Anda di halaman 1dari 1

1.

TEMA: KOMPOSISI TENAGA KERJA BERDASARKAN MATA PENCAHARIAN

Deskripsi singkat: 
Saat ini pemuda-pemuda banyak yang berbondong bondong datang ke
kota kota besar untuk mencari pekerjaan di kantor, sedangkan jumlah petani
cabai dan peternak sapi semakin menipis. 75% tenaga kerja menjadi
karyawan, 15% sebagai pengusaha, 15% menjadi petani dan nelayan.
Seharusnya pemuda Indonesia harus lebih berani untuk membuka peluang
menjadi pengusaha mandiri tanpa perlu menjadi karyawan di perusahaan
orang lain. dan juga sebetulnya Indonesia masih membutuhkan banyak
peternakan dan persawaah karena padi dan sapi masih di Import dari
Australia dan Thailand untuk mencukupi kekurangan.
 Permasalahan: Kurang menariknya pekerjaan di sektor pertanian dan
peternakan bagi kalangan muda yang ada di Indonesia, dan kurangnya
kesadaran para pemuda di Indonesia.
 Alternatif solusi: Memberi wawasan kepada anak muda untuk tidak
gengsi berbisnis di sektor pertanian dan peternakan, memberikan
bantuan modal dan membangun kolaborasi antara petani/peternak
dengan badan penelitian nasional agar hasil peternakan dan pertanian
lebih bagus dan banyak

Anda mungkin juga menyukai