Anda di halaman 1dari 2

LUKA ADALAH

luka adalah terputusnya kontinuitas

PERAWATAN LUKA jaringan karena cedera atau

PASCA OPERASI
pe mbedahan. Luka bisa diklasifi gejala luka (Media Kesehatan
kasikan berdasarkan struktur Indonesia, 2017):

anatomis, sifat, proses penye mbuhan,


a. Gejala yang paling umum dari
dan lama penye mbuhan (Kartika, luka adalah nyeri, bengkak,
2015). dan pendarahan.
b. Laserasi (luka robek) yang
besar mungkin tidak terlalu
sakit jika luka berada di area
yang memiliki sedikit
Berdasarkan onset terjadinya luka,
persarapan, sementara lecet
luka diklasifikasikan me njadi :
yang terjadi di ujung jari (yang
a. Luka akut : disebabkan oleh memiliki lebih banyak saraf)
trauma atau pe mbedahan. Waktu bisa sangat menyakitkan.
penye mbuhan relatif cepat, dengan c. Beberapa luka robek mungkin
penye mbuhan secara primer. berdarah lebih banyak jika
b. Luka kronis : luka kronis melibatkan area yang memiliki
didefinisikan sebagai luka yang banyak pembuluh darah.
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS belum se mbuh setelah 3 bulan.
FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS JEMBER
2019 .
Manage men perawatan luka
1. Evaluasi luka me liputi anamnesis REFERENSI
a. Hemoragi
dan pe meriksaan fisik (lokasi dan Kartika, R. W. 2015. Perawatan luka
Perdarahan pada area luka me rupakan kronis dengan modern
eksplorasi).
hal yang normal terjadi selama dan dressing. Teknik, 42(7), 546-550.
2. Tindakan Antiseptik, prinsipnya
sesaat setelah trauma. Media Kesehatan Indonesia. 2017.
untuk me nsucihamakan kulit.
b. Infeksi Luka: Gejala dan perawatan
Untuk melakukan pencucian Medis.
c. Dehisens https://doktersehat.com/tanda-
/pembersihan luka biasanya
Merupakan pecahnya luka sebagian gejala-dan-pertolognan-medis-
digunakan cairan atau larutan luka/. Diakses pada 5 Januari
atau seluruhnya yang dapat
antiseptik 2020.
dipengaruhi oleh berbagai factor,
3. Penjahitan luka Semer, N. B. 2013. Dasar-Dasa r
seperti kegemukan, kekurangan Perawatan Luka. Diakses dari
Luka bersih dan diyakini tidak
nutrisi, terjadinya trauma dan lain- http//:global-help.org tanggal 4
me ngalami infeksi serta berumur Oktober 2014
lain.
kurang dari 8 jam boleh dijahit
d. Eviserasi
\ primer, sedangkan luka yang
Menonjolnya organ tubuh bagian
terkontaminasi berat dan atau tidak
dalam ke arah luar melalui luka.
berbatas tegas sebaiknya dibiarkan
\ e. Fistula
4. Penutupan Luka
\ Adalah saluran abnormal yang berada
5. Pembalutan
di antara 2 buah organ atau di
6. Pemberian Antibiotik Terima Kasih
antara organ dan bagian luar tubuh.
7. Pengangkatan Jahitan
f. Penundaan Penutupan Luka Semoga
Bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai