Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS

DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 2 CIAMIS
Jalan Sadananya No. 21 Tlp. (0265) 773510 Fax. (0265) 775407 Ciamis
E-mail: smkn2cms@gmail.com http:www.smkn2-cms.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN EMBELAJARAN


LAMPIRAN D F.7.5.1.A-04
(RPP)

No. :
Satuan Pendidikan : SMK Negeri 2 Ciamis
Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan
Kelas / Semester : X/2
Pertemuan ke : -
Alokasi Waktu : 76 x 45 Menit
Standar Kompetensi : Menggunakan Mesin Untuk Operasi Dasar
Kompetensi Dasar : Menjelaskan Cara Mengeset Mesin

I. INDIKATOR
a. Bagian-bagian utama dan fungsi dari berbagai mesin dapat diketahui.
b. Peralatan pencekam benda kerja pada berbagai mesin dapat diidentifikasi.
c. Tata cara pencekaman benda kerja pada berbagai mesin dapat dipahami dan
dilakukan.
d. Kecepatan potong/putaran berbagai mesin dapat diidentifikasi dan disetel.

II. TUJUAN PEMBELAJARAN


a. Siswa dapat mengetahui bagian-bagian utama dan fungsinya dari berbagai
mesin.
b. Siswa dapat mengidentifikasi peralatan pencekam benda kerja pada berbagai
mesin.
c. Siswa dapat memahami dan melakukan tata cara pencekaman benda kerja
pada berbagai mesin.
d. Siswa dapat mengidentifikasi dan penyetelan kecepatan potong/putaran
berbagai mesin.

III. MATERI PEMBELAJARAN


1. Bagian-bagian utama dan fungsinya dari berbagai mesin.
2. peralatan pencekam benda kerja pada berbagai mesin.
3. tata cara pencekaman benda kerja pada berbagai mesin.
4. kecepatan potong/putaran berbagai mesin.

IV. METODE PEMBELAJARAN


a. Model Pembelajaran : Kontekstual
b. Metode Pembelajaran : Ceramah, Demonstrasi, pemberian tugas,
diskusi.
c. Pendekatan Pembelajaran : Inquiri
PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS
DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 2 CIAMIS
Jalan Sadananya No. 21 Tlp. (0265) 773510 Fax. (0265) 775407 Ciamis
E-mail: smkn2cms@gmail.com http:www.smkn2-cms.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN EMBELAJARAN


LAMPIRAN D F.7.5.1.A-04
(RPP)

V. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
a. Kegiatan awal : Guru masuk kedalam ruang belajar
Memberi salam kepada siswa, berdo’a bersama
Mengabsen siswa
Apersepsi
Pretest

b. Kegiatan Inti : Menjelaskan bagian-bagian utama dan fungsi dari


berbagai mesin.
Mengidentifikasi peralatan pencekam benda kerja
pada berbagai mesin.
Memahami dan melakukan tata cara pencekaman
benda kerja pada berbagai mesin.
Mengidentifikasi dan penyetelan kecepatan
potong/putaran berbagai mesin.

c. Kegiatan Akhir : Mengkondisikan siswa untuk bersama-sama


merangkum materi yang telah disajikan.
Melaksanakan evaluasi kepada siswa dengan
mengacu kepada pertanyaan yang telah disiapkan.
Memberikan apresiasi kepada siswa yang
berpartisipasi aktif.
Menjelaskan kaitannya dengan materi berikutnya.
Memberi tugas kepada siswa.
Memberi penjelasan tugas.
Menutup acara pembelajaran dengan do’a dan
salam.

VI. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

a. Alat : Papan tulis/white board


Spidol board marker
Mesin bor meja, mesin bubut.
b. Sumber belajar : Modul, buku referensi.

VII. PENILAIAN
a. Jenis Penugasan : Tugas individual
b. Bentuk Instrumen : Mengerjakan soal-soal latihan.
PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS
DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 2 CIAMIS
Jalan Sadananya No. 21 Tlp. (0265) 773510 Fax. (0265) 775407 Ciamis
E-mail: smkn2cms@gmail.com http:www.smkn2-cms.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN EMBELAJARAN


LAMPIRAN D F.7.5.1.A-04
(RPP)

VIII. INSTRUMEN
1. Sebutkan penggunaan bor!
2. Sebutkan nama bagian-bagian bor!
3. Apakah yang dimaksud bor pembenam!
4. Sebutkan jenis-jenis mesin bor yang anda ketahui!
5. Apakah yang harus diperhatikan oleh pekerja logam pada pekerjaan
mengebor dengan mesin bor!
6. Kecepatan putar bor itu ditentukan oleh!
7. Jika kita mengebor besi tuang yang mempunyai kecepatan potong 50
feet/menit dengan bor berdiameter 5/8”, berapakah kecepatan putar bor itu!
8. Apa maksud pendingin pada waktu mengebor!
9. Persiapan-persiapan apakah yang kita lakukan jika kita akan mengebor!
10. Coba uraikan langkah-langkah kerjanya jika kita akan mengebor lubang
dengan bor berdiameter 1 1/2!

IX. SKOR PENILAIAN

No
Bobot (a) Skor Max (b) Skor Perolehan (c) Nilai
Soal
1 10 2
............................... ...............................
2 10 2
............................... ...............................
3 10 2
............................... ...............................
4 10 4
............................... ...............................
5 10 4
............................... ...............................
6 10 2
............................... ...............................
7 10 4
............................... ...............................
8 10 2
............................... ...............................
9 10 4
............................... ...............................
10 10 4
............................... ...............................
JML 100
...............................
PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS
DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 2 CIAMIS
Jalan Sadananya No. 21 Tlp. (0265) 773510 Fax. (0265) 775407 Ciamis
E-mail: smkn2cms@gmail.com http:www.smkn2-cms.sch.id

c
 xa
Nilai Akhir = b
10

X. REMIDIAL DAN PENGAYAAN


1. Dilakukan apabila nilai yang dicapai oleh siswa belum mencapai pada nilai
batas kelulusan yaitu 7,0.

Ciamis, ....... April 2010


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran

Drs. Joko Mayoto Drs. Moch. Yasir S


NIP. 19641028 198803 1 005 NIP. 19630609 198803 1 006

Anda mungkin juga menyukai