Anda di halaman 1dari 3

Anggota Kelompok :

1.
2.

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


(LKPD)
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VII/ Ganjil
Materi : PLSV
Alokasi Waktu : 30 menit
Tujuan Pembelajaran

 Menemukan konsep pernyataan, konsep kalimat terbuka, dan konsep persamaan linear
satu variabel (PLSV)

1. Amatilah kalimat-kalimat berikut ini!


Jakarta adalah Ibukota negara RI
Berapa jumlah padi dan kapas pada lambang burung garuda?
Buah apel mengandung vitamin Y
Sepuluh ditambah tiga sama dengan tujuh
Delapan ditambah lima sama dengan tiga belas
9 ×2=12
Delapan lebih dari satu
Ayo makan !
Dari kalimat di atas. Coba kelompokkan kalimat-kalimat tersebut dalam kelompok:
a. Kalimat-kalimat yang benar

……………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………
b. Kalimat-kalimat yang salah

……………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
Kesimpulan :
Berdasarkan kalimat-kalimat yang telah kalian kelompokkan di atas, diberikan
definisi kalimat tertutup (pernyataan), yaitu:
Pernyataan adalah kalimat yang ……………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
2. Amatilah kalimat-kalimat berikut!
(1) NKRI ibukotanya y
(2) Lima ditambah x hasilnya sama dengan tujuh
(3) y +3=10
Perhatikan kalimat-kalimat tersebut.
Pada kalimat (1), unsur yang belum diketahui adalah y. Jika y diganti ‘Jakarta’ maka
kalimat itu bernilai benar, Jika y diganti ‘Yogyakarta’ maka kalimat
itu bernilai salah.
Pada kalimat (2), unsur yang belum diketahui adalah . . . . . . . . Jika . . . . . . . .diganti . .
. . . . . . maka kalimat itu bernilai benar, Jika x diganti ‘delapan’ maka
kalimat itu bernilai salah.
Pada kalimat (3), unsur yang belum diketahui adalah . . . . . . . . Jika . . . . . . . .
diganti . . . . . . . .maka kalimat itu bernilai . . . . . . . . Jika . . . . . . . .
diganti . . . . . . . .maka kalimat itu bernilai . . . . . . . .

Kesimpulan :
Setelah memperhatikan unsur-unsur ketiga kalimat di atas, diberikan definisi
kalimat terbuka, yaitu:
Kalimat terbuka adalah kalimat yang ……………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
3. Perhatikan contoh kalimat terbuka berikut !
a. x +7=9
b. 4 +b> 10
c. b 2+ c+28=31
d. x +10 y=100
e. 2 p+ 10=1
Dari mengamati contoh-contoh kalimat terbuka di atas, coba temukan fakta-fakta
yang berkaitan dengan melengkapi table yang berhubungan dengan persamaan linear satu
variabel (PLSV) berikut.
Pangkat
PLSV (√)/
Variabe Jumlah Dari
No. Persamaan Relasi Bukan
l Variabel Variabe
PLSV
l
1. x +7=9 x 1 1 = √
2. 4 +b> 10 ... 1 1 > X
3. b 2+ c+28=31 b,c ... 2,1 ... X
4. x +10 y=100 ... 2 ... ... √
5. 2 p+ 10=1 ... ... ... = √
Kesimpulan:
Setelah melengkapi table di atas, maka diberikan definisi persamaan linear satu
variabel (SPLV).

Persamaan linear satu variabel (PLSV) adalah persamaan yang :


- Mempunyai . . . . . . . . variabel
- Variabelnya berpangkat . . . . . . . .
- Dihubungkan dengan relasi . . . . . . . .
- Bentuk umum persamaan linear satu variabel adalah ax +b=c

Anda mungkin juga menyukai