Anda di halaman 1dari 5

BAHAN DAN ALAT TANGKAP IKAN

1. Keududukan surface gill net dalam air adalah . . . .


a. Dibiarkan hanyut terbawa arus
b. Diberi pemberat agar tenggelam
c. Jaring diturunkan secara melingkar
d. Jaring dikerutkan

2. Yang dimaksud dengan trammel net adalah . . . .

a. Jaring satu lapis


b. Jaring dua lapis
c. Jaring tiga lapis
d. Jaring yang dihanyutkan

3. Fungsi tali kerut pada alat tangkap purse seine adalah untuk mencegah larinya gerombolan ikan ke
arah . . .

a. Samping
b. Bawah
c. Atas
d. Tengah

4. Untuk mencegah membelitnya branch line pada alat tangkap long line maka perlu dipasang . . .
a. Swivel
b. Pemberat
c. Pelampung
d. Hook

5. Fishing ground trawl yang baik adalah . . . . 

a. Daerah yang dasar perairannya berlumpur dan berpasir serta rata


b. Daerahnya tidak berkarang dan dekat dengan pantai
c. Daerah berkarang dan banyak terdapat ikan hias
d. Daerah yang bebas dari jangkauan kapal pengawas

6. Yang dimaksud fishing ground adalah daerah penangkapan . . . . 

a. Ikan Cakalang
b. Ikan dan Udang
c. Ikan
d. Ikan-ikan pelagis

7. Bentuk main line pada long line sistem basket adalah . . . . 

a. Bentuk branch line melingkar


b. Ujung satu berbentuk mata, ujung lainnya berbentuk simpul
c. Kedua ujung dipasang swivel
d. Kedua ujung memiliki hook

8. Yang dimaksud dengan paranzella adalah . . . .

a. Satu trawl yang ditarik dua kapal


b. Satu Trawl yang ditarik di samping kapal
c. Dua trawl yang ditarik satu kapal
d. Dua trawl ditarik dua kapal
9. Dua lembar jaring bagian luar pada trammel net berukuran . . . . 

a. 1 s.d 2 x lebih besar dari bagian dalam


b. 2 s.d 4 x lebih besar dari bagian dalam
c. 1 s.d 2 x lebih kecil dari bagian dalam
d. 2 s.d 4 x lebih kecil dari bagian dalam

10. Panjang pendeknya jaring purse sein tergantung pada . . . . 

a. Lebar kapal
b. Draft kapal
c. Garis tengah kapal
d. Panjang kapal

11. Bahan tekstil yang berasal dari serat alam yaitu dari tumbuh-tumbuhan, salah
satunya adalah :
a. Sisal c. Wool
b. Sutera d. Bulu domba
12. Dalam pemilihan bahan untuk pembuatan alat tangkap ada 3 syarat yang harus
dipenuhi tapi salah satu syarat merupakan syarat yang mutlak memegang peranan
yang sangat penting dalam menentukan efektifitas suatu alat penangkapan ikan yaitu
:
a. Murah harganya c. Mudah diperoleh
b. Cocok sifat-sifatnya d. Mahal Harganya
13. Sistim penomoran berdasarkan atas berat per satuan panjang tertentu adalah :
a. Sistim penomoran langsung c. Sistim penomoran dengan cara
mengukur diameter dari tali
b. Sistim penomoran tidak langsung d. Sistim penomoran dengan cara
mengukur panjang tali
14. Twine nomor tes 23 x 5Z x 3Z berarti :
a. Twine terdiri dari yarn dengan nomor tex 23 terdiri dari 5 strand yang masing –
masing terdiri dari 3 yarn (strand Z, yarn S)

b. Twine terdiri dari yarn dengan nomor tex 23 terdiri dari 3 strand yang masing –
masing terdiri dari 5 yarn (strand Z, yarn S)

c. Twine terdiri dari yarn dengan nomor tex 23 terdiri dari 5 strand yang masing –
masing terdiri dari 3 yarn (strand S, yarn Z)

d. Twine terdiri dari yarn dengan nomor tex 23 terdiri dari 3 strand yang masing –
masing terdiri dari 5 yarn (strand S, yarn Z)

15. Sistim penomoran berdasarkan atas panjang persatuan berat tertentu adalah :
a. Sistim penomoran langsung c. Sistim penomoran dengan cara
mengukur diameter dari tali
b. Sistim penomoran tidak langsung d. sistim penomoran dengan cara
mengukur panjang tali
16. Alat yang gunanya untuk menentukan besar kecilnya mata jaring dalam
pembuatan jaring adalah :
a. Coban c. Seleran
b. Pisau d. Benang
17. Hasil proses polimerisasi yang bahannya dari selulose atau protein baik tumbuh-
tumbuhan maupun hewan adalah :
a. Bahan teksti c. Syntetic polimer
b. Bahan non tekstil d. Natural polimer
18. Hasil proses polimerisasi yang bahan dasarnya batu bara, minyak bumi dan
sebagainya adalah :
a. Bahan tekstil c. Syntetic
b. Bahan non teksti d. Natural polimer
19. Salah satu bahan yang digunakan untuk pembuatan alat tangkap trawl adalah :
a. Polyethylene (PE) c. Polyvinyl Alkoho (PVA)
b. Polypropylen (PP) d. Polyvinyl Chloride (PVC)
20. Penyambungan mesh dengan mesh atau point dengan point yang jumlah mata
pada kedua sisi yang akan disambung tidak sama adalah penyambungan :
a. Mesh dengan mesh c. Take up
b. Lashing d. Point dengan point
21. Perbandingan antara mesh dan bar atau point dan bar pada bagian jarring yang
terpotong disebut
a. Mesh cut c. Clean mesh
b. Cutting rate d. Point cut
22. Suatu cara memotong jarring yang akan menghasilkan bentuk potongan yang zig
zag adalah :
a. Potongan mesh (mesh cut) c. Potongan bar (bar cut)
b. Potongan point (point cut) d.Potongan campuran (kombinasi)
23. Diketahui L = 10 mata, B = 20 mata, maka cutting ratenya adalah :
a. 1 b 2 p c. 1 m 2 b
b. 1 p 2 b d. 1 b 2 m
24. Diketahui L = 20 mata, B = 10 mata, maka cutting ratenya adalah :
a. 1 b 2 p c. 1 m 2 b
b. 1 p 2 b d. 1 b 2 m
25. Salah satu bahan baik untuk membuat alat tangkap gill net adalah :
a. Polyamid (PA) c. Polyethylene (PE)
b. Polyvinyl chloride (PVC) d. Polyvinyl alcohol (PVA)
26. Bila diketahui hanging ratio 65% maka shoteningnya adalah :
a. 25 % c. 50 %
b. 35 % d. 80 %
27. Agar desain alat tangkap dapat dibaca maka hal-hal yang perlu dijelaskan dalam
gambar adalah :
a. Jumlah meshes pada panel atas dan bawah

b. Dalamnya tiap-tiap bagian digambarkan dalam jumlah mata dan ukuran mata
tiap-tiap bagian harus dijelaskan.
c. Ukuran benang pada tiap-tiap bagian harus dicantumkan

d. a, b, dan c benar

28. Lembaran jarring pada alat tangkap berfungsi untu :


a. Tempat melekatnya pelampung

b. Mengelabui ikan agar dapat memasuki tempat penampungan ikan

c. Menghadang atau membatasi pergerakan ikan yang akan ditangkap

d. Melindungi dan memperkuat bagian lembaran jarring

29. Gaya-gaya yang bekerja untuk mempertahankan agar alat penangkap ikan dapat
mempunyai bentuk yang dikehendaki pada saat tersebut dioperasikan adalah gaya
apung yang rumusnya adalah :
a. EB (%) = TB – S x 1000 %

TB

b. H = I x 100 %

c. B = V(1 – C)

d. S = V(C – 1)

30. Berkaitan dengan poin di atas (No. 19), maka rumus gaya tenggelam adalah :
a. EB (%) = TB – S x 1000 %

TB

b. H = I x 100 %

c. B = V(1 – C)

d. S = V(C – 1)

Kunci jawaban :

1. a
2. c
3. b
4. a
5. a
6. b
7. b
8. a
9. a
10. d
11. a
12. b
13. c
14. d
15. d
16. c
17. d
18. b
19. a
20. b

Anda mungkin juga menyukai