Anda di halaman 1dari 3

ANALISA JURNAL

KEPERAWATAN ANAK

JAMALLUDIN

(433131490120085)

PENDIDIKAN PROFESI NERS


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KHARISMA KARAWANG
Jl. Pangkal Perjuangan Km 1 By Pass Karawang 41316
2020
Judul Jurnal Teknik Distraksi Guided Imagery sebagai Alternatif Manajemen Nyeri
& Artikel pada Anak saat Pemasangan Infus
Pengarang Nopi Nur Khasanah, Indra Tri Astuti
Metode Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, menggunakan desain
Penelitian & penelitian eksperimen semu (quasi experiment) dengan pos- test
Uji Hipotesis treatment pada kelompok kontrol non- ekuivalen (after only
nonequivalent control group design), dimana pada rancangan ini
kelompok eksperimen maupun kontrol tidak dipilih secara random
Populasi Populasi penelitian ini anak usia 7-12 tahun yang akan dilakukan
(sampel & prosedur pemasangan infus di sebuah Rumah Sakit di Kota Semarang
Kriteria sebanyak 45 anak sebagai responden diambil melalui consecutive
inklusi) sampling.
Intervensi Intervensi dalam penelitian ini dilakukan dengan pemberian ethyl
chloride pada kelompok intervensi I, pemberian guided imagery
pada kelompok intervensi II, dan pemberian teknik napas dalam
pada kelompok kontrol.
Comparriso Intervensi dalam penelitian ini dilakukan dengan pemberian ethyl
n chloride pada kelompok intervensi I, pemberian guided imagery
pada kelompok intervensi II, dan pemberian teknik napas dalam
pada kelompok kontrol. Tindakan dilakukan 2 menit sebelum
prosedur pemasangan infus. Pengukuran yang dilakukan sesudah
intervensi meliputi skala nyeri pada menit kelima setelah dilakukan
pemasangan infus.
Outcome Hasil penelitian menunjukkan tidak ada perbedaan yang bermakna
antara ethyl chloride dan guided imagery, sehingga guided imagery
dapat dijadikan salah satu metode untuk mengurangi nyeri karena
lebih mudah dan dari segi biaya lebih murah. Bagi rumah sakit hal
tersebut dapat dijadikan kebijakan untuk mengurangi trauma pada
anak saat diinfus dan meminimalkan dampak negatif lainnya.
Time Tindakan dilakukan 2 menit sebelum prosedur pemasangan infus.
Pengukuran yang dilakukan sesudah intervensi meliputi skala nyeri
pada menit kelima setelah dilakukan pemasangan infus. di Instalansi
Gawat Darurat (IGD) Rumah Sakit di Kota Semarang.

Anda mungkin juga menyukai