Anda di halaman 1dari 2

Nama : Suci Chania Ramadhani

Nim : 1911112419
Kelas : A 2019 2
M.A : Psikososial dan Kebudayaan dalam Keperawatan
Dosen : Ns. Jumaini, M.Kep., Sp.Kep.J

Apa saja stressor pada tahap pertumbuhan (anak, remaja, dewasa muda, dewasa tengah,
dewasa tua)

1. Stressor pada tahap pertumbuhan anak


Pada tahap ini stressor yang dialami oleh sang anak usia 6-12 tahun antara lain :
a. Lingkungan sekolah/bermain anak mulai berbeda dengan kebiasaan di
keluarganya
b. Kelemahan sang anak tampak biasa pada periode ini, seperti dalam bersosialisasi,
kesulitan belajar, dll
2. Stressor pada tahap pertumbuhan remaja
Tahap ini dimulai saat usia 13-19 tahun antara lain :
a. Stres dan emosi yang tidak terkendali
b. Rasa tanggung jawab terhadap sekitar
c. Semakin ingin mencari jati diri
3. Stressor pada tahap pertumbuhan dewasa muda dan tengah
Pada tahap ini peralihan dari usia remaja ke dewasa muda, antara lain :
a. Mepunyai keinginan untuk memperluas keluarga dengan cara menikah
b. Mekirkan tentang tanggung jawab terhadap sekitar
c. Gaya hidup
4. Stressor pada tahap pertumbuhan dewasa tua
a. Memikirkan masalah kesehatan karena menurunya kekuatan fisik, sumber
finansial, isolasi sosial, dll
b. Merasa kesepian karena ditinggal oleh sang anak
c. Kecemasan terhadap pasangan jika salah satunya sudah meninggal
Sumber :

Ali, Zaidin. (2009). Pengantar Keperawatan Keluarga. Jakarta; Penerbit Buku Kedokteran EGC

Rohayati, R. (2017). Faktor yang Berhubungan Dengan Perkembangan Sosial Emosi Anak.
Jurnal Keperawatan

Anda mungkin juga menyukai