Anda di halaman 1dari 3

TUGAS

DASAR – DASAR PEMOGRAMAN KOMPUTER

”PRAKTIKUM 4”

Dosen Pengampu :

Maulani Meutia Rani, S.Pd.,M.Pd.

Disusun Oleh :

Husna Bil Qisty ( 19029088 )

PENDIDIKAN MATEMATIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

2020
TUGAS
Buatlah program yang outputnya tampak sebagai berikut :

DATA MAHASISWA
1. NAMA :
2. TEMPAT, TGL LAHIR :
3. PRODI :
4. ALAMAT :
5. DOSEN PA :
6. TB / BB :

Penyelesaian :
a. Input Data Mahasiswa

b. Output Data Mahasiswa


PERTANYAAN

1. Apa fungsi uses crt ?


Jawab : fungsi uses crt adalah untuk mengatur layar dalam pengetikan naskah, yang dapat
80 karakter dan 25 baris.

2. Apa fungsi clrscr ?


Jawab : fungsi clrscr adalah unntuk membersihkan memori dan semua tulisan dilayar
monitor, setiap pembacaan awal program.

3. Apa fungsi Readln ?


Jawab : fungsi readln adalah sebagai perintah untuk membaca data yang dimasukkan oleh
pemakai program.

4. Apa yang dimaksud string ?


Jawab : string adalah tipe data yang dapat menampung banyak karakter sekaligus pada
program pascal.

5. Apa yang dimaksud proses kompilasi


Jawab : proses komplikasi adalah proses penerjemah bahasa sumber (source language)
menjadi bahasa sasaran (target language).

Anda mungkin juga menyukai