Anda di halaman 1dari 2

BAB III

HUKUM NEWTON TENTANG GERAK

Hukum Newton I (Hukum Kelembaman)


Berbunyi : Jika resultan gaya yang bekerja pada suatu benda jumlahnya = nol, maka benda yang
mula-mula diam akan tetap diam dan jika mula-mula bergerak lurus beraturan (GLB)
tetap bergerak lurus beraturan (GLB).

Hukum Newton II
Berbunyi : Percepatan yang timbul pada suatu benda akibat adanya gaya tertentu, berbanding
lurus dengan gaya tersebut dan berbanding terbalik dengan massanya.
Dirumuskan :
F
a= F=m.a
m
F = gaya (N)
m = massa (kg)
a = percepatan (m/s2)

Hukum Newton III (Hukum Aksi Reaksi)


Berbunyi : Jika sebuah benda A memberikan gaya aksi pada benda B, maka benda B juga
memberikan gaya reaksi pada benda A yang jumlahnya sama dengan gaya yang
diterimanya tapi arahnya berlawan.
Sehingga dapat dituliskan : Faksi = – Freaksi

Terapan Hukum Newton


1. F = m . a
F2 F1
F1 – F2 = m . a

2. F FX = m . a
N
 F cos  = m . a
FX

W
Gaya Berat (w)
Adalah : Besarnya gaya grafitasi yang diterima oleh suatu benda.
Dirumuskan : w=m.g w = berat (N)
m = massa (kg)
g = percepatan grafitasi bumi (m/s2)
Gaya Normal (N)
Adalag : gaya yang tegak lurus dengan bidangnya

N
N=w=m.g (arah berlawanan)

w
3. F = m . a
N wX = m . a
wX w sin  = m . a


wy
w
wX = w sin 
w
wy = w cos 

Anda mungkin juga menyukai