Anda di halaman 1dari 2

BABY GYM MANFAAT BABY GYM?

Apa itu BABY GYM?

Manfaat
 Melemaskan otot-otot bayi
 Melatih kekuatan motorik
 Membina hubungan saling percaya
antara perawat dan klien
 Ungkapan kasih sayang dan keceriaan
 Melatih gerakan motorik bayi
 Langkah awal sebelum baby swimming
Nama : Tumbol Brylian Kavin Thimotty
Baby gym merupakan
NIM : 711490120036
gerakan senam bayi sehat Waktu yang tepat : Pagi hari atau malam hari
menjelang tidur, 1 sd 2 kali dalam sehari,
yang bertujuan untuk
Lama melakukan 5 – 10 menit
relaksasi dan stimulasi bagi
PROGRAM STUDI PROFESI NERS LANJUTAN bayi
POLTEKKES KEMENKES MANADO

2020
 
Langkah-langka Senam pada Bayi Gerakan Senam Di Usia 9-12 Bulan
Gerakan Senam Saat Usia 7-8 Bulan
Wheelbarrow
Toe to Ear
1. Posisikan Si Kecil tengkurap, dengan
1. Mulailah dengan posisi Si Kecil tangan Anda di bawah perutnya.
telentang. Angkat bagian bawah badannya.
2. Lalu, pegang kaki kanan Si Kecil, dan 2. Si Kecil akan bertumpu dengan kedua
bawalah kakinya menghampiri telinga tangannya.
kiri perlahan-lahan. Usahakan kakinya 3. Lalu, tahan posisi ini sekitar 5 detik.
tetap lurus. 4. Ulangi 3 kali.
3. Kembalikan posisi kaki kanan ke
semula, lalu ulangi dengan kaki kiri.
4. Lakukan gerakan ini 5 kali pada
masing-masing kaki.

Anda mungkin juga menyukai