Anda di halaman 1dari 4

PETUNJUK PELAKSANAAN ACARA

SEMINAR ONLINE

A. NAMA
Literature Review Making Training
B. TEMA
Became a Bachelor in pandemic with literature review
C. BENTUK KEGIATAN
Seminar online
D. PELAKSANAAN
Hari : Senin
Tanggal : 18 Mei 2020
Tempat : Pemateri dan beberapa panitia berkumpul di Ruang Kelas Gedung B
Universitas Muhammadiyah Lamongan
Media : Meeting Zoom
E. PEMATERI
Materi 1 :Cara membuat literature review oleh Bu Virgianti Farida,. M.Kep
Materi 2 : Cara mencari sumber literature oleh Nurul Hikmatul Qowi,. M.Kep

F. RUNDOWN ACARA

Waktu Durasi Acara Pengisi Acara Ket


07.45-08.00 15 menit Peserta join zoom Peserta & host -
zoom
08.00-08.05 5 menit Pembukaan MC MC membuka
seminar, menyambut
peserta, dan
menjelaskan tentang
seminar
08.05-08.15 10 menit Sambutan 1 Ketua pelaksana -
08.15-08.20 5 menit Sambutan dan Dekan/kaprodi -
meresmikan acara
08.20-08.23 3 menit Persiapan materi MC MC membacakan CV
1 moderator
08.23-08.30 7 menit Opening + Moderator Moderator
pembacaan CV membacakan CV
pemateri pemateri pertama
08.30-09.30 60 menit Materi 1 Pemateri 1 Bu vivin
( bu vivin) menyampaikan materi
kedua (cara membuat
literature review)
09.30-09.45 15 menit Sesi tanya jawab Moderator Moderator
menanyakan pada
peserta apakah ada
yang ingin ditanyakan
09.45-09.50 5 menit Persiapan materi moderator Moderator
2 membacakan CV
pemateri kedua
09.50-10.50 60 menit Materi 2 Pemateri 2 Bu qowi
(bu qowi) menyampaikan materi
terkait pencarian
sumber literatur
10.50-11.05 15 menit Sesi tanya jawab moderator Moderator
menanyakan pada
peserta apakah ada
yang ingin ditanyakan
+ menutup diskusi dan
mengembalikan ke
MC
11.05-11.15 10 menit Pembagian MC Pembagian doorprize
doorprize pada peserta seminar
yang telah terpilih
11.15-11.25 10 menit Penutup MC MC menutup acara
seminar

G. TATA PELAKSANAAN ACARA


1. Ketentuan Peserta :
- Peserta seminar adalah Mahasiswa semester 6, 8 dan transfer
- Peserta telah mendaftarkan diri ke Contact Person Acara
- Peserta telah membayar pendaftaran sebesar Rp. 25.000 kepada Panitia yang telah
ditunjuk
- Peserta memiliki akun WhatsApp atas nama peserta sendiri
2. Pelaksanaan seminar
- Peserta masuk dalam grup WhatsApp yang telah dibuat oleh panitia.
- ID Meetings Zoom akan dibagikan di grup WhatsApp
- Peserta join meetings pukul 07.45-08.00
- Peserta harus menonaktifkan audio zoom
- Panitia tidak menerima segala tuntutan pengembalian biaya pendaftaran atas
kendala konektifitas join meetings zoom
3. Tata cara tanya jawab
- Sesi Tanya jawab akan dimulai oleh moderator pada tiap akhir sesi penyampaian
materi
- Pertanyaan awal maksimal 3 pertanyaan pada tiap sesi Tanya jawab, dan akan
dibuka kembali apabila masih ada waktu.
- Pertanyaan disampaikan di kolom chat zoom
- Pertanyaan akan diterima dan dibacakan kembali oleh moderator
- Pemateri akan menjawab pertanyaan yang disampaikan
4. Pemberian Fasilitas
- PDF materi akan diberikan lewat WhatsApp group
- Notulen tanya jawab acara akan dibagikan lewat WhatsApp group
- Video Meeting Zoom Recorder akan diberikan melalui link Google Drive yang
dibagikan di WhatsApp Group

H. KETENTUTAN DOORPRICE
1. Quiz berhadiah akan diberikan pukul 11.05-11.15 oleh MC
2. Pertanyaan yang diberikan seputar materi seminar
3. Hadiah doorprice yang diberikan adalah pulsa sebesar 25.000 untuk 2 peserta
4. Pertanyaan akan disampaikan oleh MC
5. Jawaban peserta ditulis pada kolom chat meeting Zoom
6. Peserta yang menulis jawaban pertama akan mendapat hadiah doorprice
7. Peserta yang menang akan disebutkan oleh MC dan harap untuk menyetorkan nomor
Hp yang aktif kepada panitia lewat kolom chat meeting Zoom
8. Peserta pemenang quiz akan mendapat pulsa Rp.25.000 untuk 2 pemenang

Anda mungkin juga menyukai