi bunuh diri
resiko bunuh diri mengalami tes: [TM: [1x(2x50”)] 1. Pengkajia
resiko bunuh diri n dan
Kelas B • Meringkas Penugasan: Analisa
Kamis, materi Tugas-3: data
1 Okt 20 • Membuat 1. Menyusun proposal 2. Diagnosis
makalah / pengabdian masyarakat 3. Intervensi
Proposal terkait asuhan 4. Implement
pengabdian keperawatan klien risiko asi
masyarakat bunuh diri 5. Evaluasi
2. Membuat Media edukasi 6. Dokument
Tes audiovisual asi
Kuis 3. Melakukan Penyuluhan
kesehatan via daring
(Online)

[PT+BM: (1x1) (2x60”)]

9
Mg ke- Bentuk Pembelajaran, Materi Bobot
Sub-CPMK
Hari/ Tgl/ Penilaian Metode dan Penugasan pembelajaran Penilaian Dosen
(Kemampuan
waktu (Estimasi Waktu) (Pustaka) (%)
Akhir yg
Kriteria &
Diharapkan) Indikator Tatap muka (Daring)
Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
5 Melakukan Ketepatan Kriteria: Bentuk: Asuhan MD
simulasi asuhan dalam skoring 10-100 Kuliah keperawatan
Kelas A keperawatan melakukan pada klien
Senin, klien yang Bentuk Non Metode: dengan Waham
simulasi
5 Okt 20 mengalami tes: Ceramah, Diskusi 1. Pengkajia
asuhan
waham • Meringkas [TM: [1x(2x50”)] n dan
keperawatan materi Analisa
klien yang • Membuat Penugasan: data
mengalami makalah / Tugas-6: 2. Diagnosis
Kelas B waham Proposal 1. Menyusun proposal 3. Intervensi
Selasa, pengabdian pengabdian masyarakat 4. Implement
6 Okt 20 masyarakat terkait materi asuhan asi
keperawatan waham 5. Evaluasi
Tes 2. Membuat Media edukasi 7. Dokument
• Kuis audiovisual asi
• 3. Melakukan Penyuluhan
kesehatan via daring
(Online)

[PT+BM: (1x1) (2x60”)]


6 Melakukan Ketepatan Kriteria: Bentuk: Asuhan MD
Simulasi asuhan melakukan Skoring 10- Kuliah keperawatan
Kelas A keperawatan Simulasi asuhan 100 pada klien
Rabu, klien yang keperawatan Metode: dengan isolasi
7 Okt 20 mengalami klien yang Bentuk Non Ceramah, Diskusi sosial
isolasi sosial mengalami tes: [TM: [1x(2x50”)] 1. Pengkaji
isolasi sosial • Meringkas an dan
Kelas B Penugasan: Analisa
materi
Kamis, • Membuat Tugas-2: data
8 Okt 20 makalah / 1. Menyusun proposal 2. Diagnosi
Proposal pengabdian masyarakat s

10
Mg ke- Bentuk Pembelajaran, Materi Bobot
Sub-CPMK
Hari/ Tgl/ Penilaian Metode dan Penugasan pembelajaran Penilaian Dosen
(Kemampuan
waktu (Estimasi Waktu) (Pustaka) (%)
Akhir yg
Kriteria &
Diharapkan) Indikator Tatap muka (Daring)
Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
pengabdian terkait asuhan 3. Intervensi
masyarakat keperawatan klien isolasi 4. Impleme
/ Proposal sosial ntasi
pengabdian 2. Membuat Media edukasi 5. Evaluasi
masyarakat audiovisual Dokumentasi
3. Melakukan Penyuluhan
Tes kesehatan via daring
• Kuis (Online)

[PT+BM: (1x1) (2x60”)]


7 Melakukan Ketepatan Kriteria: Bentuk: Asuhan RF
simulasi asuhan dalam skoring 10-100 Kuliah keperawatan
Kelas A keperawatan melakukan pada klien
Senin, klien yang simulasi asuhan Bentuk Non Metode: dengan Defisit
12 Okt 20 mengalami keperawatan tes: Ceramah, Diskusi perawatan diri
defisit klien yang • Meringkas [TM: [1x(2x50”)] 1. Pengkajia
perawatan diri mengalami materi n dan
defisit • Membuat Penugasan: Analisa
perawatan diri makalah / Tugas-7: data
Kelas B Proposal 1. Menyusun proposal 2. Diagnosis
Selasa, pengabdian pengabdian masyarakat 3. Intervensi
13 Okt 20 masyarakat terkait materi asuhan 4. Implement
keperawatan defisit asi
Tes perawatan diri 5. Evaluasi
Kuis 2. Membuat Media edukasi 6. Dokument
audiovisual asi
3. Melakukan Penyuluhan
kesehatan via daring
(Online)

[PT+BM: (1x1) (2x60”)]

11
Mg ke- Bentuk Pembelajaran, Materi Bobot
Sub-CPMK
Hari/ Tgl/ Penilaian Metode dan Penugasan pembelajaran Penilaian Dosen
(Kemampuan
waktu (Estimasi Waktu) (Pustaka) (%)
Akhir yg
Kriteria &
Diharapkan) Indikator Tatap muka (Daring)
Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
8 Melakukan Ketepatan Kriteria: Bentuk: Asuhan MD
asuhan dalam skoring 10-100 Kuliah keperawatan
Kelas A keperawatan melakukan pada klien
Rabu, klien kelompok asuhan Bentuk Non Metode: Psikotik
14 Okt 20 khusus: Psikotik keperawatan tes: Ceramah, Diskusi gelandangan
Gelandangan klien kelompok • Meringkas [TM: [1x(2x50”)] 1. Konsep
khusus: Psikotik materi psikotik
Gelandangan • Membuat Penugasan: gelandnga
Kelas B makalah / Tugas-7: n
Kamis, Proposal 1. Menyusun proposal 2. Pengkajia
15 Okt 20 pengabdian pengabdian masyarakat n dan
masyarakat terkait asuhan keperawatan Analisa
pada klien psikotik data
Tes gelandangan 3. Diagnosis
Kuis 2. Membuat Media edukasi 4. Intervensi
audiovisual 5. Implement
3. Melakukan Penyuluhan asi
kesehatan via daring 6. Evaluasi
(Online) 7. Dokument
asi
[PT+BM: (1x1) (2x60”)]
9 UTS (19 – 23 Oktober 2020)
10 Melakukan Ketepatan Kriteria: Bentuk: Asuhan RL
asuhan dalam Skoring 10- Kuliah keperawatan
Kelas A keperawatan melakukan 100 pada anak
Senin, pada anak simulasi asuhan Metode: dengan
dengan keperawatan Bentuk Non Ceramah, Diskusi, simulasi, kebutuhan
26 Okt 20
kebutuhan pada anak tes: Role Play khusus, korban
khusus, korban dengan • Meringkas [TM: [1x(2x50”)] pemerkosaan,
pemerkosaan, kebutuhan materi korban KDRT.
korban KDRT. khusus, korban Penugasan:

12
Mg ke- Bentuk Pembelajaran, Materi Bobot
Sub-CPMK
Hari/ Tgl/ Penilaian Metode dan Penugasan pembelajaran Penilaian Dosen
(Kemampuan
waktu (Estimasi Waktu) (Pustaka) (%)
Akhir yg
Kriteria &
Diharapkan) Indikator Tatap muka (Daring)
Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Kelas B pemerkosaan, • Membuat Tugas-9: 1. Konsep
Selasa, korban KDRT makalah / 1. Menyusun proposal keperawata
27 Okt 20 Proposal pengabdian masyarakat n pada
pengabdian terkait materi asuhan anak
masyarakat keperawatan pada anak dengan
dengan kebutuhan kebutuhan
Tes khusus, korban khusus,
• Kuis pemerkosaan, korban korban
KDRT. pemerkosa
2. Membuat Media edukasi an, korban
audiovisual KDRT.
3. Melakukan Penyuluhan 2. Pengkajian
kesehatan via daring dan Analisa
(Online) data
3. Diagnosis
[PT+BM: (1x1) (2x60”)] 4. Intervensi
5. Implementa
si
6. Evaluasi
7. Dokumenta
si

11 Melakukan Ketepatan Kriteria: Bentuk: Asuhan RL


asuhan dalam Skoring 10- Kuliah keperawatan
Kelas A keperawatan melakukan 100 pada Korban
Rabu, pada Korban asuhan Metode: trafficking,
28 Okt 20 trafficking, keperawatan Bentuk Non Ceramah, Diskusi, simulasi, Narapidana, Anak
Narapidana, pada klien tes: Role Play jalanan
Anak jalanan Korban • Meringkas [TM: [1x(2x50”)] 1. Konsep
trafficking, materi keperawatan
Penugasan: pada Korban

13
Mg ke- Bentuk Pembelajaran, Materi Bobot
Sub-CPMK
Hari/ Tgl/ Penilaian Metode dan Penugasan pembelajaran Penilaian Dosen
(Kemampuan
waktu (Estimasi Waktu) (Pustaka) (%)
Akhir yg
Kriteria &
Diharapkan) Indikator Tatap muka (Daring)
Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Kelas B Narapidana, • Membuat Tugas-10: trafficking,
Kamis, Anak jalanan makalah / 1. Menyusun proposal Narapidana,
29 Okt 20 Proposal pengabdian masyarakat Anak jalanan
pengabdian terkait materi asuhan 2. Pengkajian
masyarakat keperawatan pada dan Analisa
Korban trafficking, data
Tes Narapidana, Anak jalanan 3. Diagnosis
Kuis 2. Membuat Media edukasi 4. Intervensi
audiovisual 5. Implementas
3. Melakukan Penyuluhan i
kesehatan via daring 6. Evaluasi
(Online) 7. Dokumentasi
[PT+BM: (1x1) (2x60”)]
12 Menganalisis Ketepatan Kriteria: Bentuk: Konsep recovery US
konsep recovery dalam Skoring 10- Kuliah dan supportive
Kelas A dan supportive melakukan 100 environment
Senin, environment analisis konsep Metode: dalam perawatan
2 Nov 20 dalam recovery dan Bentuk Non Ceramah, Diskusi, simulasi, klien gangguan
perawatan klien supportive tes: Role Play jiwa
gangguan jiwa environment • Meringkas [TM: [1x(2x50”)]
dalam materi
Kelas B perawatan klien Penugasan:
selasa, gangguan jiwa Tes Tugas-11: -
3 Nov 20 Kuis
[PT+BM: (1x1) (2x60”)]
13 Mengaplikasika ketepatan dalam Kriteria: Bentuk: Konsep MD
Kelas A n manajemen mengaplikasika Skoring 10- Kuliah manajemen
Rabu, pelayanan n manajemen 100 pelayanan
4 Nov 20 keperawatan pelayanan Metode: keperawatan jiwa
jiwa profesional keperawatan

14
Mg ke- Bentuk Pembelajaran, Materi Bobot
Sub-CPMK
Hari/ Tgl/ Penilaian Metode dan Penugasan pembelajaran Penilaian Dosen
(Kemampuan
waktu (Estimasi Waktu) (Pustaka) (%)
Akhir yg
Kriteria &
Diharapkan) Indikator Tatap muka (Daring)
Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
klinik dan jiwa profesional Bentuk Non Ceramah, Diskusi, simulasi, profesional klinik
komunitas klinik dan tes: Role Play dan komunitas
Kelas B komunitas • Meringkas
materi [TM: [1x(2x50”)]
Kamis,
Penugasan:
5 Nov 20
Tes Tugas-12: -
Kuis
[PT+BM: (1x1) (2x60”)]
14 Mensimulasikan Ketepatan Kriteria: Bentuk: Konsep terapi RF
terapi modalitas dalam Skoring 10- Kuliah modalitas
Kelas A mensimulasikan 100 mengenai terapi;
Senin, terapi somatic, Metode: 1. Somatik
9 Nov 20 ECT, Bentuk Non Ceramah, Diskusi, simulasi, 2. ECT
psikofarmaka, tes: Role Play 3. Psikofarmak
okupasi dan • Meringkas [TM: [1x(2x50”)] a dan peran
rehabilitasi materi perawat
Kelas B Tes Penugasan: dalam terapi
Selasa, Kuis Tugas-13: - psikofarmaka
10 Nov 20 4. Okupasi
[PT+BM: (1x1) (2x60”)] 5. Rehabilitasi
15 Mensimulasikan Ketepatan Kriteria: Bentuk: Konsep terapi US
terapi modalitas dalam Skoring 10- Kuliah modalitas
Kelas A melakukan 100 mengenai;
Rabu, Terapi Metode: 1. Terapi
modalitas: TAK, Bentuk Non Ceramah, Diskusi, simulasi, Aktivitas
11 Nov 20
terapi keluarga tes: Role Play Kelompok
dan terapi • Meringkas [TM: [1x(2x50”)] 2. Terapi
lingkungan. materi Keluarga
Penugasan: 3. Terapi
Tes Tugas-11: Lingkungan

15
Mg ke- Bentuk Pembelajaran, Materi Bobot
Sub-CPMK
Hari/ Tgl/ Penilaian Metode dan Penugasan pembelajaran Penilaian Dosen
(Kemampuan
waktu (Estimasi Waktu) (Pustaka) (%)
Akhir yg
Kriteria &
Diharapkan) Indikator Tatap muka (Daring)
Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Kelas B Kuis Membuat Video TAK
Kamis, berdasarkan topik yang telah
12 Nov 20 dibagikan.

[PT+BM: (1x1) (2x60”)]


16 UAS (16-20 November 2020)

Surabaya, 18 Februari 2020


Mengatahui:
Ketua Program Studi, Dosen PJMK,

Reliani, S.Kep., Ns., M.Kes Uswatun Hasanah, S.Kep., Ns., M.Kep., Sp.Kep.J.
NIDN. NIDN. 0710069006

16
PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
KERJASAMA DOSEN-MAHASISWA

1. SISTEMATIKA USULAN PROPOSAL PENGABDIAN

Usulan Proposal Pengabdian kerja sama dosen-mahasiswa maksimum berjumlah 20


halaman (tidak termasuk halaman sampul, halaman pengesahan, dan lampiran), yang
ditulis menggunakan font Times New Roman ukuran 12 dengan jarak baris 1,5 spasi dan
ukuran kertas A-4 serta mengikuti sistematika sebagai berikut.
a. HALAMAN SAMPUL (Lampiran 1)
b. HALAMAN PENGESAHAN (Lampiran 2)
c. DAFTAR ISI
d. RINGKASAN (maksimum satu halaman)

Kemukakan tujuan dan target khusus yang ingin dicapai serta metode yang akan dipakai
dalam pencapaian tujuan tersebut. Ringkasan harus mampu menguraikan secara cermat
dan singkat tentang rencana kegiatan yang diusulkan dan ditulis dengan jarak satu spasi.
e. BAB 1 PENDAHULUAN

Pada bab ini diuraikan analisis situasi tentang masyarakat sasaran yang meliputi
daerah/lokasi, usaha atau keadaan masyarakat sasaran secara umum dan berfokus pada
kegiatan apa yang akan dilaksanakan. Usahakan permasalahan yang akan ditanggulangi
bersifat spesifik konkret dan benar-benar merupakan permasalahan prioritas sasaran,
serta dijelaskan rencana penyelesaikan permasalahan.

f. BAB 2. TARGET DAN LUARAN

Tuliskan jenis luaran yang akan dihasilkan sesuai dengan rencana kegiatan baik dalam
aspek produksi maupun manajemen usaha atau penyuluhan/pendidikan biasa.

g. BAB 3. METODE PELAKSANAAN

Jelaskan tahapan metode pelaksanaan kegiatan, penyuluhan/ pengabdian/ pembinaan/


pendampingan, sampai evaluasi dan pelaporan.

h. BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

Anggaran Biaya
Justifikasi anggaran disusun secara rinci dan dilampirkan sesuai dengan format pada
Lampiran 3. Ringkasan anggaran biaya yang diajukan dalam bentuk tabel dengan komponen
seperti Tabel 1.

17
Tabel 1 Format Ringkasan Anggaran Biaya Program
Pengabdian kerjasama dosen-mahasiswa yang Diajukan
Biaya yang
No Komponen
Diusulkan
1 Honorarium (Maks. 25%)
2 Bahan habis pakai dan peralatan
3 Perjalanan (termasuk biaya seminar hasil) (Maks. 15%)
4 Lain-lain: publikasi, laporan, lainnya sebutkan (maks 10%)

Jumlah

Jadwal Kegiatan

Jadwal kegiatan disusun dalam bentuk bar chart untuk rencana pelaksanaan
pengabdian kepada masyarakat yang diajukan dan sesuai dengan format pada
Lampiran 4.

i. DAFTAR PUSTAKA

Daftar Pustaka disusun berdasarkan sistem nama dan tahun, dengan urutan abjad
nama pengarang, tahun, judul tulisan, dan sumber. Hanya pustaka yang dikutip dan
diacu dalam usulan pengabdian yang dicantumkan dalam Daftar Pustaka.

j. LAMPIRAN-LAMPIRAN

1. Biodata Ketua dan Anggota Tim Pengusul yang telah ditandatangani


(Format Lampiran 5).

2. Gambaran Ipteks (materi/ media) yang akan ditransfer kepada mitra.

2. PELAKSANAAN DAN PELAPORAN


Pelaksanaan pengabdian kerjasama dosen-mahasiswa akan dipantau dan dievaluasi oleh
dosen mata ajar. Pada akhir pelaksanaan pengabdian, setiap pelaksana melaporkan
kegiatan hasil pengabdian dalam bentuk laporan akhir Pengabdian kepada masyarakat
pada dosen mata kuliah.
Lampiran 1.Satu halaman Sampul Pengabdian kerjasama dosen-mahasiswa

USULAN PROGRAM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


KERJASAMA DOSEN-MAHASISWA

Logo UMSURABAYA

JUDUL PROGRAM*

Oleh :

Nama Lengkap dan NIDN Ketua Tim Pengusul


(DOSEN 1)
Nama Lengkap dan NIDN Anggota Tim Pengusul
(2 DOSEN)
Nama Lengkap dan NIM Anggota Tim Pengusul
(MAHASISWA)

PROGRAM STUDI.......
FAKULTAS......... UMSURABAYA
TAHUN...
Lampiran 2 Format Halaman Pengesahan Pengabdian kerjasama dosen-mahasiswa

HALAMAN PENGESAHAN

1. Judul Program Pengabdian : ……………………………………………..


2. Ketua Tim Pengusul
a. Nama : ……………………………………………..
b. NIDN : ……………………………………………..
c. Jabatan/Golongan : ……………………………………………..
d. Program Studi / Jurusan : ……………………………………………..
e. Bidang Keahlian : ……………………………………………..
f. N o m o r h a n d p h o n e : …………………………………………….
3. Anggota Tim Pengusul
a. Jumlah Anggota : Dosen DUA orang,
b. Nama Anggota I/bidang keahlian : …………………/………….....
c. Nama Anggota II/bidang keahlian : …………………/………….....
d. Mahasiswa yang terlibat : ………… orang
Nama Anggota 1 :
Nama Anggota 2 :
Nama Anggota 3 :
4. Lokasi Kegiatan
a. Wilayah Mitra (Desa/Kecamatan) : ……………………………………………..
b. Kabupaten/Kota : ……………………………………………..
c. Propinsi : ……………………………………………..
d. Jarak PT ke lokasi mitra (Km) : ……………………………………………..
5. Luaran yang dihasilkan : ……………………………………………..
6. Jangka waktu Pelaksanaan : ……. Bulan
7. Biaya Total : Rp. ......................

Surabaya, tanggal-bulan-tahun
Mengetahui,
Ketua Program Studi.... Ketua Tim Pengusul

Cap dan tanda tangan tanda tangan


(Reliani, S.Kep., Ns., M.Kes ) (Uswatun Hasanah, S.Kep., Ns., M.Kep.,Sp.Kep.J)
NIP 012.05.1.1981.06.030 NIP 012.05.1.1990.18.267

Mengetahui Menyetujui,
Dekan FIK UMSurabaya Kepala LPPM

Cap dan tanda tangan Cap dan tanda tangan


(Dr. Mundakir, S.Kep., Ns., M.Kep.) (Dr. Sujinah, M.Pd)
NIP 1975.0323.2005.01.1.002 NIP 012.02.1.1965.90.004
Lampiran 3. Format Justifikasi Anggaran

1. Honor
Honor
Honor/Jam Waktu
Honor Minggu (Rp)
(Rp) (jam/minggu)
Ketua
Anggota 1
Anggota 2
Anggota ke n
SUB TOTAL (Rp)
2. Peralatan penunjang
Harga Peralatan
Justifikasi Harga
Material Kuantitas Penunjang (Rp)
Pemakaian Satuan (Rp)
Peralatan penunjang 1
Peralatan penunjang 2
Peralatan penunjang 3
…………..
Peralatan penunjang n
SUB TOTAL (Rp)
3. Bahan Habis Pakai
Justifikasi Harga Biaya (Rp)
Material Pemakaian Kuantitas Satuan (Rp)
Material 1
Material 2
Material 3
…………..
Material n
SUB TOTAL (Rp)
4. Perjalanan
Justifikasi Harga Biaya (Rp)
Material Perjalanan Kuantitas Satuan (Rp)
Perjalanan ke
survei/sampling/dll.
tempat/kota -
Perjalanan
A ke
tempat/kota -
n SUB TOTAL (Rp)
5. Lain-lain
Harga Biaya (Rp)
Kegiatan Justifikasi Kuantitas Satuan (Rp)
Lain-lain (administrasi, survei/sampling
publikasi, seminar, /dll.
laporan, lainnya
sebutkan)
SUB TOTAL (Rp)

TOTAL ANGGARAN YANG DIPERLUKAN


(Rp)

Lampiran 4. Format Jadwal Kegiatan


Bulan ke
No Jenis Kegiatan 1 2 3 4 5
1 Kegiatan 1
2 Kegiatan 2
3 …………
4 …………
5 …………
6 Kegiatan ke-n

Lampiran 5. Format Biodata Ketua/Anggota Tim Peneliti/Pelaksana


A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar)
2 Jenis Kelamin L/P
3 Jabatan Fungsional
4 NIP/NIK/Identitas lainnya
5 NIDN
6 Tempat dan Tanggal Lahir
7 E-mail
9 Nomor Telepon/HP
10 Alamat Kantor
11 Nomor Telepon/Faks
12 Lulusan yang Telah Dihasilkan S-1 = … orang; S-2 = … orang; S-3 = … orang
1
2
3
13. Mata Kuliah yg Diampu Dst.

B. Riwayat Pendidikan
S-1 S-2 S-3
Nama Perguruan Tinggi
Bidang Ilmu
Tahun Masuk-Lulus

Judul Skripsi/Tesis/Disertasi
Nama Pembimbing/Promotor

C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir

(Bukan Skripsi, Tesis, maupun Disertasi)

Pendanaan
No. Tahun Judul Penelitian
Sumber* Jml (Juta Rp)
1

Dst.
* Tuliskan sumber pendanaan baik dari skema penelitian DIKTI maupun dari
sumber lainnya.
D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir

Pendanaan
No. Tahun Judul Pengabdian Kepada Masyarakat
Sumber* Jml (Juta Rp)
1
2
3
Dst.
* Tuliskan sumber pendanaan baik dari skema pengabdian kepada masyarakat
DIKTI

maupun dari sumber lainnya.


E. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal alam 5 Tahun Terakhir
Volume/
No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Nomor/Tahun
1
2
3
Dst.

F. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir

Nama Pertemuan Ilmiah Waktu dan


No Judul Artikel Ilmiah
/ Seminar Tempat
1
2
3
Dst

G. Karya Buku dalam 5 Tahun Terakhir

Jumlah
No Judul Buku Tahun Penerbit
Halaman
1
2
3
Dst.

H. Perolehan HKI dalam 5–10 Tahun Terakhir

No. Judul/Tema HKI Tahun Jenis Nomor P/ID


1
2
3
Dst.

I. Pengalaman Merumuskan Kebijakan Publik/Rekayasa Sosial Lainnya dalam 5


Tahun Terakhir

Judul/Tema/Jenis Rekayasa Sosial Lainnya Tempat Respon


No. yang Telah Diterapkan Tahun
Penerapan Masyarakat
1
2
3
Dst.

J. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi


lainnya)

Institusi Pemberi
No. Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1
2
3
Dst.

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak-
sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan Hibah …..………………………………………..

Kota, tanggal-bulan-tahun
Pengusul,
Tanda
tangan
( Nama Lengkap )
Lampiran

PANDUAN CARA MENULIS REFERENSI BERDASARKAN “APA”

Referensi harus dicantumkan setiap kali:


• Melakukan parafrase (mengekspresikan ide orang lain dalam kata-kata Anda sendiri)
• Meringkas (mengekspresikan ide seseorang ringkas dengan kata lain Anda sendiri)
• membuat kutipan (menuliskan secara tepat/sama persis ide-ide orang lain
berdasarkan apa yang mereka tulis/kemukakan)
• Meng-copy (mereproduksi diagram, tabel atau grafis lainnya).

Berikut ini adalah contoh dan penjelasan singkat tentang pembuatan referensi menurut APA,
untuk penjelasan lebih detail silahkan baca:

Perrin, R. (2007). Pocket guide to APA style (2nded.). The USA: Houghton Mifflin Co. atau
petunjuk penulisan referensi menurut APA yang banyak tersedia online dari beberapa
website.

Referensi dalam teks/tesis:

1. Satu pengarang
(Morse, 1996) ATAU Morse (1996) menjelaskan bahwa ...

2. Dua pengarang:
(Ringsven& Bond, 1996) ATAU Dalam penelitiannya, Ringsven dan Bond (1996)...

3. Tiga sampai 5 pengarang:


Menyebutkan pertamakali : (Johnson, Brunn, & Platt, 2002) OR Johnson, Brunn and
Platt (2002)
Selanjutnya: (Johnson et al., 2002). Tahun tidak perlu disebutkan jika pengarang yang
sama dikutip dalam paragraph yang sama

4. Enam atau lebih pengarang:


(Arpin et al., 2001) ATAU Arpin et al. (2001)

5. Kelompok sebagai pengarang:


(The Michener Institute, 2002) ATAU The Michener Institute (2002) reported that...

6. Komunikasi pribadi: sedapat mungkin dihindari kecuali merupakan informasi yang sangat
penting dan tidak tersedia dalam sumber-sumber public. Komunikasi personal tidak perlu
disebutkan dalam daftar pustaka.
(T. K. Lutes, komunikasi personal, 28 September 1998) ATAU
T.K. Lutes (komunikassi personal, 28 September 1998)

7. Kutipan langsung: tidak boleh dilakukan terlalu sering. Jika kutipan langsung berada
dalam paragraf dan kurang dari 40 kata, maka ditulis dalam paragraf yang sama ditandai
dengan tanda kutip. Kutipan langsung lebih dari 40 kata ditulis terpisah dari paragraf dan
masuk kedalam. Halaman harus ditulis dalam referensi di teks:
Secara garis besar bisa dijelaskan "mekanisme nyeri dipengaruhi...” (Miele, 1993, hal.
276) ATAU Miele (1993) menemukan bahwa " mekanisme nyeri dipengaruhi...” (hal.
276).
Kutipan lebih dari 40 kata:
Borland (2003, hal. 107) menuliskan:
Bermain merupakan hal penting bagi anak. Permainan merupakan sarana anak belajar
tentang diri mereka senddiri, anggota keluarga mereka, masyarakat local mereka, serta
dunia di sekitar mereka. Kebebasan untuk mengeksplorasi, bereksperimen,
mempercayai sesuatu dan membuat pilihan merupakan komponen utama yang sangat
penting bagi perkembangan yang sehat setiap anak.

ATAU
Borland (2003) menegaskan peentingnya bermain bagi perkembangan holistik seorang
anak:
Bermain merupakan hal penting bagi anak. Permainan merupakan sarana anak
belajar tentang diri mereka senddiri, anggota keluarga mereka, masyarakat local
mereka, serta dunia di sekitar mereka. Kebebasan untuk mengeksplorasi,
bereksperimen, mempercayai sesuatu dan membuat pilihan merupakan komponen
utama yang sangat penting bagi perkembangan yang sehat setiap anak (hal. 107).

Penulisan daftar pustaka:


Referensi urut abjad dan masuk ke dalam setelah baris pertama:

Artikel jurnal

Senden, T. J., Moock, K. H., Gerald, J. F., Burch, W. M., Bowitt, R. J., Ling, C. D., et al. (1997).
The physical and chemical nature of technigas. Journal of Nuclear Medicine, 38(10),
1327-33.

Artikel jurnal, pengarang organisasi

The Cardiac Society of Australia and New Zealand. (1986). Clinical exercise testing. Safety
and performance guidelines. Medical Journal of Australia, 164, 282-4.

Buku
Ringsven, M. K., & Bond, D. (1996). Gerontology and leadership skills for nurses. (2nd ed.).
Albany (NY): Delmar.

Buku atau pamphlet, pengarang lembaga


College of Medical Laboratory Technologists of Ontario. (1995). The registration process.
Toronto: Author.

Buku dengan editor sebagai pengarang


Berkow, R., & Fletcher, A. J. (Ed.). (1992). The Merck manual of diagnosis and therapy. (16th
ed.). Rahway (NJ): Merck Research Laboratories.

Buku dengan editor sebagai pengarang, tetapi bab yang dikutip mempunyai pengarang
tersendiri:
Phillips, S. J., Whisnant, J. (1995). Hypertension and stroke. In J. H. Laragh, & B. Brenner
(Eds.), Hypertension: pathophysiology, diagnosis, and management (hal. 465-78). New
York: Raven Press.
Kamus:
Saunders. (1997). Dorland's illustrated medical dictionary. (28th ed.). Philadelphia.

Artikel Koran:
Lee, G. (1996, June 21). Hospitalizations tied to ozone pollution: Study estimates 50,000
admissions annually. The Washington Post;Sect. A:3 (col. 5).

Materi hukum:
Regulated Health Professions Act, 1991, Stat. of Ontario, 1991 Ch.18, as amended by 1993,
Ch.37: office consolidation. (Queen's Printer for Ontario 1994).

Artikel dalam jurnal elektronik


Borman, W. C., Hanson, M. A., Oppler, S. H., Pulakos, E. D., & White, L. A. (1993). Role of
early supervisory experience in supervisor performance. Journal of Applied Psychology,
78, 443-449. Diakses 23 Oktober 2000, dariPsycARTICLES database.

Dokumen dari website


Chou, L., McClintock, R., Moretti, F., Nix, D. H. (1993). Technology and education: New wine
in new bottles: Choosing pasts and imagining educational futures. Diakses 24 Agustus
2010, dari Columbia University, Institute for Learning Technologies Web site:
http://www.ilt.columbia.edu/publications/papers/newwine1.html

Momograf dalam bentuk elektronik:


Reeves, J. R. T., &Maibach, H. (1995). CDI, clinical dermatology illustrated. (2nd ed.) [CD-
ROM]. San Diego: CMEA Multimedia Group.
Lampiran

PENILAIAN PENAMPILAN “ROLE PLAY”

ASPEK YANG DINILAI SKOR


Bobot
(KELOMPOK PENYAJI) 1 2 3
A. Persiapan 10
Draft Strategi pelaksanaan tindakan keperawatan
B. Pelaksanaan Role Play Interaksi
1. Fase orientasi 20
1.1 Salam terapeutik, perkenalan 4
1.2 Evaluasi keluhan utama / data 4
1.3 Validasi upaya mengatasi keluhan/kemampuan 4
1.4 Kontrak (topik dan tujuan tindakan, 4
1.5 kontrak waktu dan tempat 4
2. Kerja 50
2.1 Tehnik komunikasi terapeutik 10
2.2 Sikap terapeutik 10
2.3 Langkah Pengkajian 25
2.3.1 Identifikasi factor predisposisi dan presipitasi 5
2.3.2 Penilaian terhadap stressor 5
2.3.3 Pengkajian Sumber koping dan mekanisme 10
koping
2.3.4 Diagnosis dan tindakan keperawatan 10
3. Terminasi 20
3.1 Evaluasi Respons klien (S & O) 5
3.2 Rencana tindak lanjut (K/) 5
3.3 Rencana tindak lanjut (P/ rencana keperawatan, 5
topik, tempat dan waktu)
3.4 Salam 5
Total 100

Nilai akhir : Total Skor x 100


54
Surabaya, ………… 20….
KRITERIA SKORING Kelas A/B
Nama Kelompok Penyaji
2 = Baik
1. …………………………….
1 = Cukup 2. …………………………….
0 = Kurang 3. …………………………….
4. …………………………….
5. ……………………………..
Lampiran
MATRIKS ATRIBUT SOFT SKILL

No Atribut soft Definisi Indikator Skor


skills 1 2 3 4 5
1 Disiplin Ketaatan dan • Menyerahkan tugas tepat • Terlambat 4 • Terlambat • Terlambat 2 • Terlam • Tepat
kepatuhan terhadap waktu hari 3 hari hari bat 1 waktu
peraturan • Datang tepat waktu • Terlambat > • Terlambat • Terlambat 6- hari • Tepat
20 menit 11-20 10 mnt • Terlam waktu
menit bat 5
menit
2 Kerjasama Kegiatan yang 1. Berpartisipasi aktif dalam Bekerja 1 kriteria 2 kriteria 3 kriteria Semua
dilakukan oleh diskusi sendiri terpenuhi terpenuhi terpenuhi kriteria
beberapa orang 2. Bekerja aktif dan terpenuhi
untuk mencapai memberikan kontribusi
tujuan bersama pada kelompok
3. Menghargai pendapat
orang lain
4. Mendengarkan orang lain
3 Komunikasi Kemampuan • Kalimat mudah dipahami Tidak Memenuhi
mengemukakan ide • Keberanian memenuhi semua
dan pikiran melalui mengemukakan pendapat kriteria kriteria
lisan maupun tulisan • Percayadiri
• Menghargai pendapat
orang lain
4 Problem Kemampuan untuk • Evidence-based Tidak 1 kriteria 2 kriteria 3 kriteria Semua
solving menemukan solusi, • Didukung cukup data memenuhi terpenuhi terpenuhi terpenuhi criteria
penjelasan, atau • Mempertimbangkan satupun terpenuhi
jawaban dari sebuah sumber-sumber yang dimiliki kriteria
persoalan • Menyelesaikan masalah

Anda mungkin juga menyukai