Anda di halaman 1dari 43

PERANGKAT PEMBELAJARAN

SILABUS DAN RPP


MAPEL BAHASA INDONESIA
TERINTEGRASI DENGAN P4GN

BNN KABUPATEN TRENGGALEK

Oleh :

Tim MGMP BAHASA INDONESIAKABUPATEN TRENGGALEK


Tim Kurikulum Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan
Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) Tingkat SMA/sederajat

1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan Ke :1
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
Unit :1
Standart Kompetensi : Mendengarkan
Kompetesi Dasar : 13.1 Mengidentifikasi alur, penokohan, dan latar dalam
cerpenyang dibacakan.
Indikator :
1. Mengidentifikasi alur, penokohan dan latar
cerpen yang didengar. rasa ingin tahu, gemar
membaca
2. Mendiskusikan alur, penokohan, dan latar cerpen
rasa ingin tahu, menghargai, toleransi.
1. Tujuan Pembelajaran
Dengan mendengar sebuah cerpen yang dibacakan, siswa dapat menjelaskan
alur, penokohan, latar secara tepat.rasa ingin tahu, menghargai, toleransi, kerja
keras, demokrasi, gemar membaca

2. Materi Ajar
Cerpen yang dibacakan :
Curiga
Oleh : Ida Arifin
Kupandang obat-obatan yang masih bertebaran di lantai, pecahan gelas dan
pakaian yang berhamburan dari dalam lemari.Kepalaku pening, tenggorokan panas,
sepanas hati ini yang mendidih bak kawah candra dimuka.Kabar itu begitu begitu
menghentakkan, dan sulit untuk diterima.Suamiku, mas Fahri yang begitu kupercaya
dan kubanggakan cinta dan kesetiaannya, tak lebih hanya musang berbulu domba.
Di depanku manisnya dia, tapi di belakangku ia menyimpan bisa yang mampu
memporakporandakan hatiku.
Tadi siang aku memang kedatangan tamu, sahabat lama suamiku, Ali, waktu
bertugas di daerah lereng gunung, sebelum dia pindah di kota kabupaten ini.
Sendirian di rumah menerima tamu laki-laki rasanya ….
Dikutip dari majalah Rindang no. 5, Desember 1999
Unsur – unsur cerpen :
a. Alur / jalan cerita
b. Penokohan / tokoh dan watak tokoh
c. Latar / setting (suasana, waktu, tempat)

3. Metode Pembelajaran
a. Metode belajar : Kontekstual
b. Pendekatan : Fungsional
c. Teknik : Tanya jawab, diskusi, penugasan

2
4. Langkah-langkah Pembelajaran
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
waktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Religius
a. Doa bersama Toleransi
b. Guru mempersiapkan cerpen yang Kerja keras
akan dibuat diskusi.
c. Guru membagi kelas menjadi
beberapa kelompok diskusi.
2 Inti 70 menit Tanya jawab Rasa ingin
a. Siswa mendengarkan pembacaan Diskusi tahu
cerpen yang telah dipersiapkan Penugasan
b. Siswa mendiskusikan unsur-unsur Kerja keras
cerpen yang meliputi alur,
penokohan, latar
c. Siswa mempresentasikan hasil
diskusi di depan kelas Demokrasi
d. Siswa menyimpulkan unsur-unsur
cerpen alur, penokohan, latar dari
cerpen yang telah diperdengarkan
3 Penutup 15 menit Gemar
a. Siswa menyimpulkan hasil kerja Membaca
kelompok
b. Guru menilai hasil pekerjaan siswa

5. Alat / Bahan / Sumber Belajar


a. Alat : Cerpen
b. Bahan : Koran
c. Sumber : Suryanto, Alex. 2006. Panduan Belajar Bahasa dan Sastra
Indonesia. Erlangga. Jakarta.
6. Penilaian
Soal
1. Dengarkan cerpen yang dibacakan oleh temanmu di depan kelas! (Cerpen
dipersiapkan guru)karakter yang muncul rasa ingin tahu.
2. Diskusikan unsur–unsur intrinsik dan ekstrinsik dari cerpen yang telah
dibacakan tersebut! karakter yang muncul rasa ingin tahu, demokrasi
a. Latar / setting : tempat, suasana, dan waktu
b. Penokohan : Siapa saja tokohnya dan bagaimana watak tokoh
Sertapenggambarannya
c. Alur : Tulis tahapan alurnya :
a. Tahap perkenalan
b. Tahap penampilan masalah
c. Tahap klimaks
d. Tahap klimaks menurun
e. Tahap penyelesaian

3
3. Presentasikan hasil kerja kelompok di depan kelas! rasa ingin tahu, kerja
keras
4. Buatlah rangkuman hasil kerja kelompok yang telah didiskusikan! (Kerja
individu) rasa ingin tahu, kerja keras
5. Buatlah rangkuman isi cerpen yang kamu dengarkan tersebut!
Pedoman Penilaian
Latar / setting (20)
Penokohan (20)
Alur (20)
Nilai – nilai (20)
Ringkasan cerpen (20)

Keterangan skor
0 = Tidak dijawab
5 = Jawaban salah
10 = Jawaban sebagian kecil benar
15 = Jawaban hampir benar
20 =Jjawaban benar

4
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :2
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :1
Standart Kompetensi : Membaca
Kompetensi Dasar : 11.1 Mengungkap pokok – pokok isi teks dengan
membaca
cepat300 kata per menit
Indikator :
1. Membaca ± 300 kata per menit. Gemar membaca
2. Menjawab secara benar 75% dari seluruh
pertanyaan yang tersedia. Tanggung jawab
3. Mengungkap pokok – pokok isi bacaan. Rasa ingin
tahu
1. Tujuan Pembelajaran :
Setelah membaca dengan cermat dan latihan, diharapkan :
1. Siswa dapat membaca cepat ± 300 kata per menit. rasa ingin tahu, gemar
membaca
2. Siswa dapat menjawab secara benar 75% dari seluruh pertanyaan yang
tersedia. rasa ingin tahu, kerja keras
3. Siswa dapat mengungkap pokok – pokok isi bacaan. rasa ingin tahu, kerj
keras, demokrasi, menghargai
2. Materi Ajar :
Teks terdiri atas 600 – 900 kata

Tukang Peras Dibakar Massa


Perjalanan hidup Mista Arifin, 42, warga dukun, desa Pandokjoyo
kecamatan Semboro, kemarin berakhir tragis. Pria tinggi besar tersebut tewas
dihakimi dan dibakar massa di areal persawahan di dusun Gondangrejo, desa Cakru,
Kencong Jember. Amuk masa itu diindikasi kuat dipicu perbuatan pemerasan yang
sering dilakukan korban terhadap warga setempat.Dan siang kemarin, warga sudah
habis kesabarannya berusaha melawan dan membakar korban. Informasi yang
berhasil dihimpun Erje di lokasi kejadian, sekitar pukul 08.00 kemarin, korban
diketahui naik motor P 5594 KK mendatangi rumah H. Abdul Azis warga setempat.
“Saya sebelumnya tidak kenal dengan dia. Dan saat itu saya baru pulang dari
sawah,” kata Abdul Aziz kepada Erje kemarin.
Meski tidak saling kenal, namun Miftah diperlakukan layaknya tamu dan
dipersilahkan duduk. Saat itulah Mista mengaku benyak memiliki teman rampok
dan………
(Sumber : Jawa Post, 6 November 2007)

5
3. Metode pembelajaran :
a. Metode belajar : Kontekstual
b. Pendekatan : Fungsional/komunkatif
c. Teknik : Diskusi, Tanya jawab, Penugasan
4. Skenario pembelajaran
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
waktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a. Doa bersama
b. Siswa menyiapkan teks dari
koran/majalah yang terdiri 600-900
kata
2 Inti 70 menit Tanya jawab Gemar
a. Siswa membaca teks Diskusi membaca
b. Siswa mendata pokok–pokok isi teks Penugasan
/ bacaan Rasa ingin
c. Siswa membaca pertanyaan– tahu
pertanyaan yang berkaitan dengan
teks Kerja keras
3 Penutup 15 menit
a. Guru memberikan penegasan Menghargai
membaca cepat orang lain
b. Guru memberikan penghargaan pada
siswa pembaca tercepat dan dapat
menjawab pertanyaan lebih dari 75%
5. Alat / Bahan / Sumber Ajar
a. Alat : Guntingan berita di koran
b. Bahan : Berita
c. Sumber : Suryanto, Alex. 2006. Panduan Belajar Bahasa dan Sastra
Indonesia. Erlangga. Jakarta.
6. Penilaian
1. Tes tulis
2. Tugas
Soal
1. Tentukan pokok pikiran dari masing – masing paragraf teks yang kalian
baca!karakter yang muncul rasa ingin tahu, kerja keras.
2. Jelaskan isi berita yang telah dibaca! karakter yang muncul rasa ingin
tahu, kerja keras.
Format Penilaian
Aspek penilaian
Kecepatan Membaca Ketepatan Kemampuan
No. Nama
Menajawab
permenit Intonasi
soal
1
2
3        

6
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :3
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :1
Standart Kompetensi : Menulis
Kompetensi Dasar : 12.3 Menulis karya ilmiah seperti hasil pengamatan dan
Penelitian
Indikator :
1. Mendaftar hal – hal yang perlu ditulis
berdasarkan topik yang dipilih rasa ingin tahu,
kerja keras
2. Menentukan gagasan yang akan dikembangkan
dalam karya tulis (berdasarkan pengamatan atau
penelitian) rasa ingin tahu, kerja keras
3. Menyusun kerangka karya tulis. kerja keras
4. Mengembangkan kerangka menjadi karya tulis
dengan dilengkapi daftar pustaka. rasa kerja
keras
5. Menyunting karya tulis sendiri atau karya tulis
teman. rasa ingin tahu, kerja keras

1. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan membaca contoh karya ilmiah, siswa dapat mendaftar hal–hal yang
perlu ditulis berdasarkan topik yang dipilih. rasa ingin tahu
2. Dengan berdiskusi, siswa dapat menentukan gagasan yang akan
dikembangkan dalam karya tulis. rasa ingin tahu, demokrasi, menghargai
3. Dengan membaca berbagai sumber, siswa dapat menyusun kerangka karya
tulis. kerja keras, gemar membaca
4. Dengan membaca berbagai sumber, siswa dapat mengembangkan kerangka
menjadi karya tulis dengan dilengkapi daftar pustaka. rasa ingin tahu, kerja
keras, gemar membaca
5. Dengan membaca secara cermat, siswa dapat menyunting karya tulis sendiri
atau karya tulis teman. rasa ingin tahu, kerja keras.

2. Materi Ajar
Beberapa karya tulis hasil pengamatan atau penelitian
Usaha – Usaha Pencegahan Lunturnya Jatidiri Bangsa Akibat Pengaruh Negatif
Budaya Asing dalam Film Televisi

1. Pendahuluan

7
1.1 Latar Belakang
1.1.1 Maraknya Tayangan Film-Film Asing di Stasiun Televisi
1.1.2 Cerita dan Adegan dalam Film Asing Banyak Mengandung Unsur
Budaya yang bertentangan dengan budaya
1.2 Masalah
1.2.1 Usaha-usaha Apakah yang Perlu Dilakukan Pemerintah untuk
Menangkal Pengaruh Negatif Budaya Asing dalam Film Televisi
1.2.2 Usaha-Usaha Apakah yang Perlu Dilakukan Stasiun Televisi
untuk menangkal pengaruh negative Budaya Asing dalam Film
Televisi
2. Konsep-konsep yang berkaitan/sumber-sumber teori
3. Pembahasan
3.1 Usaha-Usaha Pemerintah untuk Menangkal Lunturnya Jatidiri Bangsa
Akibat Pengaruh Negatif Budaya Asing dalam Film Televisi
3.2 Usaha-Usaha Stasiun Televisi untuk Menangkal Lunturnya Jatidiri
Bangsa Akibat Pengaruh Negatif Budaya Asing dalam Televisi
4. Penutup
3. Metode Pembelajaran
a. Metode belajar : Kontekstual
b. Pendekatan : Fungsional
c. Teknik : Diskusi, Penugasan, Tanya jawab
4. Langkah-langkah Pembelajaran
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
waktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Religius
a. Doa bersama
b. Pengarahan guru dan apresiasi Toleransi
2 Inti 75 menit Penugasan
a. Siswa mengadakan penelitian tentang Rasa ingin
sesuatu serta mendaftar hal – hal tahu
yang perlu ditulis berdasarkan topik
yang dipilih Kerja keras
b. Siswa berdiskusi untuk menentukan
gagasan yang akan dikembangkan Menghargai
dalam karya tulis orang lain
c. Siswa menyusun kerangka karya tulis
d. Siswa menulis/mengembangkan Kerja keras
kerangka menjadi karya tulis dengan
dilengkapi daftar pustaka Gemar
e. Menyunting karya tulis sendiri atau membaca
teman
3 Penutup 10 menit Diskusi Menghargai
Guru memberikan penghargaan orang lain
kepada siswa atas hasil belajarnya

8
5. Alat / Bahan / Sumber belajar
a. Alat : Fotokopi KTI
b. Bahan : Karya Ilmiah

c. Sumber : Suryanto, Alex. 2006. Panduan Belajar Bahasa dan Sastra


Indonesia. Erlangga. Jakarta.
Tim IKIP Malang. 1992. Pedoman Penulisan Karya Ilmiah. IKIP
Malang.

6. Penilaian
Soal
1. Tentukan hal-hal yang perlu ditulis berdasarkan topik yang dipilih!
gemarmembaca, kerja keras.
2. Tentukan gagasan utama yang dikembangkan dalam karya tulis!gemar
membaca, kerja keras.
3. Buatlah kerangka karya tulis!kerja keras.
4. Kembangkan kerangka karya tulis menjadi karya tulis yang dilengkapi daftar
pustaka!gemar membaca, kerja keras.

Pedoman penilaian
1. Soal 1 jawaban dengan tepat skor 25
2. Soal 2 jawaban dengan tepat skor 35
3. Soal 3 jawaban dengan tepat skor 40
4. Jawaban soal 4 memiliki beberapa aspek yaitu;
NO ASPEK YANG DINILAI SKOR
1. Orsinalitas 60-100
2. Kesesuaian tema dengan isi 60-100
3. Ketepatan diksi 60-100
4. EYD 60-100

9
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :4
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :2
Standart Kompetensi : Mendengarkan
Kompetensi Dasar : 13.2 Menemukan nilai-nilai dalam cerpen yang
dibacakan
Indikator :
1. Menemukan nilai moral, bodaya, dan sosial
dalam cerpen. rasa ingin tahu
2. Mendiskusikan nilai–nilai tersebut. rasa ingin
tahu, demokrasi.

1. Tujuan Pembelajaran
Dengan mendengar pembacaan cerpen berjudul Lelaki di Kali Bekasi, siswa
dapat menjelaskan nilai–nilai dalam cerpen yang dibacakan.rasa ingin tahu,
kerja keras.

2. Materi Ajar
Lelaki di Kali Bekasi
Leki tua berusia lebih dari setengah abad itu berteriakmenyeru-nyeru,
“Huuuuu…!Huuuuu….!”
Namun, suaranya tak berhasil menyelusup ke tengah angin senja yang padat
yang bertiup ke arahnya.Bunyi yang tipis serak itu, yang dipekikkan dengan
bantuan seluruh otot leher yang menegang dan otot-otot perut sampai mengeras,
melayang kembali kepada pemiliknya.Terembus ke tempat-tempat tak dituju,
mengusik daun-daun kacang dan mentimun yang baru tumbuh, menggesek
batang-batang pada yang mulai bernas di belakang.
“Huuuu…..!”
Berulang-ulang lelaki yang berdiri di tepi kali bekasi itu memanggil, tapi sia-sia.
Yang dipanggilnya………
(Pekayon Jaya, Bekasi, Agustus 1982)
Nilai-nilai dalam cerpen antara lain :
a. Nilai Moral : Ajaran tentang baik dan buruk
b. Nilai Budaya : Ajaran tentang kebiasaan/kepercayaan
c. Nilai Sosial : Ajaran tentang saling menolong terhadap sesama
d. Nilai Agama : Ajaran yang berhubungan dengan kebutuhan

10
3. Metode Pembelajaran
a. Metode belajar : Kontekstual
b. Pendekatan : Fungsional
c. Teknik : Diskusi, Penugasan, Tanya jawab
4. Langkah-langkah Pembelajaran
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
waktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Religius
a. Doa bersama Toleransi
b. Guru mempersiapkan cerpen yang
akan dibuat diskusi
c. Guru membagi kelas menjadi
beberapa kelompok diskusi
2 Inti 75 menit Penugasan Rasa ingin
a. Siswa mendengarkan pembacaan tahu
cerpen yang telah dipersiapkan Diskusi Kerja keras
b. Siswa mendiskisikan nilai-nilai
cerpen Menghargai
c. Siswa mempresentasikan hasil orang lain
diskusi di depan kelas
d. Siswa menyimpulkan nilai-nilai dari Kerja keras
cerpen yang telah diperdengarkan
3 Penutup 10 menit Gemar
a. Siswa menyimpulkan hasil kerja membaca
kelompok Menghargai
b. Guru menilai hasil pekerjaan siswa orang lain

5. Alat / Bahan / Sumber Belajar


a. Alat : Fotokop
b. Bahan : Cerpen
c. Sumber : Dawud, dkk.2006. Bahasa dan Sastra Indonesia untuk SMA
Kelas XI. Jakarta: Erlangga
6. Penilaian
Soal
1. Dengarkan cerpen yang dibacakan oleh temanmu di depan kelas!
(Cerpen dipersiapkan guru)rasa ingin tahu, kerja keras
2. Diskusikan unsur-unsur intrinsik dan ekstrinsik dari cerpen yang telah
dibacakan tersebut! Nilai-nilai apa saja yang terdapat dalam cerpen
tersebut! rasa ingin tahu, kerja keras
3. Presentasikan hasil kerja kelompok di depan kelas! rasa ingin tahu,
kerja keras
4. Buatlah rangkuman hasil kerja kelompok yang telah didiskusikan! (Kerja
individu)kerja keras
5. Buatlah rangkuman isi cerpen yang kamu dengarkan tersebut!rasa ingin
tahu, kerja keras

11
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :5
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :2
Standart Kompetensi : Berbicara
Kompetensi Dasar : 10.2 Mengomentari tanggapan orang lain terhadap
Presentasihasil penelitian
Indikator :
1. Mengemukakan tanggapan yang mendukung
hasil penelitian. kerja keras, tanggung jawab
2. Menanggapi kritikan terhadap hasil penelitian.
kerja keras, menghargai
3. Menyampaikan alasan yang mendukung
penolakan. kerja keras, menghargai
4. Mengomentari tanggapan orang lain terhadap
presentasi hasil penelitian. kerja keras,
demokrasi

1. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan melakukan observasi/pengamatan, siswa dapat mengemukakan
tanggapan yang mendukung hasil penelitian. rasa ingin tahu, kerja keras
2. Dengan membaca hasil penelitian, siswa dapat mempresentasikan hasil
penelitian secara runtut dengan menggunakan bahasa yang baik dan
benar. kerja keras, menghargai
3. Dengan mendengar secara cermat, siswa dapat
menanggapi/mengomentari tanggapan orang lain terhadap presentasi hasil
penelitiannya. rasa ingin tahu, kerja keras.
4. Dengan berdiskusi, siswa dapat menyampaikan alasan yang mendukung
penolakan.demokrasi, menghargai.

2. Materi Ajar
 Contoh hasil Penelitian
Artikel Bahan Penelitian :
“Berilah kami pelajaran Internet”
Hampir Semua responden Menganggap itu Perlu
Kalau mendengarkan kata internet, apa sih yang terlintas di benak
kamu? E-Mail? Chatting? Browsing foto dan Gosip Seleb? Hei, bCuma
itu yang bisa kamu lakukan dengan internet! Banyak lho yang bisa
kamu dapat dari dunia maya ini.Salah satunya mendapatkan
pengetahuan yang menunjang pelajaran kamu di sekolah.
Tampaknya, hampir semua responden sudah tau hal itu. Buktinya
sebanyak 94,6% Kompak menyanyikan koor “Berikan kami pelajaran
internet.” Mereka menyadari perlunya internet dijadikan salah satu
pelajaran di sekolah

12
….
Perlukah pelajaran internet diterapkan di sekolah?
 Perlu 94,6%
 Tidak perlu 5,4%

Perlu karena : (3 tertinggi)


Menambah wawasan 65,9%
Menambah keahlian 29,9%
Menambah gengsi sekolah 2,1%

Pelajatan internet sebaiknya :


Sebagai materi tambahan 68,4%
Sebagai mata pelajaran wajib 31,6%
(dikutip dari Jawa Pos.Corn)
 Tanggapan Para Pembicara

3. Metode Pembelajaran
a. Metode belajar : Kontekstual
b. Pendekatan : Fungsional
c. Teknik : Diskusi, Tanya jawab, Penegasan

4. Langkah-langkah Pembelajaran

No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter


waktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Religius
a.Doa bersama
b. Guru Toleransi
memberikan gambaran tentang
melakukan penelitian
c.Guru membentuk kelompok
diskusi
2
Inti 75 menit Penugasan Rasa ingin
a.Siswa mengemukakan tanggapan tahu
yang mendukung hasil penelitian Diskusi Kerja keras
b. Siswa
mempresentasikan hasil penelitian Menghargai
secara runtut dengan orang lain
menggunakan bahasa yang baik
dan benar Kerja keras
c.Siswai mengomentari/menanggapi
tanggapan orang lain Gemar
3 d. Siswa 10 menit membaca
menyampaikan alasan yang
mendukung penolakan Menghargai
Penutup orang lain
a.Guru menyimpulkan hasil
kegiatan

13
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
waktu
b. Guru member penegasan terhadap
hasil diskusi

5. Alat / Bahan/ Sumber belajar


Buku yang berhubungan dengan penelitian

6. Penilaian
Jenis tagihan :
 Tugas kelompok
 Tugas Individu

Soal
1. Berilah penjelasan proses hasil penelitian dengan kalimat yang mudah
dipahami!kerja keras.
2. Sampaikan kritik terhadap hasil penelitian! kerja keras.tanggung
jawab
3. Sampaikan alasan yang mendukung penelitian!kerja keras.

Kunci Jawaban
Bervariasi

Pedoman Penilaian
No. Aspek yang dinilai Skor Bobot
1   20  
2   20  
3   20  
Jumlah 60  

14
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :6
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :2
Standart Kompetensi : Menulis
Kompetensi Dasar : 16.2 Menarasikan pengalaman manusia dalam bentuk
latar
padanaskah drama
Indikator :
1. Mendaftar pengalaman sendiri yang
menarik.kerja keras, tanggung jawab
2. Menarasikan pengalaman sendiri dalam bentuk
adegan drama. kerja keras, tanggung
3. Menghadirkan latar yang mendukung adegan.
kerja keras

1. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan berdiskusi siswa dapat membuat naskah drama berdasarkan
pengalaman sendiri. kerja keras, demokrasi, menghargai, toleransi.
2. Dengan latihan berkelompok siswa dapat memainkan drama berdasarkan
naskah yang telah dibuat. kerja keras, menghargai

2. Materi Ajar
Teks drama
….
Harsono : Citra !
Citra : (diam menentangnya)
Harsono : Citra, jangan tentang aku begitu (dia mendekati Citra hendak
memegang tangannya)
Citra : (Keras) Jangan sentuh aku !
Harsono : (Menarik tangannya kembali) Engkau tidak lagi seperti dulu Citra
!
Citra : (Singkat) Memang tidak ! Aku sudah bersuami sekarang dan
mempunyai anak !
Harsono : Anakku….
….

15
a. Unsur – unsur Drama (tema, penokohan, dan konflik)
Tema : Pokok/ide yang mendasari cerita
Penokohan : Watak tokoh dan penggambaran watak tokoh ole penulis
Konflik : Pertikaian dalam cerita

3. Metode Pembelajaran
Diskusi, Penugasan

4. Langkah-langkah Pembelajaran

No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter


swaktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a. Guru memotivasi siswa untuk aktif
dalam kegiatan pembelajaran
b. Siswa melakukan Tanya jawab
tentang pengalaman menarik yang
dapat diangkat menjadi cerita
drama, dalam kelompok masing-
masing
2 Inti 75 menit
a. Siswa menarasikan cerita yang Penugasan Rasa ingin
telah disepakati dalam kelompok tahu
untuk dibuat adegan-adegan drama Kerja keras
berdasarkan skrip yang telah dibuat
b. Siswa menghadirkan latar untuk Diskusi Menghargai
mendukung cerita orang lain
c. Siswa menampilkan naskah drama
hasil karya kelompok di depan Kerja keras
kelas
3 Penutup 10 menit Menghargai
a.Guru bersama siswa melakukan
penilaian terhadap kelompok
penyaji
b. Guru menghimpun naskah drama
dari kelompok yang telah tampil

16
5. Alat / Bahan / Sumber Belajar
a. Contoh Teks Drama
b. Pengalaman siswa
6. Penilaian
1. Penilaian Afektif
Bentuk : Pengamatan sikap dalam diskusi kelompok

Kriteria Penilaian

No
. Aspek Penilaian Skor
1 Keterlibatan dalam diskusi 25
Kemampuan bekerja sama dengan angota lain dalam
2 kelompok 25
3 Ketetapan penyelesaian tugas 25
4 Laporan hasil kerja 25
  JUMLAH 100

Keterangan skor:
5 = Sangat Jelek
10 = Jelek
15 = Cukup
20 = Bagus
25 = Sangat Bagus
2. Penilaian Psikomotor
Bntuk Perfomance (tampilan drama kelompok)
No. Aspek Penilaian Skor
1 Vokal/Intonasi 20
2 Kelancaran berbicara 20
3 Keruntutan alur cerita 20
4 Ekspresi 20
5 Kostum 20
  JUMLAH 100

Keterangan skor :
5 = Sangat Jelek
10 = Jelek
15 = Cukup
20 = Baik

17
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :7
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :3
Standart Kompetensi : Mendengarkan
Kompetensi Dasar : 9.1 Merangkum isi pembicaraan dalam suatu diskusi
atau
Seminar
Indikator :
9.1.1 Mencatat pokok–pokok pembicaraan: siapa yang
berbicara dan apa isi pembicaraannya. kerja keras,
rasa ingin tahu
9.1.2 Merangkum seluruh isi pembicaraan ke dalam
beberapa kalimat. kerja keras.
9.1.3 Menanggapi rangkumn yang dibuat teman. kerja
keras.

1. Tujuan Pembelajaran :
a. Dengan berdiskusi, siswa dapat mengungkapkan gagasan para pembicara
dalam
Diskusi.kerja keras, tanggung jawab
b. Dengan mendengarkan diskusi, siswa dapat merangkum pembicaraan ke
dalambeberapa kalimat.kerja keras. Tanggung jawab

2. Materi Ajar
Gagasan pembicaraan dalam diskusi
a. Pokok-pokok isi
b. Rangkuman
………………………………………………………………………………………
…………………………………………………
3. Metode Pembelajaran :
Diskusi, demonstrasi / simulasi

18
4. Langkah-langkah pembelajaran
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
swaktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
1. Guru mempersiapkan materi diskusi Menghargai
panel
2. Guru menunjuk beberapa siswa
untuk berperan menjadi panelis,
moderator, dan notula

2 Inti 75 menit Penugasan Rasa ingin


1. Siswa melaksanakan diskusi panel tahu
(petugas dipilih guru) topik diskusi Kerja keras
“Kenakalan Remaja”
2. Siswa peserta diskusi mendengarkan Diskusi Menghargai
dan merangkum pembicaraan para orang lain
panelis (bidang pendidikan, hokum,
agama sosial) Kerja keras
3 Penutup
1. Guru memberi penguatan terhadap 10 menit Menghargai
komentar dan cara menanggapi
pembicara yang baik dan santun

5. Alat / Bahan / Sumber Belajar


 Gagasan para panelis yang mengambil tema “Kenakalan Remaja”
 Materi Kenakalan Remaja dari internet atau televisi
6. Penilaian
Penilaian Kognitif
Bentuk : Performansi (presentasi hasil diskusi)
No. Aspek Penilaian Skor
1 Ketrampilan Berbicara 25
2 Penggunaan Bahasa (kebahasaan) 25
3 Keruntutan alur berfikir 25
4 Keaktifan 25
  JUMLAH 100

Keterangan skor :
5 = Sangat Jelek
10 = Jelek
15 = Cukup
20 = Baik
25 = Sangat baik
Soal
1. Lakukan diskusi panel dengan topic “Kenakalan Remaja”

19
a. Pilih 4 orang sebagai panelis bidang pendidikan, hokum, agama, dan
sosial!
b. Tunjuk seorang moderator dan notulis
2. Rangkumlah hasil diskusi panel!Tanggung jawab, kerja keras

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :8
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :3
Standart Kompetensi : Membaca
Kompetensi Dasar : 12.1 Membandingkan unsur intrinsic dan ekstrinsik
novel
Indonesia/terjemahannya dengan hikayat
Indikator :
1. Mengidentifikasi unsur intrinsik dan ekstrinsik
hikayat, novel Indinesia dan novel terjemahan
sebagai bentuk karya sastra. rasa ingin tahu,
tanggung jawab
2. Menjelaskan unsur intrinsik dan ekstrinsik
hikayat, novel Indonesia dan novel terjemahan.
rasa ingin tahu, kerja keras
3. Membandingkan unsur intrinsik dsn ekstrinsik
hikayat, novel Indonesia dan novel terjemahan.
rasa ingin tahu, tanggung jawab
1. Tujuan Pembelajaran :
a. Dengan membaca, siswa dapat mengidentifikasi unsur intrinsik dan ekstrinsik
hikayat, novel Indonesia dan novel terjemahan. rasa ingin tahu, gemar
membaca
b. Dengan membaca, siswa dapat menjelaskan unsur intrinsik dan ekstrinsik
hikayat, novel Indonesia dan novel terjemahan. rasa ingin tahu, gemar
membaca
c. Dengan membaca, siswa dapat membandingkan unsur intrinsik dan ekstrinsik
hikayat, novel Indonesia dan novel terjemahan. rasa ingin tahu

2. Materi Ajar :
Novel :
“Gelombang Sunyi”
Karya Taufik Ikram Jamil
….
Belum sempat aku coba mengenalnya, suara tembakan berentetan terdengar dari
jarak yang taj jauh.Mungkin karena suara itulah yang menyebabkan lariku, juga
orang-orang kampung, seperti memperoleh tenaga lain, sehingga gerakan kami
makin cepat.Aku tersungkur lagi.

20
….
Hikayat :
“Hikayat Pengajaran bagi Raja-raja”
….
Arkian telah beberapa lamanya dengan demikian, maka Islam Jatim itupun
mengarangkan pula hikayat lagi dengan tamsil ibaratnya yang member
kegemaran dan menambahkan akal serta menyejukkan hati segala orang yang
membacanya dan hanya mendengar dia, karena banyaklah ada di dalamnya itu
pengajaran yang member faidah pada segala mereka yang berkehendak adanya.
….
Hikayat dan Novel
a. Ciri–cirri hikayat
b. Ciri–cirri novel
c. Unsur – unsur hikayat
3. Metode Pembelajaran :
a. Penugasan
b. Diskusi

4. Langkah-langkah Pembelajaran

No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter


swaktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a. Siswa menyiapkan hikayat, novel Menghargai
Indonesia/ terjemahan
b. Guru memberikan penjelasan
langkah – langkah tugas

2 Inti 75 menit
a. Siswa membaca hikayat, novel Penugasan Rasa ingin
Indonesia / terjemahan tahu
b. Siswa dapat mendiskusikan Kerja keras
identifikasi unsur – unsur intrinsik
dan ekstrinsik hikayat, novel Diskusi Menghargai
Indonesia / terjemahan orang lain
c. Hikayat menjelaskan unsur – unsur
intrinsik dan ekstrinsik hikayat, Kerja keras
novel Indonesia / terjemahan
3 Penutup
Guru memberikan penegasan terhadap 10 menit Menghargai
hasil kelompok

21
5. Alat / Bahan / sumber belajar
Buku hikayat, novel Indonesia / terjemahan
6. Penilaian
Bentuk test : Tertulis
Soal
Bacaan Hikayat Sang Boma
Pada suatu hari, Brahmana datang pada Wisnu di khayangan dan
bertanya siapakah diantara dijadikan terlebih dahulu oleh Dewata Raya
Mullia.Maka merekapun bergilir bersembunyi.Brahma tidak dapat
menyembunyikan diri dari Wisnu.Kemudian Wisnu bersembunyi pula.Ia
menjadikan dari seekor babi dan masuk ke dalam bumi. Di bumi, ia bertemu
seorang perempuan yang amat elok parasnya. Perempuan itu bernama Dewi
Pertiwi dan segera dijadikan istri oleh Wisnu. Wisnu member tahu Dewi Pertiwi
kalau ia kelak beranak, ia harus memberikan bunga wijaya kusuma pada
anaknya…..
Jawablah pertanyaan – pertanyaan berikut sesuai dengan hikayat tersebut!
1. Siapakah tokoh cerita hikayat di atas?rasa ingin tahu
2. Dimanakah setting cerita hikayat terjadi? rasa ingin tahu
3. Apakah tujuan cerita hikayat tersebut? rasa ingin tahu
4. Bagaimana cerita hikayat tersebut? rasa ingin tahu, tanggung jawab
5. Apakah cerita hikayat tersebut terjadi di Indonesia? Jelaskan! rasa ingin
tahu, kerja keras
6. Identifikasikan ciri – ciri hikayat yang terdapat dalam petikan tersebut,
dengan memberikan argument terhadap pertanyaan berikut! rasa ingin tahu
No. Pertanyaan Argumen
Nama atau sebutan bercorak ……………………………
1 asing ……..
Kerangka sama dengan ……………………………
2 pelipur lara ……..
Isi tentang kehidupan raja - ……………………………
3 raja ……..
……………………………
4 Terdapat pengaruh asing ……..

22
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :9
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :4
Standart Kompetensi : Berbicara
Kompetensi Dasar : 14.2 Menggunakan-gerak gerik, mimik dan intonasi
sesuai
dengan watak tokoh dalam pementasan drama
Indikator :
1. Memerankan drama dengan memperhatikan
penggunaan lafal, intonasi, nada/tekanan,
mimik/gerak – gerik yang tepat sesuai dengan
watak tokoh. kerja keras, tanggung jawab
2. Menanggapi peran yang ditampilkan dalam
pementasan drama.kerja keras, menghargai,
demokrasi.

1. Tujuan Pembelajaran :
1. Dengan demonstrasi, Siswa dapat mendiskripsikan dialog para tokoh dalam
pementasan drama dengan memperhatikan lafal dan lain-lain. kerja keras,
rasa ingin tahu
2. Dengan demonstrasi, siswa dapat menanggapi penampilan kelompok lain
tentang dialog para tokoh drama. keras, rasa ingin tahu, menghargai

2. Materi Ajar :
Teks drama (penghayatan watak, pengekspresian dialog, gerak – gerik, mimik
dan intonasi)
….
Harsono : Citra !
Citra : (diam menentangnya)
Harsono : Citra, jangan tentang aku begitu (dia mendekati Citra hendak
memegang tangannya)
Citra : (Keras) Jangan sentuh aku !
Harsono : (Menarik tangannya kembali) Engkau tidak lagi seperti dulu Citra
!
Citra : (Singkat) Memang tidak ! Aku sudah bersuami sekarang dan
mempunyai anak !
Harsono : Anakku….

23
3. Metode Pembelajaran :
1. Penugasan
2. Dikusi / pementasan
4. Langkah-langkah Pembeajaran
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
swaktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a. Siswa menyiapkan naskah drama Menghargai
secara berkelompok
b. Siswa mendiskusikan peran
masing – masing
2 Inti 75 menit Penugasan Rasa ingin
a. Siswa mengekspresikan dialog para tahu
tokoh drama yang diperankan Kerja keras
dengan memperhatikan gerak –
gerik, mimik, intonasi yang sesuai. Diskusi Menghargai
Penutup orang lain
3 a. Guru memberikan penegasan dan
komentar tentang peran / tampilan 10 menit Kerja keras
drama Menghargai

5. Alat / Bahan / Bahan Belajar


a. Teks drama (kumpulan drama)
b. Teks drama dari buku–buku penunjang
c. Teks drama dari koran/majalah

6. Penilaian
Teks prakmatik (psikomotor)
Format Penilaian
Aspek yang dinilai
Kesesuaian
No. No Penghayata
Tema Ekspresi Penampilan
n tokoh
dengan isi

Rentangan nilai per aspek


A. Kemampuan amat baik 20
B. Kemampuan baik 15
C. Kemampuan cukup 10

24
D. Kemampuan kurang 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :10
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :4
Standart Kompetensi : Menulis
Kompetensi Dasar : 11.1 Menulis rangkuman/ringkasan isi buku
Indikator :
1. Mendaftar pokok–pokok pikiran buku yang
sudah dibaca. rasa ingin tahu, gemar membaca
2. Membuat ringkasan dari semua buku. kerja
keras, tanggung jawab
3. Merevisi ringkasan berdasarkan masukan dari
teman. rasa ingin tahu, kerja keras
1. Tujuan Pembelajaran :
1. Dengan membaca, siswa dapat menemukan pokok–pokok buku yang sudah
dibaca. rasa ingin tahu, gemar membaca
2. Dengan membaca contoh ringkasan, siswa dapat membuat ringkasan isi
buku. rasa ingin tahu, kerja keras
3. Dengan membaca, siswa dapat memberi masukan tentang ringkasan isi buku
kepada teman–teman. Menghargai, tanggung jawab

2. Materi Ajar ?
“Menggunakan Kondisioner”
1. Keramaslah rambut dengan sampo yang sesuai dengan jenis kulit kepala
2. Bilaslah sampai bersih
3. Usapkan kondisioner secara merata pada rambut
4. Pijatlah kulit kepala pelan – pelan hingga merata
5. Bilaslah rambut sampai bersih
6. Biarkan mongering secara alami
Buku – buku petunjuk praktis yang di perpustakaan (misalnya : Buku tentang
cara merawat anggrak)

3. Metode Pembelajaran :
a. Pendekatan : Kontekstual
b. Metode : Penugasan, diskusi

25
4. Langkah-langkah Pembelajaran

No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter


swaktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a. Siswa menyiapkan beberapa buku Rasa ingin
nonfiksi tahu
b. Siswa membaca buku nonfiksi di
rumah

2 Inti 75 menit
a. Siswa membaca dengan cermat Penugasan Rasa ingin
teks buku nonfiksi tahu
b. Siswa mendaftar pokok–pokok Kerja keras
pikiran yang sudah dibaca
c. Siswa menjelaskan garis besar isi Diskusi Menghargai
buku orang lain
d. Siswa mempresentasikan hasil
ringkasan dengan mendapat Kerja keras
tanggapan dari teman– temannya
3 Penutup 10 menit Menghargai
a. Guru memberikan penghargaan
kepada siswa atas hasil belajarnya
b. Guru memberikan tugas untuk Kerja keras
perbaikan/pengayaan hasil belajar
siswa

5. Alat / Bahan / Sumber Belajar :


Beberapa buku nonfiksi

6. Penilaian
1. Tes tulis
2. Tugas Rumah
Soal
1. Tentukan pokok pikiran dari penggalan wacana di bawah ini! kerja keras,
rasa ingin tahu
Mengoleksi Teratai Banyak Manfaatnya
Teratai adalah salah satu tumbuhan air yang termasuk suku
hymohaeaceae yang memiliki nama latin Helumbo nuafera. Tanaman dari
darata Asia ini bisa tumbuh secara liar di danau dan rawa.

26
Namun, dapat juga sengaja ditanam sebagai hiasan di kolam.Daunnya
membundar dengan permukaan atas berwarna hijau laut, dan daun ini rata
mengapung di atas permukaan air.
Ada dua pandangan mengenai asal – usul bunga ini.Pandangan pertama
menyebutkan, teratai berasal dari India dan dibawa bangsa Cina ke
Jepang.Pandangan kedua mengatakan, tanaman ini, berasal dari Negara
Jepang karena bijinya ditemukan di Luvirum, Kyoto, Jepang. Bunga dengan
warna merah, ungu, putih, kuning, dan biru ini di Jepang disebut dengan
nama Husu berasal dari kata Hachisu yang berarti sarang lebah, karena
kantung bijinya mirip sarang lebah.
2. Buatlah ringkasan dari wacana yang ada di bawah ini!muncul kerja keras
Rumah Sakit sebagai fasilitas umum harus memberikan pelayanan bagi
seluruh kalangan masyarakat yang kaya maupun yang miskin. Sejak tahun
1998 seluruh RS milik pemerintah menerima dana Jaring Pengamanan Sosial
Bidang Kesehatan (JPSBK), dan mulai tahun 2001 RS juga mendapat
bantuan kompeensasi kenaikan BBM untuk program kesehatan. Dengan
demikian, pasien korban narkoba dan keluarga miskin akan mendapat
pelayanan gratis dari dana subsidi tersebut.
3. Berilah tanggapan atau masukan berupa saran dari ringkasan yang di buat
temanmu! kerja keras, menghargai

TUGAS RUMAH
Bacalah sebuah buku nonfiksi kemudian buatlah ringkasannya!

FORMAT PENILAIAN
Aspek penilaian
Ketetapan Kesesuaian Sikap dalam
No. Nama
mementukan Ringkasan dengan Kegiatan
pokok pikiran isi wacana diskusi
1        
2        
3        
         

Keterangan :
KKM : 70
Kurang tepat : < 70
Tepat : 70 - 85
Sangat tepat : 85 – 100

27
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke : 11
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :5
Standart Kompetensi : Membaca
Kompetensi Dasar : 15.1 Mengungkapkan hal – hal yang menarik dan dapat
diteladani dari tokoh
Indikator :
1. Mengungkapkan hal–hal yang menarik tentang
tokoh dalam buku biografi yang dibaca.
Menghargai, gemar membaca
2. Merefleksikan tokoh dengan diri sendiri. kerja
keras
3. Menemukan tokoh yang mirip pada tokoh lain.
kerja keras, rasa ingin tahu
4. Menemukan hal–hal yang bisa diteladani tentang
tokoh tersebut. kerja keras, rasa ingin tahu
1. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan membaca, siswa dapat mengungkapkan hal–hal yang menarik
tentang tokoh dalam buku biografi yang dibaca. rasa ingin tahu, gemar
membaca
2. Dengan berdiskusi, siswa dapat merefleksikan tokoh dengan diri
sendiri.kerja keras, menghargai
3. Dengan observasi, siswa dapat menemukan tokoh yang mirip dengan tokoh
lain. rasa ingin tahu, kerja keras
4. Dengan membaca, siswa dapat menemukan hal– hal yang bisa diteladani.
rasa ingin tahu.gemar membaca

2. Materi Ajar :
Biografi tokoh
“R.A. KARTINI : PELOPOR EMANSIPASI PEREMPUAN”
Sampai hari ini, tanggal 21 April tetap menjadi tanggal istimewa bagi
perempuan Indonesia.Setiap tanggal 21 April, perempuan Indonesia kembali
mengingat sepak terjang seorang perempuan Jawa yang berjuang
memerdekakan perempuan Indonesia (Jawa) dari kungkungan adat yang
memekang. Perempuan itu bernama R.r. Kartini.

28
3. Metode Pembelajaran :
1. Penugasan
2. Diskusi
4. Langkah-langkah Pembelajaran
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
swaktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a. Siswa menyiapkan buku Rasa ingin tahu
biografi
b. Siswa membaca biografi
secara berkelompok (2
orang)
2 Inti 75 menit Penugasan Rasa ingin tahu
a. Siswa mengungkapkan Kerja keras
hal–hal yang menarik
dari biografi (sesuai Menghargai
biografi yang dibaca Diskusi orang lain
kelompok)
b. Siswa menemukan tokoh Kerja keras
yang mirip dengan tokoh
lain
c. Siswa menemukan hal–
hal yang bisa diteladani
3 dari kelompok tersebut 10 menit Menghargai
Penutup Kerja keras
a. Guru memberikan
penegasan terhadap hasil
diskusi kelompok

5. Alat / Bahan / Sumber Ajar :


Buku biografi tokoh
6. Penilaian
Tes tulis

Soal :
1. Ungkapkan hal – hal menarik dari tokoh tersebut!kerja keras
2. Hal–hal apa saja yang bisa diteladani dari tokoh tersebut! Mengapa?
menghargai
3. Tuliskan isi singkat biografi tersebut! kerja keras
Format Penilaian
Aspek yang dinilai
No
Nama Soal Nomor Soal Nomor Soal Nomor
.
1 2 3
         
         

29
         

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke : 12
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :5
Standart Kompetensi : Berbicara
Kompetensi Dasar : 10.1 Mempresentasikan hasil penelitian secara runtut
denganmenggunakan bahasa yang dan benar
Indikator :
1. Menuliskan pokok–pokok yang akan
disampaikan secara berurutan. kerja keras, rasa
ingin tahu
2. Mengemukakan ringkasan hasil penelitian. kerja
keras
3. Menjelaskan proses penelitian dan hasil
penelitian dengan kalimat yang mudah dipahami.
kerja keras
1. Tujuan Pembelajaran
a. Dengan mendengar presentasi kelompok di kelas, siswa dapat menuliskan
pokok–pokok yang akan disampaikan secara berurutan. rasa ingin tahu, kerja
keras
b. Dengan berdiksusi, siswa dapat mengemukakan ringkasan hasil penelitian.
rasa ingin tahu, kerja keras
c. Dengan berdiskusi, siswa dapat mengemukakan tanggapan yang mendukung
hasil penelitian. rasa ingin tahu, kerja keras
d. Dengan latihan-latihan, siswa dapat mempresentasikan hasil penelitian yang
runtut dengan menggunakan bahasa yang baik dan benar. rasa ingin tahu,
kerja keras
2. Materi Ajar :
Contoh hasil penelitian :
Artikel Bahasa Penelitian :
“Berilah kami pelajaran Internet”
Hampir Semua responden Menganggap itu Perlu
Kalau mendengarkan kata internet, apa sih yang terlintas di benak kamu? E-
Mail? Chatting? Browsing foto dan Gosip Seleb? Hei, bukan Cuma itu yang bisa
kamu lakukan dengan internet! Banyak lho yang bisa kamu dapat dari dunia
maya ini.

30
Salah satunya mendapatkan pengetahuan yang menunjang pelajaran kamu di
sekolah.
Tampaknya, hampir semua responden sudah tau hal itu. Buktinya sebanyak
94,6% Kompak menyanyikan koor “Berikan kami pelajaran internet.” Mereka
menyadari perlunya internet dijadikan salah satu pelajaran di sekolah
….
Perlukah pelajaran internet diterapkan di sekolah ?
 Perlu 94,6%
 Tidak perlu 5,4%
Perlu karena : (3 tertinggi)
Nambah wawasan 65,9%
Nambah keahlian 29,9%
Nambah gengsi sekolah 2,1
Pelajaran internet sebaiknya :
Sebagai materi tambahan 68,4%
Sebagai mata pelajara wajib 31,6%
(Dikitip dari Jawa Pos.Com)
Mempresentasikan hasil penelitian
3. Metode Pembelajaran :
Penugasan, Diskusi
4. Langkah-langkah Pembelajaran
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
swaktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a.Guru membarikan gambaran tentang
melakukan penelitian Rasa ingin
b. Guru membentuk kelompok tahu
2 diskusi 75 menit
Inti
a.Siswa melakukan penelitian Penugasan Rasa ingin
b. Siswa menuliskan pokok – tahu
pokok yang akan disampaikan
secara berurutan Kerja keras
c.Siswa mengemukakan hasil Diskusi
ringkasan penelitian Menghargai
d. Siswa mengemukakan orang lain
tanggapan yang mendukung hasil
penelitian Kerja keras
e.Siswa mengemukakan hasil
penelitian secara runtut dengan
menggunakan bahasa yang baik dan
benar
f. Siswa mengomentari/menanggapi
tanggapan orang lain
3 g. Siswa menyampaikan alasan 10 menit Menghargai
yang mendukung penolakan
Penutup Kerja keras

31
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
swaktu
a.Guru menyimpulkan hasil kegiatan
b. Guru memberikan penegasan
terhadap hasil diskusi

5. Alat / Bahan / Sumber Belajar :


Karya Tulis Ilmiah IKIP Malang
6. Penilaian :
Jenis tagihan :
a. Tugas kelompok
b. Tugas individu
Soal
a. Tulislah pokok – pokok hasil penelitian yang akan disampaikan secara
berurutan! kerja keras
b. Kemukakan ringkasan hasil penilitian yang telah Anda buat! kerja keras
c. Berilah penjelasan proses hasil penelitian dengan kalimat yang mudah
dipahami!
Kunci Jawaban
Bervariasi sesuai dengan hasil penelitian

Pedoman Penilaian
No. Aspek yang dinilai Skor Bobot
1  Soal Nomor 1 20  
2  Soal Nomor 2 20  
3  Soal Nomor 3 20  
Jumlah 60  

32
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke : 13
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :5
Standart Kompetensi : Menulis
Kompetensi Dasar : 16.1 Mendiskripsikan perilaku manusia melalui dialog
naskah drama
Indikator :
1. Menulis teks drama dengan menggunakan bahasa
yang sesuai untuk;
a. Mendiskribsikan perilaku manusia melalui dialog
b. Menghidupkan konflik
c. Memunculkan penampilan (performance). kerja
keras, tanggung jawab

1. Tujuan Pembalajaran :
Dengan demonstrasi drama, siswa dapat membuat naskah drama berdasarkan
penilian sendiri.kerja keras, tanggung jawab

2. Materi Ajar :
Teks drama
“Janji”
Oleh : Usul Wiyanto
Yanti : anak keluarga berada, pelajar SMA kelas I
Herman : anak keluarga biasa, pelajar SMA kelas II
Orangtua : lelaki berusia lanjut, rambut memutih
Pemuda : anak berandal dari keluarga petugas keamanan
Pemuda II : anak berandal dari keluarga kaya
Panggung menggambarkan tempat di pinggir jalan pada siang hari yang
lengang.Di latar belakang tampak pepohonan yang cukup rimbun.
Yanti : (muncul dengan membawa buku, berjalan akan pulang, tetapi
bertemu
Herman dan keduanya saling menyapa)
Herman : (mendengar lebih dulu) Heh, cari barang rongsokan, ya?
Yanti : (terkejut) Ah, kamu Herman, jadi terkejut aku.
Herman : Jalan kok menunduk saja, sedang mencari barang – barang
bekas?

33
Unsur – unsur drama (tema, penokohan, dan konflik)
Tema : pokok / ide yang mendasari cerita
Penokohan : watak tokoh dan penggambaran watak tokoh oleh penulis
Konflik : pertikaian dalam cerita

3. Metode Pembelajaran :
Kooperatif

4. Langkah-langkah Pembelajaran
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
swaktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a. Guru memotivasi siswa untuk Rasa ingin
aktif dalam kegiatan tahu
pembelajaran
b. Siswa melakukan Tanya
jawab tentang pengalaman
menarik yang dapat diangkat
menjadi drama, dalam
kelompok masing – masing
2 Inti 75 menit Penugasan Rasa ingin
a. Siswa berdiskusi tentang tahu
tema yang cocok untuk Kerja keras
menulis naskah drama
b. Siswa menentukan tokoh Diskusi Menghargai
dalam cerita yang akan orang lain
dibuat
c. Siswa menentukan konflik Kerja keras
cerita drama
Penutup Menghargai
a. Guru bersama siswa Kerja keras
melakukan penilaian
terhadap kelompok penyaji Kerja keras
b. Guru menghimpun naskah
3 drama deri kelompok yang 10 menit
telah tampil

5. Alat / Bahan / Sumber Belajar


a. Contoh teks drama
b. Pengalaman siswa

34
6. Penilaian
1. Penilaian Afektif
Bentuk : Pengamatan sikap dalam diskusi kolompok
Kriteria Penilaian
Kriteria Penilaian
No
. Aspek Penilaian Skor
1 Keterlibatan dalam diskusi 25
Kemampuan bekerja sama dengan angota lain dalam
2 kelompok 25
3 Ketetapan penyelesaian tugas 25
4 Laporan hasil kerja 25
  JUMLAH 100
Keterangan skor:
6 = Sangat Jelek
10 = Jelek
16 = Cukup
21 = Bagus
26 = Sangat Bagus
2. Penilaian Psikomotor
Bentuk Perfomance (tampilan drama kolompok)
No. Aspek Penilaian Skor
1 Vokal/Intonasi 20
2 Kelancaran berbicara 20
3 Keruntutan alur cerita 20
4 Ekspresi 20
5 Kostum 20
  JUMLAH 100
Keterangan skor :
5 = Sangat Jelek
10 = Jelek
15 = Cukup
20 = Baik

35
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke : 14
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :6
Standart Kompetensi : Mendengarkan
Kompetensi Dasar : 9.1 Mengomentari pendapat seseorang dalam suatu
diskusi
atauseminar
Indikator :
1. Mengajukan pertanyaan. rasa ingin tahu,
tanggung jawab
2. Menanggapi pembicaraan dalam bentuk kritikan
atau dukungan.Toleransi, tanggung jawab
3. Menambahkan alasan yang dapat memperkuat
tanggapan. rasa ingin tahu
1. Tujuan Pembelajaran :
Dengan berdiksui, siswa dapat memberi komentar para pembicara dengan
tepat.rasa ingin tahu, menghargai, disiplin
2. Materi Ajar :
a. Pernyataan : Hidup bersahabat harus berani mengorbankan kepantingan diri
sendiri
Komentar/tanggapan : Setuju, alasan….
Tidak setuju, alasan….
b. Pernyataan : Kenakalan remaja itu sesuatu yang biasa, asal tidak mengarah
ke tindak kriminal
Komentar/tanggapan : Setuju, alasan….
Tidak setuju, alasan….
Komentar para pembicara
Cara memberikan komentar

3. Metode Pembelajaran :
Diskusi, demonstrasi/simulasi

36
4. Langkah-langkah Pembelajaran

No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter


waktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a. Guru mempersiapkan materi diskusi Rasa ingin
panel tahu
b. Guru menunjuk beberapa siswa
untuk menjadi panelis, moderator,
notula

2 Inti 75 menit
a. Siswa melaksanakan diskusi panel Penugasan Rasa ingin
(petugas dipilih guru) topik diskusi tahu
“Kenakalan Remaja” Kerja keras
b. Siswa menanggapi pendapat para
panelis Diskusi Menghargai
c. Siswa mengomentari pendapat orang lain
seseorang dalam diskusi panel
d. Siswa yang dipilih sebagai Kerja keras
moderator menyimpulkan hasil
diskusi panel
3 Penutup 10 menit Menghargai
a. Guru member penguatan terhadap
komentar dan cara menanggapi
pembicaraan yang baik dan santun

5. Alat / Bahan / Sumber Belajar :


a. Gagasan para panelis yang mengambil tema “Kenakalan Remaja”
b. Materi Kenakalan Remaja dari internet atau televise

6. Penilaian
Penilaian Kognitif
Bentuk : Performasi (Presentasi hasil diskusi)
No. Aspek Penilaian Skor
1 Ketrampilan Berbicara 25
2 Penggunaan Bahasa (kebahasaan) 25
3 Keruntutan alur berfikir 25
4 Keaktifan 25
  JUMLAH 100

37
Keterangan skor :
Keterangan skor :
6 = Sangat Jelek
11 = Jelek
15 = Cukup
20 = Baik
25 = Sangat baik

Soal
a. Lakukan Diskusi Panel dengan topik “Kenakalan Remaja”. kerja keras,
tanggung jawab
b. Pilihlah 4 orang sebagai panelis bidang pendidikan, hukum, agama, dan
sosial!Menghargai, tanggung jawab
c. Tunjukan seorang moderator dan notulis! kerja keras, menghargai
d. Berilah penilaian terhadap para panelis dan komentarilah pendapat
temanmu!kerja keras, menghargai, disiplin
e. Lakukan penelitian terhadap kelompok penyaji dan format yang telah
dibagikan oleh gurumu! kerja keras
Kunci Jawaban
1. Tanggapan/komentar yang santun dan logis
a. Penolakan
Contoh :
Saya kurang sependapat dengan pernyataan … karena …
b. Persetujuan
Contoh :
Saya sependapat/setuju dengan pendapat Anda …

38
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :15
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :6
Standart Kompetensi : Membaca
Kompetensi Dasar : 10.1 Membedakan fakta dan opini pada editorial
dengan
membaca intensif
Indikator :
1. Menemukan fakta dan opini penulis tajuk rencana
dan editorial. rasa ingin tahu, kerja keras
2. Membedakan fakta dan opini. rasa ingin tahu,
kerja keras
3. Mengungkapkan isi tajuk rencana/editorial. rasa
ingin tahu, kerja keras
1. Tujuan Pembahasan :
1. Dengan membaca, siswa dapat menemukan fakta dan opini yang terdapat
dalam tajuk rencana editorial dengan tepat. kerja keras, rasa ingin tahu
2. Dengan membaca, siswa dapat membedakan fakta dan opini. kerja keras,
rasa ingin tahu
3. Dengan membaca, siswa dapat mengungkapkan isi tajuk rencana/editorial.
kerja keras, rasa ingin tahu
2. Materi Ajar :
Teks Tajuk Rencana / Editorial
Contoh Tajuk Rencana :
“Prospek Investasi RI”
Bisakah kabar pengambilalihan 40% saham PT HM Sampoerna Tbk oleh Philip
Morris Internasional Inc. Mejadi bukti bahwa prospek ekonomi RI cukup
menjanjikan? Jawaban atas pertanyaan itu, bisa ia, bisa juga tidak. Namun,
masuknya investor asing berskala global seperti ituakan mendorong investor-
investor lain melirik dan tertantang untuk menggelontorkan uangnya ke
Indonesia. Apapun, inilah bukti mulai pulihnya kepercayaan dunia bisnis
Internasional terhadap Indonesia. Tidak mungkin perusahaan sebesar Philip
Morris berani menanamkan uang hingga US Dollar 5,2 Milyar (Rp. 48 triliun).
Jika tidak memandang masa depan Indonesia prospektif. Investasi yang cukup
besar itu pasti sudah mengalkulasi kemungkinan-kemungkinan jangka panjang
yang terjadi dalam dunia bisnis di dalam negeri ini.
(Dikutip dari Jawa Pos, 16 Maret 2010)

39
3. Metode Pembelajaran :
Penugasan, Diskusi

4. Langkah-langkah Pembelajaran

No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter


waktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a. Siswa menyiapkan teks Rasa ingin
tajuk rencana/editorial tahu
b. Membentuk kelompok
diskusi
2 75 menit
Inti Penugasan Rasa ingin
a. Ssiswa membaca teks tahu
tajuk rencana/editorial Kerja keras
b. Siswa mendiskusikan Diskusi Menghargai
fakta dan opini isi tajuk orang lain
rencana/editorial

3 Penutup 10 menit Kerja keras


a. Guru memberikan Menghargai
penegasan tentang tajuk
rencana/editorial

5. Alat / Bahan / Sumber Belajar


Teks tajuk rencana / editorial

6. Penilaian
1. Tes tulis
2. Tugas
Soal
1. Datalah kalimat fakta dan opini yang terdapat dalam tajuk rencana / editorial
secara berkelompok. rasa ingin tahu, kerja keras
2. Ungkapkan isi tajuk rencana / editorial
Format Penilaian
Aspek Penilaian
No. Nama Ketepatan menemukan Kelompok dalam
fakta/opini diskusi
1      
2      
3      
       

40
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA …………………………


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : XI / 2
Pertemuan ke :16
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Unit :6
Standart Kompetensi : Berbicara
Kompetensi Dasar : 12.1 Mengekspresikan dialog para tokoh dalam
pementasan
drama
Indikator :
1. Menghayati watak tokoh yang akan diperankan.
kerja keras, rasa ingin tahu
2. Mengekspresikan dialog para tokoh dalam
pementasan drama. kerja keras, tanggung jawab
3. Menanggapi penampilan dialog para tokoh dalam
pementasan drama. kerja keras, menghargai
1. Tujuan Pembelajaran :
1. Dengan bermain drama, siswa dapat menghayati watak tokoh yang akan
diperankan dengan tepat. kerja keras, tanggung jawab
2. Dengan bermain drama, siswa dapat mengekspresikan dialog para tokoh
dalam pementasan drama dengan memperhatikan lafal dan lain-lain secara
tepat. kerja keras, tanggung jawab
3. Dengan melihat drama, siswa dapat menanggapi penampilan kelompok lain
tentang dialog para tokoh drama dengan tepat. kerja keras, menghargai

2. Materi Ajar :
Teks drama (penghayalan watak, pengekspresian dialog, gerak-gerik, mimic dan
intonasi)
Lanjutan Drama “Janji” karya Usul Wiyoto
….
Kedua remaja itu berpisah dan berjanji akan bertemu lagi di
tempat itu, itulah dunia remaja yang baik. Akan tetaapi, dunia
ini bukan berisi kebaikan saja.Kehidupan itu sangat luas dan
penuh godaan, inilah godaan yang dialami kehidupan kaum
remaja.Dua orang pemuda muncul bertingkah serba bebas
dengan pakaian sera nyentrik, sok aksi dan sombong.
Pemuda I : (malas) Rokokmu masih ada?
Pemuda II : (merogoh kantong jaketnya) Kita perlu hiburan lain (sambil
menyalakanrokok di mulutnya).

41
Pemuda I : Aku masih malas, rek. Kamu saja cari info.
Pemuda II : Apa? Aku sendirian?Tumben kamu bicara begitu. Rupanya
kejantananmu mulai surut. Apa kamu sudah puas dengan
kenikmatan di sini saja? Haha….
Pemuda I : Bukan beitu. Aku perlu istirahat sebentar, mengembalikan
pistul ini
kerumah. Aku khawatir ayah sudah pulang dari tugas.

Pemuda II : Aaaah, kamu kan anaknya. Bawa benda seperti itu saja
masak
dimarahi. Kan ayahmu masih punya lainnya?
3. Metode Pembelajaran :Sosiodrama
4. Langkah-langkah Pembelajaran
No. Kegiatan Alokasi Metode Karakter
waktu
1 Pendahuluan 5 menit Diskusi Toleransi
a. Siswa menyiapkan naskah drama Rasa ingin
secara berkelompok tahu
b. Siswa mendiskusikan peran masing
– masing
2 Inti 75 menit
a. Siswa membaca teks drama Penugasan Rasa ingin
b. Siswa menghayati watak tokoh tahu
yang diperankan Kerja keras
c. Siswa mengekspresikan dialog para Sosiodrama Menghargai
tokoh drama yang diperankan orang lain
dengan memperhatikan gerak-
gerik, mimic, intonasi yang sesuai
3 Penutup 10 menit Kerja keras
a. Guru memberikan penegasan dan Menghargai
komentar tentang peran/tampilan
drama.
5. Alat / Bahan/ Sumber Belajar :
a. Kumpulan Drama Karya Putu Wijaya
b. Teknik Bermain Drama, Rendra
6. Penilaian
Tes Performance
Format Penilaian
Aspek
No Kelompok Kesesuaian Penghayatan
Ekspresi Penampilan
Tema isi Tokoh

Rentangan nilai per aspe

42
A. Kemempuan amat baik 20
B. Kemampuan baik 15
C. Kemampuan cukup 10
D. Kemampuan kurang 5

MENGETAHUI TRENGGALEK,……………………..
KEPALA SMA………………………………… GURU MATA PELAJARAN

…………………………………………………………. ……………………………………………………..
NIP. NIP

43

Anda mungkin juga menyukai