Anda di halaman 1dari 1

Resume Materi Pencegahan Bullying dan Kejahatan Seksual

Pemateri : Nany Wirdayani, S.T

Moderator : Abi Sariwan Zharif

Anak adalah seseorang yang belum berusia 18 tahun, termasuk anak yang,
masih dalam kandungan. Anak-anak berusia 0-18 tahun haruslah diberikan
perhatian dan perlindungan oleh orang tua. Adapun akibat dari seorang anak yang
kurang perhatian dana kurang mendapat kepedulian dari orang tua bisa berakibat
tidak baik. Dan anak-anak tersebut rentan melakukan kejahatan.

Anak-anak pun tidak terlepas dari sebuah kejahatan. Dan ini merupakan
salah satu akibat kelalaian orang tua terhadap anak. Kejahatan-kejahatan yang
dapat dilakukan seorang anak yang banyak terjadi seperti sekarang ini,
diantaranya.

 Pergaulan bebas
 Penyalahgunaan teknologi
 Dll

Seperti yang dipaparkan oleh Ibu Nany Wirdayani, S.T bahwa di Kalimantan
Barat terdapat banyak kasus kejahatan anak, baik anak sebagai korban maupun
anak sebagai pelaku. Oleh karena itu, sebagai orang tua, dan manusia yang
memiliki nurani hendaknya kita melakukan beberapa perlakuan berikut agar
nantinya anak-anak baik itu anak kita maupun anak-anak lainnya bisa
terhindar dari kejahatan fisik, seksual, dan laain-lain. Berikut beberapa cara
yang dapat kita terapkan.

 Memberikan edukasi kepada anak


 Melapor apabila melihat perbuatan yang mencurigakan yang dilakukan
maupun yang diterima oleh anak-anak.
 Memperlakukan anak-anak sesuai hak dan martabat.

Anda mungkin juga menyukai