Anda di halaman 1dari 14

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM

PEMANFAATAN ENERGI MATAHARI SEBAGAI PEMBAGKIT LISTRIK BAGI


PENGEMBANGAN PULAU CANGKE, KABUPATEN PANGKEP

BIDANG KEGIATAN:
PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Diusulkan Oleh :

Diaspora Narpa (NIM : D32110269)


Yarham Suaib (NIM : D33110269)

UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR
2014
PENGESAHAN USULAN PKM-PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Judul Kegiatan :
Pemanfaatan Energi Matahari Sebagai Pembagkit Listrik Bagi Pengembangan Pulau
Cangke, Kabupaten Pangkep
1. Bidang Kegiatan : PKM – M
2. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Diaspora Narpa
b. NIM : D321 10 269
c. Jurusan : Perkapalan
d. Universitas : Universitas Hasanuddin
e. Alamat Rumah : Jl. Perintis Kemerdekaan VII
f. No. Tlp / Hp : 082345253444
g. Alamat email : diaz.narsen@gmail.com
3. Anggota Pelaksana Kegiatan : 2 orang
4. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap : Sabaruddin Rahman, ST.,MT.,Ph.D
b. NIDN : 197607192001 12 1
c. Alamat Rumah : Jl. Korban 40 Jiwa No.49 Makassar
d. No. telp/HP : 085399969186
5. Biaya Kegiatan Total
a. Dikti : Rp. 8.000.000
b. Sumber Lain :-
6. Jangka Waktu Pelaksanaan : 3 bulan

Makassar,

Pembantu Dekan III Ketua Pelaksana Kegiatan


Bidang Kemasiswaaan

Daeng Paroka, ST.,MT.,Ph.D Diaspora Narpa


NIP. 197201181998021001 NIM. D311 10 269

Pembantu Rektor III Dosen Pendamping


Bidang Kemahasiswaan

Ir. H. Nasaruddin, MT Sabaruddin Rahman, ST.,MT.,Ph.D


NIP. 195912201986011001 NIP. 197607192001 12 1
DAFTAR TABEL

Tabel 1. Anggaran biaya......................................................................................11

Tabel 2. Jadwal kegiatan......................................................................................11


DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL.............................................................................................i

LEMBAR PENGESAHAN...................................................................................ii

DAFTAR GAMBAR............................................................................................iii

DAFTAR TABEL.................................................................................................iii

DAFTAR ISI.........................................................................................................iv

RINGKASAN.......................................................................................................1

BAB I PENDAHULUAN.....................................................................................2

BAB II TINJAUAN PUSTAKA...........................................................................5

BAB III METODE PENELITIAN........................................................................9

BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN...................................................11

DAFTAR PUSTAKA............................................................................................12

LAMPIRAN – LAMPIRAN.................................................................................13

Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota..............................................................13

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan .........................................................16

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas..................17

Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Peneliti.......................................................18


RINGKASAN

‘’ Pengadaan Pembangkit Listrik Tenaga Surya Menggunakan Solar Cell Di Pulau


Cangke, Kabupaten Pangkep’’
Energi listrik merupakan salah satu kebutuhan pokok yang sangat penting dalam
kehidupan manusia saat ini terutama di pulau-pulau kecil, dimana hampir semua aktifitas
manusia berhubungan dengan energi listrik. Sistem pembangkit listrik di indonesia sebagaian
besar menggunakan bahan bakar fosil sebagai sumber panas untuk menghasilkan steam yang
bertemperatur dan bertekanan tinggi dalam menghasilkan energi listrik. Pembangkit listrik
tenaga surya itu konsepnya sederhana yaitu mengubah cahaya matahari menjadi energi listrik.
Cahaya matahari merupakan salah satu bentuk energi dari sumber daya alam. Sumber daya
alam matahari ini sudah banyak digunakan untuk memasok daya listrik di satelit komunikasi
melalui Solar Cell. Solar Cell ini dapat menghasilkan energi listrik dalam jumlah yang tidak
terbatas langsung diambil dari matahari, tanpa ada bagian yang berputar dan tidak
memerlukan bahan bakar. Sehingga sistem Solar Cell sering dikatakan bersih dan ramah
lingkungan. 

Program ini merupakan Program Pengadaan Pembangkit Listrik Tenaga Surya


Menggunakan Solar Cell Di Pulau Cangke, Kabupaten Pangkep. Banyak pulau-pulau kecil
seperti halnya pulau cangke yang berpenghuni hanya sepasang suami istri yang sudah sejak
lama belum menikmati infrastruktur listrik.

Kata Kunci : Pembangkit Listrik, Solar Cell, Pulau Cangke


BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang masalah

Wilayah pulau-pulau kecil menghadapi tantangan yang unik dalam


pengambangannnya. Keindahan alam pulau-pulau kecil merupakan suatu aset sebagai
objek wisata, namun diballik hal tersebut pulau-pulau kecil menyembunyikan fakta
memilik ketergantungan yang tinggi terhadap wilayah daratan. Salah satu ketergantungan
pulau kecil terhadap daratan adalah energi. Wilayah pulau kecil sering mengandalkan
pasokan energi (khususnya BBM), meskipun mungkin memiliki potensi energi
terbarukan.

Dalam pengembangannya, kebutuhan energi di pulau-pulau kecil menjadi hal yang


mutlak untuk dipenuhi. Permasalahannya dengan segenap kterbatasan yang ada, bagi
pulau-pulau kecil pemenuhan kebutuhan energi haruslah memenuhi sejumlah dimensi
baik ekologi, ekonomi maupun sosial. Untuk pemenuhan kebutuhan energi listrik
sebagian besar pulau-pulau kecil banyak menggunakan mesin diesel dengan bahan bakar
minyak yang mulai langka saat ini, hanya sebgaian kecil yang memanfaatkan tenaga
angin dan matahari. Padahal di wilayah pulau-pulau kecil tenaga angin dan matahari
merupakan sumber energi yang dapat dimanfaatkan sebagai pembangkit listrik.

1.2. Tujuan

 Memanfaatkan energi alam (matahari) sebagai pembangkit listrik.

 Membantu problem masyarakat pulau mengatasi ketersediaan energi listrik.

1.3. Luaran Yang Diharapkan

 Dengan pemanfaatan energi matahari sebagai pembangkit listrik diharapkan mampu


memberikan manfaat tersendiri bagi warga pulau cangke, kabupaten pangkep.

 Warga mampu mengembangkan dan meneruskan program ini secara mandiri.

1.4. Manfaat

Memberikan solusi praktis atas permasalahan ketersedian energi listrik pada pulau-
pulau kecil khususnya pulau cangke, kabupaten pangkep.
BAB II

GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN

II.1 Kondisi Masyarakat


Pulau Cangke merupakan salah satu pulau yang terletak di kabupaten
pangkep. Pangkep atau Pangkajene Kepulauan merupakan kabupaten yang ada di
sebelah barat Sulawesi Selatan dengan ratusan gugusan pulau-pulau cantik yang
membentang disekitarnya. Gugusan pulau-pulau cantik itu sering disebut dengan
nama Kepulauan Spermonde. Kepulauan Spermonde itu sendiri terdiri kurang lebih
sekitar 120 pulau yang begitu indah dan memiliki keunikan tersendiri.
Luas Pulau Cangke adalah 10 kilometer persegi. Untuk mencapai Pulau
Cangke, bisa menyewa perahu dari pelabuhan Paotere, Makassar dan kemudian
menempuh perjalanan laut sekitar 3 jam Pulau Cangke merupakan salah satu tempat
bagi penyu-penyu untuk bertelur. Selama 2 bulan setiap tahun, penyu-penyu tersebut
akan berdatangan untuk bertelur di Pulau Cangke. Keindahan Pulau Cangke bukan
hanya di daratnya saja yang sangat teduh karena adanya pepohonan yang tumbuh di
pulau ini, tetapi juga pemandangan indah yang ada di dasar lautnya. Untuk menikmati
keindahan bawah laut Pulau Cangke seperti terumbu karang dan ikan-ikan hias yang
cantik, traveler bisa melakukannya dengan diving atau snorkeling. Bahkan pada saat
air surut, hanya cukup berjalan kaki untuk menengok keindahan bawah
lautnya.Keadaan pulau yang cukup terawat dengan pepohonan lebat yang hijau adalah
hasil jerih payah seorang Daeng Abu. Pulau Cangke hanya dihuni oleh Daeng Abu
dan Istrinya, Maidah. Selain keindahan, pulau ini juga menyimpan sebuah cerita
kehidupan tentang kisah mereka berdua. Mereka telah hidup bersama selama kurang
lebih 40 tahun.

II.2 Permasalahan Yang Dihadapi


Masalah yang dihadapi masyarakat di pulau tersebut salah satunya adalah
ketersediaan energi listrik. Sejak menempati pulau tersebut hingga saat ini, pasangan
suami istri yakni Daeng Abu dan Maidah belum sama sekali merasakan yang
namanya energi listrik. Selama ini mereka hanya mengandalkan obor/pelita sebagai
penerangan seadanya saat malam hari.
Disini kami memberikan solusi pemanfaatan energi matahari sebagai
pembangkit listrik dan kami mengharapkan dengan solusi ini dapat menunjang
aktivitas keseharian warga di pulau tersebut.
BAB III
METODE PELAKSANAAN

III.1 Survey Lokasi


Disini kami melakukan survey terhadap lokasi terhadap wilayah sasaran.

III.2 Persiapan Sarana dan Prasarana


Tahap ini merupakan tahap yang mempersiapkan sarana dan prasarana yang akan
mendukung kegiatan ini. Persiapannya adalah mengenai alat dan bahan yang akan kami
gunakan untuk kegiatan . Sarana yang lainnya akan dipersiapkan secara bertahap dengan
mempertimbangkan tingkat kebutuhan.

III.3 Pelaksanaan Kegiatan


BAB IV
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya


No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1. Peralatan penunjang Rp. 5.000.000,00
2. Bahan Habis Pakai Rp. 500.000,00
3. Perjalanan Rp. 500.000,00
4. Lain- lain Rp. 500.000,00
Total Rp. 6.500.000,00

4.2 Jadwal Kegiatan


1 2 3
Keg iatan
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Persiapan
Penelitian
Laboratorium
Analisa Data dan
Hasil Uji
Penulisan Laporan

LAMPIRAN
Lampiran 1.A Biodata Ketua
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Diaspora Narpa
2 Jenis Kelamin Laki-Laki
3 Program Studi Teknik Kelautan
4 NIM D321 10 269
5 Tempat dan Tanggal Lahir Jayapura, 15 April 1992
6 E-mail diaz.narsen@gmail.com
7 Nomor Telepon / Hp 0852 5560 6009

B. Riwayat Pendidikan
  SD SMP SMA
SD Inpres 1 SMPN 1 SMAN 4
Nama Institusi
Jayapura Jayapura Jayapura
Jurusan     IPA
Tahun Masuk - Lulus 1998 – 2004 2004 – 2007 2007 – 2010

C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)


Nama Pertemuan Ilmiah /
No. Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
Seminar
1      
2      

D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah , asosiasi atau institusi


lainnya)
Intistusi Pemberi
No. Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1      
2      

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan Hibah Proposal Penelitian.
Makassar,
Penyusun

Diaspora Narpa

Lampiran 1.B Biodata Anggota


A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Yarham Suaib
2 Jenis Kelamin Laki-Laki
3 Program Studi Teknik Sistem Perkapalan
4 NIM D331 10 269
5 Tempat dan Tanggal Lahir Palopo, 07 Maret 1992
6 E-mail @yahoo.com
7 Nomor Telepon / Hp

B. Riwayat Pendidikan
  SD SMP SMA
Nama Institusi
Jurusan    
Tahun Masuk - Lulus 1998 – 2004 2006– 2007 2009 – 2010

C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)


Nama Pertemuan Ilmiah /
No. Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
Seminar
1      
2      
3      

D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah , asosiasi atau institusi


lainnya)
Intistusi Pemberi
No. Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1      
2      
3      

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya
buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah
Proposal Penelitian.
Makassar,
Penyusun

Yarham Suaib
Lampiran 1.C Biodata Anggota
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap
2 Jenis Kelamin
3 Program Studi
4 NIM
5 Tempat dan Tanggal Lahir
6 E-mail
7 Nomor Telepon / Hp

B. Riwayat Pendidikan
  SD SMP SMA
Nama Institusi
Jurusan    
Tahun Masuk -
Lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)


Nama Pertemuan Ilmiah /
No. Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
Seminar
1      
2      
3      

D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah , asosiasi atau institusi


lainnya)
Intistusi Pemberi
No. Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1      
2      
3      

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan Hibah Proposal Penelitian.
Makassar,
Penyusun

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)


1. Peralatan penunjang :
 Solar Cell x Rp. 2.000.000x 2 buah Rp.4.000.000,00
 Inverter Rp. 700.000,00
 Aki Rp. 300.000,00
2. Bahan Habis Pakai :
 Kabel Rp. 90.000,00
 Pitting
 Selotip
 Lampu 15 watt
 Lampu 5 watt
 Papan
 Saklar
3. Perjalanan :
 Transportasi pembelian kebutuhan perjalanan Rp. 50.000,00
 Transportasi perjalanan ke pelabuhan Rp. 50.000,00
 Transportasi perjalanan ke pulau Rp. 400.000,00
4. Lain- lain :
 Print laporan x Rp. 12.000 x 6 rangkap Rp. 36.000,00
 Fotocopy dan penjilidan laporan 6 rangkap x Rp. Rp. 25.000,00
3000
 Komsumsi Rp. 20.000 x 1 x 3 hari x 8 orang Rp. 500.000,00
Total Rp. 3.360.000,00

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas


Alokasi
Program Bidang
No Nama / NIM Waktu Uraian Tugas
Studi Ilmu
(jam/mng)
Teknologi Penyiapan alat dan bahan,
Diaspora Teknik
1 dan 12 jam Kegiatan di lapangan,
Narpa Kelautan
Rekayasa Pembuatan Laporan
Teknik Teknologi
Penyiapan alat dan bahan,
2 Yarham Suaib Sistem dan 12 jam
Kegiatan di lapangan
Perkapalan Rekayasa

Anda mungkin juga menyukai