Anda di halaman 1dari 1

Tugas Personal ke-2

(Minggu 7/ Sesi 11)

1. Perusahaan selalu meramalkan penjualan di masa yang akan datang. Bagaimana cara
perusahaan meramalkan penjualannya dengan menggunakan kondisi makro ekonomi?

2. Anita akan menambahkan 10 mesin pemanggang roti baru. Harga 10 mesin


pemanggang roti adalah Rp55jt. Pada tahun pertama, Anita diperkirakan akan
mendapatkan keuntungan sebesar Rp15jt. Tahun kedua sebesar Rp15jt. Tahun ketiga,
keempat dan kelima sebesar Rp10jt. Jika tingkat suku bunga adalah 7% per tahun.
Apakah pembelian 10 mesin baru menguntungkan atau tidak?

ENTR6053 – Entrepreneurial Finance-R1

Anda mungkin juga menyukai